Episode 2: KAKEK YANG BAIK

    Lemas tubuh Podin. Pulang kerja sebagai kuli bangunan, ia berjalan gontai. Enggan rasanya untuk pulang ke rumah. Pasti nanti akan dicegat istrinya di depan pintu, lantas sang istri akan meminta uang. Katanya banyak kebutuhan yang harus segera dibayar. Anaknya yang besar, yang sekolah kelas empat SD sudah terus-terusan menanyakan ongkos piknik. Lantas istrinya juga akan mengatakan kalau beras yang akan dimasak sudah habis. Kalau tidak beli, anak-anak dan dirinya tidak akan makan karena tidak ada nasi. Kalau disuruh hutang lagi ke warung, pasti justru akan dimarah-marahi oleh pemilik warung. Karena hutangnya yang kemarin saja belum dibayar.

    Podin memutar otak, memikirkan bagaimana caranya untuk mencari uang agar bisa memenuhi kebutuhan keluarganya. Apakah ia akan menjadi pengemis? Jadi pengemis memang gampang. Tinggal duduk di pinggir jalan sambil menyadongkan tangannya, maka nanti orang-orang yang lewat akan memberikan uang receh kepadanya. Syukur kalau ada dermawan yang baik hati, biasanya akan memberikan jumlah yang berlebih. Enak, tidak capek, tidak lelah, tidak mengeluarkan keringat, uang datang dengan sendirinya. Tetapi mau ditaruh di mana mukanya, jika nanti para tetangganya tahu? Pasti mereka akan mengolok-olok, Podin jadi pengemis. Tentu anak-anak dan istrinya juga akan malu dan diejek oleh teman-temannya. Terutama anaknya yang sudah sekolah, pasti nanti teman-teman di sekolahannya akan membuli, "Anak pengemis ..., aanak pengemis ...." begitu kata teman-temannya. Maka saat anaknya pulang, akan menangis dan melapor pada ibunya, kalau di sekolah sudah diejek oleh teman-temannya, jika dirinya adalah anak pengemis.

    Atau alternatif yang kedua, menjadi pencopet. Naik turun bus, berdesak-desakan sama penumpang bus yang penuh sesak, lantas mengambil dompet-dompet para penumpang. Pasti hasilnya lebih besar. Dalam waktu sekejap, akan mendapat uang dalam jumlah banyak. Tetangganya tidak ada yang tahu. Anak-anaknya juga tidak akan dibuli oleh teman-temannya. Tapi kalau sempai tertangkap, bagaimana? Kalau misalnya langsung digebuki ramai-ramai oleh masa, tubuhnya pasti babak belur. Ya kalau cuman babak belur, kalau sampai mati bagaimana? Pasti rahasianya juga akan terbongkar. Bahkan keluarganya akan lebih malu. Tidak hanya malu saja, tetapi juga lebih repot.

    Atau jadi pencuri, mengambil barang-barang milik orang kaya? Nanti hasil curiannya dijual ke tukang tadah. Tapi sama saja. Kalau sampai tertangkap, pasti juga akan digebuki warga. Dan kalau sampai dimasukkan ke penjara, tentu lagi-lagi keluarganya yang bertambah repot. Tidak hanya mencemarkan nama baik, tetapi juga akan menyusahkan anak dan istrinya. Siapa yang akan bekerja kalau dirinya sampai dipenjara? Kasihan anak-anaknya. Belum lagi kalau sudah keluar dari penjara, namanya sudah tercemar dan diberi cap, "mantan napi".

    "Uuhhh .... Hidup kok susah terus .... Haaaahhhh ....!!!" Podin berteriak keras. Ingin melepas penatnya.

    "Ada apa, Den Mas ...? Kok sampai berteriak kencang sekali ...." tiba-tiba ada laki-laki tua yang layak disebut sebagai kakek-kakek, berjalan tertatih dengan menggunakan tongkat di tangan kanannya. Laki-laki ini berpakaian layaknya gembel. Pakaiannya kumuh dan lusuh, bahkan terlihat seperti compang-camping. Kepalanya mengenakan caping keropak dari anyaman daun pandan, seperti bekas miliknya turis yang sudah rusak dan dibuang, lantas diambil oleh kakek itu untuk dikenakan di kepalanya. Di pundak kirinya tercangklong buntalan kain, entah apa isinya, seperti layaknya membawa bungkusan bekal dan pakaian yang digandulkan di pundak.

    Podin terkejut ditegur oleh si kakek compang-camping itu. Tidak tahu asal-usulnya dari mana, tiba-tiba saja si kakek itu sudah berada di dekatnya. Mungkin karena pikirannya yang kacau, maka Podin tadi tidak memperhatikan sekitarnya.

    "Maaf, Kek .... Hati saya sedang kesal ...." jawab Podin yang merasa bersalah sudah berteriak-teriak, mengganggu orang lain. Padahal menurutnya tadi, jalanan pulang ke rumahnya itu sepi tidak ada orang. Makanya ia melampiaskan kejengkelannya itu dengan berteriak keras.

    "Memang ada apa dengan dirimu, kok sampai hatinya kesal ...?" tanya si kakek itu lagi.

    "Anu ..., Kek .... menyesali nasib ...." jawab Podin yang tentu malu untuk mengungkapkannya, karena melihat orang tua yang ada di sebelahnya itu terlihat lebih buruk nasibnya jika dibandingkan dengan dirinya. Paling-paling kakek tua itu hanyalah seorang pengemis.

    "Nasib apa ...?" tanya si kakek itu lagi.

