NovelToon NovelToon
Berubah Setelah Di Sia - Siakan

Berubah Setelah Di Sia - Siakan

Status: sedang berlangsung
Genre:Single Mom / Janda / Selingkuh / Pelakor / Mengubah Takdir / Identitas Tersembunyi
Popularitas:142.2k
Nilai: 5
Nama Author: Ima susanti

Pernikahan yang mulanya manis belum tentu menjamin rumah tangga akan berjalan mulus. Ada masanya salah satu pasangan berubah karna berbagi alasan.

Tika dan Dika telah menikah selama lima tahun dan hidup menumpang di rumah mertua. Karna rasa cintanya Tika mengalah dan hidup mengabdi di rumah mertua. Bukanya mendapat perlakuan yang baik malah hinaan yang setiap hari ia terima.

Tak di beri nafkah layak oleh suaminya malah dijadikan babu oleh mertua dan iparnya. Meminta perlindungan suami juga percuma, ujung - ujungnya pasti di suruh nurut dan sabar. Akankah Tika mampu bertahan atau memilih mundur ??

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Ima susanti, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Bab 8

"Itu kan memang sudah tugas kamu, memasak dan berbenah dari dulu." jawab Sila.

"Itu dulu, mbak. Sekarang ogah banget." ucap Tika sambil mencibir.

"Nanti durhaka, makin hari kamu makin ngelunjak. Jika bukan karna Dika ga mungkin kamu bisa hidup enak seperti sekrang." hardik mertua.

"Hidup enak kata mama. Selama ini aku di jadikan babu dikeluarga ini itu yang di namakan hidup enak. Dulu aku memang bodoh, ma. Tapi sekarang aku tidak mau kalian bodoh lagi, sudah cukup waktuku pada keluarga ini." Tika akhirnya tidak tahan juga mengeluarkan unek- unek yang selama ini ia tahan. Dulu ia diam karna baktinya pada suami dan mertuanya tapi harga dirinya terus di injak - injak dan selalu di rendahkan.

"Lalu mau kamu apa, bercerai. Kalau kamu bercerai kamu mau tinggal dimana? Harusnya kamu itu bersyukur diangkat derajatnya oleh anakku. Udah miskin belagu." hina mama mertua.

"Tanpa mas Dika aku bisa hidup kok." jawab Tika yang makin membuat mertuanya marah.

"Hidup jadi gembel, silahkan kalau itu mau kamu." tantang mama.

"Mama liat aja nanti, apa yang akan terjadi pada keluarga ini. Aku juga sudah tidak sudi jadi babu kalian." balas Tika sengit lalu pergi meninggalkan mertuanya yang masih mengomel dan m3nghjna dirinya.

Tika masuk kekamar dan mengunci pintu dari dalam agar mama mertuanya tidak bisa masuk. Ia melihat putrinya tengah asik bermain mainan yang tadi ia belikan.

"Lagi apa, sayang?" tanya Tika dan duduk disamping putrinya.

"Lagi main, ma. Mama mau ikut?" ajak Dina.

"Mama duduk aja temanin kamu, kamu main aja sendiri ya, sayang." uajr Tika lembut.

Ponsel Tika berdentang, notifikasi sebuah pesan masuk. Buru - buru Tika melihatnya ternyat itu pesan dari pengacara yang di carikan temanya, Sari.

Tika membalas pesan tersebut dan mempersiapkan apa saja yang di minta pengacaranya. Lalu ia akan mengirim berkas - berkas itu melalui kurir agar mertuanya tidak curiga bila ia sering - sering keluar rumah.

"Assalamualaikum, Sari. Ada apa?" tanya Tika saat sahabatnya menghubungi dirinya.

"Waalaikumsalam, Tik. Loe buka vidio yang gue kirim menimpa loe deh."

"Vidio apa?" tanya Tika penasaran.

"Loe liat aja sendiri." perintah Sari. Tika membuak vidio dari sahabatnya itu, betapa terkejutnya Tika saat memutar vidio tersebut. Tak terasa air matanya jatuh membasahi pipinya..

"Tik, Tika. Loe masih dengar gue kan?" tanya Sari di sebrang sana yang kwatir sahabatnya kenapa - kenapa.

"Eh iya Sar, kamu dapat vidio ini dari mana?" tanya Tika berusaha menguatkan hatinya.

"Itu dari adik ipar gue yang sering anterin gue kerumah loe. Pas ia sedang belanja ga sengaja melihat suami kamu, lalu ia vidiokan dan mengirimkannya ke gue. Kebetulan juga suami loe ga kenal ipar gue." jelas Sari.

"Makasih ya, Sari. Gue berhutang budi banyak sama loe. Gue bisa gunakan ini sebagai bukti agar proses perceraian gue menjadi lebih mudah."

