Hasrat sang Mafia Canssanova

Hasrat sang Mafia Canssanova

1.KELUARGA AlGER

Keyra Anjani Al ger, gadis ber usia 18 tahun, memiliki tinggi 165cm, berkulit putih, bibir merah seperti chery dan berwajah baby face memberi kesan cute.

Namun beda dengan sikapnya yang bar-bar, jahil dan segala tingkah randomnya membuat orang geleng-geleng.

Dia putri dari pasangan suami istri, Erlang de Al ger dengan Keisa Anjani Al ger.

Dia mempunyai kembaran Kevan de Al ger, sifatnya hampir sama dengan Keyra.

Seperti pagi hari ini.

Keyra yang sudah siap dengan seragam sekolahnya, turun ke bawah melalui pegangan tangga.

PAGI KU CERAH KU

MATAHARI BERSINAR

KU GENDONG TAS HITAM

KU DI...

Keyra berjalan menuju meja makan, dengan menyanyi  sambil melompat kecil.

Namun di hentikan oleh kakaknya.

"Berisik," ujar Kevan sambil mengosok telinganya.

Keyra hanya cengengesan. "Gabut kak,"ucapnya.

"Mmm, kemana Mom dan Dad kok sepi?" tanyanya sambil duduk di sebelah kakaknya.

"Biasa,  lagi bermesra-an di kamar," jawab Kevan dengan malas.

"Wah, wah gak bisa di biarin nih." sambil berdiri.

"Mau kemana lo, Dek?"

"Mau dobrak pintu, Mom lah," ucapnya dengan santai berjalan ke arah tangga.

Namun Kevan menghentikannya.

"Lebih baik lo kerjain, Om Leon aja."

"Emang, Om Leon di sini kak?"

Kevan hanya mengangguk, Keyra dengan semangat berlari melalui tangga menuju  kamar Om Leon.

Sesampainya di sana, Keyra langsung mendobrak pintu itu.

Membuat Leon yang baru saja keluar dari kamar mandi terjingkat kaget.

Hingga handuk yang melilit pinggangnya terlepas dan jatuh ke lantai.

Di sisi Keyra yang berada di ambang pintu  melihat adegan itu, sontak menutup matanya dengan telapak tangannya.

"Astaga apa itu," ucap Keyra yang tak sengaja melihat milik Leon yang tergelantung tanpa penutup.

Leon yang tak menyadarinya, malah berjalan  kearah Keyra.

"Hey, bocil bisa tidak masuk kamar orang, permisi kek, atau salam gitu. Ini asal dobrak aja," ucap Leon Kesal.

"Terus kenapa kamu menutupi wajah kamu?

Kayak ada hantu aja." tanya Leon

"Ini lebih menakutkan dari pada hantu om." jawabnya

Leon heran, "Emang apa yang lebih menakutkan dari pada hantu?" tanyanya sambil mendekat ke arah Keyra

"Burung yang salah masuk sangkar, Om," jawaban Keyra yang ambigu.

Leon yang sudah di hadapan Keyra membuka mata Keyra, membuat Keyra berteriak.

"Aaaa, DASAR OM SINGA MESUM," teriaknya.

Teriakan keyra membuat semua orang berlari kearahnya.

"Hey, bocil gue gak apa-apain lo, jangan teriak!"

"Om, bisa gak sih tutupan dulu, naga om yang tergelantung bebas itu!" titah Keyra.

Leon heran, dia melihat dirinya dari atas  sampai  bawah dan melihat handuknya yang terjatuh.

Hingga dia tak memakai  sehelai  benang. Leon yang malu segera masuk  kamar dan menutupnya.

BRAKKK

Pintu itu di tutup keras oleh Leon,

Sedangkan  Keyra  sudah tertawa terpingkal-pingkal.

Anggota keluarganya, yang baru sampai di tempat Keyra jadi heran.