    Sebenarnya Podin tidak sampai hati untuk mengatakannya. Takut akan menyinggung perasaan si kakek itu yang terlihat lebih miskin dari dirinya. Tidak enak untuk mengatakan jika dirinya sebenarnya miskin. Bahkan selama ini teman-temannya kalau didekati sudah langsung pergi meninggalkan dirinya, karena takut akan dihutangi. Tetapi Podin tetap ingin mengatakan, setidaknya bisa curhat. Untuk melepas penat dalam batinnya.

    "Nasib hidup kami yang miskin terus-terusan, Kek ...." jawab si Podin, yang tentu juga ingin tahu reaksi kakek itu kalau ia mengatakan miskin. Khawatir menyinggung perasaan kkakek tua yang terlihat lebih menderita dari dirinya.

    "Kamu bilang dirimu miskin? Coba lihat pakaianku .... Lebih jelek dari yang kamu kenakan, kan?" kata si kakek itu.

    "Betul, Kek .... Tetapi hutang kami sudah sangat banyak .... Anak dan istri saya menunggu di rumah berharap saya pulang membawa uang .... Mereka belum makan seharian, karena tidak ada yang dimasak." jawab Podin yang tentu dengan wajah memelas, mengingat keadaan anak dan istrinya di rumah.

    "Kamu itu pemalas .... Tidak rajin .... Makanya miskin ...." kata kakek itu menghantam alasan Podin.

    Dalam batin Podin pasti juga mengatakan kalau kakek itu juga pemalas. Buktinya ia compang-camping miskin. Tetapi tentu Podin tidak berani mengatakan begitu.

    "Saya sudah kerja banting tulang, Kek .... Saya ini cuman kuli bangunan. Meski kerja keras, bayaran saya ya cuman sedikit .... Makanya kami masih banyak utang untuk kebutuhan hidup keluarga." jawab Podin menjelaskan pekerjaannya.

    "Hidup kok dipenuhi hutang .... Sampai seumur hidupmu kalau kamu selalu hutang, ya pasti tidak pernah mengenyam kenikmatan .... Kamu tidak bakal menjadi orang kaya ...." kata si kakek itu yang sudah ngepal Podin.

    Dalam batin Podin, bagaimana si kakek itu berkata demikian? Sementara dirinya sendiri saja bukan orang kaya. Sesama miskin kok menceramahi tentang rajin, hidup tanpa hutang, menceritakan menjadi orang kaya. Seakan orang tua itu hanya mengumbar kata-kata kamuflase. Atau mungkin juga menyampaikan luapan kekesalannya selama dirinya hidup miskin. Paling-paling pekerjaannya juga mengemis. Begitu kok bisa menceramahi orang lain. Terlalu. Kalau yang ceramah seperti itu orang kaya, mungkin Podin langsung percaya. Tapi apa artinya kata-kata orang miskin bagi dirinya? Itu namanya "sok". Tapi Podin tetap saja membiarkan orang tua itu bicara menasehati sesukanya.

    "Kek ..., jangan menceramahi saya seperti itu .... Kalau Kakek kasihan pada saya, jangan hanya kata-kata nasehat .... Hari ini saya tidak butuh nasehat, tetapi butuh uang .... Saya butuh menghidupi keluarga saya .... Saya butuh uang untuk beli beras, untuk belanja kebutuhan makan, agar istri saya bisa memasak. Agar anak saya tidak kelaparan ...." kata Podin yang sudah bosan mendengar nasehat si kakek itu. Sesama miskin kok menasehati, itu yang ada di benak Podin.

    "Ooo .... Jadi kamu ini butuh uang .... Berapa?" tanya si kakek itu yang tentu sangat mengejutkan Podin.

    Tentu Podin bingung. Masak kakek tua gembel dengan pakaian compang-camping seperti itu kok menanyai kebutuhan Podin. Antara mau menjawab, dan mau meninggalkan kakek itu, karena matahari sudah turun ke ufuk.

    Namun si kakek itu menurunkan buntalan kainnya yang tergantung di pundak kirinya. Lantas membuka buntalannya. Ia mengambil lipatan kain, lantas dibuka. Ternyata dalam lipatan kain yang tersimpan dalam buntalan itu, ada sejumlah uang yang cukup banyak. Kakek tua itu pun mengambil secukupnya. Tanpa dihitung. Lantas diserahkan ke Podin.

    "Ini .... Terima saja. Anggap ini pemberian dari saya. Pakailah untuk belanja, agar anakmu bisa makan." kata si kakek sambil memberikan uang ke Podin.

    Podin kaget. Ternyata laki-laki tua yang dianggapnya miskin itu punya uang yang sangat banyak. Bahkan kini, Podin sudah diberi uang itu, tanpa dihitung. Dan jumlahnya bagi Podin tentu sangat besar. Belum pernah ia melihat uang lembaran ratusan ribu yang cukup banyak. Setidaknya itu ada satu juta lebih. Dalam hidupnya, baru kali ini tangannya memegang uang sebanyak itu. Bayaran dari hasil kerjanya saja tidak ada separonya. Itu saja masih dipotong kas bon oleh Pak Mandor. Makanya, tangan Podin gemetar menerima uang itu.

    "Ini beneran, Kek ...?! Uang ini diberikan ke saya ...?!" Podin yang bingung dan ragu-ragu, tentu ingin kepastiannya.

    "Iya, benar .... Pakai saja untuk memenuhi kebutuhan hidupmu. Kalau kurang, kamu bisa menemui saya dan meminta lagi. Akan saya tambahi." kata si kakek itu yang sudah kembali mencangklongkan buntalan kain di pundaknya.

