BAB. 18 . MEMBANTU NARANGGA MENGHENTIKAN PESUGIHAN DI WILAYAH NYA

Keadaan Dania semakin hari semakin membaik. Tim medis pun sempat bingung karena tidak menemukan pendarahan dari organ dalam Dania. Semua terlihat baik - baik saja.

Dan jika di lihat dari perkembangan nya, masa pemulihan Dania pun cukup cepat. Tidak sampai dua minggu Dania menjalani pemulihan di rumahsakit.

Kini Dania sudah tidak sabar ingin segera pulang , setelah mendapatkan persetujuan dari tim medis, Dania pun pulang ke rumah bersama kedua orangtua nya.

Sesampai nya di rumah,

"Um , aku besok mau sekolah ya.. Aku sudah lama ga sekolah, sebentar lagi kan ujian kenaikan kelas . Aku ga mau tinggal kelas um "rengek ku

"Memangnya kamu sudah kuat belajar di sekolah ?"tanya umi sambil membelai kepala putri nya

"Insyaa allah sudah um " jawab kusambil tersenyum dan merebahkan kepala ku di pangkuan umi.

Kini keluarga Danu sedang menata kembali hidup mereka yang sempat terganggu karena ulah raja Kurowo , mereka membantu Dania untuk bersiap kembali ke sekolah.

Rumah Danu pun sudah di pagari secara gaib oleh Danu agar tidak ada mahkluk gaib jahat yang mengganggu keluarga nya kembali terutama adik nya.

☆☆☆☆☆

Hari ini Danu dan kelima teman nya akan pergi ke sungai untuk memancing. Kegiatan ini mereka lakukan sebagai hiburan di hari libur. Mereka berjalan beriringan dengan membawa peralatan memancing yang seadanya.

"Kira - kira nanti dapet ikan apa ya ?" ucap Rohmat yang melontarkan pertanyaan seolah untuk diri nya sendiri.

"Ga usah nebak - nebak , belum tentu juga dapet toh " jawab Bayu sambil menenteng joran yang terbuat dari bambu hasil karya mereka sendiri.

"Kalau dapet lele atau gurame , gimana ?" goda ku yang berjalan di sebelah Bayu dengan menenteng ember kecil. Sebenarnya kedua jenis ikan tersebut juga ada di kolam belakang pesantren.

"Kalau dapet nya itu sih ga usah mancing Dan.. nyerok aj langsung di kolam" sungut Samsul yang di sambut gelak tawa kami semua.

"Ya kalo dapet nya lele atau gurame tinggal kita cemplungin aja ke kolam pesantren .. ato di cemplungin lagi ke sungai nya , hhehe.. terus kita cabut singkong bikin singkong bakar deh " jawab Rohmat sambil terkekeh

"ikan bakar ato singkong bakar.. sama- sama enak juga toh " goda ku sambil melirik ke Samsul

"Ya ya ya .." jawab Samsul pasrah, yang lain hanya cengar cengir

Ketika Danu dan teman-teman nya hampir sampai di sungai, Danu melihat seseorang yang mencurigakan. Pakaian nya serba hitam ,memakai jubah hitam dan memakai sorban hitam di kepala nya dan juga sendal jepit hitam. Di jari nya terdapat dua buah cincin dengan batu permata yang sangat besar. Yang satu berwarna hitam , dan satu nya lagi berwarna ungu tua. Ia berjalan tergesa-gesa menuju ke arah hutan.

Saat Danu sedang memperhatikan dari jauh, tiba - tiba orang tersebut berhenti dan membalikkan tubuhnya . Danu segera memalingkan wajah nya , namun ia masih memperhatikan dengan ujung mata nya. Orang tersebut menatap Danu tajam seolah sedang menyelidik. Setelah sekitar lima menit ia berjalan kembali masuk ke dalam hutan.

