NovelToon NovelToon
PENCURI HATI TUAN RENZO

PENCURI HATI TUAN RENZO

Status: tamat
Genre:Tamat / CEO / Pernikahan Kilat / Cinta pada Pandangan Pertama / Penyesalan Suami
Popularitas:116.8k
Nilai: 5
Nama Author: Mande Qita

Tuan Renzo yang terkenal dingin dan sangat Arogan itu sekarang lagi di landa keresahan karena seorang gadis muda yang dia liat sesaat.

Seika gadis muda yang berhasil memikat hati tuan muda Renzo

Mereka di pertemukan dan menikah dalam keadaan terpaksa karena sesuatu hal yang mengharuskan Seika menerima pernikahan ini

Apakah pernikahan mereka bisa di pertahankan atau jalan perpisahan yang harus mereka tempuh?

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Mande Qita, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

BAB - 2

Seminggu setelah hari kelulusan Seika, siang ini dia

menerima balasan email dari perusahaan tempat dia melamar pekerjaan disana.

ada beberapa perusahaan yang Seika kirim surat lamarannya. dan email balasannya ini dari perusahaan yang cukup bagus dan besar. segera Seika membalas email itu dan menyetujui untuk pergi interview besok hari.

"buk Seika besok mau interview pekerjaan di perusahaan X buk, doain ya buk semoga di terima kerja disana" ucap Seika pada ayah dan ibunya yang sedang duduk di ruangan tamu.

"Semoga kamu dapat pekerjaan disana nak" ucap pak ilham yang ikut senang mendengar kalau anaknya itu panggilan untuk interview

"amin yah" jawab Seika dengan senyum bahagia yang terlihat di bibir nya.

Besok paginya Seika sudah berkemas sejak subuh karena jarak rumah dengan kantornya itu lumayan jauh, jadi agar tidak teŕlambat Seika berangkat pagi pagi sekali menghindari macet juga

Seika berangkat pagi itu dengan memakai baju kemeja panjang tangan dan rok selutut Seika juga membawa amplop coklat yang berisi surat lamaran kerjanya.

Seika memandang gedung kantor tempat dia akan di interview hari ini, Seika berharap dalam hati semoga bisa di terima kerja di kantor ini.

Dia memantapkan hatinya untuk.masuk ke dalam gedung perusahaan yang mana sudah ada beberapa kandidat yang sudah datang menunggu untuk di interview.

Setelah melewati pemeriksaan security perusahaan itu Seika disuruh menunggu di salah satu ruangan yang ada di sana.

tidak berapa lama datanglah seorang pria yang sudah berumur ternyata di manager HRD di perusahaan ini.

"selamat pagi semuanya, terima kasih sudah datang ke perusahaan kami untuk melakukan wawancara" sapa manager hrd perusahaan ini

selanjutnya dia menjelaskan tata cara interview berikut apa yang harus dilakukan, secara bersamaan mereka melakukan ujian tertulis dan dikumpulkan setelah itu akan dipanggil untuk tes selanjutnya.

Seika mendapat giliran pertama untuk interview langsung dengan manager hrd nya, dengan perasaan gugup Seika masuk keruangan itu.

ada beberapa peserta yang tidak lulus tes tertulis, melihat itu saja Seika sudah tidak tenang dan takut kalau gagal tes keduanya.

Seika menarik nafas panjang mencoba menenangkan dirinya, setelah sampai di dalam ruangan mereka pun melakukan tes yang kedua. cukup lama waktu tes kedua ini karena di tanya oleh tiga orang.

"oke mbak Seika untuk tes nya cukup saya kira, dan

hasilnya besok akan kami kirimkan besok melalui email anda" ucap manager hrd nya

"terima kasih pak, permisi pak selamat siang" balas Seika dengan sopan, ketiga orang yang ada disana cuma mengangguk kan kepalanya.Seika pun keluar dari ruangan itu lalu dia segera mau pulang kerumah nya.

Tiba tiba ada pesan masuk ke handphone Seika yang ternyata dari Nala yang mengajak bertemu di sebuah mall karena dia sedang ulang tahun dan akan merayakan dengan Seika.

Seika tidak bisa menolak ajakan Nala karena ini hari ulang tahun sahabat nya, Seika ingin menolak karena dia tidak mempunyai uang untuk membeli kan kado untuk Nala.

"Nala..aku tidak punya uang untuk membelikan mu

hadiah" balas Seika lalu mengirim pesan itu pada Nala

"aku tidak mau kado dari mu Sei, cukup kamu datang ke sini ketemu sama aku dan kita makan makan he he he ....aku anggap itu kado dari kamu Sei" balas Nala lagi

"kamu ya bisa aja cari alasannya Nala, oke aku kesana sekarang ya nanti share aja lokasi kita ketemunya" balas Seika

"nah gitu dong Seika cantik..habis ini aku kirim tempat nya ya sampai ketemu Sei" balas Nala lagi.Seika hanya tersenyum membaca pesan dari sahabatnya itu.

Selanjut nya Seika mengirim pesan pada ibuk nya memberitahukan kalau Seika akan pergi main ke mall X karena Nala lagi ulang tahun dia ajak makan makan.

Setelah mengirim pesan pada orang tuanya Seika pun melanjutkan perjalanan menuju ke tempat yang telah dikirim alamatnya oleh Nala.

