Episode: 11. Pengantin Baru

Keesokan harinya

Balin maupun Bahagiana berkemas. Mereka akan pulang ke kediaman keluarga Bahtiar. Sesuai kesepakatan mereka akan tinggal di sana.

Bahagiana ingin sekali tinggal terpisah dari keluarga tetapi perintah Pak Bahtiar tidak bisa ia bantah.

"Bisa lebih cepat?" Suara kasar itu membuat tangan Balin yang sedang memakaikan kaos kaki terhenti.

Dengan cepat Balin menyelesaikan, ia tidak ingin mendengar umpatan Bahagiana. Dan dia juga malas ingin berperang mulut. Bagaimanapun ia harus mengalah dan memahami perasaan Bahagiana.

Tidak ingin menunggu lagi Bahagiana melenggang pergi meninggalkan Balin. Biarlah ia menunggu didalam mobil yang sudah menjemput.

Tidak berapa lama Balin membuka pintu mobil yang berada di samping Bahagiana. Ia segera masuk. Sedangkan Bahagiana sedang sibuk dengan ponselnya.

"Jalan Pak," titah Balin kepada supir pribadi keluarga Bahtiar.

Sepanjang jalan hanya ada keheningan. Sepasang pengantin baru itu seolah-olah tak mengenal antara satu dengan yang lainnya.

Bahagiana yang sibuk dengan ponselnya membalas beberapa email yang masuk sedangkan Balin fokus dengan tatapan lurus ke depan.

Perjalanan terasa lama dengan keadaan diam-diam seperti itu, hingga membuat Bahagiana tak sabar tiba di rumah.

"Pak bisa lebih cepat?" pungkas Bahagiana setelah sadar perjalanan mereka cukup lama.

"Iya Non," sahut sang supir.

Balin melirik Bahagiana sekilas dengan kepala menggeleng.

+++

Di ruang keluarga Pak Bahtiar dengan istri dan putri keduanya berbincang-bincang. Mereka menunggu kedatangan kedua pengantin baru tersebut.

Mobil yang membawa pasangan pengantin baru tersebut memasuki halaman rumah mewah tersebut.

Keduanya segera keluar dari mobil.

"Biar saya yang membawa barangnya Pak," ucap sang supir kepada Balin yang ingin membuka bagasi mobil.

Balin mengangguk, lalu segera berjalan mengikuti Bahagiana yang lebih duluan masuk.

"Sayang kalian sudah datang?" ujar pria paruh baya tersebut.

"Iya Pi, maaf membuat menunggu." Balin menyahut sedangkan Bahagiana jangan ditanyakan lagi, sangat sulit ditebak.

"Enaknya jadi pengantin baru," sindir Rika dengan bibir melengkung.

"Tentu saja," sahut Bahagiana dengan bibir melengkung, membalas sindiran Rika.

Rika langsung mengepalkan tangannya, ternyata sindirannya tak membuahkan hasil untuk memancing Bahagiana.

Balin yang paham hanya bisa menghela nafas kasar.

"Baiklah saatnya kita makan siang." Tidak ingin kedua putrinya perang mulut Pak Bahtiar berinsiatif. Ia tidak ingin kedatangan Balin ke rumah ini disambut dengan kalimat sindiran antara Bahagiana dengan Rika.

Di meja makan

Mami Maya menyendok nasi serta lauk pauk buat suaminya. Tetapi tidak dengan Bahagiana, ia seakan menganggap Balin orang lain yang tak perlu dilayani.

Dengan dada sesak Pak Bahtiar mendapat kenyataan pahit itu. Putrinya benar-benar terpaksa melakukan pernikahan tersebut.

"Sayang layani suamimu!" Akhirnya Pak Bahtiar tidak tahan lagi melihat keacuhan Bahagiana.

Seketika tangan Bahagiana tertahan memegang sendok mendengar perkataan Pak Bahtiar.

"Tangannya masih lengkap Pi," sahut Bahagiana dengan tenangnya tanpa menoleh kearah Balin.

"Dasar istri durhaka!" Cecar Rika.

"Jangan ikut campur!" Sembur Bahagiana dengan tatapan sinis.

"Apa yang dikatakan Rika benar." Mami Maya membenarkan ucapan Rika.

"Itu menurut kalian tetapi tidak untukku," ucap Bahagiana tanpa merasa bersalah.

