10. BELUM SIAP

Almira keluar dari kamar mandi dengan rambut yang tergerai basah, memakai piyama handuk berwarna pink di atas lutut. Kemudian dia mulai mencari baju dalamannya di koper. Setelah ketemu barang yang dia cari beserta setelan baju ganti ia langsung masuk kamar mandi lagi untuk ganti baju. Akan tetapi dia sangat kaget melihat seseorang di dalam kamar mandi itu. Laki laki itu memakai handuk putih menghadap ke belakang

"Tolong, Ada Pencuri"!! seru Almira

Pemuda itu langsung membungkam mulut Almira.

"Ssst Diam"!!ini aku"! Kata Sky

"Kenapa kau dikamar mandi wanita"? tanya Almira

"Kau lupa kita tadi menikah". jawab Sky sambil merangkul pingang Almira. Dan gadis itu baru sadar dia hanya mengenakan handuk piyama tanpa dalaman.

"Lepaskan"!! Almira meronta

"Ato aku teriak nih"!! ancam Almira

"Jangan galak galak sayang". goda Sky

"Tanganmu singkirkan dulu"!!, Almira mengambil tangan Sky dan menghempaskannya.

Almira mau beranjak pergi meninggalkan Sky, namun pemuda itu menariknya. Dan kini mereka berhadap hadapan, kedua tangan Sky dilingkarkan di pinggang Almira.

Dia menatap Almira lekat lekat, mengagumi kecantikan istrinya. Almira sebenarnya kagum dengan ketampanan Sky, tapi dia sangat malu laki laki itu menatapnya terus.

Sky mendekatkan kepalanya, Almira memberontak tapi percuma saja laki laki itu terlalu kuat.

"CUPP"!! Sky mencium kening Almira

Mata Almira membelalak lebar, kaget.

"Gantilah bajumu nanti kamu masuk angin". kata Sky lembut

".Ii..iya". Jawab Almira gugup

Almira pun keluar dari kamar mandi, meninggalkan pemuda itu sendirian.

Almira sudah berganti dengan setelan piyama tidurnya. Dia takut Sky berbuat macam macam, jadi dia harus memakai baju tertutup.

Kemudian dia naik di atas bed king size nya, bersembunyi dalam selimut hangatnya. Sebenarnya dia lelah tapi dia tidak bisa tidur, gadis itu takut Sky akan berbuat macam macam padanya. Tapi rasa lelahnya perlahan membuat dia mengantuk dan akhirnya dia tertidur.

Sky keluar dari kamar mandi, melihat istrinya tertidur dia hanya tersenyum. Kemudian dia ganti baju memakai kaos putih pendek, dan celana pendek santai. Disibak selimut yang menutupi sebagian tubuh Almira, kemudian dia mulai rebahan di samping gadis itu.

Sky mengelus kening Almira, mencium keningnya lagi.Namun yang di cium merasakan hawa dingin menempel di keningnya menjadi terbangun.

"Apa yang kamu lakukan"!! Almira mendorong tubuh Sky

"Memakanmu sayang". goda Sky

Almira langsung mengambil guling, dan memukulkannya pada tubuh Sky.

"Aduh, sakit Ra"!! kata Sky

Almira berhenti kasihan, mendengar rintihan Sky.

"Sakit ya, maaf. Aku kaget, tiba tiba kamu di atasku tadi" .jawab Almira membela dirinya

Almira meletakkan guling panjang itu sebagai pembatas.

"Kamu tidak boleh melewati area ini". Awas ya, kalo macam macam."!! ancam Almira

Sky tersenyum melihat tingkah Almira yang konyol. Tiba tiba perut Almira berbunyi.

Muka Almira memerah menahan malu,

"Iih, kenapa memalukan begini sih". batin Almira

"Sebentar aku hubungi room service untuk pesan makanan", Sky mengambil handphone nya di atas nakas.

"Kamu pingin makan apa"? tanya Sky

"Terserah kamu saja, aku ikut saja". jawab Almira

"Kalau aku ingin makan kamu Raa". gurau Sky lagi

"Skyyyyy..." Almira mencubit lengan Sky

"Iya sayang, cuman bercanda kok". jawab Sky menahan sakit karena cubitan Almira

"Tok tok tok". Seseorang mengetuk pintu.

"Ceklek"!Sky membukakan pintu

ternyata seorang waitres mengantarkan pesanan menggunakan kereta dorong.

Sky mempersilahkan pelayan itu meletakkan makanannya di meja. Setelah selesai pelayan itu mempersilahkan mereka berdua untuk menyantap makanannya.

Almira turun dari tempat tidurnya, Ia langsung duduk dan menyantap makanan itu dengan lahap.

"Makanlah, yang banyak.Biar kamu punya banyak tenaga melayaniku". goda Sky

"GLEK"!! Almira tersedak, langsung cepat cepat ia minum.

