Tak punya hati

Tak punya hati

Selesai sudah makan malam hari ini. Daren tak bisa lagi berkata - kata membalas ucapan Delia. Mungkin sabar yang harus dia lakukan saat ini agar semua rencana nya berjalan lancar. Hanya Tasya yang sejak tadi masih saja menggerutu tak menerima kenyataan yang ada bahwa apa yang di bicarakan Delia memang lah benar. Dirinya hanya kekasih dari seorang Daren dan Delia lah Nyonya di rumah mewah itu, rumah yang di berikan Daren untuk Delia sebagai hadiah pernikahan.

Langkah Delia terhenti saat mendengar ucapan pedas dari Tasya.

" Hei...Dasar wanita breng***, Lihat saja nanti ! Ku akan membuat dirimu terbuang dari pernikahan sia*** ini. Ingat lah kau ini berhadapan dengan siapa ? Bahkan sejengkal pun dirimu tak pantas dengan kekasih ku. " Ucap Tasya dengan sombong.

" Tutup mulut kamu ! Jangan lakukan hal bodoh, yang akan membuat mu nantinya justru terbuang dari kekasih mu. Aku akan membuktikan siapa yang lebih pantas untuk pria di hadapan kita ! " Sahut Delia geram bahkan kini mata nya menatap tajam ke arah Tasya dan sedangkan Daren memilih untuk diam.

Delia pergi meninggalkan pasangan yang tak tau diri. Bahkan jika dia mau, dia dengan mudah mengusir Tasya dari rumahnya. Karna rumah itu sudah resmi menjadi miliknya setelah adanya ijab kabul.

Tasya merasa geram karna sang kekasih memilih untuk diam, tak membela dirinya.

" Sayang... sudahlah ku minta kau lebih bersabar. Ingatlah bagaimanapun posisi kita salah. Kita tidak bisa gegabah seperti ini. Apa kau ingin kedua orangtuaku mengetahui semua ini dan langsung mengusir ku dari hidup mereka ? " Ujar Daren membuat Tasya tak bisa berkutik dan berusaha mengikuti saran kekasihnya.

Nasi sudah menjadi bubur. Tasya sudah masuk di kehidupan Daren, mencoba mengambil hati untuk bisa menguasai harta Daren dan menikmati uang Daren. Dia tidak mungkin melakukan nya setengah jalan. Karna bagaimanapun selama ini Daren adalah sumber penghasilan baginya meskipun cintanya hanya untuk Dion.

Mau tak mau dirinya harus mengikuti alur semua ini. Dan untungnya Daren tak pernah merasa curiga dengan dirinya yang bermain api di belakang nya.

" Baiklah...kalau mau kamu begitu. Tapi aku ingin kamu memberhentikan dirinya jadi sekertaris mu. Aku tak ingin dia menggoda mu. Karna aku yakin jika kalian terus bersama di rumah dan di kantor. Cepat atau lambat akan ada perasaan di antara kalian. " Ujar Tasya manja.

" Ku pastikan hal itu tak mungkin terjadi. Karna bagiku, kamu adalah segalanya. Ku mohon kau bersabar lah. Aku masih memikirkan cara untuk menyingkirkan dirinya dari hidup kita. " Ucap Daren membuat Tasya merasa tersanjung.

Sedangkan Delia yang sejak tadi menguping percakapan dua insan yang tak memiliki hati di balik pintu kamarnya, rasa sakitnya kian bertambah. Pasangan itu benar - benar tak punya hati, hingga berusaha untuk menyingkirkan dirinya untuk kebahagiaan mereka berdua.

" Tuhan...berilah aku kekuatan agar aku selalu kuat menghadapi belenggu dalam pernikahan ku. Bukakan hati suami ku untuk ku. Namun jika memang dirinya bukan jodoh yang terbaik untuk ku, berikan kebahagiaan padaku meskipun bukan dari nya. " Ucap Delia lirih.

Delia menatap ke arah luar kamarnya. Dirinya melihat sepasang kekasih yang tak punya hati sedang menaiki mobil suaminya. Entah mereka mau ke mana karna suami nya tak berpamitan padanya. Namun dirinya melihat jika suaminya menjinjing sebuah tas kecil yang mungkin saja berisi pakaian ganti karna malam ini tak pulang ke rumah dan akan bermalam dengan kekasihnya.

