NovelToon NovelToon
Istri Pengganti

Istri Pengganti

Status: sedang berlangsung
Genre:Nikahmuda / Mafia / CEO / Pengantin Pengganti / Pernikahan Kilat / Dijodohkan Orang Tua
Popularitas:35.8k
Nilai: 5
Nama Author: ndaagstinaa_

Seorang anak perempuan bernama Fionna Graciella yang berumur 21 tahun itu harus berkorban menggantikan posisi sang kakak yang enggan menikah dengan pria pilihan kedua orang tua nya itu

Akhirnya dengan sangat terpaksa ia pun menggantikan posisi sang kakak untuk menikahi pria yang tak ia cintai itu atas paksaan kedua orang tua nya.

Bagaimana kah kisah hidup nya?
Yuk baca!!

Hargai setiap karya dan segala usaha seseorang untuk menulis, sukai dan komentari ceritaku.
Terimakasih❤️

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon ndaagstinaa_, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Chapter 32

Bab 32. Pesona suami

Fionna baru saja turun ke lantai satu karena Alvaro baru pulang sehabis izin pergi bersama Richard, mata Fionna terpaku saat melihat suami nya itu seperti ada yang berbeda.

Alvaro yang sedang fokus pada ponselnya pun terkejut tiba-tiba saja istrinya itu duduk di pangkuan nya dan segera ia melingkarkan lengan di pinggul istrinya agar tidak jatuh. Fionna senyum-senyum menatap Alvaro dengan begitu membuat suami nya sangat heran

Alvaro tersenyum mengkerutkan dahi, melihat sang istri terus senyum-senyum itu. Ada apa sih? Tanya Alvaro sembari tertawa kecil, Fionna meraih hidung suami nya itu lalu mengusap nya dengan lembut. Tak ada hujan tak ada angin, tiba-tiba saja Alvaro sangat terheran dengan tingkah Fionna yang tiba-tiba saja bertingkah manja seperti itu.

“Astaga tampan sekali.”gumam Fionna sembari senyum dengan tatapan terus mengarah ke wajah suaminya. Hey ada apa. Fionna segera meraih rambut Alvaro sembari tersenyum

“Sejak kapan kau potong rambut, kau sangat terlihat tampan sekali.”Alvaro tersenyum setelah mendengar pujian istrinya itu, jadi sedaritadi istri nya bertingkah seperti itu hanya karena rambut. Alvaro tertawa menggelengkan kepala nya. Fionna terus memainkan rambut baru suami nya itu yang memang sangat bertambah terlihat tampan

“Apa yang kau tak sukai dariku?”

“Menyebalkanmu”

Cih, haha. Alvaro tertawa lalu mencubit pipi istrinya dengan sangat gemas sekali pada tingkah nya yang slalu lucu itu, Fionna merasa benar-benar terpaku pada ketampanan suami nya itu yang sangat terlihat sempurna, memiliki hidung mancung, senyuman manis. Astaga rasanya benar-benar beruntung juga memiliki suami setampan Alvaro, ingin sekali memakanmu. Fionna tertawa lalu memeluk suami nya dengan manja

“Aku tak sia-sia memotong rambutku tadi bersama Richard, haha”

“Mengapa?”

“Karena aku bisa membuat istriku man-ja”

Fionna memutarkan bola mata nya, Alvaro memeluk istrinya dengan rasa yang sangat gemas. Kau juga sangat cantik, dan slalu membuatku ingin menggigitmu! Kata Alvaro sembari tertawa kecil

“Kau kira aku apa, kau gigit gigit”

”Aku lupa menghukummu.”

“Huh, mengapa kau ingin menghukumku”

“Semalam kau berani minum sebanyak itu di depan mata kepalaku sendiri, astaga kau ini mulai nakal”

“Hanya sedikit”

Alvaro menatap istrinya dengan tajam lalu ia memutarkan bola matanya, Fionna hanya terkekeh dan mengucap maaf lalu mencium suami nya, Alvaro mengatakan bahwa dia mencium hanya karena merayu saja, Fionna tertawa dan terus mencium suami nya lagi

“Ini kurang”

“Cih menyebalkan”

“Cium lagi”

Fionna mengikuti kemauan suami nya itu, Alvaro tertawa lalu mengangkat tubuh istrinya untuk pergi ke kamar. Karena ia akan mandi dan terasa sangat gerah dan gatal setelah pergi mencukur rambut nya itu, mengapa harus bawa aku. Protes Fionna di lift dengan posisi terus di gendong suaminya

“Jika di kamar tidak ada kau, rasanya seperti hampa dan hancur sekali”

“Haha ada-ada saja!”

