NovelToon NovelToon
Si Gemuk Yang Mendapatkan Sistem

Si Gemuk Yang Mendapatkan Sistem

Status: sedang berlangsung
Genre:Cintapertama / Spiritual / Duniahiburan / Balas Dendam / Sistem / Dikelilingi wanita cantik
Popularitas:189.3k
Nilai: 4.7
Nama Author: Pisesa Safwan

Cristian Sanjaya pemuda gemuk yang selalu dirundung di sekolah nya, sampai bahkan ada yang ingin membunuhnya saat menolong seorang gadis. namun hidupnya berubah setelah mendapatkan sistem di dalam dirinya.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Pisesa Safwan, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

mendadak terkenal

Setelah berbincang sebentar dengan pelayan dan penjaga di villanya, dia pun pergi untuk menjemput ana, hari ini dia akan menemani kekasihnya untuk liburan. Karena di akademi juga belum ada kegiatan belajar mengajar juga.

Dia pun mengirim pesan kepada ana untuk bersiap, dan setelah itu dia pun mengendarai Lamborghini milinya, sementara mobil yang lain akan di bersihkan oleh pak Budi nanti. Juga kedua mobil sport milik Tian, villa tersebut juga sudah di lengkapi dengan pencuci mobil otomatis.

Tian pun segera pergi kerumah ana, dan ana juga sudah bersiap dan menunggu kedatangan Tian, sambil bermain ponsel miliknya. Dia pun mengambil beberapa foto saat dia duduk, dan dia pun mengirim ke sosial media miliknya.

Sebagai salah satu influencer dia pun memiliki banyak penggemar di akun sosial media miliknya, dia juga mendapatkan uang saku dari sana, apalagi saat dia memposting fotonya bersama Tian, dia pun banyak sekali mendapatkan like dan komentar positif.

" Hemt, makin banyak saja penggemar ku di sini. Aku bisa mendapatkan uang jajan yang lebih kalau begini. " Ucap ana

Beberapa saat Tian pun sampai, dan ana segera bangkit dan menemui Tian di depan rumah miliknya, dan dia bisa melihat pacarnya yang sangat tampan keluar dari mobil.

" Sayang akhirnya kamu datang juga. " Ucap ana

" Iya aku datang, kalau tidak kamu pasti akan marah kan." Ucap tian

" Tidak marah kok, paling hanya diam sampai kamu minta maaf. " Ucap ana

" Sama saja kan kalau begitu. " Ucap tian

Setelah ana pun membawa Tian masuk, untuk sekedar minum dan berbincang sebentar dengan mamanya. Mereka berdua pun pamit sebelum mereka pergi ketaman impian yang akan mereka tuju hari ini.

Dalam perjalanan dari rumah Tian pun banyak diam dan membalas ucapan ana singkat, dan itu membuat ana sebal.

" Jika tidak ikhlas menemani bilang dong, jangan cuek kayak gitu terus dari tadi. Aku ngomong jawabnya singkat-singkat terus. Ada apa sih,kalau tidak mau main ya bilang jangan bikin orang sebel. " Ucap ana sambil bersedekap dada dan cemberut

" Mau pulang atau mau main. " Ucap Tian

" Ya mau main, tapi kalau kamu begitu terus aku kan jadi sebel." Ucap ana

" Ya kamu kan tahu, aku baru punya hubungan pacaran kali ini, dan aku juga belum banyak belajar tentang pacaran, seharusnya kan kamu mengerti kenapa malah marah-marah, aku itu bingung tahu nggak sih kamu ini, aku itu bukannya diam atau bikin orang sebel. Namun aku sedang memikirkan sesuatu, apa itu pacaran, apa itu punya pacar, dan bagaimana aku harus bersikap. " Ucap Tian

" Iya, tapi kan..." Ucap ana teropong karena Tian mengancam

" Mau pulang."

