BAB. 16

...happy reading beloved readers...

♦️

♦️

♦️

Pulang dari kantor,  Arya tidak langsung pulang ke rumah dinasnya melainkan menuju rumah kedua orang tuanya tanpa memakai supir. Dalam perjalanannya bayangan Devania terus berputar dikepalamya seperti ketika masa bertugas sebagai komandan pasukan perdamaian.

'Kenapa justru bayangan Devania yang memenuhi kepalaku tanpa permisi  ???? Padahal seharusnya Wilona yang berada disana sebagai calon istri yang telah mempermalukanku dan harus kumintai pertanggungjawaban atau setidaknya penjelasan '. Batin Arya bingung dengan isi kepalanya yang dipenuhi bayangan Devania mantan istri penggantinya.

Mobil Arya akhirnya tiba di depan sebuah rumah mewah dan dijaga oleh beberapa tentara,  kemudian membukakan pintu gerbang sambil memberikan hormat pada Arya yang notabene juga merupakan perwira TNI yang meskipun masih tergolong usia muda namun sudah berpangkat Letkol.

"Tumben anak mama pulang ke rumah,,,,". Sindir Bella pada putra sulungnya

"Papa mana ma,,,". Tanya Arya mengabaikan sindiran sang ratu.

"Mandi dulu,  ini sudah hampir malam,  papa juga baru datang ". Jawab Bella menatap tajam pada Arya.

"Ck,,,,mama tuh kalo ngeliat orang tatapannya yang biasa aja,  makanya Ariel gak pernah bawa calon istrinya kemari". Kata Arya kemudian meninggalkan mamanya menuju kamarnya.

"Jangan salah,  mama sudah menemukan gadis yang cocok untuk adikmu ". Teriak Bella tersenyum miring melihat putranya tak menghiraukan teriakannya

'Maafkan mama putraku sayang,  malam ini kamu akan sport jantung,  sudah empat bulan kantor kalian berhadapan dan tidak mungkin kalian tidak pernah bertemu, tapi apa gak ada hasil '. Batin Bella semakin melebarkan senyum jahilnya.

Selesai mandi Arya segera keluar kamar dengan wajah yang lebih segar begitu pula dengan Sony,  mereka duduk di taman belakang rumah menunggu waktu makan malam sambil menikmati indahnya bunga-bunga ditemani secangkir kopi.

"Tadi mama bilang sudah menemukan gadis yang cocok untuk Ariel,,,,,aku gak mau kalo Ariel duluan yang menikah". Protes Arya dengan wajah datar

"Lho kamu kan sudah pernah menikah, jadi wajar dong jika adikmu segera menikah,  lagian dia setuju kok dengan pilihan mama ". Balas Bella dengan melirik tajam pada suaminya yang kelihatan bingung.

"Tapi kan orang-orang gak ada yang tau,  ma,,,,,". Ucap Arya dengan wajah memelas

"Emang siapa sih gadis yang mama pilihkan untuk Ariel,,,,". Lanjut Arya penasaran sama dengan sang papa yang juga juga penasaran karena istrinya tidak pernah membahas perjodohan putra bungsunya.

"Devania ". Jawab Bella singkat namun berhasil membuat Arya membeku.

Arya terdiam kehabisan kata-kata mendengar ucapan mamanya,  dadanya sesak tiba-tiba stok oksigen didalam paru-parunya menipis.  Wajahnya pias ingin marah namun takut dosa dan yang paling penting mamanya adalah wanita yang sangat disayanginya dan merupakan cinta pertamanya yang tulus tanpa pamrih.

"Ma,,,,kenapa mama harus menjodohkan mereka,  Devania pernah menikah denganku,  apa kata orang nanti ". Kata Arya berkilah dan menyembunyikan perasaannya

"Kalian kan hanya menikah beberapa jam saja setelah itu kamu menceraikkannya.  Status KTP Devania pun masih belum berubah dan lagipula sayang membiarkan Devania menjadi menantu orang lain.  Devania gadis yang baik hati dan cantik sebelum pria diluar sana meminangnya lebih baik mama bergerak cepat dan untungnya Ariel setuju setelah mama kirimkan fotonya ". Ucap Bella tersenyum memperhatikan perubahan wajah putra sulungnya.

