Dosen Ganteng

Pagi ini Yesha terlihat lebih bersemangat apalagi pujaan hatinya ternyata juga kuliah di kampusnya. Meskipun bangun kesiangan karena Alisha yang mengajaknya ngobrol sampai tengah malam membuat mereka bangun kesiangan. Alisha tadi malam menginap di rumah Yesha, bahkan saat ini gadis itu masih di sana.

"Sayang, sarapan dulu," ucap sang Mami saat Yesha tidak duduk di meja makan, dia justru menyalami sang Mami bergantian dengan Papinya

"Ntar enggak keburu Mi, aku masuk jam tujuh. Telat semenit aja, bisa enggak ikut kuliah selama seminggu Mi," tolak Yesha mengatakan alasan sebenarnya. "Nanti aku sarapan di kantin aja, aku pamit ya, assalamu'alaikum," Yesha berlalu meninggalkan kediamannya menggunakan mobil kesayangannya.

Mereka pun sarapan tanpa Ayesha.

"Kamu kuliah jam berapa Sha?" tanya sang Tante pada Alisha. Keduanya kini sedang membereskan bekas makan mereka.

"Ntar jam sembilan Tan," jawabnya.

"Mama kamu udah cerita, katanya kamu di jodohkan sama anak temen Mama kamu ya? Gimana kalian sudah bertemu?" tanya Nayla pada keponakannya itu.

Alisha tersenyum, dia bingung harus menjawab apa, "Udah Tan," kenyataannya mereka memang sudah bertemu sebelum acara perjodohan itu.

"Tante jadi penasaran seperti apa orangnya?"

"Ntar Tante juga bakalan tahu," jawab Alisha sambil tersenyum, "Tan, aku pulang ya, mau siap-siap kuliah juga, mau mandi di sini enggak ada baju ganti, baju Kak Yesha enggak cocok sama aku," Alisha mengalihkan topik pembicaraan, karena dia tidak mau jika sang Tante tahu kalau anaknya lah yang dijadikan tumbal untuk bertemu orang yang di jodohkan dengannya.

"Kamu itu ya, udah mau nikah masih aja berpenampilan gitu, coba di rubah feminim dikit gitu Sha," saran sang Tante. Alisha hanya tersenyum, salah lagi dia berbicara.

"Kalau enggak mau pake baju Yesha, pakai baju Arga juga banyak Sha, pakaian kamu kan satu server sama Arga," sang Tante terkekeh saat mengatakan itu, pasalnya dia pernah melihat Alisha mengenakan pakaian yang sama persis seperti milik Arga padahal mereka tidak janjian saat membelinya.

"Tante inget aja," Alisha menyengir, dia juga ingat saat mereka memakai baju yang sama persis, model corak dan warnanya, saat pertemuan keluarga

"Aku pulang aja deh Tan, Arga juga enggak mungkin setuju aku pakai baju dia," Alisha menyalami Nayla, lalu dia berlalu meninggalkan kediaman sang Tante.

🌻🌻🌻

"Yes, Lo kok bisa kenal sama dosen ganteng itu sih?" pertanyaan yang sejak kemarin di simpan oleh Yasmin, dia sengaja tidak bertanya lewat telfon, dan ingin mendengar langsung jawaban Ayesha.

"Dosen siapa sih?" Ayesha justru balik bertanya karena dia memang tidak paham siapa yang di maksud Yasmin.

Mereka saat ini sedang sarapan di kantin, setelah mengikuti mata kuliah pertama. Karena kedua gadis itu tidak sempat sarapan di rumah pagi tadi.

"Itu yang kemaren ngajakin Lo makan siang," jawab Yasmin sambil mengunyah makanan.

Uhuk uhuk uhuk

Ayesha tersedak makanannya sendiri, ia terkejut mendengar ucapan Yasmin. Meraih gelas berisi lemon tea di hadapannya lalu menegak separoh isinya.

"Hati-hati makanya kalo makan Yes, tersedak kan,"

"Seriusan Lo Yas?" tanya Ayesha, dia tidak begitu yakin dengan ucapan Yasmin sahabatnya.

"Emang gue pernah bercanda? Ya serius lah, dua rius malahan. Dia kan dosen anak bisnis, emang sih ngajarnya cuma anak semester tiga sama empat aja," jawab Yasmin, dia mengetahui itu karena memang mencari tahu.