"Ki Rambai, tolong ikuti orang itu.. pantau dari jauh saja, dia sangat mencurigakan .. aura nya sangat gelap sama gelapnya dengan kostum nya , dan seperti nya ia bukan orang sembarangan. Berhati - hati lah , dan jangan sampai ketahuan " ucap Danu dalam hati nya

"Baik " jawab ki Rambai singkat ,

sementara itu Danu dan teman - temannya asyik memancing sambil bercanda.

Dua hari kemudian, ki Rambai mendatangi Danu .

"Danu, orang tersebut masuk ke hutan Sugih . Di sana ia menyiapkan peralatan berupa dupa , menyan dan aneka kembang. Di letakkan juga sesajen berupa ayam hitam dan lainnya.

Sudah dua hari ini ia bersemedi , mantra yang di baca nya pun mantra untuk memanggil mahkluk halus. Namun sampai saya meninggalkan nya , belum ada satu mahkluk pun yang menghampiri nya " jelas ki Rambai

"Baik, terimakasih info nya ki Rambai " ucap Danu singkat. Danu pun segera menaruh buku yang sedang ia baca di dalam kamar asrama nya dan bergegas menemui abah di rumah nya.

Sesampai nya di rumah abah, Danu pun menceritakan apa yang ia dapatkan dari ki Rambai.

Abah segera memanggil Narangga, siluman kera sahabat nya .

Tak berapa lama datanglah Narangga ,

"Apa yang sedang terjadi di wilayah mu , Narangga ?" tanya abah

"Saya sudah melarang para mahkluk untuk tidak membantu manusia melakukan pesugihan di hutan wilayah ku . Bagi yang membangkang maka saya tidak segan melenyapkan nya.

Namun kini , manusia- manusia itu tidak terima dan menantang kami .

Saya sedang menyiapkan pasukan untuk menghadapi tantangan mereka "ucap Narangga

Ku lihat abah hanya diam sambil mengangguk - angguk mendengar penjelasan Narangga .

"Baiklah, kalau begitu biar aku dan Danu terlebih dahulu yang akan menyadarkan manusia - manusia itu . Kau bersiap lah dan tunggu aba - aba dari ku "ucap abah

"Baik bah, kalau begitu saya pamit " ucap Narangga , setelah berpamitan dengan abah dan Danu , siluman kera tersebut segera menghilang.

"Malam ini setelah sholat isya kita berangkat ke hutan Sugih , Dan "ucap abah

"Baik bah " ucap ku . Lalu aku pun pamit ke abah dan kembali ke asrama ku.

Aku tidak boleh ceroboh dan gegabah , jangan sampai menyusahkan abah nanti .. Aku juga tidak boleh meremehkan manusia berjubah hitam itu, siapa tahu ilmu nya cukup tinggi meski pun masih lebih tinggi ilmu Allah, pikirku.

Selesai sholat isya, Danu melanjutkan sholat sunnah dan membaca Al-Quran sebentar . Ia memohon petunjuk dari Allah agar di mudahkan dalam memerangi kebatilan. Tak lupa ia juga berzikir sampai tiba abah memanggil nya.

Kini, abah dan Danu pun berangkat menuju hutan Sugih. Mereka berjalan menembus gelap nya malam, hanya membawa sebuah senter untuk menerangi jalan nya.

Di sepanjang perjalanan mereka tak henti berzikir, membuat mahkluk-mahkluk yang berada di jalur mereka lari tunggang langgang kepanasan. Kehebatan Danu dan abah sudah menyebar di kalangan mahkluk gaib, mereka tahu tentang kalah nya kerajaan Kurowo dan takluk nya kerajaan Manullang.

Hanya mahkluk yang merasa cukup tinggi ilmu nya yang berani menghadapi abah dan Danu.

Seperti saat ini ketika abah dan Danu sampai di perbatasan hutan Sugih , tiba - tiba..

Jleeggg .. Asap hitam mengepul dan menggumpal , membentuk sebuah sosok tinggi dan besar.

