NovelToon NovelToon
Istri Nakal Tuan Elang

Istri Nakal Tuan Elang

Status: sedang berlangsung
Genre:Pengantin Pengganti / Crazy Rich/Konglomerat / Dijodohkan Orang Tua
Popularitas:1.9M
Nilai: 4.8
Nama Author: Nona Abu

Adinda Rosalina suhendri (18 Tahun ) terpaksa menggantikan kakaknya yang kabur di hari pernikahan , dia harus menikahi seorang pria bernama Elang Adyatama seorang duda 3 kali kawin cerai.


" What ! kenapa harus Dinda sih , mama yang bener aja jangan lawak dong ma . Lagian Dinda itu masih anak-anak di bawah umur , masa harus nikah sama duda kawin cere 3x lagi ". Protes Dinda.

" iya , masa nikahnya sama dion sih Din , kan gak mungkin ". Ujar Anita .


Dinda tidak bisa lagi menolak permintaan orang tuanya , dan terpaksa menikahi elang .


Dinda yang berkepribadian bebas , suka huru - hara harus hidup bersama Elang yang sangat disiplin waktu bahkan suka marah .

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Nona Abu, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Visual

Selama 10 menit , Dinda masih belum keluar dari kamar mandi .

Elang menelponnya karena tak sabar ingin melihat Dinda yang kesusahan untuk keluar dari kamar mandi .

" Hallo , iya iya ini gue sudah selesai kok ". Kata Dinda yang berbicara melalui telepon.

Setelah mematikan telepon , Dinda mencoba untuk membuka pintu kamar mandi itu namun sangat susah .

" Astaga , jangan bilang gue juga gak bisa buka lagi !! Aaahh siall banget sih hari ini ." Ratap dinda .

Namun dinda berusaha semaksimal mungkin akan tetapi tetap tidak bisa membuka pintu kamar mandi itu karena hanya elang yang tahu cara membukanya .

Elang tidak suka jika kamar mandinya di pakai oleh orang lain dan karena itu membuat pintu yang begitu susah untuk di buka .

* Spesial Bonus Visual *

Jangan lupa like , vote karya ini ya ❤️❤️

Adinda Rosalina Suhendri ( 18 tahun ) istri Nakal elang adyatama .

Elang Adyatama ( 32 tahun ) suami Dinda yang suka menggoda Dinda .

Adelia Rosmalia Suhendri ( 21 tahun ) Kakak perempuan Dinda yang mencintai elang .

Gilang Adyatama ( 25 tahun ) Adik kandung Elang dan diam - diam mengagumi Dinda mencintai Azura .

Azzura Carolin ( 25 tahun ) Mantan kekasih elang ).

Siska Anindita ( 32 tahun) Menyukai elang .

Nando Saputra ( 32 tahun ) Sahabat elang yang mencintai Dinda .

Maxim Roberto ( 18 tahun ) Pria yang di sukai Dinda .

*

*

*

Elang mendengar suara kerusuhan di dalam kamar mandi , bahkan dia menertawakan istrinya karena tidak bisa membuka pintu.

Elang meneriaki Dinda agar memencet tombol yang berada di kanan pintu .

Begitu Dinda keluar , dia terkejut melihat elang dengan ekspresi menahan rasa tawanya .

" Kalo mau tertawa ya tertawa aja , gue sebenarnya tahu cuma lupa aja gitu ". alasan Dinda .

" Oke , lupa selama 20 menit tapi sekarang sudah enggak kan ". Goda elang .

" Ya , mau gue buktikan ." kata Dinda untuk menutupi rasa malunya .

" Tidak perlu , duduklah dan katakan untuk apa ingin bertemu denganku . Kangen ya ." kata elang .

" Enggak usah narsis deh Lo !! ". Geram Dinda .

" Lalu untuk apa datang ?".

Dinda masih ragu - ragu untuk mengatakan tujuannya datang menemui elang .

" Gue ? Emm , gue , gue lupa mau ngomong apa ." Gumam Dinda .

" Lupa ? baiklah , kalo begitu gue mau lanjut kerja . Kalo Lo capek istirahat saja di sofa itu ". Saran elang .

Tangan dan kaki Dinda tidak bisa diam , bahkan lubuk hatinya sedang berdemo agar mengatakan tujuannya menemui elang .

Sedangkan elang berpura - pura melanjutkan pekerjaannya seraya menunggu dinda menghampirinya .

Tidak menunggu lama akhirnya dinda memberanikan diri menghampiri elang yang berpura - pura sibuk .

" Bambang ." Panggil Dinda .

Namun elang tidak menghiraukan panggilan itu .

" Mas elang gue mau berbicara sama Lo penting dan ini menyangkut keluarga gue yang kini sudah menjadi keluarga Lo juga ". Cerocos Dinda .

Elang memandang wajah Dinda karena begitu senang di panggil mas oleh Dinda .

" Lo manggil gue apa barusan ?". Sengaja elang .

" emm manggil apa ?". Pura - pura bodoh.

" Katakan apa masalahnya ."