    "Yang benar, Kek ...?!" tanya Podin yang langsung hingar bingar mendengar tawaran itu. Pasti nanti kalau ada kekurangan, Podin akan senang menemui kakek itu. Hanya bilang butuh uang, langsung diberi. Enak sekali. Tidak susah-susah bekerja, tidak perlu capek-capek, tidak usah mengeluarkan keringat, ada kakek yang baik hati siap memberi uang. Pasti semua hutang-hutangnya dan hutang istrinya di warung-warung akan terlunasi semuanya.

    "Iya .... Itu kalau kamu mau ...." kata laki-laki tua itu, yang sudah menapakkan tongkatnya, bersiap akan melanjutkan perjalanannya. Mau pulang.

    "Terus ..., saya harus menemui Kakek di mana? Tempat tinggal Kakek ada di mana?" tanya Podin yang tentu sangat senang, dan akan selalu datang ke rumah si kakek itu untuk meminta uang jika ada kebutuhan.

    "Kamu tinggal berjalan saja mengikuti jalan ini .... Terus saja ke arah selatan. Nanti di tepi pantai ada gubug kecil menyendiri. Di situ kamu bisa bertanya kepada nelayan. Nelayan dengan perahu kecil yang berada di gubug itu yang akan mengantarkan dirimu menemui saya." kata si kakek itu yang sudah berjalan cepat.

    Tentu sangat aneh, tangannya saja memegang tongkat penyangga jalannya, tetapi laki-laki tua itu bisa berjalan lebih cepat dari orang biasa. Bahkan seperti setengah berlari. Hingga akhirnya laki-laki tua itu sudah hilang dari pandangan mata Podin. Maklum, hari sudah mulai gelap.

    Dengan girang, dan tentu hatinya sangat senang, Podin pulang menuju rumahnya. Di tangannya sudah menggenggam uang. Istrinya pasti akan menyambut dengan senyum gembira. Bisa membayar hutang ke tetangga, di warung-warung, dan bisa berbelanja untuk memenuhi kebutuhan hidup keluarganya. Podin melangkah pasti menuju rumahnya.

    "Buk ...!! Bukakan pintunya ...!" teriak Podin dari luar rumah, yang gelap dan cukup jauh dari para tetangga.

    "Iya .... Sebentar ...." suara istrinya terdengar bergegas melangkah untuk membuka pintu dari papan itu.

    "Bapak pulang ...!" kata anak-anaknya yang juga terdengar di telinga Podin. Hatinya ayem, mendengar suara anak-anaknya. Pertanda mereka sehat semua.

    "Kok sampai malam, Pak ...?!" sambut istrinya saat membuka pintu.

    "Ya .... Kan harus cari uang ...." sahut Podin agak santai. Tentu karena ia sudah membawa banyak uang.

    "Mana uangnya ...? Dapat apa tidak ...?" tanya istrinya yang tentu langsung meminta. Istri Podin sebenarnya bukan perempuan mata duwitan, tetapi karena kebutuhan keluarga saja yang menuntut ia selalu meminta uang kepada suaminya.

    "Ini .... Semoga cukup ...." kata Podin menyerahkan uang kepada istrinya.

    "Ya ampun ..., banyak sekali, Pak ...?!" kata istrinya yang tentu langsung tersenyum girang menerima uang dalam jumlah yang banyak.

    "Ya .... Hutang-hutang di warung segera kamu lunasi .... Terus uang untuk membayar piknik anaknya, tolong segera dikasih, biar anaknya tidak ditagih terus oleh gurunya ...." kata Podin yang menyuruh istrinya untuk mengatur uang itu.

    "Iya, Pak .... Akan saya hitung .... Saya bagi-bagi dulu ...." kata istrinya yang langsung memilah-pilah uang itu. Tentu dibagi-bagi untuk melunasi hutang-hutangnya di warung-warung tetangganya. Dan juga untuk membayar piknik anaknya di sekolahan.

    Podin duduk di kursi yang terbuat dari kayu bekas. Ada di pinggir dipan yang digunakan untuk tidur bersama-sama seluruh keluarga. Dipan dari kayu yang cukup besar, yang dibagian atasnya diberi kasur bekas, punya orang yang sudah tidak terpakai dan dibuang, diambil oleh Podin, kemudian bagian yang bodol ditambal. Ia manfaatkan untuk tidur anak-anaknya. Ada beberapa kasur bekas yang asal ditaruh di atas dipan, agar anaknya bisa tidur nyenyak. Tentu yang bagian anak kecil, baunya pesing karena sering terkena ompol bayinya.

    Sambil memegang gelas berisi air bening, ia mengamati tiga anak-anaknya yang sudah pada menggeletak di tempat tidur itu. Tentu dengan pandangan yang terlihat sedih, menyaksikan anak-anaknya yang merana. Sedangkan anaknya yang paling besar, masih duduk di kursi kecil dengan meja pendek yang juga dibuat oleh Podin dari papan-papan bekas sisa bangunan. Anak itu masih belajar dibawah remang lampu yang hanya satu tergantung di tengah rumah. Tidak boleh banyak-banyak, nanti menghabiskan strum. Maklum, listriknya masih menyalur dari tetangganya. Podin nelangsa menyaksikan anaknya yang belajar itu. Kasihan belajar di tempat yang tidak terang.

    "Pak ..., tadi Bu Guru menanyakan ongkos wisatanya ...." tiba-tiba anak yang paling besar itu berkata pada bapaknya.