_

Satya tunggu aku! Leonna mengejar Satya yang berjalan mendahului nya, Pria itu merajuk karena melihat kekasihnya itu berani memberikan kontak WeChat pada laki-laki lain. Leonna terus mengejar nya dan menjelaskan bahwa ia tidak mengasih kontak nya pada pria tadi, Satya menghentikan langkah nya namun dengan raut wajah yang masih cemberut dengan kedua tangan dilipat

Leonna terkekeh melihat tingkah pria itu yang sangat menggemaskan saat marah, laki-laki juga ternyata bisa bertingkah seperti wanita. Pikir Leonna sembari tertawa, Satya melirik ke arah kekasihnya itu dengan tatapan tajam, sedang marah tapi kekasihnya hanya terus tertawa, membuat Satya bertambah merajuk

“Haha baiklah, maafkan aku”

“Dengarkan dulu penjelasanku, aku sama sekali tak mengasih kontaku tadi pada pria itu”

“Bo-hong!”tegas Satya sembari membalikan badan nya, Leonna pun melangkahkan kaki nya untuk mengikuti arah wajah pria itu. Leonna benar-benar sungguh tidak memberi nya, gadis itu terus menjelaskan nya pada kekasih nya itu, dan akhirnya Satya yang percaya pun memaafkan nya

“Senyum dong.”Satya pun segera menunjukan senyumnya sekilas, lalu tertawa kecil dan mengancam gadis itu untuk tidak genit. Sejak kapan wanita secantiku genit. Satya tersenyum dan merangkul pinggul kekasihnya, mereka pun melanjutkan langkah nya untuk pergi ke suatu tempat.

Leonna duduk dan terus fokus pada ponselnya, Satya yang baru saja membeli es cream mengintip dari belakang yang terlihat gadis itu menunggu dirinya akan tetapi slalu sibuk pada ponsel nya. Leonna yang mengetahui Satya mengintip di belakang pun segera menunjukan pesan WeChat itu. Aku sedang ngobrol dengan Fionna. Satya memutarkan bola mata nya lalu duduk di samping Leonna dan bertanya bagaimana kau bisa tahu.

“Tentu saja aku tahu bo-doh!”

“Cih, haha”

“Baiklah jika begitu, es cream milikmu ini untukku”Ancam Satya dan langsung membuat Leonna merengek untuk merebut es cream itu. Satya tertawa puas lalu mereka segera menikmati es cream nya. Setiap momen bersama tak lupa untuk slalu membeli es cream dimanapun

***

Alvaro yang baru saja selesai semua itu, duduk di samping istrinya. Fionna yang kini tengah asik bermain ponsel, suami nya merebut ponsel nya dan meletakan nya di meja samping kasur. Fionna menatap suami nya dengan tatapan pertanyaan

“Ada apa?”

Alvaro tersenyum mengusap kepala istrinya, lalu segera membicarakan sesuatu tentang karya Fionna yang slalu di sembunyikan itu. Fionna terkejut dan gugup saat suaminya mengetahui itu, bodoh! Seharusnya aku tak menaruh di tempat yang akan di jangkau Alvaro. Gumam gadis itu dengan tatapan panik nya, ia sangat ragu. Namun Alvaro berusaha mengasih masukan padanya untuk tak slalu bersikap tersembunyi, tunjukan lah apa bakat yang kau miliki. Kata Alvaro seperti itu

Namun Fionna yang terus merasa tak percaya diri itu hanya menjelaskan bahwa dirinya sangat tak pantas memulai itu, siapa bilang?! Alvaro kembali untuk membuat istrinya itu mendengarkan nya. Pria itu tak henti memberi masukan pada istrinya, Fionna tersenyum lalu memeluk suami nya yang slalu mengatakan bahwa dirinya sangatlah pantas dan sempurna sekali di mata nya

Gadis itu sangat berterimakasih pada suami nya yang slalu support dan membuatnya tambah berani untuk menunjukan sesuatu

“Jangan takut. Mulai lah melangkah, kau tenang saja ada aku yang slalu ada untukkmu”Alvaro tersenyum dan mengecup bibir istrinya itu. Fionna terus memeluk suami nya dengan perasaan lega nya, ia benar-benar merasa bahagia suami nya telah mendukung bahkan memuji hasil karya nya yang ia menganggapnya hanya gambar biasa.

“Rambutmu basah, biar ku keringkan”

Alvaro tersenyum mengangguk, lalu Fionna segera sibuk mengeringkan rambut nya. Selesai itu ia kembali tersenyum memuji rambut baru suami nya yang terlihat sangat cocok di wajah nya. Alvaro hanya tersenyum dan memeluk istrinya dengan posisi nya yang duduk itu

“Kau tampan sekali”

“Benarkah?”