Hati seorang istri mana yang tak akan merasa sakit, bila melihat pria yang baru saja mengikat janji sehidup semati dengannya, kini sudah bermesraan dengan wanita lain di hadapannya.

Meskipun dirinya mengetahui sejak awal bahkan telah menandatangani perjanjian pra nikah itu, namun tetap saja Delia hanya seorang wanita yang memiliki hati dan perasaan. Walaupun sampai saat ini belum ada cinta di hatinya. Tapi tetap lah dirinya adalah seorang istri yang sepatutnya harus di hargai.

Jam menunjukkan pukul 23.00, namun mobil Daren belum juga datang. Delia menatap kosong ke luar kamarnya. Sungguh ini bukanlah pernikahan yang dia inginkan. Daren bukan lah seorang pangeran yang dia dambakan dalam hidupnya.

Meskipun dirinya belum pernah menjalin suatu hubungan dengan lawan jenis bahkan merasakan jatuh cinta pada pria lain, namun sebagai seorang wanita pastinya mendambakan sebuah kebahagiaan dalam percintaan nya.

Tak ada kabar atau pun batang hidungnya Daren sampai saat ini, Delia pun memilih untuk memejamkan mata dan berusaha membiasakan diri saat dirinya harus menjalani poligami menerima Tasya nanti sebagai madunya.

Akhirnya Delia kini sudah tertidur pulas. Merehat sejenak pikirannya tentang pernikahan yang dia jalani.

Sedangkan pasangan mesum itu saat ini baru saja selesai dari olahraga ranjang nya. Mereka terlihat sedang berpelukan mesra merilekskan setelah pacuan jantung yang berdegup sangat kencang dan nafas yang masih tak beraturan.

" Sayang...Apa jika aku hamil kau akan segera menikahi ku ? Apa kedua orangtua mu akan merestui hubungan kita ? Aku sudah tidak sabar ingin menikah dengan mu. " Ucap Tasya sambil menatap lekat kekasih yang sudah terjalin dengan nya selama dua tahun.

" Entahlah aku juga tak tau. Apa nantinya jika ada janin di rahim mu, orang tua ku terpaksa harus menerima kehadiran nya. Terus lah kita berusaha, yang pasti kau hamil atau pun tidak aku akan tetap menikahi diri mu. Karna bagiku, Delia hanyalah Istri pajangan dan istri di atas kertas dan dirimu adalah wanita yang aku cintai sampai kapanpun. " Ucap Daren membuat Tasya tersenyum puas karna terlihat jelas jika Daren sudah masuk perangkap nya dan pastinya akan selalu membuat kebahagiaan untuk dirinya.

" Dion...andai saja harta dan kehidupan mu sama seperti Daren, pasti aku akan memilih segera menikah dengan mu. Namun sayangnya semua itu hanyalah sebuah mimpi. " Gumam Tasya lirih dalam hati.

Tasya menatap wajah Daren yang kini matanya sudah terpejam. Ada perasaan iba di dirinya karna tak bisa memberikan cinta yang tulus pada nya. Padahal selama ini Tasya sudah berusaha untuk membuka hatinya untuk Daren. Bahkan Daren sangat lah sempurna di banding Dion, namun kedua orang tua Daren lah yang tak menerima dirinya membuat Tasya merasa sakit hati. Dan entahlah mengapa justru cintanya berlabuh pada sosok Dion seorang laki biasa namun bisa membuat dirinya bahagia jika berada di dekatnya. Tapi untuk saat ini dia tak mau merusak reputasi nya sebagai model yang cukup bersinar harus memiliki seorang kekasih yang hanya seorang pegawai biasa. Kadang ini lah cobaan sebuah cinta. Terpaksa harus di jodohkan dengan seseorang yang terkadang tidak sesuai dengan kehendak kita.

Jangan lupa tinggalkan jejak kalian ya....