    "Iya .... Itu sudah dibawa Ibu. Besok dibayarkan, ya ...." jawab Podin yang kasihan dengan nasib anaknya.

    "Ya, Pak .... Terima kasih ...." jawab anaknya, yang tentu senang karena bakalan ikut piknik dengan teman-temannya.

    "Tadi kamu nyari kayu bakar?" tanya bapaknya.

    "Iya, Pak .... Dapat banyak .... Sama tadi pulang sekolah dikasih orang, suruh ngangkuti kayu-kayu bekas yang tidak terpakai." jawab anaknya yang tentu selalu membantu keluarganya. Anak paling besar harus bisa menjadi contoh adik-adiknya.

    "Dibantu adikmu?" tanya bapaknya lagi.

    "Iya .... Malah sama Ibuk juga ...." sahut anaknya.

    "Ya sudah .... Sana kalau sudah selesai belajarnya, terus tidur." kata Podin yang menyuruh anaknya agar segera tidur.

    "Pak ..., uangnya pas .... Pas untuk membayar utang sama membayar piknik si Eko .... Ini ada sisa, pas untuk belanja besok ...." kata Isti pada suaminya.

    "Ya ..., disyukuri .... Yang penting bisa untuk makan ...." sahut Podin pada istrinya.

    "Tapi yang untuk lusa, kita kan juga butuh uang lagi, untuk belanja ...." kata istrinya yang tentu akan selalu meminta uang pada Podin.

    "Semoga besok kita ada rezeki lagi .... Saya akan cari ...." sahut Podin, yang tentu langsung teringat si kakek baik yang tadi sudah memberikan uang kepadanya.

Terpopuler

Comments

Kardi Kardi

Kardi Kardi

hmmm. sepertinya sedang di ulur-ulur sesuatuuu...

