NovelToon NovelToon
Zandra Season 5 (10 Penerus)

Zandra Season 5 (10 Penerus)

Status: sedang berlangsung
Genre:Horor / cintapertama / Anak Kembar / Kehidupan di Sekolah/Kampus / Keluarga / Kumpulan Cerita Horror
Popularitas:909.1k
Nilai: 5
Nama Author: Nike Julianti

Haaaaiiii... ini karyaku yang ke 12, menceritakan kelanjutan kisah keluarga Zandra. Nggak kerasa ya, udah season 5 aja.

Di cerita ini, menceritakan keturunan dari Al, Flo, Za, Ar dan Fre.

Karena kemampuan mereka yang bisa melihat dan berkomunikasi dengan "Mereka", sehingga banyak temannya yang meminta bantuannya.

Selain itu, mereka juga sering kali menjumpai kasus-kasus berbau horor. Seperti anggota keluarganya yang lain, di sini... mereka menyembunyikan identitasnya sebagai keturunan Zandra.

Jangan berharap anggota keluarga Zandra yang lain, akan selalu hadir ya. Karena ini adalah kisah KEMBARA KEMBAR 10

Mau tau kisahnya??

Kuy... kita baca kisahnya, semoga menarik dan tidak membosankan ya🥰🥰🥰

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Nike Julianti, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Yogyakarta

BRUGH

Ayah Dania langsung jatuh dengan posisi berlutut, dan itu mengejutkan istri, kepala sekolah dan juga ketiga anak prempuan yang sejak tadi diam tak bersuara.

"T-tuan, s-saya s-sungguh-sungguh minta maaf. Saya benar-benar tidak tau, bila mereka adalah anak-anak tuan." ucap Ayah Dania tergagap

"Panggil para preman itu" titah Za, tanpa menggubris ucapan ayahnya Dania

'MAMPUS, JADI MEREKA LEBIH KAYA DARI DANIA?' Cia

'TERNYATA BENAR APA KATA ELMA DAN SANDRA, SEBAIKNYA TADI KAMI BERHENTI. TIDAK MEMPERPANJANG MASALAH INI, KALO SUDAH BEGINI BAGAIMANA?'

Sedangkan Dania masih mematung, ia sedang mencerna apa yang terjadi.

'Jadi Anin dan yang lain adalah cicit pemilik sekolah ini? Tidak... tidak... ini tidak mungkin' ucap Dania dalam hati

Para preman itu pun masuk, di seret oleh anak buah Zandra.

GLEK

Dania yang melihat mereka, tentu saja terkejut bukan main. Wajahnya memucat, bayang-bayang masuk penjara ada di depan matanya.

"Jelaskan" titah Rio

"I-itu.. kemarin kami di bayar untuk menyerang kelima gadis itu, atas suruhan Dania." ucap ketua preman, yang kemari menyerang Ani dan yang lain.

DEG

Terkejut bukan main, kedua orang tua Dania mati kutu. Sejak tadi mereka menuduh dan memarahi kelima remaja itu, dengan tuduhan tidk benar.

Tubuh Dania bergetar, begitu juga dengan kedua sahabatnya.

"Cih" ucap kelima princess

"Tadi kamu bilang apa? Tidak tau mereka anak-anak kami, jadi kalian bisa seenaknya menuduh dan menghina mereka? Jadi kalo bukan anak-anak kami, meski anakmu yang bersalah. Kalian akan tetap menyalahkan orang yang di jadikan kambing hitam oleh putrimu, begitu?" tanya Saga, ia benar-benar tak habis pikir dengan orang tua yang merasa dirinya mempunyai kekuasaan.

Tak peduli anaknya salah atau tidak, mereka akan tetap mendukung dan membela anak-anaknya.

Kedua orang tua Dania terdiam, mereka tak berani mengeluarkan sepatah kata pun. Di sini, pihak mereka yang bersalah.

"Pak kepala sekolah, tolong panggil orang tua kedua gadis itu" pinta Al pada kepala sekolah, Cia dan Kia hanya bisa menangis tertahan.

