Teror yang sudah di mulai

Reo berjalan menghampiri mereka yang sudah terluka, dengan sosok Akio yang sudah terlihat pucat dan kelelahan

"Kau baik" Saja kan??"

Ucap Reo memastikan keadaan temannya itu

Sosok akio langsung memeluk tubuh kecil Reo, Ia memeluknya dengan sangat erat, membuat Reo sedikit kebingungan, dalam dekapannya Reo dapat merasakan detak jantung Akio yang terdetak sangat kencang

"Aku bersyukur kau baik" Saja"

Ucapnya sambil mengelus"kepalanya

Haiko yang melihatnya hanya tersenyum sambil terus memengagi tangannya yang terus bercucuran darah dari dalam lukanya

Akio kembali melepaskan pelukanya, Reo yang melihat tangan Akio yang terus mengeluarkan darah mencoba untuk menutupi lukanya namun Akio menolaknya

"Akan ku tutupi lukanya"

"Tidak usah"

"Kau terluka??"

"Itu hanya akan membuat ku sedikit tidak leluasa saat menghadapi mereka"

Reo yang memahaminya langsung menuruti kata"temanya itu,karna suasana kelas yang sudah sepi karna semua orang telah berlari melarikan diri, hanya tersisa mereka di dalam kelas itu

Setelah menyelesaikan kekacauan di dlam kelas itu, mereka memutuskan untuk melihat kondisi kelas yang lain, namun saat ingin hendak keluar tiba-tiba pintu di dalam kelas itu terbanting dengan sangat keras lalu terkunci dari luar

"Kalian tak dapat meninggalkan tempat ini begitu saja"

"Aku sudah mendunganya, kau tak dapat bersembunyi seperti itu"

Akio langsung membalikkan tubuhnya dan menatap sosok Reo di hadapannya namun kini Reo sedang di rasuki oleh sosok hanako

Ia tersenyum Menyeringai dengan kepala yang di miringkan

"Apa yang kau inginkan??kenapa kau selalu merebut semua teman ku, seperti ini"

"Aku hanya ingin membuatmu lemah karna ku tau, INI ADALAH KELEMAHAN TERBESAR MU"

Sosok hanako bergerak sangat cepat Akio tak dapat menghindarinya langsung terhempas oleh sosok hanako yang sudah berada di hadapan Akio, tubuh Akio terhempas dengan sangat keras hingga tubuhnya menabrak tembok yang berada di belakangnya

"Akio!!!!"

Haiko yang melihatnya langsung meneriaki temannya, namun karna dirinya lenggah sosok hanako langsung mencekiknya, Haiko memberontak sambil mencoba melepaskan genggaman tangannya di lehenya, namun perbuatannya sia" Sosok Reo yang berada di hadapannya membuatnya sedikit melemah

Sosok Reo yang sedang di rasuki oleh Hanako mengangkat tubuh Haiko hingga membuatnya melayang tak menyentuh lantai lagi, cengkraman di lehernya semakin mengerat, haiko tak dapat bernafas lagi, namun sebelum dirinya kehilangan kesadaran Haiko menggerakan tangannya mencoba untuk meraih kepala Reo

"Kau tak dapat mengeluarkan ku dari tubuh ini, sialan!!!"

Hanako kembali menghempaskan tubuh Haiko, tubuhnya menabrak beberapa kursi dan meja yang berada di dalam kelas itu, karna rasa sakit yang dirasakannya Haiko kehilangan kesadarannya

Melihat mereka yang sudah tak berkutik lagi membuat Hanako terlihat senang ia berjalan menghampiri tubuh Akio yang tergeletak tak bergerak lagi, ia menginjak tubuh akio namun sebelum kakinya menginjak tubuhnya

Kakinya di tahan oleh tangan Akio yang ternyata masih tersadar

"Rupanya kau masih hidup, manusia bodoh kau terlalu memaksakan diri. Kau ingin mati seperti teman mu itu yaa~"

"Tutup mulut mu sialan!!!"

Akio langsung bangkit ia mengeluarkan sesuatu dari dalam sakunya lalu melemparkan ya kepada Sosok hanako,hanako mencoba melindungi wajahnya mengunakan tangannya namun sesuatu yang di lempar kan oleh Akio membuat tubuhnya terasa panas, hanako berteriak kesakitan hingga tubuhnya mengeluarkan asap

Akio yang melihatnya langsung tersenyum menyeringai,hanako yang marah langsung menatap Akio dengan tatapan tajam, berlahan dari matanya ia mengeluarkan darah, Akio yang melihatnya langsung terjatuh tanpa sebab

Akio merasa tubuhnya seperti sedang tercabik-cabik,dari dalam hidungnya mengeluarkan darah yang cukup banyak, tubuhnya yang sudah tak berdaya Akio langsung tergeletak