2024-05-13

1

Wiwik Astuti

Wiwik Astuti

okeyyyy

2024-04-14

1

lihat semua
Episodes
1 Episode 1: MISKIN ITU MENDERITA
2 Episode 2: KAKEK YANG BAIK
3 Episode 3: MENCARI RUMAH SI KAKEK TUA
4 Episode 4: DAPAT UANG SATU PETI
5 EPISODE 5: KAYA MENDADAK
6 Episode 6: INGIN RUMAH MEWAH
7 EPISODE 7: RUMAH MEWAH
8 EPISODE 8: MASUK BANK
9 EPISODE 9: PINDAH RUMAH
10 EPISODE 10: BERSENANG-SENANG DI RUMAH BARU
11 EPISODE 11: BELI MOTOR
12 EPISODE 12: PERGI KE MALL
13 EPISODE 13: INGIN INI INGIN ITU
14 EPISODE 14:UANG HABIS HATI MENANGIS
15 EPISODE 15: KEMBALI KE ISTANA
16 EPISODE 16: SYARAT MENGAMBIL HARTA KARUN
17 EPISODE 17: PETAKA TAK TERHINDARKAN
18 EPISODE 18: HANTU TANPA KEPALA
19 EPISODE 19: MEMBONGKAR KUBURAN KOSONG
20 EPISODE 20: INGIN MEMBUKA USAHA
21 EPISODE 21: MEMBUKA TOKO
22 EPISODE 22: MULAI BERTINGKAH
23 EPISODE 23: ISTRI KEDUA
24 EPISODE 24: HARTA KARUN TERKURAS HABIS
25 EPISODE 25: USAHA YANG GAGAL
26 EPISODE 26: PENGEMIS ANEH
27 EPISODE 27: MENJUAL RUMAH
28 EPISODE 28: OMELAN ISTRI MUDA
29 EPISODE 29: LEBARAN SUNYI
30 EPISODE 30: RENCANA GILA
31 EPISODE 31: TERDAMPAR
32 EPISODE 32: TAK SANGGUP
33 EPISODE 37: MENYIKSA TIADA HENTI
34 EPISODE 33: BERITA PILU
35 EPISODE 34: MENJEMPUT ANAK
36 EPISODE 35: PIKNIK
37 EPISODE 36: KEDATANGAN SIA-SIA
38 EPISODE 36: KEDATANGAN SIA-SIA
39 EPISODE 38: DIUSIR
40 EPISODE 39: TINGGAL DI RUMAH KAKEK
41 EPISODE 40: SENAM
42 EPISODE 41: MENCULIK ANAK SENDIRI
43 EPISODE 42: KORBAN PERSEMBAHAN
44 EPISODE 43: PENYELAMATAN DEWI
45 EPISODE 44: MINTA ANAK
46 EPISODE 45: GEGER PENCULIKAN ANAK JALANAN
47 EPISODE 46: KAYA KEMBALI
48 EPISODE 47: MENYEMBUNYIKAN HARTA KARUN
49 EPISODE 48: MENCOBA LARI
50 EPISODE 49: RAYUAN MAUT
51 EPISODE 50: MENGAJAK NIKAH
52 EPISODE 51: MENIKAH LAGI
53 EPISODE 52: CURIGA
54 EPISODE 53: GEGER DI TELEPON
55 EPISODE 54: REMBULAN MERAH
56 EPISODE 55: MENANYA MIMPI
57 EPISODE 56: MEMENUHI PANGGILAN MAYA
58 EPISODE 57: MENANYA USAHA
59 EPISODE 58: MENATA WARUNG
60 EPISODE 59: MEMBUKA WARUNG MAKAN
61 EPISODE 60: ANAK ANEH
62 EPISODE 61: ADA YANG BINGUNG
63 EPISODE 62: KEJADIAN ANEH
64 EPISODE 63: ULAH PODIN
65 EPISODE 64: RIBUT DI WARUNG RINA
66 EPISODE 65: MENGUSIR PODIN
67 EPISODE 66: PULANG KE JAKARTA
68 EPISODE 67: MELAHIRKAN
69 EPISODE 68: REPOTNYA MERAWAT BAYI
70 EPISODE 69: MENDATANGI ISTANA RAJA
71 EPISODE 70: BAYI YANG DIPERSEMBAHKAN
72 EPISODE 71: PODIN KEBINGUNGAN
73 EPISODE 72: MENJUAL ASET MAYA
74 EPISODE 73: MENINGGALKAN JAKARTA
75 EPISODE 74: PODIN DIJAMBRET
76 EPISODE 75: HUJAN DI TENGAH KEMARAU
77 EPISODE 76: GEGER DI KUBURAN
78 EPISODE 77: PIJAT JARI LENTIK
79 EPISODE 78: TERJERAT
80 EPISODE 79: PERNIKAHAN KEEMPAT
81 EPISODE 80: TERSINGGUNG SINDIRAN
82 EPISODE 81: MINTA WARISAN
83 EPISODE 82: ADA APA JAKARTA?
84 EPISODE 83: DI KAMAR HOTEL
85 EPISODE 84: MASALAH LAGI
86 EPISODE 85: MENOLAK WARISAN
87 EPISODE 86: MENANTU BAIK
88 EPISODE 87: LESTI BUKA USAHA
89 EPISODE 88: KEHABISAN MODAL
90 EPISODE 89: TERJUALNYA PETI HARTA KARUN
91 EPISODE 90: MENELISIK PENGHUNI PETI
92 EPISODE 91: MENANYAKAN BAYI
93 EPISODE 92: PODIN CARI UANG
94 EPISODE 93: CERITA PESUGIHAN
95 EPISODE 94: PENCULIK LICIK
96 EPISODE 95: SUSAH DIAJAK
97 EPISODE 96: DITOLAK
98 EPISODE 97: RAHASIA PENGEMIS CILIK
99 EPISODE 98: BERUNTUNG
100 EPISODE 99: DITEMU ORANG
101 EPISODE 100: PELANGGAN BAIK
102 EPISODE 101: KENA GODAAN
103 EPISODE 102: AMBYAR
104 EPISODE 103: KEMBALI KE ASAL
105 EPISODE 104: PLONG
106 EPISODE 105: CURHAT
107 EPISODE 106: TERTARIK CERITA BANG KOHAR
108 EPISODE 107: DIPELUK TUYUL
109 EPISODE 108: MENCURI PETI
110 EPISODE 109: GAGAL
111 EPISODE 110: SELALU KOSONG
112 EPISODE 111: MAAF BANG KOHAR
113 EPISODE 112: PETUAH KAKEK
