Latar belakang Fauzi

Afifa mengikuti bi Yati naik ke lantai dua. Ruko lantai dua itu cukup luas, lebih seperti rumah tinggal yang nyaman, Ada ruang tamu, kamar tidur, dapur, kamar mandi dan satu ruangan khusus yang cukup besar.

Tatapan Afifa tertuju pada satu ruangan yang pintunya tertutup.

Bi yati seolah mengerti maksud Afifa yang penasaran dengan ruangan itu, dia menarik tangan Afifa

"Ini Ruangan khusus Nak Fauzi" jelasnya, lalu memasukan anak kunci ke pintu itu. "Non Mau lihat lihat?" tanyanya ramah.

"Apa boleh bi?" tanya Afifa ragu

"Tentu saja, Non kan istrinya Nak Aji, Beliau orangnya baik, Gak pernah ada yang di tutupin dari bibi, apalagi sama istrinya... iya kan?" Lanjutnya sambil tersenyum.

Afifa masuk ke ruangan itu mengikuti bi Yati. Ternyata ruangan ini besar juga Fikirnya, di dalamnya Ada meja kerja Fauzi, Lemari berkas serta tempat tidur kecil untuk Fauzi biasa beristirahat jika sedang di tokonya.

Afifa memutar pandangannya ke seluruh ruangan itu, lalu berjalan menuju meja kerja Fauzi, tanpa sengaja dia melihat sebuah Foto setengah badan seorang wanita berseragam SMA tergeletak begitu saja di pinggir meja.

"Ini photo siapa bi?" tanya nya sambil memperhatikan wajah dalam photo di hadapannya. Cantik Sekali Fikirnya.

"O... itu..." jawab bi Yati agak kaget " bukan siapa siapa non, itu hanya photo teman Nak Aji waktu SMA, sudah disuruh di buang sama Nak Aji, tapi bibi lupa hehe..." bi yati menggaruk kepalanya yang sebetulnya tidak gatal.

"O...." Afifa membulatkan mulutnya, tanpa mengalihkan pandangannya dari photo itu. "kenapa mesti dibuang bi? ini kan kenang kenangan masa SMA kak Aji, cantik lagi orang nya." Afifa tersenyum.

"Emang Non ga apa apa?"

"Haha... ya enggak lah bi..." Jawab Afifa meyakinkan, bi Yati tersenyum sambil mengangguk.

Mereka kembali ke ruangan tengah. Afifa duduk di Sofa, Sedang bi yati mengambil minuman untuk Afifa.

"Minumlah Non" sambil menyimpan minuman dan camilan ke atas meja di depan Afifa.

"Makasih ya bi." Afifa mengambil minuman di depannya, lalu meneguk nya beberapa kali, dan kembali menyimpannya di meja.

"O ya bi...Photo yang tadi itu mantan pacarnya kak Aji ya..." Afifa yang masih penasaran lanjut bertanya. meskupun dia agak malu juga mengungkit masa lalu suaminya.

"Bibi gak tau Non, tapi 2 tahun yang lalu setelah Nak Aji keluar dari pesantren dia pernah mencari cari alamat gadis di photo itu." Bi Yati menjelaskan. Afifa semangat mendengarkan. "Nak Fauzi sampai pernah pergi ke jakarta selama satu minggu, tapi pulang dengan tangan kosong, sepertinya beliau sangat kecewa waktu itu." Fikiran bi yati menerawang ke masa itu.

"O... gitu..." Afifa mengangguk ngangguk. "Bibi udah kenal lama sama Kak Aji?" lanjutnya.

"Bibi sih sudah lama kerja sama Pak Haji Ramadhan. tapi kalau sama Nak Aji baru 2 tahun ini, setelah Nak Aji selesai mondok."

"terus bi?" Afifa semakin penasaran

"Jadi 2 tahun yang lalu pak haji mempercayakan toko ini sama Anaknya Nak Aji, dulu sih tokonya biasa aja Non, kecil... belum ada lantai 2 belum sebesar dan seramai sekarang. karna kecerdasan dan kelincahan Nak Aji dalam mencari pelanggan dan relasi, toko ini cepat berkembang, dalam waktu dua tahun beliau sudah bisa beli mobil dan rumah sendiri Non."

Afifa semakin kagum saja pada suaminya.

"Sini Non..." Bi Yati menarik tangan Afifa, mengajaknta berdiri dan mendekati jendela di pinggir sofa. lalu mendongakan kepalanya sambil menunjuk ke arah sebuah rumah satu lantai lumayan besar di samping tokonya.

"Nah rumah di samping toko ini, adalah rumah yang baru di beli Nak Aji satu bulan yang lalu, tapi belum di isi, baru selesai di renovasi satu minggu yang lalu. Nak Aji bilang mau di tempatin setelah menikah." Bi Yati tersenyum membanggakan tuannya sambil memegang kedua lengan Afifa, matanya nampak begitu senang karena majikannya memperoeh istri secantik dan sebaik Afifa.

Afifa tersenyum bahagia...