Author selalu meminta dukungan kalian untuk kesuksesan karya ini😍😘🙏🙏😃🤗😄

Terpopuler

Comments

Satidjan Saleh

Satidjan Saleh

saya kira cerita ini hanyalah ada dicerita novel deh.. hehehe

2022-12-30

0

Sheng

Sheng

Tasyalang dh = tasya jalang :(

2022-07-17

0

Gina Mardiatun

Gina Mardiatun

tetap semangat Thor buat Daren buncin

2022-07-03

0

lihat semua
Episodes
1 PERJODOHAN
2 PERTEMUAN
3 PERNIKAHAN DAN PERJANJIAN PRA NIKAH
4 Malam yang menyakitkan
5 Menerima takdir
6 Aku ini istrimu, dia hanya kekasih mu
7 Tak punya hati
8 Tiga Bulan Kemudian
9 Tawaran saling menguntungkan
10 Pernikahan
11 Permainan baru di mulai
12 Aku Pasti Bisa !!!
13 Aku ini istrimu, bukan jalang mu !!!
14 Hati yang tersakiti
15 Melawan !!!
16 Keinginan yang terwujud
17 Peresmian
18 Karma berlaku
19 Kecemburuan Daren
20 Penghargaan bergengsi
21 Kemarahan Daren
22 Cinta membuat ku pusing !!!
23 Rasa itu entah ke mana
24 Mengemis cinta
25 Bicara dari hati ke hati
26 Suasana yang menghangat
27 Kedatangan tamu tak di undang
28 Kesedihan Daren
29 Permintaan Mama Mila
30 Kemarahan Mama Mila
31 Pengungkapan
32 Permohonan Mama Mila dan Daren
33 Rencana kepergian Delia
34 Menutup hati
35 Kepergian Delia
36 Mencari keberadaan Delia
37 Di mana kamu ???
38 Kehidupan baru
39 Menghilang tanpa jejak
40 Pria bodoh
41 Misi
42 Kelahiran Putra kesayangan
43 Bingung
44 Pria misterius
45 Mencari tau
46 Mengelak
47 Daffa Devano
48 Misi di jalankan
49 Misi di mulai
50 Jatuh pingsan
51 Ketakutan Tasya
52 Kanker serviks
53 Kebohongan yang terbongkar
54 Sakit hati
55 Menyamar
56 Sungguh Menyakitkan
57 Sebuah perjanjian yang menyakitkan
58 Panas
59 Penyesalan
60 Penderitaan Tasya, kebahagiaan Delia
61 Pembunuhan sadis
62 Dewa penolong Tasya
63 Kerjasama
64 Daren terpuruk
65 Penolakan yang berakhir dendam
66 Menyenangkan hati Daffa
67 Bahagia bercampur sedih
68 Kehancuran Daren
69 Pertemuan tak terduga
70 Dewi Penolong keluarga Agung
71 Pertemuan nenek kakek dengan sang cucu
72 Permintaan sang mertua
73 Peringatan Reynaldi kepada Tasya
74 Kepulangan Delia
75 Pertemuan Anak dan Ayah
76 Penolakan Delia
77 Ancaman
78 Sekertaris baru
79 Penangkapan Reynaldi
80 Gugatan Cerai
81 Mencari tau
82 Terungkap
83 Menyusun siasat
