NovelToon NovelToon
ISTRI BUTA TUAN MAFIA

ISTRI BUTA TUAN MAFIA

Status: sedang berlangsung
Genre:Cintapertama / Mafia / Dikelilingi wanita cantik / Kehidupan Manis Setelah Patah Hati / Cinta Beda Dunia / Diam-Diam Cinta / Orang Disabilitas
Popularitas:56.8k
Nilai: 5
Nama Author: Nona Incy

Valerie Zionathan. Seorang gadis cantik yang menarik, meskipun memiliki kekurangan karena matanya yang buta karena kecelakaan yang terjadi padanya, kecelakaan yang di sebabkan oleh seorang pemimpin organisasi mafia yang sangat terkenal kejamnya, Gabriel Smith, putra sulung dari Gerald Smith dan Celine Smith.

Kesialan Valerie tidak sampai di kebutaan matanya saja, tetapi dia juga mendapatkan kesialan lain, harus di jodohkan dengan Gabriel untuk melunasi hutang keluarganya, Gabriel sangat membenci wanita, beginya wanita sangat merepotkan. Apakah setelah menikah akan menjadi perubahan untuk Valerie dan Gabriel.?




Ini kelanjutan kisah Gabriel putra Gerald di novel berjudul. [ Istri Kontrak Sang Mafia ]

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Nona Incy, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 8

“Bagaimana keadaannya?" Tanya Gabriel kepada Dokter cantik yang memeriksa Vale.

Dokter cantik itu tersenyum manis, melihat kearah Gabriel yang masih menatap Vale. “Tidak ada yang perlu di khawatirkan, Nona Vale baik-baik saja, setelah istirahat dengan cukup keadaannya akan kembali seperti semula" Jawab sang Dokter dengan lembut suaranya terdengar mendayu-dayu.

Gabriel bukan tidak tau jika Dokter itu sedang mencari perhatiannya, dia sudah cukup paham dengan wanita penggoda seperti itu. Tetapi dia mencoba mengabaikan.

Gabriel mengusap lembut kepala istrinya, lalu mencium kening Vale. “Sayang, kamu dengar apa kata Dokter? Kamu harus banyak istirahat, dan jangan membuatku khawatir lagi, hmm" ucap Gabriel benar-benar sangat lembut, bahkan Vale sampai merinding mendengarnya.

Dokter cantik terkejut mendengar Gabriel memanggil Vale, sayang. “Apakah Anda.. "

“Ya, saya suaminya, mungkin Anda mengira saya belum menikah karena tidak memakai cincin pernikahan, Saya memakai nya di sini." Sela Gabriel sembari menunjukkan kalung yang dia pakai dengan liontin cincin. Gabriel memang menggunakannya sebagai liontin.

“Ah, maaf, saya pikir Anda belum menikah" Ujarnya gugup.

“Tidak masalah" Jawab Gabriel kembali merangkul pundak istrinya, nanti siang Vale sudah di perbolehkan untuk pulang. Dokter cantik itu dengan rasa malu segera meninggalkan ruangan.

Setelah memastikan Dokter keluar, Gabriel melepaskan rangkulannya. “Apakah masih ada yang sakit?" Tanyanya meskipun tidak selembut tadi, tetapi nadanya layaknya orang biasa yang tengah bicara.

Vale menggeleng. “Aku baik-baik saja, Gabriel eh Tuan, bisakah.. "

“Kamu ingin menjadi janda yang di tinggal mati? Jika aku mengantarkanmu kepinggir jalan, Nyonya Celine akan menguliti ku hidup-hidup, sudah diam saja jangan banyak protes, kamu akan kembali pulang ke rumahku, dan ingat panggil nama ku dengan benar" Ucap Gabriel kembali tegas.

Vale langsung diam dan mengangguk pelan. “Gabriel.. "

“Apa?"

“Tidak, aku hanya memanggil namamu dengan benar" Jawabnya. Gabriel berdecak pelan.

“Nanti siang, Kimmy akan menjemputmu, aku akan pergi untuk beberapa hari, dan ingat jangan membuat masalah yang akan membuat aku kerepotan" Gumamnya di akhir kalimat tetapi masih bisa di dengar oleh Vale.

“Hmm" Gumam Vale.

**

Kimmy benar-benar menjemput Vale dan membawanya kembali pulang kerumah sang Tuan, setelah kejadian di mana Elza di tembak mati di hadapan para maid dan pengawal, mereka semua tidak ada yang berani lagi menganggu Vale, yang awalnya tidak menyukai Vale mendadak berubah baik.

Lebih tepatnya mereka sayang pada nyawa sendiri, daripada mati mengenaskan lebih baik patuh dan tidak mengganggu Vale, dan serempak mereka semua memanggil Nyonya muda kepada Vale, hal itu sebenarnya cukup mengejutkan, tetapi setelah Kimmy menjelaskan barulah Vale paham.