"Dek,  lo tadi teriak-teriak, sekarang malah guling-guling kayak gini! Udah gila lo!" ucap  sarkas Kevan.

"Enak aja lo kak, gue masih waras ya!"

"Udah-udah, kalian berangkat sekolah sana udah jam berapa ini. Nanti kalian telat!" ucap Momnya.

Keyra melihat jam di pergelangan tangannya.

"Aaaaaaa,  kita telat kak, ayok cepet!" ucapnya sambil menarik tangan kakaknya.

"Lepas dek! Bisanya kita juga telat, tapi biasa aja." ucap Kevan membuat Keyra melepas tangannya.

Keyra cengengesan. "Iya juga ya kak," ucapnya

Kevan dan Keyra mengendarai mobil dengan kecepatan sedang hingga sampai di sekolah.

SMA INTERNASIONAL DE AL GER itu nama sekolah mereka.

Namun sesampainya di sana gerbang sekolah dah tutup.

"Kakak, udah tutup gerbangnya, gimna dong?"

Kevan mengklakson mobilnya, membuat satpam berlari tergopoh-gopoh ke arah mobil mereka.

"Hos  hos, maaf den saya gak bisa buka gerbangnya, karena aden telat." ungkap Pak Satpam sambil mengatur nafasnya karena berlari.

"Alah , Pak buka gerbangnya! kenapa?" Keyra sambil  mengeluarkan kepalanya dari jendela  mobil.

"Maaf, atuh neng ini perintah buk Sri!"

"Ais, aku kasih 200rb, deh." tawarnya.

"Maaf, Neng bapak gak bisa," ujarnya penuh sesal.

Kevan menghela nafas panjang.

"Dek, duduk pakai sabuk pengamanmu!" Titah Kevan.

Keyra hanya menurut.

"Emang mau ngapain kita kak?" tanyanya saat Kevan memundur kan mobilnya.

"Lihat saja nanti, pengangan yang erat!" Perintah Kevan dengan senyum misterius.

Setelah mobil dimundurkan, Kevan menginjak pedal gasnya menuju gerbang sekolah yang tertutup.

BRAKKK

Kevan menabrak gerbang itu sampai roboh,  tak perduli ada kerusakan di mobilnya.

Yang terpenting  bisa masuk.

Pak Satpam itu melogo melihatnya.

"Duh, Gusti piye iki?" ucapnya sambil  memegang kepalanya pusing.

Bu Sri yang sedang patroli, anak-anak yang telat, di kagetkan bunyi sesuatu yang jatuh.  Membuatnya berlari ke arah depan sekolah. Melihat gerbang  yang roboh membuatnya marah.

"KEVAN KEYRA, KALIAN YA UDAH TELAT MALAH RUSAK IN  GERBANG SEKOLAH." teriak Bu Sri dengan emosi  yang ingin  meledak.

Kevan dan Keyra keluar dari mobil dengan santai. Mereka cengengesan saat berhadapan dengan Bu Sri.

"He he, salah in aja, Pak Satpamnya, Buk. Gak mau buka in sih," ucap Keyra

"Kamu ya, masih aja membantah, sekarang ke lapangan. Kalian di hukum!" titah Bu Sri.

Mereka  mengekori Buk Sri yang lagi mengomel  tiada henti.

"Kalian ya, mentang-mentang anak pemilik  sekolah  ini Bisa senaknya sendiri."

"Kalian harus ganti rugi, kerusakan gerbang dan kalian harus di hukum!" ucapnya.

Kevan yang mulai jengah  menarik tangan adik nya berlari  menuju sekolah.

"Kalian mengerti tidak!" ucapnya sambil  berbalik.

Namun melihat anak didiknya yang bandel itu berlari masuk  ke dalam sekolah.

"KEVAN KEYRA, MAU KEMANA KALIAN," teriaknya.

"MAU BELAJAR LAH BUK, DARI PADA DENGERIN  OCEHAN IBUK," Teriak Keyra.

