Dia istriku

"Katakan dengan jelas, apa maksud anda sesungguhnya?" tanya Juan dengan wajah datar, menunjukkan ketidak sukaan nya.

"Lepaskan putriku, aku tidak mau dia menderita lagi." ucapnya.

"Tidak akan, aku tidak akan pernah melepaskan istriku, walau pun anda tidak merestui hubungan kami, aku akan tetap mempertahankannya. Dia istriku, dan selamanya akan tetap jadi istri Juan Alfiansyah." ucap Juan tegas.

"Maafkan aku tuan Hartanto yang terhormat, aku akan membawa istriku pergi, aku datang kesini hanya untuk meminta ijin mu untuk membawanya tinggal di rumahku. Tapi sepertinya aku salah, aku tidak akan pernah datang lagi kesini. Permisi." ucap Juan.

Juan berdiri dan berjalan keluar ruangan.

"Aku akan mencabut semua fasilitas yang aku berikan padanya?" ucap Hartanto.

"Aku suaminya dan aku mampu membiayai hidup istriku. Dia adalah Istriku jadi sudah menjadi tanggung jawabku menafkahi nya dan anda tidak perlu khawatir, dia tidak akan kekurangan hidup denganku. Aku pastikan akan membahagiakan dirinya." jawab Juan kali ini dia terus melangkah tanpa menoleh lagi ke belakang.

Hartanto merasa tertampar dengan ucapan Juan. Apakah aku salah, apa dia benar benar mencintai putriku, tapi Siska mengatakan jika dia hanya menginginkan harta kekayaan putriku, dia tidak tulus mencintai nya. Mengapa ucapannya dan Siska berbeda?

Hartanto larut dalam pemikiran nya sendiri. Dia menjadi ragu dan bimbang. Benarkah Juan tulus mencintai putrinya bukan karena putri Hartanto yang kaya raya.

"Apakah dugaanku salah?" ucapnya pelan dan menarik nafas berat.

Sementara Zira menunggu dengan resah di dalam kamarnya, Berjalan mondar mandir dengan perasaan gelisah.

Juan membuka pintu dan masuk ke dalam kamar, Zira langsung mendekatinya.

Belum juga Zira bertanya, Juan sudah lebih dulu berbicara.

"Ayo, kita pulang sekarang." ucap Juan dengan nada datarnya.

"Tapi..."

Juan tak menanggapi Zira ,dia menarik koper Zira dan berjalan lebih dulu. Zira terpaksa mengikutinya.

"Kak Anis, mau kemana kak?" tanya Dean pada Zira.

Dean sangat menyayangi kakaknya, walaupun bukan kakak kandung tapi baginya Zira sangatlah berarti. Dirinya selalu bersikap manja pada Zira.

"Dean, kakak mau pulang ke rumah kakak sendiri. Besok kita masih bisa bertemu kembali," ucap Zira pada adiknya.

"Tapi kak Dean masih kangen. Dean juga sudah lama nggak ketemu kakak. Kaka besok aja pulang nya ya?" ucap Dean.

"Sayang, suami kakak besok harus bekerja jadi kakak harus pulang. Begini saja, besok Dean datang aja ke rumah kakak dan kita bisa main sepuasnya, gimana?" rayu Zira.

Kak Juan, Dean boleh kan datang ke rumah kakak?" tanya Dean lada Juan. Sebab sedari tadi Juan hanya diam dan mendengarkan mereka berbicara.

Juan hanya mengangguk sebagai jawaban.

"Horee, besok Dean akan main ke rumah kak Anis. Makasih kak" ucapnya kegirangan.

"Ma, Danish pamit pulang dulu. Oh ya ma dimana papa." tanya Zira.

"Papa ada diruangannya." jawab Siska.

Zira berjalan menuju ruangan kerja papanya untuk berpamitan dan Juan menarik kopernya menuju mobil.

"Sayang, aku tunggu di mobil." ucap Juan pada Zira.

"Pa.." panggil Zira di depan pintu.

Tampak pak Hartanto sedang melamun hingga dia tidak menyadari kehadiran putrinya.

"Pa, Danish pamit, Danish akan tinggal di rumah suami Anish." ucap Zira pada papa nya.

