NovelToon NovelToon
TERPAKSA MENIKAHI BUJANG LAPUK

TERPAKSA MENIKAHI BUJANG LAPUK

Status: tamat
Genre:Perjodohan / Nikahkontrak / Dijodohkan Orang Tua / Tamat
Popularitas:6.1M
Nilai: 4.7
Nama Author: Rayu Coe

Bilqis seorang Gadis cantik yang polos,manja,dan juga ceria,berusia 20 tahun,harus rela dinikahkan dengan Anak sahabat dari Ayahnya yang memang sudah dijodohkan dengan seorang Raditya Raharja CEO kaya raya yang sangat judes,dingin dan sudah berumur hampir 40 tahun,padahal Bilqis sudah mempunyai kekasih yang sangat dicintainya.

Radit yang berpredikat bujang lapuk ini sangat menolak keras perjodohan tersebut,akibat bayang bayang masalalunya yang membuatnya harus gagal menikah.Dan itu membuatnya trauma,karena mencintai atau dicintai baginya adalah luka.Mampukah perasaan cinta bisa tumbuh pada keduanya????

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Rayu Coe, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Tak Ingin Bertemu

Bilqis masih mematung didepan lift menuju apartementnya,yang dibiarkan lagi pintu itu menutup,padahal sudah beberapa kali memencet tombol untuk menuju kediamannya tapi setiap ingin melangkah,perasaannya ragu lagi.Dia sebenarnya malas sekali harus kembali ketempat tempat dimana suaminya berada,sebenarnya Bilkis berniat untuk menginap kerumah orang tuanya,namun Dia tidak ingin membuat kedua orang tuanya itu khawatir dan mencurigai keadaan rumah tangganya.Tapi Dia juga malas jika bertemu dengan Suaminya itu yang selalu membuatnya galau,dengan kata katanya yang pedas sikapnya yang dingin dan juga jutek,Kata kata tadi pagi masih terus terngiang di benaknya,benar benar sangat menyakitkan.

"baru pulang?"

Orang yang sangat ingin dihindarinya tiba tiba saja sudah ada dibelakangnya,dengan suara baritonnya membuat tubuh Bilqis meremang,Dia tak berani menengok ke belakang,melihat paras tampanan walaupun berkumis dan berjambang, pesona dan karismanya justru kian memancar,ditambah postur tubuh yang tinggi tegap nan gagah.Namun Bilqis justru rasanya ingin mengecil saja tubuhnya,kalo bisa Dia ingin menghilang saja,tidak ingin sama sekali bersinggungan dengannya.Tapi sialnya Dia malah muncul tiba tiba,Bilqis tak acuh padanya,Dia tidak berminat menjawab pertanyaannya sama sekali,yang ada hanya ingin cepat sampai dikamarnya

"Hei ayo cepat masuk..kok malah bengong,"Ucap Radit yang sudah terlebih dahulu masuk kedalam lift.

Dengan terpaksa dan memasang wajah cemberut, Bilqis masuk kedalam lift yang hanya ada mereka berdua.

Diadalam lift itu senyap,mereka berdua tidak berbicara sama sekali,seperti 2 orang yang tak saling mengenal.Sebenarnya Radit ingin sekali menyapa dan mengobrol seperti biasa biasa saja,namun melihat sikap Bilqis yang dingin,Dia benar benar sangat segan,tak berani untuk berbasa basi lagi.Sedangkan Bilqis,tentu saja Dia sama sekali tidak ingin berinteraksi dengan laki laki itu,melihatnya saja bawaannya dongkol.

Mereka sudah sampai didepan apartement,namun sebelum masuk kekamarnya, Radit tampak mendekat kearah Bilqis.

"Mamaku akan menginap disini,pidahlah kekamarku"

Ucap Radit,memberitahukan bahwa Mamanya hari ini akan menginap di apartementnya.

"Loh kok mendadak"

Ujar Bilqis kaget.

"Papa sedang ke Amerika mengurus bisnis disana,jadi katanya Mama kesepian" Jelas Radit lagi dengan ramah.

"Oh...".

Ujar Bilqis datar,dan segera masuk ke dalam kamarnya tersebut dan menutup pintunya

Radit memandangnya dengan heran,kemudian mengikuti Bilqis kedalam kamarnya,

"Hei mau ngapain"

Bilqis sewot menunjukkan tampang galaknya saat Radit tiba tiba ada didalam kamarnya.

"Aku Bilangkan Mama mau kesini,kok Kamu malah santai kayak gitu,sekarang kamu pindah kekamarKu dan bawa barang barangmu"Radit tak kalah sewotnya.

"Ngapain sih Ribet banget harus pindah sana,pindah sini"

"Biarin Kita kayak gini aja,biar Mama tau sekalian"

"ngapain harus ditutup tutupi"

"Toh bentar lagi juga pernikahan pura pura ini bakalan kebongkar,bentar lagi kita juga cerai"

Ucap Bilqis dengan entengnya sambil sibuk mengeluarkan semua buku didalam tasnya,dan pura pura cuek.