'BAGAIMANA INI?' ucap mereka dalam hati

Rumah Cia dan Kia yang tau jauh dari sekolah, membuat kedua orang tuanya datang dengan cepat. Mereka tentu saja terkejut, dengan keberadaan keluarga Zandra. Yang notabennya adalah pemilik sekolah ini, siapa yang tak mengenal mereka. Setelah itu, kepala sekolah pun menjelaskan semuanya dengan singkat. Kedua orang tua Kia dan Cia menatap putri mereka kecewa, susah payah mereka menyekolahkan di sekolah bagus. Tapi, kelakuan anak-anaknya malah mengecewakan.

"Tadinya aku ingin sekali mereka bertiga di keluarkan dari sekolah, tapi... karena ujian hanya tinggal menghitung hari dan juga kelulusan sudah di depan mata. Jadi, aku minta skors mereka sampai lulus sekolah. Ijinkan saja mereka sekolah, saat ujian. Setelahnya, jangan ijinkan mereka berada di sekolah ini." ucap Al dingin, kepala sekolah hanya bisa mengiyakan keinginan Al.

Karena selain titah dari pemilik, tentunya karena kesalahan anak-anak tersebut cukup besar. Selain melakukan tindak kriminal membayar para preman, mereka juga sudah memutar balikkan fakta.

Kedua orang tua Cia dan Kia, sangat sedih mendengar keputusan ini. Namun mereka tak bisa apa-apa, apalagi setelah mendengar pengakuan Dania, bila yang memberi ide untuk memanggil orang tuanya dan memutar balikan fakta adalah putri mereka sendiri.

"Dan setelah pengumuman kelulusan nanti, aku tidak ingin kamu dan keluargamu ada di kota ini." ucap Ar penuh penekan, pada ayahnya Dania.

Dania menangis, hanya karena rasa iri dan cemburu. Ia menuai apa yang sudah ia tabur, ia harus meninggalkan kota kelahirannya.

Setelah selesai, Al dan semua orang berpamitan dan keluar dari ruang kepala sekolah.

Begitu keluar, melihat Anin dan keempat saudarinya ada di dalam pelukan orang tua mereka. Semakin yakinlah para penghuni sekolah, dengan pikiran mereka tadi. Tambah lagi Yas dan keempat saudaranya, mendatangi keluarganya.

'Gila sih ini'

'Bener, gue ga nyangka plot twist nya bakalan kaya gini.'

'Mereka semua pandai menyembunyikan identitas mereka dong.'

'Keren ya, padahal kalo liat kelakuan Anin....' siswa yang bicara itu, menggelengkan kepalanya

'Gokil abiissss.'

"Tuhkan, mereka jadi pada ngomongin kita." gerutu Anisa

"Ya terus kenapa? Biarkan saja, lagipula kalian sudah mau lulus ini." ucap Iren, akhirnya mereka hanya bisa menghembuskan nafas mereka.

"Nanti ayah bilang sama kepala sekolah, supaya kalian di tempatkan di bis yang sama." ucap Al

"OKEEEE" jawab anak-anak serentak

"Kalian mau pulang apa lanjut belajar?" tanya Za

"BELAJAR DONG"

"Kalo iku pulang boleh ga, Anin ngantuk." rengek Anin

"Ya udah ayo, tapi gantinya kerjain soal dari ayah." jawab Al, Anin langsung cemberut.

"Di sekolah ajalah" ucap Anin, membuat mereka tertawa

"Ya udah, kami semua pulang dulu ya. Assalamu'alaikum" kembara kembar 10, mencium punggung tangan para orang tua.

"Wa'alaikum salam"

"Ya udah masuk gih ke kelas" titah Haidar

"Iya iya" jawab para gadi

Sedangkan Elma dan Sandra, menatap ketiga temannya dengan tatapan sendu. Seandainya mereka mau mendengarkan ucapan mereka, tentu hal ini tidak akan terjadi. Mereka menghembuskan nafas keras dan pergi meninggalkan kerumunan tersebut.

FLASHBACK OFF

"Gini nih ga sukanya kalo identitas kita ketauan, mereka jadi ngedadak pada baik. IUuuhhh" ucap Amira

"Ya mau gimana lagi, dahlah tidur aja. Perjalanan kita masih jauh juga" ucap Adikirana

"Kenapa naik bis, ga naik pesawat?" tanya Anin

"Nikmati aja Nin, kamu kan bisa tidur lebih lama juga selama di perjalanan." tegur Yas

"Iya juga, ya udah deh."

Perjalanan menuju Gunung Merapi pun di mulai, mereka tentunya tidak akan tau akan ada apa aja di sana bukan?

.

.

