NovelToon NovelToon
Belenggu Cinta Sang Penguasa 2 ( Galaxy Sky Alexander )

Belenggu Cinta Sang Penguasa 2 ( Galaxy Sky Alexander )

Status: tamat
Genre:Tamat / patahhati / Mafia / CEO / Pengganti / Cinta Seiring Waktu / trauma masa lalu
Popularitas:18.2M
Nilai: 4.9
Nama Author: Tessa Amelia Wahyudi

Bagimana jadi nya Jika dulu nya dia adalah seorang Pria yang hangat dan penuh tawa tiba tiba berubah menjadi dingin saat kejadian kelam itu menimpa nya ?

Galaxy Sky Alexander Guero

" Hati ku sudah mati bersama mu, Bersama Raga mu yang tidak lagi bisa ku miliki, Tapi Cinta mu akan selalu tumbuh di hati ku Rose "

Lalu Bagaimana jika suatu saat dia bertemu dengan Wanita yang hampir mirip dengan Wanita yang sangat di cintai nya ? Namun sikap dan sifat mereka sangat bertolak belakang.

Starla Aurora Borealis


" Aku memang tidak bisa menggantikan nya di hati mu, Tapi setidak nya lihat aku sekali saja. Aku ada di dekat mu, Bukan hanya bayangan saja yang selalu menghantui mu. "

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Tessa Amelia Wahyudi, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Hari Pertama

Setelah kejadian malam tadi yang membuat Star tidak bisa tidur semalaman, Akhir nya Star memutuskan untuk Bagun pagi saja.

Dia menggulung rambut nya dan langsung menuju dapur.

Dia tidak tau apa yang akan di masak nya, Dan apa yang disukai dan tidak di sukai suami nya.

Benar, suami nya kan ? Tidak salah kan jika dia menyebutnya suami ?

Star memutuskan untuk mengambil roti saja, Membuat Omelette sayur dan Roti gandum saja, Atau membuat kan jus dan susu ?

Namun saat dia tengah fokus membuat Omelette tiba tiba dia mendengar suara kulkas terbuka.

" Aaahhh " Teriak Star saat melihat Suami nya berdiri di belakang nya dengan tatapan datar nya seperti biasa.

Tanpa perduli apa yang di lakukan Istri nya, Sky kembali meninggalkan dapur tanpa berkata apapun lagi.

Sementara Star yang masih kaget pun langsung mematikan kompor nya saat menyadari Sky sudah pergi dari dapur.

Siapa yang tidak kaget saat tengah asyik sendiri di dapur tiba tiba ada orang lain ? Yang lebih parah nya lagi datang tak bersuara, pergi pun sama.

Kembali ke kamar nya setelah menyelesaikan masakan nya, Star kembali ke kamar nya untuk membersihkan diri lalu menyiapkan sarapan untuk suami nya.

Setelah Star selesai dan langsung menuju meja makan, Dia kaget saat berpapasan dengan Sky yang baru saja turun dari Tangga, Karena memang kamar Sky di atas dan kamar Star yang di bawah dekat tangga, maka mereka bisa bertemu.

" Selamat pagi Tuan..." Sky hanya melirik sekilas ke arah nya lalu berjalan lebih dulu menuju meja makan.

Sesampai nya disana, Dia melihat ada Omelette sayur dan beberapa roti tawar di sana, Ada jua dan juga susu yang tersedia.

" Maaf Tuan, Anda ingin sarapan apa ?" Tanya Pelayan mereka saat Sky dan Starla sudah sampai di meja makan.

" Biarkan dia yang menyiapkan nya ! Kalian pergi lah !" Mereka langsung membubarkan diri saat mendapatkan perintah langsung dari pemilik rumah.

" Tunggu apalagi ? Buka kah kau yang mengatakan ingin melakukan tugas mu sebagai istri di walau hanya di meja makan ?" Star langsung melihat ke arah suami nya dan menyiapkan sarapan pagi untuk suami nya.

" Tuan ingin apa ?" Tanya Star dengan lembut, Dia sedang menunggu jawaban dari suami nya.