“Itu artinya kau menggodaku!”

Alvaro segera mengangkat tubuh istrinya dan membantingkan nya dengan pelan ke kasur, kau mau apa?! Fionna yang merasa panik itu melotot terkejut melihat tingkah suami nya, haha panik kan kau Fionna. Alvaro hanya tersenyum kecil lalu segera meraih bibir mungil istri nya, anggap saja ini sebagai hukuman karena hari ini Fionna sungguh slalu memuji Alvaro suami nya itu.

“Kau nakal sekali!”

“Biarkan saja, habis nya kau menguji kesabaranku”

Alvaro melanjutkan aksi nya dan terus mencium istrinya tak henti, Fionna yang awal nya ketakutan kini ia membalas gerakan ciuman itu, dasar suami istri. Alvaro sangat bergairah begitupun Fionna, setelah itu suami nya itu memeluk istrinya dengan senyuman yang tak padam.

“Biar ku beritahu.”

“Jadilah istri yang baik dan penurut, jika kau nakal terus aku akan menghukum mu dengan melakukan sepuluh ronde”Fionna melotot terkejut mendengar ancaman suaminya itu dengan satu tangan yang menutup mulut nya karena terkejut. Alvaro tertawa puas dan mengingatkan Fionna untuk tidak berbuat macam-macam seperti malam lagi

“Apa kau masih membahas soal semalam?!”

“Ya tentu saja, jika kau berani meminum alkohol sebanyak itu lagi, aku akan menghukum mu seperti apa yang aku jelaskan tadi, maka dari itu..”

“Jangan macam-macam”

Fionna berdecak sebal dan memutarkan bola matanya, ia juga tak lupa mengungkit bahwa Alvaro pun pernah melakukan nya saat di antar oleh Richard hari itu. Lalu tak lupa juga dengan ucapan Satya yang mengatakan bahwa Alvaro sangat lah suka dengan minum.

“Tentu saja aku denganmu beda”

“Apa beda nya”

Alvaro menatap Fionna dengan tatapan tajam, karena Fionna terus menyela perintah suami nya itu. Seketika gadis itu pun terdiam kembali saat melihat tatapan peringatan suami nya itu.

“Alvaro, kau sangat tampan”

“Kau menggodaku lagi”

“Ck, ayolah! Aku pun harus mengakui kesempurnaan yang kau miliki, kau memiliki hidung yang sangat mancung ya meskipun aku mancung tapi tak semancung dirimu, mata sedikit sipit dan senyuman yang sangat manis, jika kau beruntung memilikiku, maka aku pun sangat beruntung memilikimu”

“Cih haha, astaga ternyata istriku juga bisa gombal”Alvaro tertawa namun Fionna terus menjelaskan bahwa apa yang ia ucapkan adalah kenyataan nya, Alvaro sangat berterimakasih dan mencium kening istrinya dengan pelukan kasih sayang nya

“Aku mencintaimu Alvaro”

“Aku lebih mencintaimu”

“Aku yang lebih mencintaimu!”

“Aku lebih lebih lebih lebih mencintaimu”

“Pokoknya aku yang lebih lebih lebih lebih lebih sangat sangat sangat mencintaimu!!!!”tegas Fionna dan membuat suami nya sangat gemas, mereka berdebat hanya karena siapa yang paling mencintai, memang benar-benar pasangan serasi. Alvaro tertawa begitupun Fionna.

1
Anonymous
Halo guys, sedih bgt akun ku yg ini ilang jd gabisa lanjutin cerita nya😭😭😭
Lisa Anggraeni
Suka banget bagus
Lisa Anggraeni
dobel up lgi thor🥺
Retno Fano
Lumayan
muna aprilia
lanjut
Alissia
/Sob/
Nur Adam
lnjur
up lagi thor smngt
y ampun thor smngt trus ya, rajin sekali up nya love thor sehat" sudah membuat crita nie
Anto D Cotto
lanjut crazy up Thor
Anto D Cotto
menarik
MellaMar
/Drool/
Reni Anjarwani
lanjut thor doubel up thor
Reni Anjarwani
makin seru doubel up thor
Nur Adam
lnjut
novi
kalo aku sih gpp yaa nikah muda, asal suami kaya dan baik sih, ga kdrt. bisa kok nikmatin masa muda, karena segalanya itu butuh uang sih. kalo banyak uang pasti bahagia
Nur Adam
lajut
Reni Anjarwani
doubel up thor
Ddek Aish
urus jalangmu itu dulu Al
Nur Adam
lnjut
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!