'Hari ini kamu harus mengakui perasaanmu nak,,,,,atau mama bener-bener akan melakukannya.  Ariel maafin mama sayang harus melibatkanmu dalam permainan ini '. Batin Bella tersenyum penuh kemenangan.

Bella kemudian melihat kearah suaminya dengan mengedipkan sebelah matanya meminta dukungan pada suaminya yang sejak tadi tak mengeluarkan suara emasnya.

"Aku sih setuju,  ma,,,, kapan kita akan resmi melamar biar papa mengatur jadwal ". Timpal sang Jenderal yang melihat putranya tertunduk lesu dengan mata berkaca-kaca

"Ma, pa,,,,,aku mohon jangan lakukan itu,  aku kesini sebenarnya ingin meminta bantuan mama sama papa agar Devania mau kembali menjadi istriku.  Aku mencintainya ma,  tapi aku gak bisa mendekatinya. Dalam tatapannya gak ada rasa dendam atau amarah tapi entah mengapa dia seakan terlalu jauh dalam jangkauanku.  Aku sering ingin mengajaknya berbicara namun tak pernah berhasil". Kata Arya menerawang putus asa mengingat beberapa kali mereka bertemu.

"Kamu serius kan,  nak  ????" Tanya Bella meyakinkan pendengarannya

"Beneran ma,  awalnya aku juga gak yakin karena seharusnya aku meminta penjelasan pada Wilona atas perbuatannya tapi setelah aku menemukannya gak ada ada rasa marah atau kecewa pada Wilona,  makanya aku biarkan saja ". Jelas Arya meyakinkan mamanya

"Ok,,,,mama akan bantu, tapi kamu harus berusaha lebih keras lagi untuk memenangkan hatinya karena kesalahanmu dimasa lalu ". Kata Bella dan disetujui oleh Sony

"Tapi gimana dengan Ariel,  bukannya dia setuju menikah dengan Devania ???? ". Tanya Arya bingung dengan kelakuan mamanya yang secepat itu berubah pikiran

"Mama hanya pura-pura sayang,,,,,mama putus asa melihatmu tak ada kemajuan mendekati Devania padahal papa sengaja meminta agar kamu ditempatkan pada kantor Kodam yang berhadapan dengan kantor Advokat tempat Devania bekerja ".  Jawab Bella panjang lebar membuat Arya yang mendengarnya menarik kedua sudut bibirnya membentuk senyuman

"Terima kasih pa,,,". Ucap Arya tersenyum bahagia.

"Sekarang kita makan malam setelah itu kita bicarakan lagi masalah kamu ". Ajak Bella kemudian menggandeng mesra tangan suaminya dan langsung diberikan kecupan ringan oleh Sony.

Arya tersenyum melihat kemesraan kedua orang tuanya, meskipun mereka sudah tak muda lagi namun mereka selalu nampak mesra.  Dalam hati Arya bertekad akan membina rumah tangga seperti sang papa.

🎶🎶🎶🎶🎶

Segitu dulu up_nya semoga terhibur

Selamat menjalankan ibadah puasa bagi yang melaksanakan ibadah puasa

Jangan lupa dukungannya agar othor semakin semangat up

Salam hangat selalu dari othor 🤗🤗🤗🤗

Terpopuler

Comments

Kenzi Kenzi

Kenzi Kenzi

nia mo dijodoh in sama ariel.... arilmamapapa kerjasama buat buktikan cinta babang ar ke eneng nia

2024-03-30

1

Siti Aminah

Siti Aminah

keren mama ny Arya

2024-02-13

0

Elly Rusmina

Elly Rusmina

semangat komandan aku mendukung mu

2023-01-03

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!