Sementara Sky, dia hanya menatap datar ke arah wanita yang sama sekali tidak menggunakan perias wajah.

Terlihat sangat polos, Bahkan Lipstik saja pun tidak di gunakan nya di bibir.

" Apa kau tidak tau cara berhias diri ? " Pertanyaan dari Sky membuat Star kaget.

Apa saat ini suami nya tengah menilai penampilan nya ?

" Apa kau juga tuli ?" Sabar Star, Sabar...

Star terus menguatkan hati nya untuk menghadapi semua ini bukan ?

Jadi bersabar saja lah.

" Apa jika saya berhias Tuan akan melihat ku ? Tidak bukan ? Maka apa beda nya aku berhias diri atau tidak ?"

" Terserah mu ! Siapakan sarapan, Aku tidak Masalah ! Jangan masukan Daging merah olahan mentah dalam meja makan ku !" Star mengangguk.

" Termasuk Sushi dan teman teman nya !" Sekali lagi Star mengangguk.

Dia mulai menyiapkan Makanan Sarapan untuk Sky, Dan tanpa di duga nya, Sky menyatukan kedua tangan nya dan mulai berdoa.

Lihat, Star tidak menyangka jika pria menyeramkan itu taat dengan agama nya.

Cukup membuat nya terpukau selain dengan wajah nya yang sebenar nya tidak terlalu menyeramkan jika sedikit saja pria itu tersenyum.

Pasti akan sangat tampan dan bisa jadi malah akan menawan.

" Aku selesai ! Jangan kemana pun tanpa pengawalan ! Walau pun ini hutan lindung, Aku tidak menjamin tidak ada ular berbahaya disini. "

" Boleh kah saya mengantar anda ke depan Tuan ?" Sky tidak menjawab, Dia hanya menatap datar dan kembali berjalan.

Star langsung membawa tas kerja milik suami nya hingga ke mobil nya.

" Nanti saya ingin masak makan siang, Mungkin Tuan ingin makan sesuatu ?"

" Tidak ! " Belum Star menawarkan lebih lanjut, Sky sudah mematahkan semangat nya.

Jadi apa yang harus di lakukan nya dirumah ini ?

" Hem...Tuan..." Sky tidak jadi masuk ke dalam mobil nya saat Star kembali memanggil nya.

Dia menatap ke arah wanita yang hanya memakai gaun rumahan sederhana tanpa lengan, Terlihat sangat pas dengan tubuh ideal nya.

" Kata nya di ujung kota ada taman bunga Mawar yang sangat indah, Apa saya boleh pergi kesana melihat nya? "

" Tempat itu tidak di buka untuk umum !"

" Saya tau, Tapi saya hanya ingin melihatnya saja, Bukan kah dari pintu gerbang juga bisa---"

" Sudah ku katakan tempat itu tidak terbuka untuk umum ! Silahkan lakukan apapun sesuka mu ! Jangan pernah ingin taman itu atau pun ingin melihat nya ! Karena itu tidak untuk umum ! Dan aku tidak akan membiarkan siapa pun mendekat kesana !" Star menatap ke arah suami nya yang terlihat terbakar emosi nya.

Tapi kenapa suami nya harus emosi ? Dia hanya ingin melihat saja, Bukan masuk kesana, Yang di ketahui nya adalah tempat itu kata nya sangat indah, Bunga bunga disana tumbuh dan hidup dengan baik, Hamparan bunga mawar disana sangat indah berbagai macam warna dan rupa.

Sekali saja, Dia ingin melihat nya walau hanya dari gerbang depan nya saja.

Bukan kah ini saat yang tepat ? Dia sudah bebas dari Kylie, Jadi dia bisa melihat taman indah itu walau hanya sebentar saja.

Tapi kenapa suami nya melarang ? Dia hanya ingin tau saja, Bagaimana taman bunga itu, Bukan merusak nya.

Orang orang seluruh kota ini bahkan luar kota pun sudah mendengar soal taman indah yang di kelilingi Pagar tinggi dan benteng yang menjulang tak kalah tinggi nya.