" Tidak, tidak , aku minta maaf , karena aku masih seperti anak kecil. Tapi jangan diemin aku dong, kan jadinya sebel, di ajak ngomong cuma balas ya, heem, terserah. Semua kata-kata itu kan sensitif buat cewek. " Ucap ana

" Lah kamu sebenarnya pernah pacaran ya. " Tanya Tian

" Ya pernah, tapi kan gak secinta ini sama kamu, dulu cuma cinta monyet saja, tapi kalau sama kamu tidak, aku benar-benar cinta sama kamu. " Ucap ana terbata karena menangis

" Ya sudah, maaf aku kan juga masih belajar, jangan marah-marah terus. Aku jadi bingung juga mau bersikap bagaimana." Ucap Tian

{ Peluk dia tuan, wanita itu jika sedih cuma butuh perhatian dan kasih sayang, juga dengarkan keluh kesah dia. }

" Eh...."

Tian pun membawa kepala ada untuk bersandar di bahunya, dah satu tangannya mencoba mengusap lengan ana, biar ana tidak menangis lagi.

" Sudah diamlah, nanti jadi jelek kan kalau turun dari mobil. " Ucap Tian

" Ya kamunya jahat. " Ucap ana memukul dada Tian

" Jangan mukul, aku lagi nyetir ini , kalua kita kenapa-kenapa bagimana. " Ucap Tian

Setelah itu ana pun mulai tenang karena bersandar di bahu Tian, Tian juga penuh perhatian atas arahan dari sistem , untuk menenangkan dan membuta moodnya kembali.

1 jam perjalanan mereka pun sampai di taman impian, kedatangan mobil sport milik Tian pun menjadi pusat perhatian, karena tempat parkir tidak ada mobil sport seperti milik Tian. Karena masih waktu liburan juga setelah kelulusan jadi masih banyak anak-anak sekolah menengah pertama main juga disana.

" Gila ,naik mobil sport mainnya ketempat seperti ini, apa tidak salah. " Ucap salah satu pengunjung

" Iya, tuan muda mana yang mau main ketempat seperti ini. " Ucap temannya

" Lamborghini bro itu, mobil impian para pemuda di negara ini. " Ucap yang lain

" Semoga yang turun cowo keren, aku mah mau jadi pacarnya. " Ucap teman ceweknya

" Ye, mana ada dia mau sama kamu juga, lihat status kita woy..." Ucap temanya

Tidak lama Tian pun turun dari mobil, Dengan pakaian yang modis, dan kaca mata hitam yang dia pakai, membuta gadis-gadis disana histeris, namun tidak lama mereka diam, karena melihat ana turun dari mobil. Dengan menggunakan dress putih pendek,yang dipadukan dengan jaket berbahan jeans.

Mereka berdua pun menjadi pusat perhatian, yang cowok tampan maksimal, ceweknya pun tidak kalah cantik dari artis itu kota. Banyak orang yang memperhatikan pasangan tian dan ana.

" Gila pasangan yang sempurna. " Ucap salah satu gadis

" Eh sebentar, bukankah itu queen ana. " Ucap temannya

Mereka pun segera membuka ponsel dan melihat postingan di akun sosial media milik ana, dan mereka sangat terkejut ternyata ana sedang main dengan pacarnya.

" Iya benar, itu pacarnya Queen ana. Astaga sangat tampan dan gagah ya. " Ucap teman yang lain

" Iya lebih tampan dari pada ada yang di foto. Ayolah minta foto sama queen ana, mumpung kita ketemu dia disini. Dia adalah mascot kecantikan akademi souen. " Ucap orang pertama

Mereka pun segera berlari menuju ana dan Tian yang berjalan sambil bergandengan tangan, ana dan Tian pun berbincang selama perjalanan menuju loket, dan ana di buat terkejut dengan teriakan seseorang dari belakang.