"Apa kamu yakin akan hidup dengannya?" tanya Hartanto.

"Danish yakin, pa." jawab Zira.

"Danish papa ragu dengan pilihan mu, tapi papa tidak memaksa, semua terserah padamu. Kau yang menjalaninya, papa berdoa semoga kau bahagia nak." ucapnya.

"Danish pergi dulu, pa." ucap Zira.

Zira keluar dari ruangan kerja papanya, dengan airmata yang menetes. Papanya tidak menanyakan kabarnya, bagaimana perasaan nya, Danish sedih dan kecewa.

Dia menuruni tangga dan berjalan keluar menemui Juan yang sudah sejak tadi menunggunya.

Siska tidak menemui Zira, dia hanya mengintip dari lantai atas rumahnya.

akhirnya dia keluar dari.rumah ini, satu langkah rencana ku berhasil. Hanya tinggal meyakinkan mas Hartanto jika Juan adalah orang yang tidak baik , Sehingga dia mau membantu ku memisahkan kedua nya. dan aku akan dengan mudah menjalankan semua rencanaku.

Kencengin like and vote nya, kita up satu episode lagi 😊

Terpopuler

Comments

Radiah Hassan

Radiah Hassan

Ibu tiri jahat

2024-10-31

0

Wati_esha

Wati_esha

Tq ya update nya.

2023-08-09

0

Wati_esha

Wati_esha

Hertanto memang tak merasa punya anak!

2023-08-09

0

lihat semua
Episodes
1 Awal kisah
2 Permintaan Zira.
3 Rencana pernikahan
4 Pernikahan Zira
5 Resepsi
6 Malam Pertama
7 Aku tidak mau di kasihani
8 Menyesal
9 Visual
10 Takdir
11 Marah
12 Pulang
13 Tugas Baru
14 Kembali ke rumah zira
15 Rumah Mertua
16 Mengunjungi tomi
17 Mertua Vs Menantu
18 Makan malam
19 Dia istriku
20 Nyaman
21 Pindah kantor
22 Jabatan baru
23 Zira sakit
24 Dia Perhatian
25 Cinta???
26 Mesum
27 Penjelasan
28 Dokter Nisa
29 ketemu cinta
30 Lunch
31 Persiapan
32 Pagi yang indah
33 Aku takut mas
34 Damai
35 Pembalasan
36 MAKAN SIANG
37 Putus
38 Cemburu
39 Ketemu Bunda
40 Kiss
41 Canggung
42 Mengunjungi Juan
43 Pengakuan
44 Mawar Merah Muda
45 Pengumuman
46 Kegalauan Zira
47 Saling selidik
48 Malu Malu Cinta
49 Keinginan Zira
50 Hampir Gagal
51 Maaf
52 Ke Desa
53 Mandi
54 Kembali ke Jakarta
55 Rencana siska
56 Persiapan
57 Di pantai
58 Dinner
59 Lagi
60 Daster
61 Jakarta
62 Oleh oleh
63 Ketemu Cinta
64 Makan Bakso
65 Memulai Rencana
66 Zira Marah
67 Gagal
68 Kedatangan Siska
69 Mengunjungi Tomi
70 Kejujuran Zira
71 Pengumuman
72 Semakin kesal
73 Andika kembali
74 Persiapan ultah
75 Kebenaran
76 Pecel
77 Undangan
78 Kejutan
79 Permintaan papa
80 Kebersamaan
81 Hartanto POV
82 Positif
83 Dendam
84 Siasat
85 Gagal lagi
86 Rujak
87 Jebakan
88 Diculik
89 Tertangkap
90 Ke rumah sakit
91 Heart to Heart
92 Siska tertangkap
93 Keputusan Juan
94 Harapan hartanto
95 Perayaan
96 Mila
97 Pindah
98 Mudik
99 Mudik 2
100 Balik ke Jakarta
101 Kejutan tuk zira
102 Rencana Piknik
103 Piknik (1)
104 Piknik (2)
105 Kau milik ku
106 Panas
107 Akhirnya
108 Kecewa
109 Ber bunga bubga
110 Kembar?
111 Tingkepan
112 Shopping
113 Si kembar
114 Pernikahan daren
115 Hot dady
116 Bulan madu daren
117 Hadiah buat di kembar
118 Reuni
119 Revi yang posesif.
120 Di rumah Daren
121 Kunjungan Kakek
122 Wasiat
123 Kenyataan
124 Berserah
125 Sebuah harapan
126 Ngidam
127 Sate padang
128 Rindu kampung halaman
129 Di rumah nenek
130 Dean Kembali
131 Permintaan Siska
132 Mabuk
133 Mencari kebenaran
134 Sadar
135 Maafkan aku Ma
136 Lahiran
137 Bonchap 1 - Ulangtahun kakek
138 bonchap 2 _ Minta adik
139 bonchap 3 : aku bahagia
140 Bonchap : Suami Siapa
141 Bonchap : Sahabat selamanya
Episodes