"Jangan macam macam ya, mata Almira nenatap tajam kearah Sky. Laki laki di depannya itu hanya tersenyum mendengar ancaman dari Almira.

Keduanya menyantap makanan itu, tak ada yang bersuara hanya dentingan sendok dan garpu yang saling beradu di atas piring.

Setelah selesai makan, Almira meletakkan piringnya diatas nampan. Dan mengambil piring Sky yang sudah kosong ditumpuk jadi satu. Kemudian dia berjalan menuju balkon.

Pemandangan dari atas begitu indah, terlihat pantai dengan hamparan pasir putihnya. Sky memang sudah merencanakan menikah di Bali, jadi sekalian bisa mengajak Almira jalan jalan.

Rambut Almira tergerai tertiup angin, dari belakang Sky merangkul tubuh Almira. Menyadari hal itu Almira menoleh kaget, dia tidak terbiasa sedekat ini dengan laki laki.

"Jangan begini, malu tau". ronta Almira

Almira berhasil melepaskan diri dari rangkulan tangannya Sky. Gadis itu memilih duduk di kursi yang tersedia di teras balkon.

" Apa yang kau rencanakan sebenarnya". Almira membuka pembicaraan

"Maksudmu"? tanya Sky

"Apa yang kau rencanakan dengan menikahiku"? tanya Almira lagi

"Bukankah kau memang istriku di masa lalu, dan di masa sekarang aku ingin kau tetap jadi istriku". jawab Sky

"Itu saja, tidak ada yang lain"? selidik Almira

"Aku tidak suka melihatmu dengan pria lain, jadi satu satunya cara aku mengikatmu dengan pernikahan ini". terang Sky

"Kenapa kau tidak tanya perasaanku"?

"Misalnya, aku cinta kamu atau tidak". kata Almira menegaskan

"Aku tidak peduli, cinta akan datang berjalannya dengan waktu". jawab Sky

"Bila tidak bagaimana"? tanya Almira

"Kau boleh pergi dariku, jika saatnya nanti kau masih belum bisa mencintaiku". jawab Sky lirih. Sebenarnya dia tidak ingin mengatakan hal itu, karena akan terasa sakit tentunya.

Almira menatap Sky, ada sebuah kesedihan disana.

"Maafkan, aku". kata Almira pelan. Keduanya terdiam membisu untuk sejenak, tenggelam dalam lamunannya masing masing.

"Sudahlah, kapan rencana mau berangkat sekolah lagi". tanya Sky mencairkan suasana yang canggung.

"Secepatnya, lagian kalau di sini lama lama aku takut" .kata Almira sambil melirik Sky

"Takut, takut sama siapa"! tanya Sky pura pura tidak tahu.

"Yeah, sama kamulah".

"Kamu seperti setan, menakutkan" . gurau Almira seraya beranjak pergi ke kamar.

Saking gemasnya, Sky tiba tiba menggendong Almira dan menjatuhkannya di atas tempat tidur yang empuk.

Dengan nakal Sky sudah ada di atas tubuh Almira, gadis itu menutupi mukanya dengan kedua telapak tangannya. Lalu Sky membuka jemari tangan Almira perlahan, gadis itu masih menahannya.

"Kalau kau tidak memperlihatkan wajahmu, aku bisa lebih nekat lagi". goda Sky

Almira membuka penutup wajahnya, diatasnya sudah ada cowok ganteng yang menatapnya.

"Iih mengerikan". Menyingkirlah jangan di atasku berat tau". protes Almira

"Aku akan menyingkir, tapi kasih morning kiss dulu". pinta Sky

"Gak mau"!! tolak Almira

"Kalo kau tidak mau, aku akan memakanmu". ancam Sky

"Cepat lakukan, sayang". kata Sky sambil menunjuk pipi kanannya

Almira menyentuh pipi Sky dengan telunjuknya, "Tull" . "udah nih"

"Pake bibir sayang, bukan pake jarimu". goda Sky lagi.

"Aku tidak mau". Almira bersikeraa

"Cup", bibir Sky sudah mendarat di bibir Almira yang mungil ".

Mata Almira terbelalak kaget.

-

-

-

--

-

Jangan lupa like, vote dan coment ya sobat readers. Cerita berikutnya akan seru baget.