Sosok mahkluk itu menghadang nya, mahkluk tersebut sangat besar . Tubuh nya mirip gorila , berbulu hitam lebat dan panjang , tinggi nya melebihi pohon kelapa . Dengan gigi taring yang tajam dan runcing , lidah nya menjulur keluar . Lidah itu panjang nya sebatas dada nya , dengan air liur yang terus menetes .

Mata nya merah , bulat dan besar menatap tajam dan melotot ke arah abah dan Danu yang sedang berjalan beriringan.

Nafas dari sosok itu terdengar memburu dan penuh emosi.

################################

Haaii para readers terzeyeeng .. ini novel pertamaku , mohon maap jika banyak typo dan alurnya masih berantakan 🙏🙏😬

PLiiss bantu aqoh memperbaiki dengan saran2 kalian ya🤩 .. LIKE 👍 ,,, KOMEN 💕 ,,, VOTE ⚘ Terimakasiih 🙏🙏🤗 luv u all 🤗

Terpopuler

Comments

Oman

Oman

jos trus

2023-01-05

0

RizkyRich

RizkyRich

👍👍

2022-12-11

1

Icaa

Icaa

🙃👍👍🌹

2022-08-24

1

lihat semua
Episodes
1 Bab. 1. PESANTREN ABAH
2 BAB. 2 . PENJELASAN ABI
3 BAB . 3 . BERLATIH DENGAN KANG IWAN
4 BAB. 4. SOSOK MISTERIUS
5 BAB. 5 . PINDAH LOKASI
6 BAB . 6 . SERANGAN
7 BAB . 7 . KHODAM
8 BAB . 8 . KEDATANGAN RAJA JIN
9 BAB. 9 . DANU MENJADI GURU DI KERAJAAN JIN
10 BAB. 10. DANIA KESURUPAN
11 BAB. 11. MAHKLUK - MAHKLUK GAIB MULAI MENGINCAR KELUARGA DANU
12 BAB. 12. GANGGUAN MELALUI MIMPI
13 BAB. 13. MIMPI MENJADI NYATA
14 BAB. 14 . PERLAWANAN DANIA TERHADAP MUSUH DANU
15 BAB. 15 . DANIA DALAM BAHAYA , bag. 1
16 BAB . 16 . DANIA DALAM BAHAYA , bag. 2
17 BAB. 17 . DANIA DALAM BAHAYA - End
18 BAB. 18 . MEMBANTU NARANGGA MENGHENTIKAN PESUGIHAN DI WILAYAH NYA
19 BAB. 19. PESANTREN DANU MENDAPATKAN SERANGAN BALAS DENDAM , bag. 1
20 BAB. 20 . PESANTREN DANU MENDAPATKAN SERANGAN BALAS DENDAM ~ end
21 BAB . 21 . TEROR HANTU BAYI DI RUMAH BARU
22 BAB. 22 . TERBONGKAR NYA JASAD BAYI DI HALAMAN BELAKANG RUMAH
23 BAB. 23. RUMAH BARU KELUARGA DANU DALAM PENYELIDIKKAN POLISI
24 BAB. 24 . DANU MENYELEMATKAN ISTRI PAK CEPI
25 BAB. 25. KEMBALI NYA BU EUIS YANG ASLI
26 BAB . 26 . SOSOK HITAM ~ bag.1
27 BAB . 27 . SOSOK HITAM ~ bag. 2
28 BAB . 27 . SOSOK HITAM ~ end
29 BAB . 28 . ULANGTAHUN NINDY
30 BAB . 29 . MISI RAHASIA GENG DANU
31 BAB . 30 . PERTEMUAN KI RAMBAI DENGAN LANI
32 BAB . 31 . PASUKAN ULAR MULAI BERDATANGAN
33 BAB . 32 . NINDY
34 BAB . 33 . DI PAKSA MASUK KE RUMAHSAKIT JIWA
35 BAB . 34 . MENGALAHKAN RATU SILUMAN ULAR
36 BAB . 35 . BALAS DENDAM RATU SILUMAN ULAR
37 BAB . 36 . KESAKSIAN PARA SISWA YANG HILANG
38 BAB . 37 . GONDOL MAYIT , bag. 1
39 BAB . 38 . GONDOL MAYIT , bag. 2
40 BAB . 39 . GONDOL MAYIT , end
41 BAB . 40 . SUKMA YANG TERTAHAN
42 BAB . 41 . TUGAS DANU SUDAH SELESAI
43 LANJUTAN SANTRI PILIHAN
Episodes