“Apakah kamu tidak membutuhkan bantuanku untuk mandi Nyonya Vale" Kekeh Kimmy keduanya sudah seperti saudara, Kimmy senang mengoda Vale sampai membuat Vale tertawa.

Valerie menggelengkan kepalanya. “Tidak, aku bisa sendiri, biasanya aku juga mandi sendiri" Jawab Vale tersenyum lembut.

“Baiklah, kalau begitu aku menunggumu di sini" Ujar Kimmy, dia sudah mendapatkan perintah tidak perlu mengerjakan apapun, tugasnya hanya mengikuti Vale dan membantu apapun yang perempuan itu butuhkan.

Vale masuk ke dalam kamar mandi, sementara Kimmy dia berjalan menuju walk in closet untuk menyiapkan pakaian untuk Nyonya nya, tetapi sebelum dia sampai pada pintu kaca itu, tiba-tiba saja pintu terbuka dan menampilkan Gabriel.

Kimmy langsung menundukkan pandangannya. “Tuan, Anda sudah kembali?" Tanya nya, padahal pria itu baru tadi mengatakan ingin pergi beberapa hari, tapi belum ada dua puluh empat jam sudah kembali lagi.

“Hmm, apa yang kamu lakukan disini? Dan di mana Vale?" Tanya nya sembari mengendorkan dasi yang terasa mencekik lehernya.

“Nyonya muda sedang berada di kamar mandi, dan saya hendak menyiapkan pakaian untuk Nyonya muda, Tuan" Jawab Kimmy, kembali menundukkan kepalanya.

Gabriel mengangguk pelan, lalu memberikan isyarat kepada Kimmy untuk tetap diam dan melanjutkan menyiapkan pakaian untuk istrinya.

Sembari menunggu Gabriel menjatuhkan tubuhnya di sofa panjang yang sangat empuk, dia awalnya memang ingin pergi ke pertempuran, tetapi pikirannya terganggu dengan ucapan Noah yang akan mengambil Valerie kalau sampai dia meninggalkannya di rumah sendiri.

Bodoh sekali, jika di pikir kembali, Noah tidak akan berani mengambil sesuatu di rumahnya, pengawalan sangat ketat, bahkan seekor semut akan berpikir kembali jika ingin merayap di tembok rumah megah Gabriel.

Lamunan Gabriel teralihkan setelah mendengar pintu kamar mandi terbuka dan penampilan istrinya keluar hanya dengan menggunakan handuk berukuran kecil, hanya bagian dada hingga sedikit ke bawah bokong sintalnya.

Vale yang menganggap di kamarnya hanya ada Kimmy tidak terlalu was-was, dengan penuh percaya diri dia berjalan dengan tongkatnya. “Kimmy, apakah kamu masih di sani?" Ucapnya.

Kimmy melebarkan matanya, lalu melirik kearah Gabriel yang menatap lapar Vale. “Hmm, aku masih di sini" Jawabnya. Karena merasa hanya ada Kimmy Vale pun bertindak di luar dugaan Gabriel dan Juga Kimmy.

Perempuan cantik itu melepaskan handuknya begitu saya dan mengulurkan tangannya. kimmy memejamkan matanya dia gugup sendiri, sementara Gabriel langsung menyuruh Kimmy keluar tanpa suara.

“Kimmy, di mana pakaianku?" Ujarnya tangannya masih mengadah.

Gabriel bangkit dari duduknya dan melangkah mendekati istrinya. Vale menautkan kedua alisnya, parfum yang tidak asing, wangi khas suaminya. tiba-tiba saja dia mendadak gugup dan hendak mencari kembali handuknya.

Ceroboh sekali batin Vale. Untungnya dia tadi membawa dalaman jadi masih ada bagian tertentu yang tertutup.

“Kamu ingin menggodaku?" Tanya Gabriel suaranya terdengar serak.

Vale menggeleng menahan nafasnya, hembusan nafas Gabriel bisa dia rasakan, wajah suaminya begitu dengan dengan wajahnya. Tubuhnya tiba-tiba saja menegang ketika telapak tangan lebar itu mengusap pahanya yang sudah tidak tertutup apapun.

“Jika tidak ingin menggodaku, lalu kenapa kamu membukanya di hadapanku?" Ujarnya sembari mengendus bagian leher Vale, tubuh perempuan itu semakin gemetar sebab elusan tangan Gabriel semakin naik keatas.

Tangan Gabriel sudah melewati bagian pinggul Vale, tangan nakal itu terus merayap, mudahnya karena tidak ada handuk yang menutupi.

“Sial, kenapa tubuhmu sangat seksi" Bisik Gabriel dengan nafas yang semakin memburu.

“Ga-Gabriel.. " Lirih Vale suaranya bergetar, karena tangan yang semula ada di punggungnya saat ini sudah berada di sebelah dadanya. Remasan kecil Gabriel lakukan sampai membuat desahan kecil keluar dari mulut Vale.

