Seorang pria gagah tengah berdiri di depan jendela ruangan miliknya menghadap pemandangan yang luas serta keramaian orang-orang berlalu lintas di jalanan.
Pria tampan itu menatap jauh namun hatinya entah kemana.
Iya mengingat dirinya harus bertunangan dengan seorang perempuan yang sangat dia cintai, namun wanita itu pergi meninggalkannya entah kemana.
Davindra barra Cristian pria berusia 30 tahun yang masih sangat muda dan tampan. Pria yang memiliki banyak kelebihan serta memiliki aura yang sangat pekat.
Memiliki netra hitam pekat dan tajam seperti elang, serta wajah tenang namun menusuk membuat siapapun segan dengan seorang Davindra barra Cristian.
Merupakan anak pertama dari Zakiano Cristian dan Jihan febrina crishtian yang berhasil mendirikan sebuah perusahannya sendiri tanpa bantuan dari sang ayah.
Barra adalah pria yang berkuasa dalam bidang industri internasional baik yang di dalam negri maupun di manca negara, bara adalah pria yang sangat terkenal dengan ke jeniusan nya dalam menghandle segala sesuatu yang berkaitan dengan perusahaan.
Barra akan memerintahkan seluruh anggotanya dalam melakukan sebuah penelitian melalui barang dari perusahaan buatan sendiri, karna pria ini tak menginginkan ada kesalahan sedikitpun dari semua produk miliknya.
Dia akan memberikan keamanan yang ketat agar seluruh produk miliknya lebih aman saat di kirim ke luar negri maupun di dalam negri. Jika ada saja sedikit kesalahan, maka dia akan marah besar dan menjadi sebuah petaka para anggotanya.
Pria yang sangat berambisi, arogan dan sangat pemarah. Namun dia akan tetap lembut untuk keluarganya, karna meskipun sikapnya yang di kenal sangat pemarah dan arogan, pria ini memiliki hati penyayang yang sangat besar pada keluarganya.
"tok tok tok" suara pintu ruangannya di ketuk.
"masuk" jawabnya.
"permisi tuan, saya hanya ingin memberikan apa yang anda minta kemarin" ucap Jason sang asisten barra.
"taruh di meja dan pergilah" usir nya membuat sang asisten mencebik kesal.
"dasar bos aneh, menghayal apa sih, apa jendelanya sangat indah sampai-sampai dia tak berhenti memandang ke situ" gumamnya menggelengkan kepala.
Jason pergi melanjutkan tugas yang belum iya selesaikan.
Barra melihat ke arah meja, dimana ada sebuah map yang di berikan oleh Jason tadi.
Bara mengambil map itu dan meneliti setiap kata demi kata yang tercantum dalam kertas di dalam map itu.
Sesekali matanya mengernyit melihat membaca maksud dari tulisan di dalam map itu.
"ternyata gadis itu anak dari Lin Xing mole, berarti dia adalah pewaris tunggal dari keluarga Gu"
"menarik sekali" bibirnya terangkat
"cepat ke rungan ku" ucapnya memanggil sang asisten di sebrang telpon.
Sedangkan yang di telpon sungguh merasa kesal dan ingin sekali mengamuk. Bagaimana tidak, baru saja dia di suruh pergi sekarang di suruh kembali, tentu membuat Jason sangat ingin mengajar bosanya, itupun kalau dia punya keberanian.
"terbuat dari apa sih kepalanya, kenapa tidak dari tadi huhh menyebalkan" ucapnya ingin menangis.
(yaelah lebay banget kan jasonnya😁)
Jason kembali dengan langkah gontai menuju ruangan bosanya.
Setalah sampai di sana,, Jason masuk dan mengubah ekspresi menyedihkannya menjadi wajah yang sangat ceria.
"ada apa bos memanggilku?" tanya jason dengan suara yang di buat-buat sebaik mungkin.
"jelaskan apa maksudnya, apa benar ini tentang gadis yang waktu itu?" tanya barra.
'banar bos, ternyata gadis itu bernama Ailin seminath mole anak dari nyonya Lin, keturunan Xin Yuan Gu, karna memiliki banyak peninggalan harta dari orang tuanya. Dan karna nyonya Lin adalah anak tunggal dari tuan Xin dan yang yang istri dari tuan Xin yuan Gu yang memiliki banyak harta. seorang pria yang mengajaknya menikah dan pria itu yang bernama Andres Iniesta mole. Namun ada sesuatu yang membuat keluarga mereka termasuk gadis itu selalu bersitegang dan gadis itu tak pernah di anggap keluarganya, oleh sebab itu gadis itu pergi meninggalkan rumahnya dan mencari kosana yang dekat di restoran anda tuan, dia bekerja disana"
"Dia bermarga mole karna sebelumnya karna sengaja tuan Andres menaruh marga pada anak gadis itu, namun baru-baru ini gadis itu mengetahui jika dirinya buka anak dari tuan Andres melainkan orang lain. Masa lalu dari nyonya Lin." jelas Jason panjang lebar.
"terus cari tau tentang gadis itu," ucapnya dingin.
"baik bos" Jason mencebik kesal, karna pekerjaannya yang banyak kini harus di tambah lagi dengan Hanya mencari seorang gadis.
"maaf bos, tentang nona sandrina_"
"secepatnya suruh para anggota untuk mencari dia, aku ingin tau dimana dia sekarang" potongnya.
"baik bos saya permisi" Jason berlalu pergi dengan hati yang ingin menangis.
****
"Ailin, mmm kamu tinggal dimana?" tanya Talia.
"iya Ailin, kita ingin tau kamu tinggal dimana, boleh gak kita pergi ke kosan kamu" tanya Kansa yang sudah tau Ailin tinggal di sebuah kosan.
"aku tinggal dekat dari sini, tapi tempatnya kecil mungkin kalian tidak suka tempat itu" ucap Ailin.
"baiklah sore ini kita ke sana" Talia dan Kansa bersemangat karna ailin membuka hatinya untuk berteman dengan mereka, dan Ailin senang karna baru kalian ini ada orang yang memohon dengan sangat agar bisa berteman dengannya.
Sebelumnya, Ailin adalah gadis yang cuek dan tak ingin berteman dengan siapapun, tapi Talia dan Kansa melakukan berbagai macam cara untuk bisa mengambil hati ailin. Dan akhirnya Ailin menerima mereka sebagai sahabatnya.
Visual Davindra barra Cristian
Visual Ailin seminath mole
Gimana syuka gak sama visualnya komen yah😁
Lanjut ya bacanya jangan setengah-setengah
Bersambung.....
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 71 Episodes
Comments