" Queen ana, kamu penggemar mu di IG , bolehkah kami minta berfoto sama Queen ana. " Ucap salah satu gadis

" Boleh dong, ayo sini kita foto bareng-bareng ya, tapi jangan berebut. " Ucap ana

" Apakah ini pacar Queen ana yang ada di foto itu." Ucap yang lain

" Oh iya, ini pacar saya, namanya Cristian Sanjaya, tapi jangan di rebut ya. " Ucap ana bercanda

" Tidak berani Queen, tapi boleh kan kami minta foto barang juga. " Ucap temannya

" Silahkan, asal jangan buat keributan ya, ayo sini satu-satu ya, jangan berebutan. " Ucap ana

Setelah itu ana dan Tian mengabulkan permintaan mereka untuk foto bersama, juga tidak lupa bertanya kesana kemari,agar mereka bisa mengobrol banyak dengan ana dan Tian.

1
Boygank Gank
Kecewa
Erwan Ady
ayolah thor update 2 chapter, cape penasaran Mulu
Zulkifli Masloman Z
Buruk
Ar Yooo
Luar biasa
Ancha_Ady
mampir juga di novel
ultimate wealth system
goresan curahan keluh kesah
terlalu awal ga sih dpt saham sebanyak itu tanpa usaha misal misi selamatkan orang atau apalah gitu
R€§§∆H
mungkin maksudnya 'pengurus osis' ya? sbb setau sy, semua siswa/i adalah 'anggota osis'
manusia lemah
lah tempatku aja yg sekolah swasta ada 4 kejuruan dengan 12 kelas kok ini cuma 3 kelas yg sekolah terbesar ke 3
Cucuun Cunadi
Luar biasa
Cucuun Cunadi
Lumayan
Akbar 123
𝙪𝙙𝙖𝙝 𝙜𝙖 𝙖𝙙𝙖 𝙬𝙖𝙠𝙩𝙪 𝙡𝙖𝙜𝙞 𝙨𝙖𝙢𝙖 𝙥𝙖𝙘𝙖𝙧𝙣𝙮𝙖.. 𝙘𝙚𝙧𝙞𝙩𝙖 𝙠𝙚𝙡𝙪𝙖𝙧𝙜𝙖 𝙠𝙖𝙣𝙙𝙪𝙣𝙜 𝙙𝙖𝙣 𝙖𝙨𝙖𝙡 𝙪𝙨𝙪𝙡𝙣𝙮𝙖 𝙜𝙖 𝙖𝙙𝙖 𝙩𝙞𝙩𝙞𝙠 𝙩𝙚𝙧𝙖𝙣𝙜 𝙡𝙖𝙜𝙞. 𝙘𝙚𝙧𝙞𝙩𝙖 𝙢𝙖𝙠𝙞𝙣 𝙢𝙚𝙡𝙚𝙗𝙖𝙧 𝙗𝙚𝙡𝙞 𝙞𝙣𝙞 𝙗𝙚𝙡𝙞 𝙞𝙩𝙪 𝙠𝙪𝙧𝙖𝙣𝙜 𝙢𝙚𝙣𝙖𝙧𝙞𝙠.
DD
Tristan 😆
Rias Gremory
Dino teh saha? 🤔🤔
Ryan Hidayat
lian saha author??
"lain" kali author
Ryan Hidayat
apa itu Nandi??
nanti author nanti
astaghfirullah
mohon di koreksi lagi author
Wahyudi Erlangga
Nessen soul apa nascent soul yg bnr thor?
Yusri Gepeng
kelamaan iklan nya bosen nggu iklan nya
Fatkhur Kevin
andaikan terwujud di negeri konoha🤭🤭🤭
Was pray
tian adalah sosok khayalan tingkat dewa negeri konoha yg jobi berkhayal, seandainya, andaikata, seumpama, akhirnya sibuk mengkhayal tapi gak mau bekerja krn khayalannya uang datang sendiri
Was pray: berimajinas and berkhayal itu bebas, tapi kalau halu nya berlebihan bukan tambah menarik,tapi jadi bosan para reader .karena jauh dari realita
Alfathir Paulina: namanya juga novel kak ya hrs pinter berimajinasi agar isi dr cerita bisa membuat orang yang membaca merasakan emosi dari cerita tersebut👍👍😊😊
total 2 replies
spooky836
klisenya mc otak udang
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!