Terpopuler

Comments

Fara Ashila

Fara Ashila

☺☺cerita ny bagus

2020-12-30

1

👸 Queen & 🤴King

👸 Queen & 🤴King

mantul cerita nyA

2020-11-23

0

Ananda Alden

Ananda Alden

aku suka sama sky

2020-11-22

2

lihat semua
Episodes
1 1. SAHABAT KECIL
2 2. SKY
3 3. CONTEKAN
4 4. HANYA MIMPI
5 5. GELANG GIOK
6 6. CAMPING
7 7. CEMBURU
8 8. MIMPI YANG SAMA
9 9. PERJODOHAN
10 10. BELUM SIAP
11 11. JANGAN ADA YANG TAHU
12 12. MIMPI BURUK
13 13. MORNING KISS
14 14. BELAJAR KELOMPOK
15 15. KEKUATAN YANG TERSEMBUNYI
16 16. MESUM
17 17. JANGAN BILANG SIAPAPUN
18 18. PENYESALAN ALDO
19 19. RUMOR
20 20. BISIKAN RAJA IBLIS
21 21. KERAJAAN LANGIT
22 22. REXA DAN DERA
23 23. CINTA MASA LALU
24 24. HILANG
25 25. MARAH
26 26. MASIH NGAMBEK
27 27. PINGSAN
28 28. PERGI KE KERAJAAN LANGIT
29 29. CERMIN WAKTU
30 30. MENYELAMATKANMU
31 31. RATU ALAM SEMESTA
32 32. NASGOR
33 33. TIPU DAYA
34 34. PEMBUNUHAN
35 35. DERA
36 36. KAKAK BERADIK
37 37. KARENA DENDAM
38 38. PATAH HATI
39 39. AMNESIA
40 40. SEREAL
41 41. IKATAN YANG MENYAKITKAN
42 Eps. 42
43 43. DASAR MESUM
44 44. DOKUMEN PERNIKAHAN
45 45. SIAPA ALDO
46 46. KECEWA BERAT
47 47. TUNGGU AKU
48 48. SALAH PAHAM
49 49. HUJAN
50 50. SIAPA ARON ?
51 51. KAU CEMBURU
52 52. JACK YANG TAMPAN
53 53. LATIHAN
54 54. GALAK SEKALI
55 55. JIWA YANG TERIKAT
56 56. BINGUNG
57 57. SKY MIMPI BURUK
58 58. TERHIPNOTIS
59 59. MARK
60 60. MENCARI JATI DIRI
61 Episode 61
62 Eps. 62
63 Eps. 63
64 Eps. 64
65 Eps. 65
66 Eps. 66
67 Eps. 67
68 Eps. 68
69 Eps. 69
70 Eps. 70
71 Eps. 71
72 Eps. 72
73 Eps. 73
74 74. MENGULUR WAKTU
75 75. SIKAP TEGAS
76 76. KEPUTUSAN RAJA
77 77. BERI AKU WAKTU
78 78. PERNIKAHAN
79 79. MALAM PERTAMA
80 80. TERSADAR
81 81. MEMBAWAMU PERGI
82 82. BAJU BARU
83 83. SAKIT
84 84. LOLOS
85 85. KANTOR
86 86. BERKUNJUNG
87 87. BERTEMU ARON
88 88. IMUTNYA
89 89.BOLEHKAH PANGGIL MAMA
90 90. SIAPA ARON SEBENARNYA
91 91. KEKUATAN ARON
92 92. SEDIKIT KEAJAIBAN
93 93. MENCINTAIMU
94 94. MENGUNJUNGI ISTANA LANGIT
95 S2. PENERUS TAHTA
96 S2. SOSOK ADISTY
97 S2. BACK TO HOME
98 S2. TAK SENGAJA BERTEMU
99 BELAJAR CARA HIDUP MANUSIA
100 S2. SEAN
101 BUNUH DIRI
102 SUMBER UANG
103 KISS
104 HARI YANG ANEH
105 INTERNET
106 LOKASI SYUTING
107 BERTEMU DEWA EROS
108 KECOA
109 CEMBURU
110 AMARAH ADISTY
111 HAMPIR SAJA
112 SELAMAT
113 PENGGALAN RAHASIA
114 MENIKAH MENDADAK
115 MENYATU
116 BELANJA BARENG
117 HUBUNGAN ALDO DAN SEAN
118 SIAPA IBUKU
119 KANTOR
120 MALAM TAK TERLUPAKAN
121 LAURENT
122 KELAHIRAN ADISTY
123 ARON CEMBURU
124 JANGAN MARAH
125 TAKDIR YANG MENYAKITKAN
126 ADISTY DI CULIK
127 KAKAK-ADIK
128 MENYELAMATKANMU
129 ARON TERLUKA
130 PENYEMBUH ARON
131 ARON SEMBUH
132 PAMIT
133 BERPISAH
134 PERNIKAHAN SEAN
135 SIAPA DIA?
136 SERANGAN RAJA IBLIS
137 TERLUKA PARAH
138 BERITA PENTING
139 ADISTY KE ISTANA LANGIT
140 TINGGAL DI LANGIT
141 Kembali
Episodes