"Dasar keras kepala. Apa ini didikan yang diberikan oleh------"

TING

Seketika dentingan sendok serta garpu dalam piring memekakkan telinga. Itu sengaja dilakukan Bahagiana hingga ucapan Mami Maya terpotong.

Bahagiana beranjak bangkit.

"Gia!" Seru Papi Bahtiar.

"Selera Gia telah hilang," ucap Bahagiana.

Setelah mengatakan itu Bahagiana pergi meninggalkan meja makan. Hatinya tersayat-sayat ketika Mami Maya menyindir orang yang sangat disayanginya.

Balin kembali kaget melihat keluarga barunya ini. Keluarga yang jauh dari kata harmonis.

Bersambung.....

🌹🌹🌹

Jangan lupa tinggalkan like vote favorit hadiah dan komennya agar author lebih semangat lagi 💪

Terpopuler

Comments

Zie Mien Ho

Zie Mien Ho

woooowww penuh kejutan

2022-07-05

0

Dianita

Dianita

lanjut thor💪💪💪

2022-07-05

0

lihat semua
Episodes
1 Episode: 01. Awal
2 Episode: 2. Perjanjian Pernikahan
3 Episode: 3. Perjodohan
4 Episode: 4. Oke....Apa Papi Puas?
5 Episode: 5. Pertemuan Pertama
6 Episode: 6. Sengaja Merendahkan
7 Episode: 7. Rencana Gagal
8 Episode: 8. Resign
9 Episode: 9. Bertemu Kembali
10 Episode: 10. Tidak Ada Malam Pertama
11 Episode: 11. Pengantin Baru
12 Episode: 12. Kamu Tahu Apa?
13 Episode: 13. Tatapan Terkunci
14 Episode: 14. Makan Berdua
15 Episode: 15. Salah Paham
16 Episode: 16. Perang Mulut
17 Episode: 17. Pelukan Ternyaman
18 Episode: 18. Cangung
19 Episode: 19. Di Lema
20 Episode: 20. Jaga Sikap
21 Episode: 21. Tamparan
22 Episode: 22. Naik Pitam
23 Episode: 23. Noda Lipstik
24 Episode: 24. Trauma Pantai
25 Episode: 25. Ternyata Kalian Berbeda
26 Episode: 26. Lelaki Sama Saja!
27 Episode: 27. Sungguh Aku Tidak Tahu Gia
28 Episode: 28. Dilema
29 Episode: 29. Khawatir
30 Episode: 30. Malu
31 Episode: 31. Masa Lalu
32 Episode: 32. Tidur Bersama
33 Episode: 33. Senam Jantung
34 Episode: 34. Pagi Terindah
35 Episode: 35. Bayangan Masa Lalu
36 Episode: 36. Makan Malam Kacau
37 Bab. 37. Menceritakan Masa Lalu
38 Episode: 38. Menjadikan Milikmu
39 Episode: 39. Menghela Nafas
40 Episode: 40. Nonton Bioskop
41 Episode: 41. Adegan Dewasa
42 Episode: 42. Kepulangan Keluarga
43 Episode: 43. Dikelon
44 Episode: 44. Menggoda Gia
45 Episode: 45. Surprise Anniversary
46 Episode: 46. Pengkhianat
47 Episode: 47. Mengakhiri Semuanya
48 Episode: 48. Pergi
49 Episode: 49. Tidak Akan Kembali
50 Episode: 50. Di Lema
51 Episode: 51. Kejadian Yang Sebenarnya
52 Episode: 52. Di Usir
53 Episode: 53. Saling Mengenang
54 Episode: 54. Melamar Pekerjaan
55 Episode: 55. Interview
56 Episode: 56. Primadona Kantor
57 Episode: 57. Mencintainya
58 Episode: 58. Kenyataannya
59 Episode: 59. Titik Terang
60 Episode: 60. Pria Tampan
61 Episode: 61. Kikuk
62 Episode: 62. Rencana Tersimpan
63 Episode: 63. Cobaan
64 Episode: 64. Kerja Sama
65 Episode: 65. Pertemuan
66 Episode: 66. Membeku
67 Episode: 67. Melakukan Hal Gila
68 Episode: 68. Area Dewasa
69 Episode: 69. Panik
70 Episode: 70. Kasi Pelajaran
71 Episode: 71. Milikmu Seutuhnya
72 Episode: 72. Menyesal
73 Episode: 73. Saling Memaafkan
74 Episode: 74. Hamil
75 Episode: 75. Kabar Mengejutkan
76 Episode: 76. Rujak
77 Episode: 77. Anak ku
78 Episode: 78. Saling Mencintai
79 Episode: 79. Bertanggungjawab
80 Episode: 80. Keinginan Yang Tak Kunjung Datang
81 Episode 81. Hadiah Terindah
82 Episode: 82. Kelahiran Buah Hati (END)
83 PENGUMUMAN
Episodes

