NovelToon NovelToon
Berubah Menjadi Gadis Cantik

Berubah Menjadi Gadis Cantik

Status: sedang berlangsung
Genre:Reinkarnasi / Romansa / Slice of Life
Popularitas:1.2k
Nilai: 5
Nama Author: GugunGalaxy

Pemuda yang kurang beruntung dalam hidup, mendapatkan kesempatan untuk memulai kehidupan yang lebik baik dan penuh warna, tapi apa maksud nya menjadi gadis cantikk

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon GugunGalaxy, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Benih Cinta

Mereka bermain banyak wahana, dan Ryan Menyadari bahwa bermain dengan gadis tomboi ini ternyata lumayan seru

"Aduh seru banget, Ian ayo kita istirahat dulu, tuh disana ada kursi" Sisi menunjuk kursi di luar taman hiburan, Kursi hitam panjang di bawah pohon.

"Baiklah kamu duluan dulu, aku beli minuman dulu" Ryan Mendorong lembut, berbalik untuk mencari warung atau supermarket.

Sisi berjalan merasakan angin sore yang sangat nyaman dan sampai di kursi, dia menepuk-nepuk kursi takut ada debu yang bisa mengotori celana nya, Lalu duduk.

"Ah~Aku sangat gerah, ketika begini memakai jaket sangat tidak nyaman" Sisi melepas jaket maskulin nya, memperlihat kan kaos putih polos yang menonjolkan kurva tubuh nya yang sangat indah, kulit halus harum, leher putih seperti angsa dengan sedikit keringat kristal. Dia sangat menawan.

Ryan berjalan dari supermarket, sambil berjalan dia memandang seorang gadis yang sangat menawan, dia berjalan dan duduk disamping Sisi.

Ryan Mencium aroma harum, apakah itu parfum atau apa dia tidak tahu. Ryan menyodorkan minuman dingin untuk mengetuk lembut kepala Sisi sambil berkata

"Kamu bermain terlalu bersemangat, lihat sekarang kamu seperti cacing kepanasan"

Sisi yang sedang menikmati angin mendengar bahwa dia seperti cacing, dia membuka mata nya dan melihat dengan bibir cemberut. "Apa yang kamu maksud dengan cacing, bermain itu harus bahagia, apakah kamu tahu hmph~"

"Oke aku hanya bercanda, Nih minuman nya aku tidak tahu apa yang kamu suka. Aku hanya memilih rasa coklat" Ryan berkata sambil menusukan sedotan ke minuman dan menyodorkan nya.

"Wah kamu pria yang sangat perhatian, baiklah coklat juga tidak apa-apa, Aku suka"

Sisi tidak mengunakan tangan untuk mengambil minuman. Dia hanya membawa bibir nya ke sedotan minuman dan mulai minum dengan nyaman.

Ryan memandang bibir kecil yang halus itu itu lalu berkata "Kamu menjadikanku pembantu?"

Sisi terkikik tersenyum manis "Kenapa kamu berwajah seperti itu, kamu harus memperlakukan wanita dengan baik tau, Itulah alasan pria diciptakan"

Mereka duduk begitu dekat, dan Ryan bisa Melihat kemegahan bakpau dari sudut bawah mata nya, dia berusaha sekuat tenaga untuk tidak melihat. Tapi apakah ada yang bisa melawan rasa penasaran. Ryan kemudian menunduk dan dia melihat jurang putih yang sangat dalam

Sisi yang sedang minum, merasakan tatapan Ryan, dia melihat ian sedang menatap bakpau nya yang tidak terlindungi kalau dilihat dari atas, Sisi aneh nya tidak merasa marah atau apa, dia hanya merasa sangat malu, Sisi mengangkat tangan nya untuk menutup kerah baju dengan wajah memerah.

Ryan juga merasa sangat berdosa, dia sangat percaya diri dengan kekebalan hati nya terhadap wanita, tapi gadis tomboi ini seperti anomali, kekebalan Ryan tidak berfungsi terhadap Sisi, Ryan memulai percakapan untuk mencairkan suasana canggung "Ehem. Kapan kita pulang?"

"Mu...Mungkin sebentar lagi, Angin disini sangat nyaman" Sisi berkata Canggung sambil menyisir rambut yang terurai kebelakang telinga nya.

Mereka duduk merasakan angin sore, melihat matahari yang akan tenggelam, langit orange yang sangat indah dengan nuansa menenangkan

Sisi hanya duduk, sambil menenangkan hati nya yang berdebar-debar. Dia tidak tau, tapi semenjak kejadian bakpau tadi. dia sekarang tidak berani bertatap mata dengan ian. Itu akan membuat hati nya seperti akan meledak.