Updated 141 Episodes

1
Awal kisah
2
Permintaan Zira.
3
Rencana pernikahan
4
Pernikahan Zira
5
Resepsi
6
Malam Pertama
7
Aku tidak mau di kasihani
8
Menyesal
9
Visual
10
Takdir
11
Marah
12
Pulang
13
Tugas Baru
14
Kembali ke rumah zira
15
Rumah Mertua
16
Mengunjungi tomi
17
Mertua Vs Menantu
18
Makan malam
19
Dia istriku
20
Nyaman
21
Pindah kantor
22
Jabatan baru
23
Zira sakit
24
Dia Perhatian
25
Cinta???
26
Mesum
27
Penjelasan
28
Dokter Nisa
29
ketemu cinta
30
Lunch
31
Persiapan
32
Pagi yang indah
33
Aku takut mas
34
Damai
35
Pembalasan
36
MAKAN SIANG
37
Putus
38
Cemburu
39
Ketemu Bunda
40
Kiss
41
Canggung
42
Mengunjungi Juan
43
Pengakuan
44
Mawar Merah Muda
45
Pengumuman
46
Kegalauan Zira
47
Saling selidik
48
Malu Malu Cinta
49
Keinginan Zira
50
Hampir Gagal
51
Maaf
52
Ke Desa
53
Mandi
54
Kembali ke Jakarta
55
Rencana siska
56
Persiapan
57
Di pantai
58
Dinner
59
Lagi
60
Daster
61
Jakarta
62
Oleh oleh
63
Ketemu Cinta
64
Makan Bakso
65
Memulai Rencana
66
Zira Marah
67
Gagal
68
Kedatangan Siska
69
Mengunjungi Tomi
70
Kejujuran Zira
71
Pengumuman
72
Semakin kesal
73
Andika kembali
74
Persiapan ultah
75
Kebenaran
76
Pecel
77
Undangan
78
Kejutan
79
Permintaan papa
80
Kebersamaan
81
Hartanto POV
82
Positif
83
Dendam
84
Siasat
85
Gagal lagi
86
Rujak
87
Jebakan
88
Diculik
89
Tertangkap
90
Ke rumah sakit
91
Heart to Heart
92
Siska tertangkap
93
Keputusan Juan
94
Harapan hartanto
95
Perayaan
96
Mila
97
Pindah
98
Mudik
99
Mudik 2
100
Balik ke Jakarta
101
Kejutan tuk zira
102
Rencana Piknik
103
Piknik (1)
104
Piknik (2)
105
Kau milik ku
106
Panas
107
Akhirnya
108
Kecewa
109
Ber bunga bubga
110
Kembar?
111
Tingkepan
112
Shopping
113
Si kembar
114
Pernikahan daren
115
Hot dady
116
Bulan madu daren
117
Hadiah buat di kembar
118
Reuni
119
Revi yang posesif.
120
Di rumah Daren
121
Kunjungan Kakek
122
Wasiat
123
Kenyataan
124
Berserah
125
Sebuah harapan
126
Ngidam
127
Sate padang
128
Rindu kampung halaman
129
Di rumah nenek
130
Dean Kembali
131
Permintaan Siska
132
Mabuk
133
Mencari kebenaran
134
Sadar
135
Maafkan aku Ma
136
Lahiran
137
Bonchap 1 - Ulangtahun kakek
138
bonchap 2 _ Minta adik
139
bonchap 3 : aku bahagia
140
Bonchap : Suami Siapa
141
Bonchap : Sahabat selamanya

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!