Updated 83 Episodes

1
Episode: 01. Awal
2
Episode: 2. Perjanjian Pernikahan
3
Episode: 3. Perjodohan
4
Episode: 4. Oke....Apa Papi Puas?
5
Episode: 5. Pertemuan Pertama
6
Episode: 6. Sengaja Merendahkan
7
Episode: 7. Rencana Gagal
8
Episode: 8. Resign
9
Episode: 9. Bertemu Kembali
10
Episode: 10. Tidak Ada Malam Pertama
11
Episode: 11. Pengantin Baru
12
Episode: 12. Kamu Tahu Apa?
13
Episode: 13. Tatapan Terkunci
14
Episode: 14. Makan Berdua
15
Episode: 15. Salah Paham
16
Episode: 16. Perang Mulut
17
Episode: 17. Pelukan Ternyaman
18
Episode: 18. Cangung
19
Episode: 19. Di Lema
20
Episode: 20. Jaga Sikap
21
Episode: 21. Tamparan
22
Episode: 22. Naik Pitam
23
Episode: 23. Noda Lipstik
24
Episode: 24. Trauma Pantai
25
Episode: 25. Ternyata Kalian Berbeda
26
Episode: 26. Lelaki Sama Saja!
27
Episode: 27. Sungguh Aku Tidak Tahu Gia
28
Episode: 28. Dilema
29
Episode: 29. Khawatir
30
Episode: 30. Malu
31
Episode: 31. Masa Lalu
32
Episode: 32. Tidur Bersama
33
Episode: 33. Senam Jantung
34
Episode: 34. Pagi Terindah
35
Episode: 35. Bayangan Masa Lalu
36
Episode: 36. Makan Malam Kacau
37
Bab. 37. Menceritakan Masa Lalu
38
Episode: 38. Menjadikan Milikmu
39
Episode: 39. Menghela Nafas
40
Episode: 40. Nonton Bioskop
41
Episode: 41. Adegan Dewasa
42
Episode: 42. Kepulangan Keluarga
43
Episode: 43. Dikelon
44
Episode: 44. Menggoda Gia
45
Episode: 45. Surprise Anniversary
46
Episode: 46. Pengkhianat
47
Episode: 47. Mengakhiri Semuanya
48
Episode: 48. Pergi
49
Episode: 49. Tidak Akan Kembali
50
Episode: 50. Di Lema
51
Episode: 51. Kejadian Yang Sebenarnya
52
Episode: 52. Di Usir
53
Episode: 53. Saling Mengenang
54
Episode: 54. Melamar Pekerjaan
55
Episode: 55. Interview
56
Episode: 56. Primadona Kantor
57
Episode: 57. Mencintainya
58
Episode: 58. Kenyataannya
59
Episode: 59. Titik Terang
60
Episode: 60. Pria Tampan
61
Episode: 61. Kikuk
62
Episode: 62. Rencana Tersimpan
63
Episode: 63. Cobaan
64
Episode: 64. Kerja Sama
65
Episode: 65. Pertemuan
66
Episode: 66. Membeku
67
Episode: 67. Melakukan Hal Gila
68
Episode: 68. Area Dewasa
69
Episode: 69. Panik
70
Episode: 70. Kasi Pelajaran
71
Episode: 71. Milikmu Seutuhnya
72
Episode: 72. Menyesal
73
Episode: 73. Saling Memaafkan
74
Episode: 74. Hamil
75
Episode: 75. Kabar Mengejutkan
76
Episode: 76. Rujak
77
Episode: 77. Anak ku
78
Episode: 78. Saling Mencintai
79
Episode: 79. Bertanggungjawab
80
Episode: 80. Keinginan Yang Tak Kunjung Datang
81
Episode 81. Hadiah Terindah
82
Episode: 82. Kelahiran Buah Hati (END)
83
PENGUMUMAN

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!