"KEMBALI  KALIAN! TANGGUNG JAWAB PERBUTAN KALIAN! "

"NANTI SAYA TRANSFER  BUK!" ucap Kevan sambil berlari masuk ke kelas.

Brakkk

Mereka berdua mendorong pintu dengan keras, membuat semua temannya yang ada di kelas terjingkat kaget.

"S!alan, kalian berdua udah rusak gerbang sekarang  mau rusak pintu kelas," ucap Raffa sang Ketua kelas.

"Tau nih, kirain guru tadi!" Ucap Sintia sahabat Keyra.

Mereka berdua hanya senyam-senyum tanpa dosa, mereka langsung duduk di bangku mereka.

"Jangan senyam-senyum lo! ngeri kita lihatnya," ucap Vina Sahabat Keyra yang duduk di depannya.

"Emangnya kenapa? gue cantik kalau senyum." tanyanya heran.

"Iya cantik, tapi kalau keterusan.

Jatuhnya kayak Falak," ucap sintia.

Dan di sambut tawa oleh teman sekelasnya.

Pfff ha haha

"S!alan kalian," ucap Keyra

sampai muka nya merah padam.

Sintia yang melihat itu melerai teman-temannya.

"Udah-udah gaes, nanti si rara ngamuk." ucap Sintia.

Semua temannya melihat ke arah Keyra, mereka langsung menghentikan tawanya.

takut di amuk singa betina.

Terpopuler

Comments

kagome

kagome

pantesan adeknya bar bar
lah abangnya begitu🤣🤣🤣🤣

2024-03-26

1

Aqil Aqil

Aqil Aqil

crtx lucu

2024-01-22

0

1vhy

1vhy

semangat thor, ayo saling support novel🥰

2024-01-05

0

lihat semua
Episodes
1 1.KELUARGA AlGER
2 2. UNDANGAN PESTA
3 3.PERGI KE PESTA
4 4. CINTA SATU MALAM
5 5. KEPANIKAN
6 6.KHAWATIRAN KELUARGA ALGER
7 7.TINGKAH ABSRUL KEYRA
8 8.MASALALU ARTHUR
9 9. KERANDOMAN SI KEMBAR
10 10. KEGELISAHAN
11 11.KERICUHAN DI PAGI HARI
12 12. PERTEMUAN
13 13.KEJAHILAN SI KEMBAR
14 14. PESTA DANSA
15 15. OBSESI
16 16.KESIALAN KEVAN
17 17. KEMBALI NYA MASA LALU ARTHUR
18 18.WAJAH MEMAR KEVAN
19 19. JATUH CINTA
20 20. PERASAAN ARTHUR
21 21. PENYERANGAN
22 22. PERTARUNGAN
23 23.TRIO ABSURD
24 24. PESONA ARTHUR
25 25. RAHASIA BESAR
26 26.PERASAAN KEYRA
27 27. KE MARKAS MAFIA
28 28.KESURUPAN REOG
29 29. CALON MENANTU PAK KYAI
30 30. NASIHAT DADDY
31 31. CINTA PERTAMA ARTHUR
32 32. KESIALAN KEYRA
33 33. KEVAN PATAH HATI
34 34. SI BIANG KEROK BERULAH
35 35. ANTARA CINTA DAN OBSESI
36 36. PRIA MISTERIUS
37 37. DUA BENALU
38 38. KEVAN YANG TERLUKA
39 39. VISUAL DAN PASAR MALAM
40 40. ANJING BILANG ANJING
41 41. GAJAH GULING
42 42. KETAKUTAN KEYSA
43 43. OBSESI BARA
44 44. Perjuangan Kevan
45 45. Kebencian Keyra
46 46. Trauma Keyra
47 47. Penyiksaan
48 48. Masa lalu
49 49. Kebencian Lavender
50 50. Keyra di culik
51 51. Kehancuran geng antariksa
52 52. Tingkah jahil Kevan
53 53. Kejutan Manis
54 54.Lamaran romantis
55 55. Ujian sesungguhnya di mulai
56 56. PELAKOR
57 57. Kelakuan Si kembar
58 58. Sejuta rahasia
59 59. Sejuta rahasia2
60 60. Kebenaran
61 61. Kebenaran yang tersembunyi
62 62. Kekesalan Keyra
63 63. Ujian sekolah dan Orang tua kandung
64 64. Kelulusan
65 65. Merayakan kelulusan menjadi mala petaka
66 66. Kemarahan Arthur
67 67. pulau merah
68 68. Misi penyelamatan
69 69. Pertarungan
70 70. Kisah masalalu
71 71. Keadaan Keyra
72 72. Koma
73 73. Ujian yang bertubi-tubi
74 74. Papa
75 75. sadar dari koma
Episodes