Sisi kemudian mencari topik pembicaraan

"Ian apa rencana masa depan mu.?Ehem.. Maksud ku tentang kuliah"

"Aku tidak tau. Mungkin aku berencana mengurus salah satu perusaahan ayah ku, Aku sudah muak dengan sekolah"

"Bagaimana dengan mu" Ryan memandang wajah cantik Sisi dan bertanya dengan senyum lembut, semenjak dia merenung tadi dia mulai mengingat pertemuan pertama dengan sisi. Dan bertanya-tanya tentang perasaan aneh di hati nya. Setelah merenung sebentar Ryan mulai menyadari perasaan aneh ini. Apakah dia mulai jatuh cinta dengan gadis tomboi ini. Apakah ini mungkin??? Ini sungguh tidak masuk akal, tapi tidak ada yang tidak mungkin di dunia ini.

Sisi yang sedang melihat ian yang bertanya, dia melihat senyum hangat ian yang tidak biasa. Hati nya langsung meledak. Dia buru-buru memalingkan muka nya dan berkata dengan wajah memerah. "Ak...aku juga sudah lelah dengan sekolah. Mungkin aku ikut berbisnis dengan ibu ku"

Ada apa dengan mu sisi!!!! Kenapa kamu bertingkah seperti ini, sangat memalukan.

Di dalam hati. Sisi yang sedang bertengkar dengan dirinya sendiri. Oke ayoo kembalikan rasa keren mu.

"Yah tidak apa-apa, orang tua ku sudah kaya, untuk saat ini aku hanya ingin menjadi Ikan asin yang mencintai rebahan hahaha" Sisi mode tomboi kembali, dia berkata sambil berpose yang menurut nya sangat gagah.

Tapi kalau di mata Ryan, Pose ini malah semakin menonjol kan ke agungan bakpau nya yang sangat Menindas. Sial seperti nya ini D-Cup yang legendaris dan masih bisa berkembang.

"Ck, Kamu gadis bakpau jumbo" Ryan mengejek menggoda.

"Kamu si wajah kaku"( • ̀ω•́ ) Sisi melayangkan cubitan kepiting dan mingincar perut samping Ryan.

"Ahh aduh ak...aku bercanda, nyonya aku hanya bercanda"

"Apa yang salah dengan bakpau besar, bukankah laki-laki menyukai nya" Sisi berkata dengan pipi mengembung.

"Yah itu sesuai dengan slera ku" Ryan tersenyum dengan arti tertentu.

"Kamu...."

"Baiklah ini sudah hampir gelap, ayo pulang" Ryan berkata. Berdiri berjalan untuk membuang sampah minuman.

Sisi juga berdiri mangambil jakat keren nya dan memaki nya dengan tempramen ratu

"Yah aku juga ingin buru-buru mandi, ini sangat lengket dan berkeringat.

Mereka berkendara pulang dengan rasa lelah, dan sampai di gerbang hitam gambar rusa lalu masuk.

Sisi dab Ryan turun dari mobil berjalan

"Bibi aku pulang"

"Oh kalian cepet banget, bibi kira akan sangat malam untuk pulang" Sia yang sedang main dengan komputer nya di sofa berkata dengan senyum aneh.

Sisi berjalan dan duduk "Yah kami bermain cukup seru, dan aku sangat lelah bahu ku sedikit pegal dan berkeringat dan ingin cepat-cepat mandi"

"Ohhh~Tidak heran kamu begitu pegal, kamu punya beban yang sangat luas hehe" Sia Terkikik sambil melirik bakpau sisi yang melampaui diri nya sendiri. Apakah gadis muda jaman sekarang begitu galak.

"Bibi tatapan matamu seperti ian" Sisi menutupi bakpau dengan tangan nya.

"Hahaha, Baiklah kamu ingin mandi kan, tunggu sebentar bibi ambil handuk dulu, oh dan Kia sedang marah karna tidak ikut jadi ajak dia mandi bareng ya, dia sedang mogok mandi"

"Ma..mandi bareng?"

"Yah kenapa? Kalian sama-sama gadis, apa yang harus dikhawatirkan. Kamu tidak akan hamil kan"

"Atau, apakah kamu ingin mandi dengan ian" Sia bercanda

"Si...Siapa yang ingin mandi dengan orang mesum hmph~"

1
Roxanne MA
mantapp thor semangat terus
jasmoone
Hai kak, semangat ya
jasmoone: kita sama kak ☺
GugunGalaxy: Hallo, Terima kasih, Maaf tulisan nya agak buruk, soal nya ini novel pertama ku!(σ≧▽≦)σ
total 2 replies
Koichi Zenigata
Ngakak terus-terusan!
Lucielxv
Keren dan bikin saya terhanyut dalam ceritanya.
GugunGalaxy: Terima kasih ka! mhon dukungan nya/Plusone//Heart//Heart/
total 1 replies
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!