114 EPISODE 113: RINA MENEMUKAN PETI
115 EPISODE 114: MEMBUANG PETI
116 EPISODE 115: BOCAH MENAKUTKAN
117 EPISODE 116: RINA PULANG KAMPUNG
118 EPISODE 117: PENDERITAAN MAYA
119 EPISODE 118: MELARIKAN DIRI
120 EPISODE 119: JADI MANGSA
121 EPISODE 120: MERAUP UANG
122 EPISODE 121: KETAGIHAN
123 EPISODE 122: MENCARI PETI
124 EPISODE 123: MASUK PENJARA
125 EPISODE 124: PODIN BEBAS
126 EPISODE 125: PETI YANG HILANG
127 EPISODE 126: DETEKTIF PODIN
128 EPISODE 127: LEBIH LICIK
129 EPISODE 128: MENGELUARKAN ARWAH
130 EPISODE 129: KETAKUTAN
131 EPISODE 130: DIUSIR
132 EPISODE 131: MENGALAH DAPAT VILLA
133 EPISODE 132: KEMBALI GAGAL
134 EPISODE 133: MINTA TUMBAL
135 EPISODE 134: TUYUL MOGOK
136 EPISODE 135: KIRIMAN PETI
137 EPISODE 136: ARWAH SANG ANAK
138 EPISODE 137: DISAMBUT HANTU PEREMPUAN
139 EPISODE 138: TEMPAT SINGGAH HANTU
140 EPISODE 139: MENGUAK RAHASIA
141 EPISODE 140: DIKEROYOK HANTU
142 EPISODE 141: BINGUNG
143 EPISODE 142: MENGGUGAT PENJUAL
144 EPISODE 143: MENCARI RUMAH DI KAMPUNG
145 EPISODE 144: MENTRAKTIR WARGA
146 EPISODE 145: TAMU-TAMU PEREMPUAN
147 EPISODE 146: KECEWA
148 EPISODE 147: DITINGGAL CINTA
149 EPISODE 148: BENARKAH CINTA?
150 EPISODE 149: MENIKAH LAGI
151 EPISODE 150: HARI PERTAMA
152 EPISODE 151: BERIBADAH
153 EPISODE 152: KEMBALI MENCARI UANG
154 EPISODE 153: KECURIGAAN SANG ISTRI
155 EPISODE 154: USAHA BARU
156 EPISODE 155: SANTAI SAJA
157 EPISODE 157: KEMBALI MEMANGGIL TUYUL
158 EPISODE 158: PERTANYAAN SANG ISTRI
159 EPISODE 156: KEKURANGAN MODAL
160 EPISODE 159: USAHA YANG LARIS
161 EPISODE 160: MENAMBAH USAHA
162 EPISODE 161: GERHANA BULAN
163 EPISODE 162: PODIN HILANG
164 EPISODE 163: DIMAKAN GERHANA
165 EPISODE 164: KEMARAHAN PENGUASA PULAU BERHALA
166 EPISODE 165: PODIN DITEMUKAN
167 EPISODE 166: PODIN TERGOLEK DI RUMAH SAKIT
168 EPISODE 167: DOA SANG PENDETA
169 EPISODE 168: MENGUAK KAMAR RAHASIA
170 EPISODE 169: KEYAKINAN CIK MELAN
171 EPISODE 170: NASEHAT UNTUK SUAMI
172 EPISODE 171: NASEHAT PENDETA
173 EPISODE 172: BIMBANG
174 EPISODE 173: MENYINGKIRKAN PETI KERAMAT
175 EPISODE 174: HIDUP BARU
176 EPISODE 175: COBAAN HIDUP
177 EPISODE 176: DOA YANG MUJARAB
178 EPISODE 177: BAPTISAN BERDARAH
179 EPISODE 178: PENGAKUAN
180 EPISODE 179: PENGUPING
181 EPISODE 180: KANG ZAKI KE PULAU BERHALA
182 EPISODE 181: NASIB KANG ZAKI
183 EPISODE 182: PODIN SEHAT
184 EPISODE 183: PODIN RAIB
185 EPISODE 184: BIJAKSANA
186 EPISODE 185: MENCARI ISTRI DAN ANAK
187 EPISODE 186: PERTEMUAN
188 EPISODE 187: PERTANYAAN ISTRI
189 EPISODE 188: MENANGIS SENDIRI
190 EPISODE 189: CERITA ANAK
191 EPISODE 190: MENENTUKAN PILIHAN
192 EPISODE 191: DI KAMAR HOTEL
193 EPISODE 192: ISTRI DAN ISTRI
194 EPISODE 193: AKUR
195 EPISODE 194: RUMAH YANG HILANG
196 EPISODE 195: BERPINDAH RUMAH
197 EPISODE 196: REBUTAN KAMAR
198 EPISODE 197: KELUARGA YANG MESRA
199 EPISODE 198: PIKNIK KE MONAS
200 EPISODE 199: MENELISIK PENGEMIS TUA
201 EPISODE 200: MENELISIK PULAU BERHALA
202 EPISODE 201: FOTO MEMBINGUNGKAN
203 EPISODE 202: SUARA BAYI MENANGIS
204 EPISODE 203: JADI PENDIAM
205 EPISODE 204: KAKEK YANG MENGHILANG
206 EPISODE 205: SIAP MEMBANTU
207 EPISODE 206: MENGGUGAH MIMPI BURUK
208 EPISODE 207: MENUJU PULAU BERHALA
209 EPISODE 208: AKHIRNYA, BISA MASUK PULAU BERHALA
210 EPISODE 209: PULAU ANEH
211 EPISODE 210: PERLAWANAN TAK SEIMBANG
212 EPISODE 211: BELUM SAATNYA
213 EPISODE 212: MASUK ISTANA
214 EPISODE 213: JERITAN MENGGEGERKAN
215 EPISODE 214: GEGER SEMAKIN KISRUH
216 EPISODE 215: PEREMPUAN PENGHANCUR BATU KISARAN
217 EPISODE 216: MURKA SANG PENGUASA
218 EPISODE 217: RUNTUHNYA ISTANA BERHALA
219 EPISODE 218: PERLAWANAN SANG PERKASA
220 EPISODE 219: PETUALANGAN TERAKHIR
221 EPISODE 220: TAMATNYA PULAU BERHALA
Episodes