"Tapi dia enggak pernah ngomong kalo dosen, ngakunya kuliah di sini," celetuk Ayesha.

Puk

Yasmin menimpuk kepala Yesha dengan tisu yang baru saja dia gunakan.

"Ih, jorok banget Lo Yas, mana ini tisu bekas Lo lagi," protes Yesha karena tisu itu masuk ke dalam piring yang makanannya baru berkurang setengah. Tapi Yesha tetap melanjutkan melahap makanannya.

"Lagian Lo itu pinter-pinter bego,"

"Mana ada orang pinter bego?" protes Yesha.

"Ya Lo itu lah, Pak siapa namanya sih gue lupa?" dia malah lupa siapa nama dosen yang dia anggap tampan itu.

"Adnan,"

"Nah itu, Pak Adnan itu udah lulus S2, mau kuliah apa di sini? Lagian Lo enggak bisa bedain apa, mana mahasiswa mana dosen? Dari umurnya saja kita beda jauh Yes, masak dia masih kuliah di sini,"

"Gue kira dia kuliah pasca sarjana gitu, makanya gue percaya aja pas dia ngaku kalo di sini kuliah," Yesha membela diri.

"Lo itu emang bego apa gimana sih Yes? Kuliah pasca sarjana tempatnya bukan di sini dodol," saking gemasnya, Yasmin menimpuk Yesha dengan tisu kotor di hadapannya. Alhasil mengenai wajah Yesha.

"Jorok Yasmin!" seru Yesha, bahkan orang-orang yang ada di kantin sampai menoleh ke arah mereka. Ayesha tersenyum canggung saat tatapan mengarah padanya.

"Gara-gara Lo Yas, gue jadi pusat perhatian," celetuknya.

"Lo sih, bego banget," tak mau di salahkan, "Lo belum jawab pertanyaan gue tadi, Lo kok kenal sama Pak Adnan?" tanyanya.

Ayesha berfikir sejenak, ia bingung haruskan dia jujur dengan Yasmin atau tidak. Karena dia sudah berjanji dengan Alisha jika masalah ini hanya mereka saja yang tahu.

"Malah ngelamun,"

"Itu, dia itu anak temen Mama," Mama Icha maksudku, tambah Yesha dalam hati.

"Oh, pantesan keliatan deket gitu, kayaknya Pak Adnan suka deh sama Lo Yes, gue bisa lihat dari tatapan matanya penuh cinta saat menatap wajah Lo Yes," Yasmin mengatakan hal itu seperti membacakan sebuah sajak.

"Lebay,"

"Seriusan Yes, dia itu kayaknya emang suka sama Lo deh," kali ini Yasmin berkata serius.

Terlihat rona merah di wajah Yesha yang tak terhalang oleh make up.

"Ciee, ada yang sedang jatuh cinta rupanya," gada Yasmin.

"Apaan sih Lo, enggak ya, siapa juga yang jatuh cinta sama Kak Adnan," protes Ayesha.

"Tuh kan keliatan, gue aja enggak ngomong kalo Lo jatuh cinta sama Pak Adnan, ternyata Lo ngakuin sendiri. Tenang aja Yes, gue dukung Lo sama Pak Adnan, Lo pantes buat dia, Pak Adnan pinter Lo juga pinter, Pak Adnan ganteng Lo cantik, ah kalian pasangan yang serasi banget, sempurna," Yasmin tersenyum membayangkan jika sahabatnya bersanding dengan dosen tampan itu.

"Gue belom mikirin sampai situ Yas, yang penting kuliah dulu," Yesha bisa membaca apa yang ada dalam pikiran sahabatnya.

"Kalo gue jadi Lo, gue mau tuh di jadikan istri Pak Adnan saat ini juga," entah kenapa kini justru Yasmin membayangkan jika dirinya bersanding dengan Adnan.

"Gue duluan, silahkan lanjut ngehalu Lo Yas," Ayesha beranjak dari duduknya, meninggalkan sahabatnya yang masih tersenyum tidak jelas.

"Tunggu Yes, main tinggal aja Lo!" teriak Yasmin saat menyadari Ayesha sudah menghilang dari hadapannya.

Kedua gadis itu berjalan menuju kelas mereka, tapi tiba-tiba Yasmin menyenggol tangan Ayesha berulang kali.

"Apaa sih Yas? Enggak jelas banget Lo," protes Ayesha.