" Gue mau bernegosiasi sama Lo ." Gumam dinda.

" Dengan apa ?".

" Asal bisa menyelamatkan rumah keluarga gue dari bank , maka gue rela jadi asisten Lo bahkan kerja disini tanpa di bayarpun gak apa-apa ". Jelas dinda .

" Gue kurang tertarik ". Kata elang .

" Apa !! Terus Lo maunya gimana dong , gue mohon sama Lo , satu kali ini aja ". Kata Dinda memelas .

" Asalkan tidak ingkar baru gue bisa percaya ". Gumam elang .

" Maksut Lo ! Gak percaya sama gue gitu , gue itu gak akan ingkar janji asalkan Lo bener - bener menyelamatkan rumah keluarga gue ". Kata Dinda dengan ekspresi serius.

" Lo yakin ". Seru elang .

Dinda tidak memiliki cara lain selain meminta bantuan terhadap elang , tidak berpikir lama barulah Dinda menjulurkan tangannya .

" Gue yakin , deal !!". Kata Dinda .

" Deal !! Gue masih belum mengatakan apapun kenapa Lo main deal aja ." elang mencoba memancing .

" Jadi Lo gak mau bantu gue ". Kata Dinda .

Elang melemparkan berkas yang berisi surat perjanjian bahkan di atas kertas itu tertulis ada 3 hal yang harus di lakukan oleh dinda.

" Perjanjian ini apakah tidak ada yang lain ". Gumam Dinda .

" Hanya 3 point saja , bahkan itu sangat mudah di lakukan apalagi Lo berstatus istri sah gue ". Jelas elang.

" Gue ? ". Masih ragu untuk menandatangani perjanjian itu.

" Cukup tanda tangan bila setuju dan jika tidak itupun terserah Lo ." kata elang .

" Lo pasti sudah merencanakan ini ya , licik banget sih . Enak ya jadi sultan kaya raya bisa membeli apapun dengan uang ." sindir Dinda pada elang .

Elang langsung mengambil berkas itu kembali dan menyobeknya .

" Kenapa di sobek ?". kejut Dinda .

" Ya , karena Lo gak setuju untuk apa masih menyimpannya ". Kata elang dengan tatapan dingin .

" Gue belum mengambil keputusan ". Kata Dinda .

" Tidak perlu lagi , silahkan kembali dan pergi darisini karena gue sedang sibuk ". Usirnya pada Dinda .

" Ehh tunggu ! Gue mau tanda tangan !! ". Pekik dinda .

" Berkasnya sudah hancur , mungkin itu pertanda jika Lo pasti mengingkarinya ". Ujar elang .

" Gue janji deh , cepetan suruh pihak banknya membuka segel sekarang juga ".

Dinda meminta elang untuk membuat tulisan yang berisikan perjanjian tersebut .

" Gue akan ketik jika Lo yang membaca isi perjanjian itu ." kata elang .

" Kenak skak mati gue kalo begini caranya , mana isinya gak pro banget ." Batin Dinda .

" Ayo baca , jangan mengulur waktu !! Bank akan tutup pada sore hari ." desak elang.

" Perjanjian pertama Dinda harus bersikap lemah lembut terhadap elang bahkan tidak boleh memanggil sembarangan ". Ujar Dinda dengan membacakan point pertama.

" Lalu ."

" Dinda harus menuruti semua perkataan elang tanpa terkecuali dan yang terakhir ?". Mulai panik .

" Iya , baca yang terakhir ". Desak lagi elang.

" Ini terlalu berat ". Keluh Dinda .

" Oke , tidak perlu lagi di teruskan ". Kata elang yang menakut - nakuti Dinda .

Dinda sudah hafal dengan point ketiga , dia membacanya dengan posisi memejamkan kedua mata .

" Dinda tidak boleh pisah ranjang dengan elang dan harus melayaninya sepenuh hati ". lirih dinda .

" Gue menang ". Batin elang .

Surat perjanjian itu telah di tandatangani bahkan sudah tertulis jika Dinda mengingkari maka elang berhak menarik kembali yang menjadi haknya .

1
Wahyuningsih Sriw
hahahahhaampunnnnn 🤣🤣🤣
Mainah Inah
dasar bocah bengal
Mainah Inah
sabar nak ini ujian
Mainah Inah
kocok lu
Mainah Inah
👹👹👹👹
Mainah Inah
hadeh bocah
Mainah Inah
ooo ternyata udah dol juga
Mainah Inah
nyesek itu si delia
Mainah Inah
😢😢😢
Mainah Inah
ngomong aja terus terang ngapain gengsi
Mainah Inah
Batak lo
Mainah Inah
ngebanyal aja lu
Mainah Inah
😹😹😹😹😹
Mainah Inah
dasar bocah
Mainah Inah
masak air aja
Delya
ceritanya seru dan lucu
Nendah Wenda
ya bisa juga Dinda makanan yang kita sukai jadi gak suka kalau lagi ngidam
Reni Anjarwani
doubel up thor
ardiana dili
lanjut
Rani Zettiana
ceritanya bagus.
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!