Setelah hampir 10 jam mereka di perjalanan, akhirnya mereka pun sampai di hotel yang tidak jauh dengan Gunung Merapi. Yaitu The Alana Hotel & Conference Center Malioboro Yogyakarta, yang jaraknya kurang lebih 0,7 km dari Gunung Merapi.

"Baik semuanya tolong diam sebentar" ucap salah satu guru yang menjadi panitia

"Kita akan mulai mendaki besok pagi setelah sarapan, jadi bapak minta besok pagi jam 6 kalian sudah kumpul di sini. Tak ada yang boleh terlambat." lanjutnya

"Kalo gitu sayang nunggu jam 5 aja pak, biar bisa tidur lagi di sini sambil nunggu yang lain." ucap Anin, yang langsung mendapat dorongan dari saudara dan saudarinya.

"Ishhh... apa sih? Salahnya dimana coba, bis shalat subuh nunggu di sini aja. Daripada ketinggalan" ucap Anin, semua orang hanya bisa menggelengkan kepalanya.

"pak kalo sarapan duluan boleh?" tanya murid lain

"Boleh, bapak sudah meminta pada pihak hotel untuk menyediakan sarapan pukul 5 pagi." jawab panitia

"Nanti akan di bagi kelompok, 1 kelompok akan di isi 10 orang. Karena yang bisa ikut hanya 160 orang, jadi akan ada 16 kelompok. Ingat, kita berada di tempat asing. Jadi selalu jaga ucapan dan tindakan, jangan sembrono ataupun sesuak kita dalam bersikap. Karena kita tidak tau, bagaimana adat istiadat di sini. Saat di gunung nanti, ingat!! JANGAN SOMPRAL, kita tidak akan tau apa yang akan terjadi. Jadi bapak minta, jangan sampai terpisah dengan rombongan masing-masing. PAHAM?"

"PAHAM"

...****************...

Jangan lupa like, komen, gift, vote, dan masukin ke dalam favorit.... 🥰🥰🥰

...Happy Reading all💓💓💓...

1
L K
keluarga tukang paksa tp baik 🤣🤣🤣🤣
miss_pesheq1987
astoooooooge🤣🤣🤣
Titin Maryati
assalamualaikum mbak athor aku yang 4,5 sudah aku baca 1,2,3, sudah oh iya yg 2 aku seperti nya belum judul nya apa mbak
Neneng Misdarliah
emang dari generasi pertama pun begitu ya,,,, kalo gak d klaim langsung gak seru 🤣🤣🤣🤣🤣🤣 kalo kata Yumi mah keluarga pemaksa 💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💪💚💚💚💚💚💚💚💚💚💚💜💜💜💜💜💜💜💜💜💜💜
Lina Suwanti
gimana Hanum bisa nolak coba.....yg maksa bukan cuma 1 orang tp 1 keluarga 😅
Zay Zay
kan,zandra family kluarga pemaksa.🤣🤣🤣🤣🤣
Ira Imel
pasrah aja num🤣
Ira Imel
ohh tidak semudah itu kama,, cinta itu harus ugal-ugalan ya kan😅
Rika Widiawati
tak ada penolakaaan gas ken lah demi hati bersatu
Mas Ayu
👏Kamaaa,,,,bibite Sandra tenan wisss 💖
Ulma Galeri
cieee kama cieee... udah ku duga,pasti lewat jalur pemaksaan juga,, pria Zandra semua serba gercep dan tanpa penolakan.🤭 semangat selalu kak 💪. makasih udah up. sehat selalu 🤲🥰😍
Puspa Dewi kusumaningrum
🤣🤣🤣🤣🤣🤣🤣
fifia
cieee ileehhh si kama diam" jagain jalur aa n dede
jiaahhh gasss pollll
Sani Srimulyani
cieeeee kama udah ga jomblo lagi katanya guys......
nurliana
😂🤣 Gemes deh sama hanum 🤗 kaya ponakan ku hanum juga nama na, lagi lucu2 na gemesin soal na gemoy 😄
🥰
dasar para pria Zandra, selalu seperti itu, tak ada penolakan🤣🤣🤣🤣🤣
Rina Kurnia
lagu lama lelaki zandra.... sat set.... 😄😄😄
Ayu Salsabila
😘😘😘
nisa
kama sold out 🥰
lanjutttt,,,,
G Yarti
lanjut
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!