Updated 141 Episodes

1
1. SAHABAT KECIL
2
2. SKY
3
3. CONTEKAN
4
4. HANYA MIMPI
5
5. GELANG GIOK
6
6. CAMPING
7
7. CEMBURU
8
8. MIMPI YANG SAMA
9
9. PERJODOHAN
10
10. BELUM SIAP
11
11. JANGAN ADA YANG TAHU
12
12. MIMPI BURUK
13
13. MORNING KISS
14
14. BELAJAR KELOMPOK
15
15. KEKUATAN YANG TERSEMBUNYI
16
16. MESUM
17
17. JANGAN BILANG SIAPAPUN
18
18. PENYESALAN ALDO
19
19. RUMOR
20
20. BISIKAN RAJA IBLIS
21
21. KERAJAAN LANGIT
22
22. REXA DAN DERA
23
23. CINTA MASA LALU
24
24. HILANG
25
25. MARAH
26
26. MASIH NGAMBEK
27
27. PINGSAN
28
28. PERGI KE KERAJAAN LANGIT
29
29. CERMIN WAKTU
30
30. MENYELAMATKANMU
31
31. RATU ALAM SEMESTA
32
32. NASGOR
33
33. TIPU DAYA
34
34. PEMBUNUHAN
35
35. DERA
36
36. KAKAK BERADIK
37
37. KARENA DENDAM
38
38. PATAH HATI
39
39. AMNESIA
40
40. SEREAL
41
41. IKATAN YANG MENYAKITKAN
42
Eps. 42
43
43. DASAR MESUM
44
44. DOKUMEN PERNIKAHAN
45
45. SIAPA ALDO
46
46. KECEWA BERAT
47
47. TUNGGU AKU
48
48. SALAH PAHAM
49
49. HUJAN
50
50. SIAPA ARON ?
51
51. KAU CEMBURU
52
52. JACK YANG TAMPAN
53
53. LATIHAN
54
54. GALAK SEKALI
55
55. JIWA YANG TERIKAT
56
56. BINGUNG
57
57. SKY MIMPI BURUK
58
58. TERHIPNOTIS
59
59. MARK
60
60. MENCARI JATI DIRI
61
Episode 61
62
Eps. 62
63
Eps. 63
64
Eps. 64
65
Eps. 65
66
Eps. 66
67
Eps. 67
68
Eps. 68
69
Eps. 69
70
Eps. 70
71
Eps. 71
72
Eps. 72
73
Eps. 73
74
74. MENGULUR WAKTU
75
75. SIKAP TEGAS
76
76. KEPUTUSAN RAJA
77
77. BERI AKU WAKTU
78
78. PERNIKAHAN
79
79. MALAM PERTAMA
80
80. TERSADAR
81
81. MEMBAWAMU PERGI
82
82. BAJU BARU
83
83. SAKIT
84
84. LOLOS
85
85. KANTOR
86
86. BERKUNJUNG
87
87. BERTEMU ARON
88
88. IMUTNYA
89
89.BOLEHKAH PANGGIL MAMA
90
90. SIAPA ARON SEBENARNYA
91
91. KEKUATAN ARON
92
92. SEDIKIT KEAJAIBAN
93
93. MENCINTAIMU
94
94. MENGUNJUNGI ISTANA LANGIT
95
S2. PENERUS TAHTA
96
S2. SOSOK ADISTY
97
S2. BACK TO HOME
98
S2. TAK SENGAJA BERTEMU
99
BELAJAR CARA HIDUP MANUSIA
100
S2. SEAN
101
BUNUH DIRI
102
SUMBER UANG
103
KISS
104
HARI YANG ANEH
105
INTERNET
106
LOKASI SYUTING
107
BERTEMU DEWA EROS
108
KECOA
109
CEMBURU
110
AMARAH ADISTY
111
HAMPIR SAJA
112
SELAMAT
113
PENGGALAN RAHASIA
114
MENIKAH MENDADAK
115
MENYATU
116
BELANJA BARENG
117
HUBUNGAN ALDO DAN SEAN
118
SIAPA IBUKU
119
KANTOR
120
MALAM TAK TERLUPAKAN
121
LAURENT
122
KELAHIRAN ADISTY
123
ARON CEMBURU
124
JANGAN MARAH
125
TAKDIR YANG MENYAKITKAN
126
ADISTY DI CULIK
127
KAKAK-ADIK
128
MENYELAMATKANMU
129
ARON TERLUKA
130
PENYEMBUH ARON
131
ARON SEMBUH
132
PAMIT
133
BERPISAH
134
PERNIKAHAN SEAN
135
SIAPA DIA?
136
SERANGAN RAJA IBLIS
137
TERLUKA PARAH
138
BERITA PENTING
139
ADISTY KE ISTANA LANGIT
140
TINGGAL DI LANGIT
141
Kembali

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!