84 Bermain dengan Tasya ( 1 )
85 Bermain dengan Tasya ( 2 )
86 Bermain dengan Tasya ( 3 )
87 Kegilaan Doni
88 Penderitaan Tasya
89 Pesta kejutan untuk Deliaa
90 Perayaan Ulang tahun Delia
91 Sidang perceraian tahap pertama
92 Kedatangan Anthony ke Indonesia
93 Kemarahan Daren
94 Meninggal di tempat
95 Penangkapan Reynaldi kembali
96 Kesedihan Daffa
97 Arti Dirimu
98 Kedatangan orang tua Delia
99 Pembatalan perceraian
100 Sadar
101 Kebahagiaan Daffa
102 Benci jadi Cinta
103 Gagal lagi
104 Liburan
105 Minta adik
106 Daffa Pramudya
107 Daffa sakit
108 Membuka hati
109 Kebahagiaan Daren
110 Kencan pertama
111 Pacaran
112 Akhirnya buka puasa
113 Bulan madu dadakan
114 Suami posesif
115 Hanya Delia di hatiku
116 Dua garis merah
117 Menjadi suami siaga
118 Masakan ayah
119 Ngidam mangga muda dari pohon
120 Kena batunya
121 Bumil sangat menggoda
122 Mengunjungi sang baby
123 Baby girl
124 Couple Pink
125 Masih drama kostum couple pink
126 Serba pink
127 Menanti kelahiran baby girl
128 Semangat nengok dede
129 Kebahagiaan Delia dan Daren
130 Delisa Amora Putri Pramudya
131 Duo D
132 Ayah Daren memang yahud
133 Ayah kapan donk ?
134 Wanita menyebalkan
135 Dua orang yang pernah bersiteru
136 Wanita biasa lebih menggoda
137 Musuh bebuyutan
138 Ajudan ayah
139 Wanita aneh
140 Siapa kamu?
141 Mencari tau
142 Cantik
143 Tentang Anara
144 Kamu pelabuhan cintaku
145 Pertemuan
146 Halal
147 Menjadi milikku seutuhnya
148 Karya baru Kembalinya Sang Putri
149 Promo Karya Baru " Ternyata Aku Hamil "
150 Promo karya terbaru "Goresan luka"
151 Promosi Karya Terbaru " Akhir Cinta Perjodohan "
152 Promo Karya Terbaru "Wanita Pengganti Kekasih sang CEO"
153 Promo Karya Terbaru " Kubuat Kau Menyesal! "
154 Promo Karya Terbaru " Terjerat Pesona Kakak Ipar"
155 Promo Karya Terbaru "Hilangnya Cinta Suamiku"
156 Promo Karya Terbaru "Anak Genius: Benih Yang Kau Tinggalkan"
157 Promo Karya Terbaru " Pernikahan karena Perjodohan"
158 Promo Karya Terbaru "Sahabatku, Penggoda Suamiku"
159 Promo Karya Terbaru "Pujaan Hati Ketua Geng Motor "
160 Promo Karya Terbaru "Anak Genius Milik CEO"
161 Promo Karya Terbaru "Terjerat Cinta Daddy Mafia"
162 Promo Karya Baru "Aplikasi Rahasia di Ponsel Suamiku"
Episodes