"Ada Pak Adnan," bisik Yasmin.

Ayesha melihat arah pandang Yasmin, ternyata memang benar ada Adnan yang sedang berbicara dengan seorang mahasiswa, saat Ayesha menatap pemuda itu, secara kebetulan Adnan pun menatapnya alhasil Adnan tersenyum dan di balas senyuman juga oleh Ayesha. Setelah itu Yesha memilih untuk melanjutkan perjalananya menuju kelas.

"Ciee, yang dapat senyuman dari calon suami," celetuk Yasmin asal.

"Jangan ngaco Yas, dia bukan apa-apa gue, apalagi calon suami," protes Yesha, karena memang kenyataannya seperti itu.

🌻🌻🌻🌻🍎

Terpopuler

Comments

Qaisaa Nazarudin

Qaisaa Nazarudin

Nukan kuliah,Tapi Dosen kali ya..

2025-02-16

0

tralala 😽😽😽😽

tralala 😽😽😽😽

bgus tor 🌹🌹🌹

2022-10-31

0

Selviani Trihapsani

Selviani Trihapsani

udah ayesa harus sama Adnan ya, bkln romancunit Thor💕💕💕💕💕

2021-06-08

1

lihat semua
Episodes
1 Perjodohan
2 Untuk Kebaikan
3 Gagal Bertemu
4 Tidak Bisa Menolak
5 Terpesona
6 Jatuh Hati
7 Ajakan Makan Siang
8 Pahlawan Kesiangan
9 Dosen Ganteng
10 Jangan Ganggu
11 Tujuh Purnama
12 Ketahuan
13 Kamu Cantik
14 Menghindar
15 Jus Jeruk Tanpa Gula
16 Cantika
17 Panti Asuhan
18 Apakah Dia Bintang?
19 Foto Itu
20 Dress Baru
21 Bukan Modus
22 Rasa Penasaran
23 Kecewa Lagi
24 Bertemu Kembali
25 Tidak Menyangka
26 Antara Dua Pilihan
27 Kebahagiaan Alisha
28 Orang Yang Di Cari
29 Belajar Memasak
30 Rumah Alisha
31 Jatuh Cinta
32 Kamu Mengenalnya?
33 Pak Dosen Kang Pehape
34 Hari Bahagia
35 Kekacauan
36 Tanpa Ampun
37 Tidak Akan Memaafkan Kamu
38 Di Culik 1
39 Di Culik 2
40 Makin Kesal Di Buatnya
41 Bukan Jodohku, tapi Jodohmu
42 Amplop
43 Bulan Madu 1
44 Bulan Madu 2
45 Bulan Madu 3
46 Cemburu
47 Terkejut
48 Cerita Adnan
49 Final Honeymoon
50 Balapan Lagi
51 Hukuman
52 Demi Kebaikan Kamu
53 Makin Membaik
54 Hari Minggu
55 Berkunjung Ke Panti Asuhan
56 Karena Mama
57 Tak Bersemangat
58 Masa Lalu Biarlah Berlalu
59 Di Jerman
60 Bukan Wanita Idaman
61 Kesempatan Dalam Kesempitan
62 Rejeki Tak Terduga
63 Cemburunya Adnan
64 Cemburu Membawa Berkah
65 Tapi Matikan Lampunya
66 Hotel Kakek
67 Terserah Kamu
68 Aku Sudah Tidak Sabar
69 Apakah Kamu Sudah Siap?
70 Pagi Terindah
71 Kesempatan Dalam Kesempitan
72 Memalukan
73 Makin Pintar
74 Rumah Bunda
75 Servis Apa?
76 Gagal Sebelum Bertindak
77 Jangan Melakukan Itu Lagi
78 Berangkat Juga
79 Miss you
80 Kekhawatiran Alisha
81 Usaha Tanpa Hasil
82 Masalah Baru
83 Panggil Papa dan Mama
84 Pergi
85 Berikan Aku Tumpangan
86 Terjawab Sudah
87 Tempat Terindah
88 Ceroboh Sekali
89 Keanehan Yang Terjadi
90 Sayang Kamu Sejak Pertama Bertemu
91 Bukan Aku, Tapi Kamu
92 Hari Yang Luar Biasa
93 Penasaran Yang Tertunda
94 Serba Salah
95 Sindrom Couvade
96 Jangan Ragu Untuk Mengatakannya
97 Harus Bersyukur
98 Puncak 1
99 Puncak 2
100 Ada Sesuatu Di Balik Semua Ini
101 Puncak 3
102 Akan Melakukan Apa Saja
103 Asinan Vs Martabak
104 Usaha Yang Terbaik
105 Dalam Bahaya
106 Sebuah Kenyataan
107 Luka Lama
108 Memantapkan Hati
109 Demi Kamu
110 Jangan Salahkan Takdir
111 Cemburu
112 Persiapan Melahirkan
113 Kebahagiaan Tiada Tara
114 NEW INFO
115 New Info
116 Segenggam Rasa
Episodes