Updated 221 Episodes

1
Episode 1: MISKIN ITU MENDERITA
2
Episode 2: KAKEK YANG BAIK
3
Episode 3: MENCARI RUMAH SI KAKEK TUA
4
Episode 4: DAPAT UANG SATU PETI
5
EPISODE 5: KAYA MENDADAK
6
Episode 6: INGIN RUMAH MEWAH
7
EPISODE 7: RUMAH MEWAH
8
EPISODE 8: MASUK BANK
9
EPISODE 9: PINDAH RUMAH
10
EPISODE 10: BERSENANG-SENANG DI RUMAH BARU
11
EPISODE 11: BELI MOTOR
12
EPISODE 12: PERGI KE MALL
13
EPISODE 13: INGIN INI INGIN ITU
14
EPISODE 14:UANG HABIS HATI MENANGIS
15
EPISODE 15: KEMBALI KE ISTANA
16
EPISODE 16: SYARAT MENGAMBIL HARTA KARUN
17
EPISODE 17: PETAKA TAK TERHINDARKAN
18
EPISODE 18: HANTU TANPA KEPALA
19
EPISODE 19: MEMBONGKAR KUBURAN KOSONG
20
EPISODE 20: INGIN MEMBUKA USAHA
21
EPISODE 21: MEMBUKA TOKO
22
EPISODE 22: MULAI BERTINGKAH
23
EPISODE 23: ISTRI KEDUA
24
EPISODE 24: HARTA KARUN TERKURAS HABIS
25
EPISODE 25: USAHA YANG GAGAL
26
EPISODE 26: PENGEMIS ANEH
27
EPISODE 27: MENJUAL RUMAH
28
EPISODE 28: OMELAN ISTRI MUDA
29
EPISODE 29: LEBARAN SUNYI
30
EPISODE 30: RENCANA GILA
31
EPISODE 31: TERDAMPAR
32
EPISODE 32: TAK SANGGUP
33
EPISODE 37: MENYIKSA TIADA HENTI
34
EPISODE 33: BERITA PILU
35
EPISODE 34: MENJEMPUT ANAK
36
EPISODE 35: PIKNIK
37
EPISODE 36: KEDATANGAN SIA-SIA
38
EPISODE 36: KEDATANGAN SIA-SIA
39
EPISODE 38: DIUSIR
40
EPISODE 39: TINGGAL DI RUMAH KAKEK
41
EPISODE 40: SENAM
42
EPISODE 41: MENCULIK ANAK SENDIRI
43
EPISODE 42: KORBAN PERSEMBAHAN
44
EPISODE 43: PENYELAMATAN DEWI
45
EPISODE 44: MINTA ANAK
46
EPISODE 45: GEGER PENCULIKAN ANAK JALANAN
47
EPISODE 46: KAYA KEMBALI
48
EPISODE 47: MENYEMBUNYIKAN HARTA KARUN
49
EPISODE 48: MENCOBA LARI
50
EPISODE 49: RAYUAN MAUT
51
EPISODE 50: MENGAJAK NIKAH
52
EPISODE 51: MENIKAH LAGI
53
EPISODE 52: CURIGA
54
EPISODE 53: GEGER DI TELEPON
55
EPISODE 54: REMBULAN MERAH
56
EPISODE 55: MENANYA MIMPI
57
EPISODE 56: MEMENUHI PANGGILAN MAYA
58
EPISODE 57: MENANYA USAHA
59
EPISODE 58: MENATA WARUNG
60
EPISODE 59: MEMBUKA WARUNG MAKAN
61
EPISODE 60: ANAK ANEH
62
EPISODE 61: ADA YANG BINGUNG
63
EPISODE 62: KEJADIAN ANEH
64
EPISODE 63: ULAH PODIN
65
EPISODE 64: RIBUT DI WARUNG RINA
66
EPISODE 65: MENGUSIR PODIN
67
EPISODE 66: PULANG KE JAKARTA
68
EPISODE 67: MELAHIRKAN
69
EPISODE 68: REPOTNYA MERAWAT BAYI
70
EPISODE 69: MENDATANGI ISTANA RAJA
71
EPISODE 70: BAYI YANG DIPERSEMBAHKAN
72
EPISODE 71: PODIN KEBINGUNGAN
73
EPISODE 72: MENJUAL ASET MAYA
74
EPISODE 73: MENINGGALKAN JAKARTA
75
EPISODE 74: PODIN DIJAMBRET
76
EPISODE 75: HUJAN DI TENGAH KEMARAU
77
EPISODE 76: GEGER DI KUBURAN
78
EPISODE 77: PIJAT JARI LENTIK
79
EPISODE 78: TERJERAT
80
EPISODE 79: PERNIKAHAN KEEMPAT
81
EPISODE 80: TERSINGGUNG SINDIRAN
82
EPISODE 81: MINTA WARISAN
83
EPISODE 82: ADA APA JAKARTA?
84
EPISODE 83: DI KAMAR HOTEL
85
EPISODE 84: MASALAH LAGI
86
EPISODE 85: MENOLAK WARISAN
87
EPISODE 86: MENANTU BAIK
88
EPISODE 87: LESTI BUKA USAHA
89
EPISODE 88: KEHABISAN MODAL
90
EPISODE 89: TERJUALNYA PETI HARTA KARUN
91
EPISODE 90: MENELISIK PENGHUNI PETI
92
EPISODE 91: MENANYAKAN BAYI
93
EPISODE 92: PODIN CARI UANG
94
EPISODE 93: CERITA PESUGIHAN
95
EPISODE 94: PENCULIK LICIK
96
EPISODE 95: SUSAH DIAJAK
97
EPISODE 96: DITOLAK
98
EPISODE 97: RAHASIA PENGEMIS CILIK
99
EPISODE 98: BERUNTUNG
100
EPISODE 99: DITEMU ORANG
101
EPISODE 100: PELANGGAN BAIK
102
EPISODE 101: KENA GODAAN
103
EPISODE 102: AMBYAR
104
EPISODE 103: KEMBALI KE ASAL
105
EPISODE 104: PLONG
106
EPISODE 105: CURHAT
107
EPISODE 106: TERTARIK CERITA BANG KOHAR
108
EPISODE 107: DIPELUK TUYUL
109
EPISODE 108: MENCURI PETI
110
EPISODE 109: GAGAL
111
EPISODE 110: SELALU KOSONG
112
EPISODE 111: MAAF BANG KOHAR
113
EPISODE 112: PETUAH KAKEK
114
EPISODE 113: RINA MENEMUKAN PETI
115
EPISODE 114: MEMBUANG PETI
116