Updated 43 Episodes

1
Bab. 1. PESANTREN ABAH
2
BAB. 2 . PENJELASAN ABI
3
BAB . 3 . BERLATIH DENGAN KANG IWAN
4
BAB. 4. SOSOK MISTERIUS
5
BAB. 5 . PINDAH LOKASI
6
BAB . 6 . SERANGAN
7
BAB . 7 . KHODAM
8
BAB . 8 . KEDATANGAN RAJA JIN
9
BAB. 9 . DANU MENJADI GURU DI KERAJAAN JIN
10
BAB. 10. DANIA KESURUPAN
11
BAB. 11. MAHKLUK - MAHKLUK GAIB MULAI MENGINCAR KELUARGA DANU
12
BAB. 12. GANGGUAN MELALUI MIMPI
13
BAB. 13. MIMPI MENJADI NYATA
14
BAB. 14 . PERLAWANAN DANIA TERHADAP MUSUH DANU
15
BAB. 15 . DANIA DALAM BAHAYA , bag. 1
16
BAB . 16 . DANIA DALAM BAHAYA , bag. 2
17
BAB. 17 . DANIA DALAM BAHAYA - End
18
BAB. 18 . MEMBANTU NARANGGA MENGHENTIKAN PESUGIHAN DI WILAYAH NYA
19
BAB. 19. PESANTREN DANU MENDAPATKAN SERANGAN BALAS DENDAM , bag. 1
20
BAB. 20 . PESANTREN DANU MENDAPATKAN SERANGAN BALAS DENDAM ~ end
21
BAB . 21 . TEROR HANTU BAYI DI RUMAH BARU
22
BAB. 22 . TERBONGKAR NYA JASAD BAYI DI HALAMAN BELAKANG RUMAH
23
BAB. 23. RUMAH BARU KELUARGA DANU DALAM PENYELIDIKKAN POLISI
24
BAB. 24 . DANU MENYELEMATKAN ISTRI PAK CEPI
25
BAB. 25. KEMBALI NYA BU EUIS YANG ASLI
26
BAB . 26 . SOSOK HITAM ~ bag.1
27
BAB . 27 . SOSOK HITAM ~ bag. 2
28
BAB . 27 . SOSOK HITAM ~ end
29
BAB . 28 . ULANGTAHUN NINDY
30
BAB . 29 . MISI RAHASIA GENG DANU
31
BAB . 30 . PERTEMUAN KI RAMBAI DENGAN LANI
32
BAB . 31 . PASUKAN ULAR MULAI BERDATANGAN
33
BAB . 32 . NINDY
34
BAB . 33 . DI PAKSA MASUK KE RUMAHSAKIT JIWA
35
BAB . 34 . MENGALAHKAN RATU SILUMAN ULAR
36
BAB . 35 . BALAS DENDAM RATU SILUMAN ULAR
37
BAB . 36 . KESAKSIAN PARA SISWA YANG HILANG
38
BAB . 37 . GONDOL MAYIT , bag. 1
39
BAB . 38 . GONDOL MAYIT , bag. 2
40
BAB . 39 . GONDOL MAYIT , end
41
BAB . 40 . SUKMA YANG TERTAHAN
42
BAB . 41 . TUGAS DANU SUDAH SELESAI
43
LANJUTAN SANTRI PILIHAN

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!