BAB 12 - BAIKAN

Amira sedang menangis sambil membereskan beberapa barang - barang Azkadina yang akan ia bawa ke Rumah Sakit.

"Hiks...Hiks...Hiks...,"

"Nih untukmu," Raihan tiba - tiba saja datang menghampirinya dan memberikan sebuah sapu tangan kepada Amira.

Amira pun mengangkat kepalanya dan melihat ke arah wajah Raihan.

"Untuk apa kamu memberikanku ini, Raihan,"

"Untuk mengusap airmatamu,"

"Kamu yang membuatku menangis dan kamu juga yang mau mengusap airmataku,"

Raihan pun hanya bisa menghela nafasnya ketika melihat Amira menangis tersedu - sedu karena kata - kata kasar yang ia lontarkan tadi padanya.

"Kamu tunggu saja di mobil sebentar lagi aku juga akan siap membereskan barang - barangnya Azkadina. Kalau kamu gak mau satu mobil dengan aku juga gak apa - apa biar aku nanti di antar sama supir aja,"

"Maafin aku ya sayang,"

Amira terlihat sangat terkejut ketika Raihan meminta maaf padanya.

"Kamu udah gak marah lagi sama aku, Raihan,"

"Enggak, aku udah gak marah kok sama kamu. Lagipula mana bisa aku marah lama - lama sama istriku tersayang ini. Aku minta maaf ya sama kamu karena udah bikin kamu jadi nangis sampai seperti ini padahal dulu aku pernah janji gak akan pernah bikin kamu nangis. Tapi sekarang malah aku bikin kamu nangis sampai seperti ini. Maafin aku ya sayang,"

"Aku juga minta maaf sama kamu ya Raihan gara - gara aku anak kita - Azkadina jadinya sekarang kritis di rumah sakit,"

"Hey, aku ngerti kok niat kamu baik awalnya gak mau Azkadina sama Affandra terdorong - dorong di antara banyaknya kerumunan orang. Tapi lain kali kamu harus ingat Amira kalau Affandra sama Azkadina itu masih kecil, mereka belum bisa di tinggal hanya berdua saja tanpa pengawasan dari kita sebagai orangtua mereka,"

"Udah jangan nangis lagi ya sayang,"

Raihan pun memeluk Amira dengan sangat penuh kasih sayang.

"Jangan sedih lagi ya sayang, aku percaya kalau Azkadina itu kuat seperti aku. Aku yakin dia akan pulih dengan cepat,"

"Malam ini kita istirahat aja di rumah, aku tau kamu sangat lelah dan terpukul hari ini,"

"Terus siapa yang akan menjadi Azkadina di rumah sakit Jika kita istirahat di rumah, Raihan,"

"Michael dan Clara yang akan menjaganya. Jadi kamu gak perlu khawatir kalau Azkadina gak ada jagain karena akan ada Michael dan Clara yang menjaganya,"

...************...

Di luar kamar ternyata ada Clara, Michael, Ryan dan juga Monica yang sedang menguping pembicaraan Amira dan juga Raihan di dalam kamar.

"Sayang, kamu memang hebat sih bisa buat kak Raihan luluh lagi hatinya sama kak Amira,"

"Iya dong, siapa dulu nih Michael Irawan Kalandra,"

"Mama senang banget akhirnya Raihan sama Amira bisa baikan lagi,"

"Iya, Ma. Papa juga senang banget melihat mereka berdua kembali baikan karena gak enak lihatnya jika mereka berantem terus,"

"Iya, Pa. Clara juga senang melihat kak Raihan dan Kak Amira sudah baikan,"

"Akhirnya rumah tangga Kak Raihan dan kak Amira bisa kembali rukun lagi,"

"Clara sebaiknya kita segera pergi ke Rumah sakit yuk soalnya tadi aku udah bilang sama Raihan kalau malam ini biar aku sama kamu aja yang jagain Azkadina di Rumah Sakit,"

"Kalau begitu Mama juga mau ikut dong ke Rumah sakit soalnya Mama khawatir sekali dengan cucu Mama,"

"Mama sama Papa istirahat aja di rumah. Udah untuk malam ini biar Clara sama Michael aja yang ke rumah sakit ya,"

"Iya, Ma. Bener kata Clara, kita sebaiknya istirahat aja dulu di rumah besok baru kita ke rumah sakit bareng dengan Raihan dan juga Amira,"

"Baiklah kalau begitu, Michael kamu tolong jaga Clara ya. Jangan sampai dia kenapa - kenapa,"

"Baik, siap Mama mertua,"

"Yasudah kalau begitu Aku sama Michael berangkat ke Rumah Sakit dulu ya,"

"Iya, hati - hati ya sayang,"

"Iya, Ma,"

Clara dan Michael pun bergegas pergi meninggalkan rumah dan langsung menuju ke Rumah Sakit tempat dimana Azkadina di rawat.