"Loe udah mengurus perceraian loe sama pengacara yang gue rekomendasikan kemaren?" tanya Sari.

"Sudah dan berkas - berkas yang di minta juga sudah gue kirim melalui kurir. Tinggal menunggu surat pemanggilan sidang."

"Kamu yang sabar ya, gue yakin ini jalan yang terbaik untuk kamu dan Dina. Jangan sungkan meminta bantuan pada gue, pintu rumah gue selalu terbuka lebar baut kamu." Dua sahabat yang baru beberapa tahun berkenalan karna Tika menjadi pelanggan tetap di toko sembako Sari.

...****************...

Pagi kk, tetap tersenyum dan semangat ya hari ini. Terimakasih sudh menunggu dan terimaksih supportnya kk Jangan lupa tinggalkan jejak berupa like dan komen serta votenya yang banyak biar thor semakin semangat menulis bab selanjutnya 😊😘😘🙏🙏🙏

1
Rizky Sandy
mrk selalu gentayangan,,,,
Dartihuti
Mertua gelo...keluarga otak geser
Ima Susanti: 😄😃😆😅🤣😂
total 1 replies
Dartihuti
Enak amat kasih uang kagak pingin makan tersedia diih...
Ima Susanti: 😆😆🤣😂🤣
total 1 replies
Dartihuti
Baru nemu Thour...👍
Ima Susanti: /Smile/
total 1 replies
Rizky Sandy
anaknya semakin aneh,,,
Ima Susanti: /Facepalm/
total 1 replies
Amy
typo
Ima Susanti: maaf🙏
total 1 replies
Diah Susanti
emang situ ngasih modal istri buat ngerawat diri, buat makan sekeluarga aja pelit
Ima Susanti: ciri2 org pelit dan tdk bersyukur kk😊😅
total 1 replies
Fhyank Fhyank Alfiang
bqgi sy menyenangkn,dn bagus,dn ak sika
Fhyank Fhyank Alfiang: sangat menyenankn,
total 1 replies
Fhyank Fhyank Alfiang
semoga ceritnya engk seperti yg ak alami atu ak rasakn saat in,,
Anna Thohir
thor..yg konsisyen doong. anaknya tika itu laki apa perempuan,dina apa raka namanya?????. peer review dl sebaiknya thor sblm d publish
Ima Susanti: Maaf kk, sdh thor perbaiki ya😘😘🙏🙏
total 1 replies
Rizky Sandy
kata2 agak unik
Ima Susanti: /Chuckle/
total 1 replies
Rizky Sandy
kau orang manakh thor, bahasamu kadang lucu,,,,
Ima Susanti: masa sih kk, aku asli pulau sumatra kk🤭
total 1 replies
Jumiah
mehalu aj setinggi langit Dika
gk akan bisa mencapaix..
Ima Susanti: /Facepalm//Grin/
total 1 replies
Larasati
sebenarnya anaknya cewe apa cowo sih dr awal kan cewe namanya Dina ko sekarang JD cowok Raka??🙏🙏🙏
Ima Susanti: Maaf thor salah ketik kk, terimaksih koreksinya kk😘🙏
total 1 replies
Rizky Sandy
macam orang2 kampung bngt ya,,,,
Ima Susanti: ya begitulah kk😊
total 1 replies
Lee Mba Young
Biarkan saja dulu anak sm Bpk nya kcuali kl dah berbuat kasar pd anak.
kcuali km mau balikan dng mantan dng alasan anak, tp kbnyakan wanita yg mau balikan dng mantan dng alasan anak itu bohong sebenere para wanita itu masih blm move on Dr mantan, cm alasan anak saja buat alibi.

tika itu blm moveon dr mantan mkne dia lembek sm mantannya.
Ima Susanti: /Ok//Good/
total 1 replies
Jumiah
sdh lah yofi gk usah balas dendam gk ad untung x ,buat hati mu rusak ...
biarkan dika menyesal gk berujung..
Ima Susanti: /Slight/
Serenarara: Ubur-ubur makan sayur lodeh
Minum sirup campur selasih
Coba baca novel Poppen deh
Dah gitu aja, terimakasih. /Joyful/
total 2 replies
Jumiah
pepet terus Niki ...
berikan terus perhatian ...
yg manis...
Ima Susanti: susah/Grin//Joyful/
total 1 replies
Jumiah
untung tika gugat pisah ,
sma dika suami bodoh ...
klo gk bisa ketularan bodoh jua...
Ima Susanti: betul itu kk👍🙏
total 1 replies
Jumiah
keluarga aneh suami aneh biaasanya istri yg atur rumah tangga suami cukup kerja kasih uang..sma istri ,klo punya uang cukup ya gk pp cari membantu...
Ima Susanti: terlalu di wajah smaa mamanya🤭
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!