EPISODE 115: BOCAH MENAKUTKAN
117
EPISODE 116: RINA PULANG KAMPUNG
118
EPISODE 117: PENDERITAAN MAYA
119
EPISODE 118: MELARIKAN DIRI
120
EPISODE 119: JADI MANGSA
121
EPISODE 120: MERAUP UANG
122
EPISODE 121: KETAGIHAN
123
EPISODE 122: MENCARI PETI
124
EPISODE 123: MASUK PENJARA
125
EPISODE 124: PODIN BEBAS
126
EPISODE 125: PETI YANG HILANG
127
EPISODE 126: DETEKTIF PODIN
128
EPISODE 127: LEBIH LICIK
129
EPISODE 128: MENGELUARKAN ARWAH
130
EPISODE 129: KETAKUTAN
131
EPISODE 130: DIUSIR
132
EPISODE 131: MENGALAH DAPAT VILLA
133
EPISODE 132: KEMBALI GAGAL
134
EPISODE 133: MINTA TUMBAL
135
EPISODE 134: TUYUL MOGOK
136
EPISODE 135: KIRIMAN PETI
137
EPISODE 136: ARWAH SANG ANAK
138
EPISODE 137: DISAMBUT HANTU PEREMPUAN
139
EPISODE 138: TEMPAT SINGGAH HANTU
140
EPISODE 139: MENGUAK RAHASIA
141
EPISODE 140: DIKEROYOK HANTU
142
EPISODE 141: BINGUNG
143
EPISODE 142: MENGGUGAT PENJUAL
144
EPISODE 143: MENCARI RUMAH DI KAMPUNG
145
EPISODE 144: MENTRAKTIR WARGA
146
EPISODE 145: TAMU-TAMU PEREMPUAN
147
EPISODE 146: KECEWA
148
EPISODE 147: DITINGGAL CINTA
149
EPISODE 148: BENARKAH CINTA?
150
EPISODE 149: MENIKAH LAGI
151
EPISODE 150: HARI PERTAMA
152
EPISODE 151: BERIBADAH
153
EPISODE 152: KEMBALI MENCARI UANG
154
EPISODE 153: KECURIGAAN SANG ISTRI
155
EPISODE 154: USAHA BARU
156
EPISODE 155: SANTAI SAJA
157
EPISODE 157: KEMBALI MEMANGGIL TUYUL
158
EPISODE 158: PERTANYAAN SANG ISTRI
159
EPISODE 156: KEKURANGAN MODAL
160
EPISODE 159: USAHA YANG LARIS
161
EPISODE 160: MENAMBAH USAHA
162
EPISODE 161: GERHANA BULAN
163
EPISODE 162: PODIN HILANG
164
EPISODE 163: DIMAKAN GERHANA
165
EPISODE 164: KEMARAHAN PENGUASA PULAU BERHALA
166
EPISODE 165: PODIN DITEMUKAN
167
EPISODE 166: PODIN TERGOLEK DI RUMAH SAKIT
168
EPISODE 167: DOA SANG PENDETA
169
EPISODE 168: MENGUAK KAMAR RAHASIA
170
EPISODE 169: KEYAKINAN CIK MELAN
171
EPISODE 170: NASEHAT UNTUK SUAMI
172
EPISODE 171: NASEHAT PENDETA
173
EPISODE 172: BIMBANG
174
EPISODE 173: MENYINGKIRKAN PETI KERAMAT
175
EPISODE 174: HIDUP BARU
176
EPISODE 175: COBAAN HIDUP
177
EPISODE 176: DOA YANG MUJARAB
178
EPISODE 177: BAPTISAN BERDARAH
179
EPISODE 178: PENGAKUAN
180
EPISODE 179: PENGUPING
181
EPISODE 180: KANG ZAKI KE PULAU BERHALA
182
EPISODE 181: NASIB KANG ZAKI
183
EPISODE 182: PODIN SEHAT
184
EPISODE 183: PODIN RAIB
185
EPISODE 184: BIJAKSANA
186
EPISODE 185: MENCARI ISTRI DAN ANAK
187
EPISODE 186: PERTEMUAN
188
EPISODE 187: PERTANYAAN ISTRI
189
EPISODE 188: MENANGIS SENDIRI
190
EPISODE 189: CERITA ANAK
191
EPISODE 190: MENENTUKAN PILIHAN
192
EPISODE 191: DI KAMAR HOTEL
193
EPISODE 192: ISTRI DAN ISTRI
194
EPISODE 193: AKUR
195
EPISODE 194: RUMAH YANG HILANG
196
EPISODE 195: BERPINDAH RUMAH
197
EPISODE 196: REBUTAN KAMAR
198
EPISODE 197: KELUARGA YANG MESRA
199
EPISODE 198: PIKNIK KE MONAS
200
EPISODE 199: MENELISIK PENGEMIS TUA
201
EPISODE 200: MENELISIK PULAU BERHALA
202
EPISODE 201: FOTO MEMBINGUNGKAN
203
EPISODE 202: SUARA BAYI MENANGIS
204
EPISODE 203: JADI PENDIAM
205
EPISODE 204: KAKEK YANG MENGHILANG
206
EPISODE 205: SIAP MEMBANTU
207
EPISODE 206: MENGGUGAH MIMPI BURUK
208
EPISODE 207: MENUJU PULAU BERHALA
209
EPISODE 208: AKHIRNYA, BISA MASUK PULAU BERHALA
210
EPISODE 209: PULAU ANEH
211
EPISODE 210: PERLAWANAN TAK SEIMBANG
212
EPISODE 211: BELUM SAATNYA
213
EPISODE 212: MASUK ISTANA
214
EPISODE 213: JERITAN MENGGEGERKAN
215
EPISODE 214: GEGER SEMAKIN KISRUH
216
EPISODE 215: PEREMPUAN PENGHANCUR BATU KISARAN
217
EPISODE 216: MURKA SANG PENGUASA
218
EPISODE 217: RUNTUHNYA ISTANA BERHALA
219
EPISODE 218: PERLAWANAN SANG PERKASA
220
EPISODE 219: PETUALANGAN TERAKHIR
221
EPISODE 220: TAMATNYA PULAU BERHALA

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!