Terpopuler

Comments

Astri Desi

Astri Desi

lanjut

2021-07-04

0

lihat semua
Episodes
1 BAB 1 - Kehidupan Baru
2 BAB 2 - Azkadina Terluka
3 BAB 3 - Makan Malam
4 BAB 4 - Kejahilan Raihan
5 BAB 5 - VIDEOCALL
6 BAB 6 - Affandra VS Azkadina
7 BAB 7 - Janji
8 BAB 8 - Pertemuan Antar Lelaki
9 BAB 9 - TAMAN BERMAIN
10 BAB 10 - Kabar Buruk Untuk Raihan
11 BAB 11 - Kemarahan Raihan
12 BAB 12 - BAIKAN
13 BAB 13 - Seseorang Dari Masa Lalu
14 BAB 14 - Kebahagiaan Keluarga Mahendra
15 BAB 15 - Malam Kesedihan
16 BAB 16 - Seperti Mengenalnya?
17 BAB 17 - Kebahagiaan
18 BAB 18 - Kebencian
19 BAB 19 - Sandy kembali
20 BAB 20 - Kabar bahagia
21 BAB 21 - Bertemu Claudia
22 BAB 22 - Claudia Menghilang
23 BAB 23 - KEPANIKAN
24 BAB 24 - Kedatangan
25 BAB 25 - MAKAN MALAM
26 BAB 26 - Keributan Malam
27 BAB 27 - Bertemu Kembali
28 BAB 28 - Memori
29 BAB 29 - Tuan & Nona Muda Kecil
30 BAB 30 - Tuan Muda & Nona Muda Kecil 2
31 BAB 31 - Tuan Muda & Nona Muda Kecil Part 3
32 BAB 32 - Berbagi Cerita
33 BAB 33 - TUAN MUDA & NONA MUDA KECIL PART 4
34 BAB 34 - Khawatir
35 BAB 35 - Data yang di temukan
36 BAB 36 - Cinta Seorang Ayah
37 BAB 37 - Rencana Jahat
38 BAB 38 - Tuan Muda & Nona Muda Kecil Part 5
39 BAB 39 - Tuan Muda & Nona Muda Kecil Part 6
40 BAB 40 - TUAN MUDA & NONA MUDA KECIL PART 7
41 BAB 41 - Hampir Di Culik
42 BAB 42 - Kesal
43 BAB 43 - TUAN MUDA & NONA MUDA KECIL PART 8
44 BAB 44 - NGAMBEK
45 BAB 45 - Laporan
46 BAB 46 - Kepercayaan
47 BAB 47 - Identitas yang terungkap
48 BAB 48 - Adik Bayi Dalam Perut
49 BAB 49 - Pertemuan
50 BAB 50 - Ribut
51 BAB 51 - PENGAKUAN
52 BAB 52 - Hujan Petir
53 BAB 53 - Kembali
54 BAB 54 - Acara Pertunangan
55 BAB 55 - KEKACAUAN
56 BAB 56 - Setelah Hari itu
57 THE RAIMIRA'S TWINS SUDAH RILIS
Episodes

Updated 57 Episodes

1
BAB 1 - Kehidupan Baru
2
BAB 2 - Azkadina Terluka
3
BAB 3 - Makan Malam
4
BAB 4 - Kejahilan Raihan
5
BAB 5 - VIDEOCALL
6
BAB 6 - Affandra VS Azkadina
7
BAB 7 - Janji
8
BAB 8 - Pertemuan Antar Lelaki
9
BAB 9 - TAMAN BERMAIN
10
BAB 10 - Kabar Buruk Untuk Raihan
11
BAB 11 - Kemarahan Raihan
12
BAB 12 - BAIKAN
13
BAB 13 - Seseorang Dari Masa Lalu
14
BAB 14 - Kebahagiaan Keluarga Mahendra
15
BAB 15 - Malam Kesedihan
16
BAB 16 - Seperti Mengenalnya?
17
BAB 17 - Kebahagiaan
18
BAB 18 - Kebencian
19
BAB 19 - Sandy kembali
20
BAB 20 - Kabar bahagia
21
BAB 21 - Bertemu Claudia
22
BAB 22 - Claudia Menghilang
23
BAB 23 - KEPANIKAN
24
BAB 24 - Kedatangan
25
BAB 25 - MAKAN MALAM
26
BAB 26 - Keributan Malam
27
BAB 27 - Bertemu Kembali
28
BAB 28 - Memori
29
BAB 29 - Tuan & Nona Muda Kecil
30
BAB 30 - Tuan Muda & Nona Muda Kecil 2
31
BAB 31 - Tuan Muda & Nona Muda Kecil Part 3
32
BAB 32 - Berbagi Cerita
33
BAB 33 - TUAN MUDA & NONA MUDA KECIL PART 4
34
BAB 34 - Khawatir
35
BAB 35 - Data yang di temukan
36
BAB 36 - Cinta Seorang Ayah
37
BAB 37 - Rencana Jahat
38
BAB 38 - Tuan Muda & Nona Muda Kecil Part 5
39
BAB 39 - Tuan Muda & Nona Muda Kecil Part 6
40
BAB 40 - TUAN MUDA & NONA MUDA KECIL PART 7
41
BAB 41 - Hampir Di Culik
42
BAB 42 - Kesal
43
BAB 43 - TUAN MUDA & NONA MUDA KECIL PART 8
44
BAB 44 - NGAMBEK
45
BAB 45 - Laporan
46
BAB 46 - Kepercayaan
47
BAB 47 - Identitas yang terungkap
48
BAB 48 - Adik Bayi Dalam Perut
49
BAB 49 - Pertemuan
50
BAB 50 - Ribut
51
BAB 51 - PENGAKUAN
52
BAB 52 - Hujan Petir
53
BAB 53 - Kembali
54
BAB 54 - Acara Pertunangan
55
BAB 55 - KEKACAUAN
56
BAB 56 - Setelah Hari itu
57
THE RAIMIRA'S TWINS SUDAH RILIS

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!