Saat dirinya terjatuh kantung yang berisi garam terlepas dari tangannya,melihat Akio yang tergeletak hanako kembali menghampiri yaa, Akio mencoba mengambil kembali kantung garam yang sempat terjatuh namun saat sedikit lagi ia dapat melaihnya tangan Akio di injak oleh sosok tersebut

"Kau tak dapat kembali mengambil yaa, lenyaplah sudah"

"Salah"

Sosok hanako kebingungan dengan apa yang di katakan oleh Akio,Akio mengambil sesuatu dari dalam sakunya kembali lalu kembali melempari Hanako dengan garam yang masih tersisa di dalam sakunya

AHKKKK!!!!

"HAIKO!!!!"

Sosok hanako yang sedang kesakitan langsung di tahan oleh Haiko yang kembali pulih ia menahan tubuh Reo dengan kekuatan yang masih tersisa

Akio yang tak mau membuang-buang kesempatan ya mulai menaruh tangannya di atas kepala Reo lalu memejamkan matanya, sosok hanako kembali berteriak kesakitan saat Akio mencoba untuk mengeluarkan ya dari dalam tubuh Reo

Teriakan hanako yang cukup keras membuat semua jendela pecah tidak hanya itu Akio dan Haiko juga ikut terhempas cukup keras, mereka kembali terjatuh dan tak dapat menggerakkan tubuhnya lagi, kekuatan mereka sudah mencapai batasannya

Nafas mereka mulai tersenggal"karna kelelahan, meskipun mereka sudah berusaha mereka tetap tidak bisa mengeluarkannya bukan hanya karna sosok hanako yang kuat namun mereka juga tidak mau melukai Reo teman barunya

Darah terus bercucuran dari luka yang mereka dapatnya, karna pecahan kaca yang berterbangan tadi sempat mengenai tubuh Haiko, ia berusaha untuk mencabutnya sekuat tenaga sambil terus menahan rasa sakit yaa.

"Apa yang harus kita lakukan Akio"

"Aku tak tahu, aku tak mau melukainya"

Haiko melirik temannya, tergambar jelas di wajahnya bahwa dia benar-benar sedang kebingungan, namun di tengah kebingungan yaa seseorang datang lalu memukul tubuh Reo dengan sangat keras

Sosok hanako yang mendapatkan pukulan cukup keras langsung menatap tajam orang tersebut

"Hei!!!!apa yang kau lakukan"

Akio berteriak dengan sangat keras saat melihat siapa sosok yang menghampiri mereka

"Berisik!!!aku mencoba untuk membantu kalian, bodoh"

Ucap Azura dengan tatapan yang tidak berpaling dari sosok hanako

"Ini cukup berbahaya, pergi dari sini!!!"

Bentak Haiko

"Lalu, untuk apa aku berlari di saat teman ku menghadapi bahaya seperti ini, meskipun aku payah, apapun itu aku ingin membantu kalian disini!!!!"

"Apa!!!kau gila yaa"

"Berhenti berbicara, dan pikiran apa yang harus kita lakukan, aku akan mengulur waktu untuk sementara"

"Hei....ah dasar"

Akio tak abis pikir dengan kelakuan Azura yang sedikit ceroboh seperti itu,namun tak mau pengorbanan ya sia" Akio mencoba memikirkan cara untuk mengeluarkannya

Hanako yang tak tahan dengan sosok azura yang terus menyerang ya mencoba untuk meladeni yaa dan bertarung bersamanya

"Manusia manusia bodoh, lenyaplah kalian semua"

"Reo kau mendengar ku, sadarlah bantu kami untuk mengeluarkan yaa, pertarung lah, REO!!!!"