Tidak berapa jauh dari gedung perusahaan tempat Seika interview tadi ada halte bus disanalah Seika menunggu bus yang akan membawanya ke pusat perbelanjaan itu.

menempuh perjalanan yang lumayan lama akhirnya Seika sampai juga di pusat perbelanjaan itu segera berjalan menuju dimana Nala sudah menunggunya.

"Haiii Nala maaf aku lama ya? tadi bis nya lama nunggunya" jelas Seika pada Nala yang hanya tersenyum menatapnya.

"aku juga baru sampai Sei, ayuk kita makan dulu setelah itu kita keliling cari barang yang aku pengen dari kemaren" ajak Nala lalu mereka pun masuk ke dalam restoran untuk makan siang.

Suasana restoran itu jam makan siang lumayan ramai tapi masih nyaman untuk makan disana, karena disana pengaturan nya dibikin agar yang

datang merasa senang makan disana.

Segera mereka berdua mencari tempat duduk yang ada disana, mereka memilih duduk di dekat jendela agar bisa melihat kearah luar.

"pesan apa Sei, aku mau makan yang ini" ucap Nala

memperlihatkan makanan kesukaannya kalau makan di restoran ini

"aku samaan sama kamu aja Nala, bingung mau pilih yang mana, lagian pilihan kamu di jamin enak he he he" balas Seika sambil ketawa

"ha ha ha bisa saja kamu Sei, oke kita makan ini tambah ini..ini...ini dan ini taraaaa" ucap Nala sambil menunjuk makanan yang dia mau membuat Seika geleng kepala.

"banyak banget Nala siapa yang mau habisin?" tanya

Seika

"ya kita lah yang habisin masak mbak karyawan yang anter makanan ke kita" canda Nala

"aku kok deg degan ya liat makanan yang kamu pesen Nala, jangan sampai tidak habis mubazir" sahut Seika

"ha ha ha habis Sei kita kan belum makan , aku yakin

kamu tadi belum sarapan apapun dari rumah" tebak Nala yang membuat Seika ketawa.

"jadi gimana interviewnya di terima tidak?" tanya

Nala antusias

"belum tau Nala, besok mau di kabarin hasilnya"

jawab Seika

"aku doain deh semoga kamu di terima kerja di

perusahaan itu ya Sei" ucap Nala

"amin.....aku butuh kerjaan Nala, sekarang cuma

berharap uang dari jualan ibuk, alhamdullilah dagangan laku terus" balas Seika

"kamu pasti diterima Seika cantik...soalnya kamu pintar nilainya juga bagus" hibur Nala

"terima kasih Nala sayang, kamu memang sahabat yang paling baik" ucap Seika sambil mengacungkan dua jempolnya.

tidak lama makanan yang mereka pesan sudah sampai di meja disajikan oleh karyawan disini.

"silahkan kak selamat makan" ucap karyawan tadi

"terima kasih mbak" jawab Seika dan Nala lalu

mereka pun makan makanan itu.

"eh lupa happy birthday ya Nala cantik semoga panjang umur sehat selalu, semoga kalau jadi kuliah di luar tidak lupa sama aku" ucap Seika

"terima kasih Sei, ayuk kita makan sudah lapar"

balas Nala

1
Puji Lestari
makanya bodoh jangan di pelihara
Yunie
Luar biasa
iren thezer
bagus ceritanya
Mande Qita: terima kasih kak..
total 1 replies
Anonymous
keren
Tiwik
Luar biasa
Jopiterreincaley
Buruk
niktut ugis
senang bacanya
Ira Sulastri
Lebih baik keluarga Cindy di buat bangkrut biar ga banyak tingkah dan sombong lg
Ira Sulastri
Renzo harusnya menceritakan dg jujur peristiwa lalu yg dia di jebak biar semua cepat selesai, dan ganti no baru biar ulat bulu ga bisa menghubungi LG. Masalah komunikasi pekerjaan bisa melalui Aspri atau sekretaris biar ga jd bumerang sendiri
Ira Sulastri
Salah kamu sendiri Renzo, ga ada kapoknya. Syukurin kl ga bs menemukan Seika LG, makanya jd suami itu harus gentleman dan tegas dg pelakor
Ira Sulastri
Hadeeeeeeehhh lemah terhadap pelakor ya itu hasilnya Renzo
Ira Sulastri
Renzo hubungan pasutri yg terpenting itu kejujuran keterbukaan jg komunikasi dg baik, kamu yg menciptakan masalah jangan kaget kl istri mu berubah karena kamu ga tegas pada mantan
Ira Sulastri
Lagian Renzo kamu salah, ngapain menemui Cindy sendirian jadinya salah paham seperti memberikan peluang, harus tlp anak buah kamu untuk mengantarkan dia pulang ga harus kamu sendiri
Ninik
kok greget ma Renzo dia itu katanya laki2 dingin CEO juga tp kok goblok leda lede g ada gambaran kalau dia seorang CEO yg tegas dan wibawa
Nuni
Luar biasa
Naura Naura
up 5 bab sekaligus....thor
Wiji Utami
seru Thor lanjut langsung 5 bab
Sulastri Oke86
bagus ceritanya
Ira Sulastri
Jangan2 nanti ketemu sama Seika dan Nala nih pelakor bermuka tembok
Reni Anjarwani
lanjut
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!