Mendengar desahan yang sangat lembut itu membuat sesuatu di bawah sana semakin membesar dan ingin segera keluar untuk mencari sangkarnya.

Telapak tangan besar itu terus meremas sebelah dada Vale, yang begitu pas di tangannya, suara Vale seakan candu untuknya, dia baru mendengar desahan yang begitu merdu, karena ini juga pertama kali untuknya melakukan hal nakal seperti ini.

Bersambung...

1
Ariany Sudjana
padahal biar saja Briana ditahan kelompok Raymond, biar dia tau kalau zero seperti namanya memang zero, alias pecundang
Uthie
Kasih pelajaran tuhhhh si Briana 😡
Shuttttttttttt
awas yaaa si briana msh menganggap erlan kurang didikan setelah ini. bikin aja si briana trauma langsung spya kapok dia jengkel deeh itu si erlan juga di bikin kapok, sok jagoan bgt yaaa si vale ibu gak ada otak bgtt yaaa pemikiran nya kok sempit bgtt bisa"nya izinin briana kluar dgn anak kacung tanpa pengawal👏 pintar bgtt yaaa... episode ini bikin aku ngakak tuh krna si zero katai raymon si anak haram padahal dia juga anak haram🙂‍↔️ anak haram teriak anak haram kocaaak zero kamu beruntung krna mma bapamu bersatu dan kau dapat kehidupan enak krna vale si ibu yg mau balas budi itu smpe lupa anak sndri, apapun milik ank nya dia berikan ke anak org lain kocaaak perempuan kocaaaak
partini
ngapain di tolongin biarin aja dulu kkmu yg bego itu
Serenarara: Ubur-ubur makan sayur lodeh
Minum sirup campur selasih
Coba baca novel berjudul Poppen deh
Dah gitu aja, terimakasih /Joyful/
total 1 replies
Mrytl22
Suka banget sama ceritanya, lebih lagi kalo othor sering up 😍😍
Uthie
Erlan keren 👍😎
Shuttttttttttt
author kapan update berikut nya yaaah.
udah gak sabar bgtt baca nya🤭🤭😀❤️‍🔥🥰
Shuttttttttttt
aduh aduh udah gak sabar baca episode berikutnya, mau liat si mulut babi yg bnyak bacot hina adenya terus dan si sok jadi tuan muda kena getah nya🤣🤭🤭

kok aku jadi dendam benar dgn mereka dua ini yaaah🤭🤭🙄
partini
semoga tuh duo kamfreeet terluka terkhususon untuk Briana mulut ga bisa direm ,, biar tau rasa dia
Ariany Sudjana
Briana bodoh, zero ga akan bisa melindungi dia. yang bisa melindungi hanya Erlan, yang sudah di caci maki Briana
Shuttttttttttt
ini si briana mulutnya lemas benar eee
semoga sja pas si raymon balas dendam ke zero, briana ini kena juga spya kapok si mulut pedas ini
Uthie
Di Briana jadi sombong ... padahal ibunya lembut... tapi yaa itu .. gak tau tempat menyayangi anak orang lain, dan tega memberikan tempat yg seharusnya punya putra kandung nya sendiri pada anak lain!! 😤😡
Ariany Sudjana
Briana ini sombong sekali. dia pikir zero bisa melindunginya, padahal zero ga ada apa-apanya. Gabriel juga Vale salah, sudah bikin Erlan marah. ga sabar ingin lihat Erlan membungkam zero dan Briana, Briana ini harus kena batunya
partini
sumpal saja tuh mulut Brianna
merry
picek mata ya Vale ank org dia manjakan ,, giliran ank sndiri mkn daging mentah pun gk tauu,, bls budi apa cbb org kimi krja sm stu digaji kalii gk digaji kalii kimi kasih mata ke kamu br nny bls budi x ,, hmcrinn ajj tu zero erlan gk tau diri ud tau bukn dr klurga tp gaya ud kyk ank dr orgtua muu bhknn kamar mu pun di embat,, pdh cm ank pengawal donkk
merry
klrga kimi benalu hbsinn aj erlnn aku juga suka sii klo orgtua gk adill sm anknya kadung ya,, lgian koki kmn digaji jdi jgn mersa berhutang budi bgtu juga Daniel kn digaji jugaa jdi hutang budi dr mn hrs kimi tu berterimakasih sm klurga erlan krn dtrma krja drmhh ya
Shuttttttttttt
dihh si Gabriel ini kurang tegas aja sih.
ini si vale tingkah nya bukan kaya seorang ibu, pilih kasihnya tingkat dewa bangat
Rossyana Devi
keren kak
Uthie
Dasar Ibu gak tau soal anak nya sendiri si Vale itu 😡😡😤
Uthie
Yg ngeselin dan paling menyakiti Erlan emang si Vale dan Briana niii 😡😡😡
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!