Azura terus meneriakinya, ia berharap agar Reo dapat mendengarkan ucapannya

Episodes
1 Sekolah...
2 kejadian di malam hari
3 Sosok yang terlepas
4 Hari pertama sekolah
5 Seseorang yang di benci
6 Seseorang yang hilang
7 Teror yang sudah di mulai
8 Akhir dari semuanya
9 Rumah Reo
10 Ke Bohongan
11 Kepergian
12 Malam yang panjang
13 Hari esok
14 Lingkungan baru
15 Apa yang terjadi??
16 Apakah dia kembali hidup
17 Cemburu
18 Perjalanan ke Rumah
19 Yang harus di lakukan
20 Kejanggalan
21 Konflik atar teman
22 Reo menghilang
23 Keanehan
24 Malam hari ini
25 Perpustakaan
26 Kejadian di malam hari
27 kejadian di malam hari II
28 Kehilangan seorang teman
29 Akhir dari semuanya
30 Malam yang sunyi
31 Kembali bersekolah
32 Perjalanan parawisata
33 Rasa suka yang salah
34 Perjalanan yang panjang
35 Firasat buruk
36 Kecelakan Hebat
37 Tersesat di hutan angker
38 Sosok di dalam kamera
39 Mencari jalan keluar
40 Terpisah....
41 Pengorbanan teman
42 Pengorbanan
43 Mencari teman yang hilang
44 Akhir Dari perjalanan
45 Teman masa kecil....Kaoru
46 Keadaan Reo
47 Kembali pulang
48 Selamat datang......Reo
49 Rencana kembali sekolah
50 Sekolah Baru lagi.....
51 Wanita yang manis
52 Teman Baru....
53 Konflik Teman
54 Cerita seram...
55 Wanita bermulut sobek
56 Kesalahan yg tak terulang
57 Keanehan I
58 Keanehan II
59 Apa yang terjadi??
60 Kebakaran Hebat
61 Pertarungan yang sengit
62 Kematian Reo
63 Akhir dari semuanya
64 Melanjutkan Hidup...
65 Orang Asing....
66 Mengulang Kembali...
67 Kembali Bertemu dengan ya, Azura....
68 Kejadian Yang terulang kembali....
69 Kejadian yang terulang kembali II....
70 Kembali Ke Rumah...
71 Sebuah Permintaan....
72 Pergi ke sekolah baru....
73 Sebuah cerita menegangkan
74 Kembali Bertemu...
75 Sosok Misterius Itu...
76 Sebuah permainan bertahan hidup
77 Tanpa Arah....
78 Suasana malam yang berbeda....
79 Sebuah Kecelakaan...
80 Sebuah Hukuman yang setimpal...
81 Nyawa yang mulai menghilang....
82 Keputus asaan...
83 Teman Sampai Akhir....
84 Waktu yang tersisa...
85 Permintaan Terakhir....
86 Berakhir Sudah....(Selamat Tinggal)
Episodes

Updated 86 Episodes

1
Sekolah...
2
kejadian di malam hari
3
Sosok yang terlepas
4
Hari pertama sekolah
5
Seseorang yang di benci
6
Seseorang yang hilang
7
Teror yang sudah di mulai
8
Akhir dari semuanya
9
Rumah Reo
10
Ke Bohongan
11
Kepergian
12
Malam yang panjang
13
Hari esok
14
Lingkungan baru
15
Apa yang terjadi??
16
Apakah dia kembali hidup
17
Cemburu
18
Perjalanan ke Rumah
19
Yang harus di lakukan
20
Kejanggalan
21
Konflik atar teman
22
Reo menghilang
23
Keanehan
24
Malam hari ini
25
Perpustakaan
26
Kejadian di malam hari
27
kejadian di malam hari II
28
Kehilangan seorang teman
29
Akhir dari semuanya
30
Malam yang sunyi
31
Kembali bersekolah
32
Perjalanan parawisata
33
Rasa suka yang salah
34
Perjalanan yang panjang
35
Firasat buruk
36
Kecelakan Hebat
37
Tersesat di hutan angker
38
Sosok di dalam kamera
39
Mencari jalan keluar
40
Terpisah....
41
Pengorbanan teman
42
Pengorbanan
43
Mencari teman yang hilang
44
Akhir Dari perjalanan
45
Teman masa kecil....Kaoru
46
Keadaan Reo
47
Kembali pulang
48
Selamat datang......Reo
49
Rencana kembali sekolah
50
Sekolah Baru lagi.....
51
Wanita yang manis
52
Teman Baru....
53
Konflik Teman
54
Cerita seram...
55
Wanita bermulut sobek
56
Kesalahan yg tak terulang
57
Keanehan I
58
Keanehan II
59
Apa yang terjadi??
60
Kebakaran Hebat
61
Pertarungan yang sengit
62
Kematian Reo
63
Akhir dari semuanya
64
Melanjutkan Hidup...
65
Orang Asing....
66
Mengulang Kembali...
67
Kembali Bertemu dengan ya, Azura....
68
Kejadian Yang terulang kembali....
69
Kejadian yang terulang kembali II....
70
Kembali Ke Rumah...
71
Sebuah Permintaan....
72
Pergi ke sekolah baru....
73
Sebuah cerita menegangkan
74
Kembali Bertemu...
75
Sosok Misterius Itu...
76
Sebuah permainan bertahan hidup
77
Tanpa Arah....
78
Suasana malam yang berbeda....
79
Sebuah Kecelakaan...
80
Sebuah Hukuman yang setimpal...
81
Nyawa yang mulai menghilang....
82
Keputus asaan...
83
Teman Sampai Akhir....
84
Waktu yang tersisa...
85
Permintaan Terakhir....
86
Berakhir Sudah....(Selamat Tinggal)

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!