Updated 75 Episodes

1
1.KELUARGA AlGER
2
2. UNDANGAN PESTA
3
3.PERGI KE PESTA
4
4. CINTA SATU MALAM
5
5. KEPANIKAN
6
6.KHAWATIRAN KELUARGA ALGER
7
7.TINGKAH ABSRUL KEYRA
8
8.MASALALU ARTHUR
9
9. KERANDOMAN SI KEMBAR
10
10. KEGELISAHAN
11
11.KERICUHAN DI PAGI HARI
12
12. PERTEMUAN
13
13.KEJAHILAN SI KEMBAR
14
14. PESTA DANSA
15
15. OBSESI
16
16.KESIALAN KEVAN
17
17. KEMBALI NYA MASA LALU ARTHUR
18
18.WAJAH MEMAR KEVAN
19
19. JATUH CINTA
20
20. PERASAAN ARTHUR
21
21. PENYERANGAN
22
22. PERTARUNGAN
23
23.TRIO ABSURD
24
24. PESONA ARTHUR
25
25. RAHASIA BESAR
26
26.PERASAAN KEYRA
27
27. KE MARKAS MAFIA
28
28.KESURUPAN REOG
29
29. CALON MENANTU PAK KYAI
30
30. NASIHAT DADDY
31
31. CINTA PERTAMA ARTHUR
32
32. KESIALAN KEYRA
33
33. KEVAN PATAH HATI
34
34. SI BIANG KEROK BERULAH
35
35. ANTARA CINTA DAN OBSESI
36
36. PRIA MISTERIUS
37
37. DUA BENALU
38
38. KEVAN YANG TERLUKA
39
39. VISUAL DAN PASAR MALAM
40
40. ANJING BILANG ANJING
41
41. GAJAH GULING
42
42. KETAKUTAN KEYSA
43
43. OBSESI BARA
44
44. Perjuangan Kevan
45
45. Kebencian Keyra
46
46. Trauma Keyra
47
47. Penyiksaan
48
48. Masa lalu
49
49. Kebencian Lavender
50
50. Keyra di culik
51
51. Kehancuran geng antariksa
52
52. Tingkah jahil Kevan
53
53. Kejutan Manis
54
54.Lamaran romantis
55
55. Ujian sesungguhnya di mulai
56
56. PELAKOR
57
57. Kelakuan Si kembar
58
58. Sejuta rahasia
59
59. Sejuta rahasia2
60
60. Kebenaran
61
61. Kebenaran yang tersembunyi
62
62. Kekesalan Keyra
63
63. Ujian sekolah dan Orang tua kandung
64
64. Kelulusan
65
65. Merayakan kelulusan menjadi mala petaka
66
66. Kemarahan Arthur
67
67. pulau merah
68
68. Misi penyelamatan
69
69. Pertarungan
70
70. Kisah masalalu
71
71. Keadaan Keyra
72
72. Koma
73
73. Ujian yang bertubi-tubi
74
74. Papa
75
75. sadar dari koma

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!