"Cepat Aku tunggu dikamar,jangan membuatku kesal"Radit mengeluarkan lagi jurus galaknya,sambil berlalu keluar dari kamar Bilqis menuju kamarnya.

Namun lagi lagi Bilqis hanya cuek,tak mengindahkan ancaman Suaminya,kini Dia justru sibuk membalas chat dari Nisha sang Kakak dan juga Ririn sahabatnya,mereka masih membahas kejadian di Mall yang membuat Bilqis cekikikan sendiri.Kemudian Bilqis bergegas mandi karena merasa tak nyaman dengan badannya yang lengket yang sudah beraktivitas seharian diluar rumah.

Radit sudah segar dan terlihat tampan dengan piyama tidurnya,namun Dia heran,sejak dari tadi menunggu Istri kecilnya itu belum juga masuk kekamarnya,apalagi Mamanya sudah menghubunginya, setengah jam lagi sang Ibu sampai di Apartemennya,dengan sangat kesal dan juga panik secepatnya Dia menerobos kamar Bilqis,namun sang istri tak ada dikamarnya,Radit mengambil beberapa baju dan juga babarang milik Instrinya tuk dipindahkan kekamarnya,kemudian ditata di walk in closetnya,setelah itu Dia kembali kekamar Bilqis,nampak Bilqis sedang mengeringkan rambutnya yang masih basah,dan mengenakkan handuk super pendek yang mengekspos tubuhnya yang seksi.

"Ihh..Mas Radit ngapain kesini lagi".

Radit malah bengong melihat tampilan seksi dan wangi dari Istrinya tersebut,gairahnya kali ini sudah benar benar tersulut.antara kesal dan juga bergairah,tanpa ba bi bu dia membopong Bilqis seperti karung beras, membawanya kekamarnya

"lepasin aku iiiih..ngapain digendong kayak gini"

"Maaaaaass turuniiiiinnn iiih sebeeeeel"

Bilqis teriak dan meronta ronta sambil memukul mukul punggung Radit.

kemudian Radit menghempaskan tubuh Istrinya itu keranjangnya,yang membuat handuk super pendeknya hampir lepas dari tubuh Istrinya,Radit yang melihatnya seketika melotot dan menelan salivanya.Membuat Bilqis panik menahan handuknya dengan tangannya.Bilqis bernapas terengah engah wajahnya sangat murka antara marah dan kesal menjadi satu.

"Mas Radit jangan bertindak seenaknya ya!"

"Jangan meremehkanku dan menganggapku bagaikan mainan diperlakukan semau Kamu"

Ucap Bilqis sambil bangkit dan kemudian akan kembali lagi ke kamarnya.

Namun dengan secepat kilat Radit menangkapnya,kemudian kembali Dia hempaskan keranjang,dan kali ini Radit mengukungnya,kedua tangan Bilqis ditariknya keatas,dan tubuhnya Dia tindih,sehingga meyulitkan Bilqis untuk bergerak.Kali ini Bilqis tak berdaya karena justru Radit semakin merapatkan tubuhnya.

Radit yang bagai seorang binatang menemukan mangsanya.

Bilqis bergerak gerak menggeliat geliat berusaha melepaskan diri dan berteriak dari Radit,yang membuat kelaki lakiannya tegak berdiri, dan kemudian tanpa diduga Radit mencium Bilqis dengan sangat kasar dan kuat,Rasa kesal sekaligus napsu yang selama ini selalu dipendamnya Dia salurkan pada Istri seksinya itu,apalagi tubuh Bilqis yang selalu menggodanya,yang selalu terbayang dipikirannya akhirnya kini tidak bisa Dia pendam lagi,hasratnya mengalahkan egonya yang mati matian ingin menjauhkan diri dari Bilqis,Istri kecilnya itu justru semakin membuatnya bergelora.

Bilqis membelalakkan matanya karena tiba tiba bibirnya dibungkam oleh pria yang tengah mengungkungnya itu.

Bilqis gelagapan,bahkan hampir kehabisan nafas karena Radit justru semakin memperdalam ciumannya,mema**t,mengh**pnya tanpa jeda,ini adalah pengalaman pertama Bilqis dicium seperti itu,walaupun sebelum sebelumnya Dia sering menggoda suaminya dengan kecupan kecupan untuk membuat suaminya jatuh cinta kepadanya,namun ciuman sesungguhnya baru Dia rasakan kali ini,ini merupakan pengalaman pertamanya,Bilqis sudah sangat tersiksa dan kesulitan bernafas.

Ting Tong...!!

Bel pintu Apartement menyadarkan Radit dari kehilapannya menahan nafsu yang menguasainya,Dia melepaskan ciuman dari bibir Istrinya.Nafas Bilqis masih terengah engah seperti habis lari maraton,dadanya kembang kempis,hatinya berdegup kencang bagai genderang perang.Tak dapat dipungkiri perasaannya menggila.