Bersambung... 😊❤

\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=\=

Terpopuler

Comments

☠🦃⃝⃡ℱTyaSetya✏️𝕵𝖕𝖌🌈༂နզ

☠🦃⃝⃡ℱTyaSetya✏️𝕵𝖕𝖌🌈༂နզ

Fauzi dan Afifa.... semoga selalu bahagia apapun keadaannya ❤❤

2021-06-18

2

Mulyati Yati

Mulyati Yati

Saya suka ceritanya 👍

2020-12-23

1

☘𝐴ɴͪᴅͦʜᷤɪͭʀͤᴀᷝ͠ ⍣ᶜᶦᶠ

☘𝐴ɴͪᴅͦʜᷤɪͭʀͤᴀᷝ͠ ⍣ᶜᶦᶠ

masa lalu biarkan berlalu, buang aja kelaut dr pd nyesek

2020-10-14

2

lihat semua
Episodes
1 Pengenalan tokoh
2 Kedatangan Tamu
3 Bimbang
4 Masa SMP
5 Kuliah
6 Dijemput Fauzi
7 Rumah Fauzi
8 Menjelang Pernikahan
9 Malam Pengantin
10 Latar belakang Fauzi
11 Rumah Baru
12 Rencana pindah rumah
13 Rencana pindah rumah (part 2)
14 Malam di rumah baru.
15 Di rumah baru
16 kembali kuliah
17 Kembali kuliah 2
18 Percaya Diri
19 malam itu.
20 Menangis Semalam
21 Ajakan Makan Malam
22 Pertemuan dengan masa lalu.
23 Tak Terungkap.
24 Kembali Mengajar
25 Bercengkrama dengan keluarga.
26 Berangkat KKN
27 Biarkan kisah itu terkubur
28 Perasaan Itu....
29 KKN
30 Pulang...
31 Tunjukan kasih sayangmu.
32 Biar aku yang memulainya.
33 Harapan Mama
34 Fikiran itu???
35 Semoga...semuanya baik-baik saja...
36 Cukup melihatmu bahagia...
37 Apa Masalahmu?
38 Rencana Makan Siang.
39 Makan Siang
40 Makan Siang Part 2
41 Masalah ku?
42 Aku lah dampak masalahmu...
43 Khitbah Sofi
44 Hatiku Begitu Hancur...
45 Sakit...
46 Masa lalu Fauzi # part 1 #
47 Masa Lalu Fauzi ... Part 2 #
48 Harus tanggung Jawab.
49 Jalan-Jalan...
50 Aku Ikhlas ...
51 Resmi Pacaran...
52 Permintaan Maaf
53 Peraturan Kedua...
54 Reuni...
55 Mencarinya...
56 Pencarian...
57 Apa aku harus jujur???...
58 Relakah???
59 Obat Penenang Hati
60 Hadapi Kenyataan...
61 Mencoba hidup terpisah...
62 Pernikahan Sofi...
63 Saat Pengorbanan kita terasa sia-sia...
64 Senyuman mengalahkan rasa kecewa..
65 Alasan Fauzi.
66 Pertemuan
67 Pertemuan # part 2 #
68 Photo Pernikahan.
69 Malam pengantin yang tertunda
70 Untuk Memulihkan Trauma...
71 Rencana Bulan Madu
72 Bulan Madu #Part 1#
73 Bulan Madu #Part 2#
74 Anugrah Terindah (End)
75 PENGUMUMAN
76 PENGUMUMAN
77 PENGUMUMAN LAGI
Episodes

Updated 77 Episodes

1
Pengenalan tokoh
2
Kedatangan Tamu
3
Bimbang
4
Masa SMP
5
Kuliah
6
Dijemput Fauzi
7
Rumah Fauzi
8
Menjelang Pernikahan
9
Malam Pengantin
10
Latar belakang Fauzi
11
Rumah Baru
12
Rencana pindah rumah
13
Rencana pindah rumah (part 2)
14
Malam di rumah baru.
15
Di rumah baru
16
kembali kuliah
17
Kembali kuliah 2
18
Percaya Diri
19
malam itu.
20
Menangis Semalam
21
Ajakan Makan Malam
22
Pertemuan dengan masa lalu.
23
Tak Terungkap.
24
Kembali Mengajar
25
Bercengkrama dengan keluarga.
26
Berangkat KKN
27
Biarkan kisah itu terkubur
28
Perasaan Itu....
29
KKN
30
Pulang...
31
Tunjukan kasih sayangmu.
32
Biar aku yang memulainya.
33
Harapan Mama
34
Fikiran itu???
35
Semoga...semuanya baik-baik saja...
36
Cukup melihatmu bahagia...
37
Apa Masalahmu?
38
Rencana Makan Siang.
39
Makan Siang
40
Makan Siang Part 2
41
Masalah ku?
42
Aku lah dampak masalahmu...
43
Khitbah Sofi
44
Hatiku Begitu Hancur...
45
Sakit...
46
Masa lalu Fauzi # part 1 #
47
Masa Lalu Fauzi ... Part 2 #
48
Harus tanggung Jawab.
49
Jalan-Jalan...
50
Aku Ikhlas ...
51
Resmi Pacaran...
52
Permintaan Maaf
53
Peraturan Kedua...
54
Reuni...
55
Mencarinya...
56
Pencarian...
57
Apa aku harus jujur???...
58
Relakah???
59
Obat Penenang Hati
60
Hadapi Kenyataan...
61
Mencoba hidup terpisah...
62
Pernikahan Sofi...
63
Saat Pengorbanan kita terasa sia-sia...
64
Senyuman mengalahkan rasa kecewa..
65
Alasan Fauzi.
66
Pertemuan
67
Pertemuan # part 2 #
68
Photo Pernikahan.
69
Malam pengantin yang tertunda
70
Untuk Memulihkan Trauma...
71
Rencana Bulan Madu
72
Bulan Madu #Part 1#
73
Bulan Madu #Part 2#
74
Anugrah Terindah (End)
75
PENGUMUMAN
76
PENGUMUMAN
77
PENGUMUMAN LAGI

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!