"Ada apa?" tanya Sandra santai.
Ia menyenderkan punggungnya di kursi Kafe sambil meneguk jus jeruk yang sudah dia pesan sebelumnya.
"Mas Bilson tadi ketemu kamu mau bahas apa?" tanya Santi langsung.
"Yah biasa lah. Kamu tau kan kalau kita itu rekan bisnis. Memangnya kenapa?" tanya Sandra penasaran.
...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 74 Episodes
Mama Superku
Antara Tito dan Bilson
Comments
✈전Arynn
like
2020-10-28
0