"Jangan macam macam atau Kamu akan merasakan yang lebih dari ini"

Ucap Radit sambil menyeringai dan tersenyum menggoda Istrinya.

.

.

.*******

Kangen updetan Novel ini ga readerrrs?

Mohon dukungannya,komen,vote,follow akunku dan juga like tentunya ya..🥰🥰🥰🥰🥰🥰

1
Shindy MargarethaTongena Donggu
visual nya ala2 indo /Joyful//Joyful//Joyful/
rizqa wahdini
enggak qis. sekarang uang segalanya qis. wkwkwk
Angelica James
Rekomen banget, Kisah Cinta yang Maniss 🫶🏻
Angelica James
Pernah diposisi Haidar juga, kena DBD waktu sekolah, sempat kritis juga. Tapi Puji Tuhan nya gk sampai pingsan dan mimisan juga 🥹🙏🏻
Anisa Legsa
visual radit sesuai anganku😄
Anonymous
Jgn jd kaya cerita sinetron deh
Anonymous
Bego bamget siih…
Anonymous
Aah jengkel jadinya
Shifa Burhan
kritik dalam pola pikir kalian (author) yang tidak adik
*radit kalian pencemburu tapi bilqis yang cemburu tidak jelas setiap suami dekat dengan wanita yang jelas2 hanya urusan pekerjaan dia udah cemburu kagak jelas

*saat radit cemburu kalian menyalahkan radit dengan alasan cemburu buta dan cemburuan tapi saat bilqis cemburu radit juga yang kalian salah kan karena tidak peka dan bisa menjaga perasaan istri

dari ini saja kelihatan jelas egoisnya pola pikir kalian

perbandingan
*saat radit cemburu radit lampias dengan sedikit kasar pada istrinya tapi bandingan kan saat bilqis cemburu dia lampiaskan dengan balasan dendam dengan kegatala dengan pria lain,

pertanyaan untuk author jika suami mu cemburu kau mau dia sedikit kasar atau malah balas dendam dengan dekat dengan wanita lain???

pakai akail sehat biar bisa buat novel yang bagus hanya dari segi karya seni tapi juga bagus dalam bersikap adil
Nikma: Permisi kak Author ...

Halo kak reader, kalau berkenan mampir novel aku juga 'Kesayangan Tuan Sempurna' yaa..
Terima kasih😊🙏
total 1 replies
Mulyanah Fira
Luar biasa
Gina Savitri
Kampret arman nih, bikin masalah mulu di hidup bilqis
Gina Savitri
Hamil muda masa makan puding nanas emang boleh 🤔
nggak takut keguguran ya makanan yg mengandung nanas, sedangkan makan nanasnya aja nggak boleh..
Gina Savitri
Arsinta kelakuan kaya uler aja di percaya omongannya, mana ada ngakunya cewek baik2 tapi masih ngejar suami orang kaya arsinta
Gina Savitri
Bilqis aja oon, udah tau bawa ririn buat nemenin eh ririn ke toilet malah asik ngobrol bukannya ngikut walaupun nggak mau buang air kecil ya mending ikut daripada kena fitnah klo ada yg lihat 🙄
Gina Savitri
Radit bego banget udah tau arsinta suka sama dia ngapain juga kata2nya di percaya 😏 dari awal juga radit tau klo arsinta jelek2in bilqis mulu, masa masih di percaya semua omongan nya..
Lagian yg mereka liat kan posisi bilqis nggak lagi keadaan bugil sama tuh bule jadi blm tentu mereka ada apa2 😡
Gina Savitri
Bilqis bego masa percaya sama mak lampir, sebagai wanita muslim klo suami bilang tunggu jangan kemana2 harus tunggu sampai suami pulang ke tempat awal dia meninggalkanmu
Gina Savitri
Jangan gila boy..masa suka sama yg lebih tua..klo udah kerja wajar nah ini masih bocah sekolah pakai mencari celah di rumah tangga om nya sendiri..lagian bule mana ada ngedeketin yg udah punya pasangan , kebanyakan bule menghormati yg udah punya pasangan mending cari yg lain
Gina Savitri
Mampus pestanya hancur, siasat sinta ngancurin hubungan radit malah radit ngereog di pestanya
hahaha
Gina Savitri
Nah kaya radit tuh jujur sama orang tuanya artika bawa keluarga biar jelas duduk masalahnya, nggak kaya bilqis sok mau ngejelasin sama cowok sinting kaya arman, yg ada bukan di lepaskan malah di bawa kabur yg ada bilqisnya secara nggak ada saksi 😏
Gina Savitri
Bilqis aja yg bego cari perkara sendiri, mau apapun alasan arman bilang yg waktu itu sepupu ya tetap aja nggak merubah statusnya yg udah jadi istri radit
Lagian malu amat ngaku klo udah bersuami, radit aja nggak pernah malu ngakuin dia istri sama orang terdekatnya
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!