Zacklee Mahendra, mahasiswa tampan yang angkuh dan tidak pernah jatuh cinta akibat masa lalunya.
Pengkhianatan yang di lakukan kekasihnya Felicia membuatnya serasa membeku. Cinta baginya adalah sebuah permainan hati. Apalagi pengkhianatan itu melibatkan Persahabatannya " Geng Cassanova ".
Ellena Malik Maheswari gadis cantik manis yang hadir di hari - hari barunya setelah patah hati merubah segalanya.
Akankah Zacklee mampu kembali seperti sedia kala?
Seperti apa ceritanya ?
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Alya Lii, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Yes , I'M In Love Komentar