Pernah sekali ada media yang meliput taman tersebut, Malah perusahaan media itu langsung lenyap dan berita nya di tarik paksa oleh seseorang.

Semenjak itu pula tidak ada satu pun orang lagi yang ingin mengetahui apa ya g ada di dalam sana ? Yang banyak mereka tau adalah, Tempat itu aja sejak belasan tahun lalu, Entah kapan pasti nya, Tapi tiba tiba saja mereka melihat bunga bunga disana tumbuh dengan baik.

Yang kata nya juga Itu adalah sebuah tanda cinta dari seseorang yang sangat berkuasa untuk kekasih nya.

Entah siapa yang pasti, Tapi mereka meyakini bahwa itu adalah orang hebat dan orang berpengaruh di kota mereka.

" Satu lagi ! Kau tidak perlu tau tempat apa itu ! Yang pasti aku tidak akan membiarkan mu atau siapapun kesana ! karena aku tidak menyukai nya. !"

" Apa anda pemilik teman itu ?" Tanya Star lagi.

Rahang Sky semakin mengeras, Dia tidak suka wanita terlalu banyak bicara dan menurut nya Starla terlalu banyak bicara.

" Ya ! aku pemilik taman yang kau bicarakan ! Kenapa ? Kau kaget ?" Star menggeleng.

Dia lalu menyerahkan tas Kerja Sky dan langsung kembali ke dalam rumah mereka lagi.

Sky hanya bisa menghela nafas nya berat, Entah apa yang membuat nya marah dengan wanita yang sama sekali tidak memiliki salah apapun pada nya.

Untuk mengenal nya saja mungkin wanita itu tidak ! Lalu kenapa dia harus marah hanya karena Star ingin tau tempat kesedihan nya ?

Tempat yang membuat nya terpuruk seperti orang bodoh selama 10 tahun tanpa melakukan apa pun.

Dan menjadi teman hidup nya setiap hari selama 5 tahun belakangan ini.

" Jalan !" Dan lagi Dino hanya bisa menggerutu dalam hati saat melihat sikap Sky pada istri nya.

...⭐⭐⭐...

1
Tini Pelawiten
😂😂😂😂
Fitri Liana
merinding pas baca cerita part ini 😥
Lavender twins
luar biasa cerit ini ya
so... baca kisah yg lainnya tentang kuluar papa alex
NEXT.....
Lavender twins
ngakak sambil guling"🤣🤣🤣🤣😍
papa alex
love you full deh
Lavender twins
kayak kata" papa alex ya thor yg terulang kembali
Lavender twins
ngeri ngeri sedap baca bab ini ya thor
kamu jahat
buat nyesak aq kamu thor....
Lavender twins
thor aq gag mau alex tiada
gag rela thor
plissss
alex pasti sehat
mewek aquhnya 😭😭😭😭
Babo Saram
ada kok. mantan adik ipar ku. 🤭🤭🤭🤭
Lavender twins
yah.... jupiter sama aquh aja ya....
hahahahhaa
Lavender twins
yaahhh... mewek aq nya
Lavender twins
aaaarrkkk... so sweet
Lavender twins
ya tuhan...
kamu keren thor
aq suka sekali novel mu ini 🤩🤩🤩🤩
Dy🐯
ini aku baca berulang novelnya anak sky kan bule kenapa pas udah gede kok asia pemeran nya ya
Anith Ashikin
Luar biasa
Femmy Femmy
/Facepalm//Facepalm//Facepalm//Facepalm//Facepalm//Scream//Scream//Scream//Scream//Scream/
Femmy Femmy
Starla bermain dengan Gajahnya Sky🤣🤣🤣🤣
Femmy Femmy
Alex kenapa selalu uring uring-uringan?? entar darah tinggi lu 🤦🤣
Femmy Femmy
istri tidak tau tempat 🤦😡
Femmy Femmy
Starla tidak sopan jika kamu mengetahui suami kamu lagi meeting setidaknya tunggulah diruangan suami mu sampai suamimu selesai meeting dan kembali keruangannya
Femmy Femmy
kuatkan jantungmu Eyang Alex🤣🤣🤣🤣
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!