Updated 162 Episodes

1
PERJODOHAN
2
PERTEMUAN
3
PERNIKAHAN DAN PERJANJIAN PRA NIKAH
4
Malam yang menyakitkan
5
Menerima takdir
6
Aku ini istrimu, dia hanya kekasih mu
7
Tak punya hati
8
Tiga Bulan Kemudian
9
Tawaran saling menguntungkan
10
Pernikahan
11
Permainan baru di mulai
12
Aku Pasti Bisa !!!
13
Aku ini istrimu, bukan jalang mu !!!
14
Hati yang tersakiti
15
Melawan !!!
16
Keinginan yang terwujud
17
Peresmian
18
Karma berlaku
19
Kecemburuan Daren
20
Penghargaan bergengsi
21
Kemarahan Daren
22
Cinta membuat ku pusing !!!
23
Rasa itu entah ke mana
24
Mengemis cinta
25
Bicara dari hati ke hati
26
Suasana yang menghangat
27
Kedatangan tamu tak di undang
28
Kesedihan Daren
29
Permintaan Mama Mila
30
Kemarahan Mama Mila
31
Pengungkapan
32
Permohonan Mama Mila dan Daren
33
Rencana kepergian Delia
34
Menutup hati
35
Kepergian Delia
36
Mencari keberadaan Delia
37
Di mana kamu ???
38
Kehidupan baru
39
Menghilang tanpa jejak
40
Pria bodoh
41
Misi
42
Kelahiran Putra kesayangan
43
Bingung
44
Pria misterius
45
Mencari tau
46
Mengelak
47
Daffa Devano
48
Misi di jalankan
49
Misi di mulai
50
Jatuh pingsan
51
Ketakutan Tasya
52
Kanker serviks
53
Kebohongan yang terbongkar
54
Sakit hati
55
Menyamar
56
Sungguh Menyakitkan
57
Sebuah perjanjian yang menyakitkan
58
Panas
59
Penyesalan
60
Penderitaan Tasya, kebahagiaan Delia
61
Pembunuhan sadis
62
Dewa penolong Tasya
63
Kerjasama
64
Daren terpuruk
65
Penolakan yang berakhir dendam
66
Menyenangkan hati Daffa
67
Bahagia bercampur sedih
68
Kehancuran Daren
69
Pertemuan tak terduga
70
Dewi Penolong keluarga Agung
71
Pertemuan nenek kakek dengan sang cucu
72
Permintaan sang mertua
73
Peringatan Reynaldi kepada Tasya
74
Kepulangan Delia
75
Pertemuan Anak dan Ayah
76
Penolakan Delia
77
Ancaman
78
Sekertaris baru
79
Penangkapan Reynaldi
80
Gugatan Cerai
81
Mencari tau
82
Terungkap
83
Menyusun siasat
84
Bermain dengan Tasya ( 1 )
85
Bermain dengan Tasya ( 2 )
86
Bermain dengan Tasya ( 3 )
87
Kegilaan Doni
88
Penderitaan Tasya
89
Pesta kejutan untuk Deliaa
90
Perayaan Ulang tahun Delia
91
Sidang perceraian tahap pertama
92
Kedatangan Anthony ke Indonesia
93
Kemarahan Daren
94
Meninggal di tempat
95
Penangkapan Reynaldi kembali
96
Kesedihan Daffa
97
Arti Dirimu
98
Kedatangan orang tua Delia
99
Pembatalan perceraian
100
Sadar
101
Kebahagiaan Daffa
102
Benci jadi Cinta
103
Gagal lagi
104
Liburan
105
Minta adik
106
Daffa Pramudya
107
Daffa sakit
108
Membuka hati
109
Kebahagiaan Daren
110
Kencan pertama
111
Pacaran
112
Akhirnya buka puasa
113
Bulan madu dadakan
114
Suami posesif
115
Hanya Delia di hatiku
116
Dua garis merah
117
Menjadi suami siaga
118
Masakan ayah
119
Ngidam mangga muda dari pohon
120
Kena batunya
121
Bumil sangat menggoda
122
Mengunjungi sang baby
123
Baby girl
124
Couple Pink
125
Masih drama kostum couple pink
126
Serba pink
127
Menanti kelahiran baby girl
128
Semangat nengok dede
129
Kebahagiaan Delia dan Daren
130
Delisa Amora Putri Pramudya
131
Duo D
132
Ayah Daren memang yahud
133
Ayah kapan donk ?
134
Wanita menyebalkan
135
Dua orang yang pernah bersiteru
136
Wanita biasa lebih menggoda
137
Musuh bebuyutan
138
Ajudan ayah
139
Wanita aneh
140
Siapa kamu?
141
Mencari tau
142
Cantik
143
Tentang Anara
144
Kamu pelabuhan cintaku
145
Pertemuan
146
Halal
147
Menjadi milikku seutuhnya
148
Karya baru Kembalinya Sang Putri
149
Promo Karya Baru " Ternyata Aku Hamil "
150
Promo karya terbaru "Goresan luka"
151
Promosi Karya Terbaru " Akhir Cinta Perjodohan "
152
Promo Karya Terbaru "Wanita Pengganti Kekasih sang CEO"
153
Promo Karya Terbaru " Kubuat Kau Menyesal! "
154
Promo Karya Terbaru " Terjerat Pesona Kakak Ipar"
155
Promo Karya Terbaru "Hilangnya Cinta Suamiku"
156
Promo Karya Terbaru "Anak Genius: Benih Yang Kau Tinggalkan"
157
Promo Karya Terbaru " Pernikahan karena Perjodohan"
158
Promo Karya Terbaru "Sahabatku, Penggoda Suamiku"
159
Promo Karya Terbaru "Pujaan Hati Ketua Geng Motor "
160
Promo Karya Terbaru "Anak Genius Milik CEO"
161
Promo Karya Terbaru "Terjerat Cinta Daddy Mafia"
162
Promo Karya Baru "Aplikasi Rahasia di Ponsel Suamiku"

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!