Updated 116 Episodes

1
Perjodohan
2
Untuk Kebaikan
3
Gagal Bertemu
4
Tidak Bisa Menolak
5
Terpesona
6
Jatuh Hati
7
Ajakan Makan Siang
8
Pahlawan Kesiangan
9
Dosen Ganteng
10
Jangan Ganggu
11
Tujuh Purnama
12
Ketahuan
13
Kamu Cantik
14
Menghindar
15
Jus Jeruk Tanpa Gula
16
Cantika
17
Panti Asuhan
18
Apakah Dia Bintang?
19
Foto Itu
20
Dress Baru
21
Bukan Modus
22
Rasa Penasaran
23
Kecewa Lagi
24
Bertemu Kembali
25
Tidak Menyangka
26
Antara Dua Pilihan
27
Kebahagiaan Alisha
28
Orang Yang Di Cari
29
Belajar Memasak
30
Rumah Alisha
31
Jatuh Cinta
32
Kamu Mengenalnya?
33
Pak Dosen Kang Pehape
34
Hari Bahagia
35
Kekacauan
36
Tanpa Ampun
37
Tidak Akan Memaafkan Kamu
38
Di Culik 1
39
Di Culik 2
40
Makin Kesal Di Buatnya
41
Bukan Jodohku, tapi Jodohmu
42
Amplop
43
Bulan Madu 1
44
Bulan Madu 2
45
Bulan Madu 3
46
Cemburu
47
Terkejut
48
Cerita Adnan
49
Final Honeymoon
50
Balapan Lagi
51
Hukuman
52
Demi Kebaikan Kamu
53
Makin Membaik
54
Hari Minggu
55
Berkunjung Ke Panti Asuhan
56
Karena Mama
57
Tak Bersemangat
58
Masa Lalu Biarlah Berlalu
59
Di Jerman
60
Bukan Wanita Idaman
61
Kesempatan Dalam Kesempitan
62
Rejeki Tak Terduga
63
Cemburunya Adnan
64
Cemburu Membawa Berkah
65
Tapi Matikan Lampunya
66
Hotel Kakek
67
Terserah Kamu
68
Aku Sudah Tidak Sabar
69
Apakah Kamu Sudah Siap?
70
Pagi Terindah
71
Kesempatan Dalam Kesempitan
72
Memalukan
73
Makin Pintar
74
Rumah Bunda
75
Servis Apa?
76
Gagal Sebelum Bertindak
77
Jangan Melakukan Itu Lagi
78
Berangkat Juga
79
Miss you
80
Kekhawatiran Alisha
81
Usaha Tanpa Hasil
82
Masalah Baru
83
Panggil Papa dan Mama
84
Pergi
85
Berikan Aku Tumpangan
86
Terjawab Sudah
87
Tempat Terindah
88
Ceroboh Sekali
89
Keanehan Yang Terjadi
90
Sayang Kamu Sejak Pertama Bertemu
91
Bukan Aku, Tapi Kamu
92
Hari Yang Luar Biasa
93
Penasaran Yang Tertunda
94
Serba Salah
95
Sindrom Couvade
96
Jangan Ragu Untuk Mengatakannya
97
Harus Bersyukur
98
Puncak 1
99
Puncak 2
100
Ada Sesuatu Di Balik Semua Ini
101
Puncak 3
102
Akan Melakukan Apa Saja
103
Asinan Vs Martabak
104
Usaha Yang Terbaik
105
Dalam Bahaya
106
Sebuah Kenyataan
107
Luka Lama
108
Memantapkan Hati
109
Demi Kamu
110
Jangan Salahkan Takdir
111
Cemburu
112
Persiapan Melahirkan
113
Kebahagiaan Tiada Tara
114
NEW INFO
115
New Info
116
Segenggam Rasa

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!