Camping!

5 hari kemudian…

Jum’at – Kantin Sekolah

“Ehh Del, gimana kalo kita rayain kemenangan lo. Kita camping, mau gak? Gue punya tempat bagus loh,” ucap Mia semangat sambil memakan makanannya.

“Ehh.. Ide bagus tuh Del. Mau ya?” ucap Dina merayu.

“Hmm.. Gimana ya?” ucap Adel bingung.

“Udahh.. Pokoknya lo harus ikut. Gue juga udah kasih tau Fatur, pasti dia sekarang udah bicara sama Adit dan Devan, lo mau ya?” ucap Mia menjelaskan.

Mendengar hal itu Adel sedikit berfikir, ini bukan hanya kemenangannya saja tapi juga Adit dan Devan, dia gak bisa egois dengan tidak ikut acara ini dan akhirnya Adel memutuskan untuk ikut. Adel juga sudah lama tidak ikut acara camping seperti ini.

“Oke deh aku ikut, tapi lokasinya dimana?” tanya Adel penasaran.

“Lokasinyaa…” ucap Mia sambil menatap Dina dan begitu pun sebaliknya.

****

“Taraa….” Ucap Mia kegirangan saat mereka sudah sampai di lokasi yang sudah dipilih Mia.

“Lokasinya adalah Gunung Pancar, Sentul! Yee…. Ayo cepet kita buat tenda,” ujar Mia semangat.

Gunung Pancar memang sangat indah, selain lokasinya yang tidak jauh dari Ibukota juga memiliki ke istimewaannya sendiri.

“Wahh.. Indah banget. Suasana yang masih asri dan tenang, jauh dari kebisingan. Udara yang sejuk, bebas dari asap kendaraan,” ucap Dina menikmati keindahan alam.

“Lo emang gak salah milih lokasi Mia,” ucap Kribo.

“Ya iya lah. Udah ah, mending kita sekarang pasang tenda,” ucap Mia semangat.

“Ahhh…. Cape banget, mana jauh lagi,” ucap Bianca dari arah belakang.

“Heh? Siapa suruh lo ikut, kita kan gak ada yang ajak lo. Dasar gak tau malu!” ucap Mia kesal karena di sepanjang perjalanan Bianca terus mengeluh dan lagi Bianca ikut karena kemauannya sendiri.

“Apa lo? Masalah? Gue kan kesini untuk Devan, gue tau Devan gak bisa jauh dari gue,” ucap Bianca manja dan mulai mendekati Devan.

Adel yang melihat kelakuan Bianca langsung mengalihkan perhatiannya dengan mulai memasang tenda bersama Adit.

Devan yang kesal karena melihat Adel dan Adit membuat dia mengalihkan perhatiannya dengan memasang tenda juga.

“Udah, gak usah ribut lagi. Kita pasang tenda sekarang,” ucap Devan kesal.

Setelah itu mereka semua mulai memasang tenda, tadinya yang ikut ada 7 orang yaitu Adel, Adit, Devan, Dina, Fatur, Mia dan Kribo namun sekarang bertambah satu orang yaitu Bianca.

Mia yang satu tenda dengan Dina membuat Adel terpaksa harus satu tenda dengan Bianca, begitu pun dengan Adit dan Devan karena Fatur satu tenda dengan Kribo.

Malam Hari

Saat tenda sudah dipasang dan api unggun yang sudah dinyalakan.

“Ahh.. Senangnya.. Bisa kumpul kayak gini,” ucap Dina menghirup udara.

“Ehh.. Tur, kamu bawa gitarkan? Coba mainkan, kita semua yang nyanyi,” ucap Mia teringat bahwa Fatur membawa gitar.

Setelah itu mereka semua bersenang-senang dengan gembiranya, nyanyi bersama dengan diiringi gitar dan juga bersama orang tersayang.

Bianca terus mendekati Devan, sekarang dia memeluk tangan Devan dengan modus kedinginan padahal api unggun menyala dihadapannya.

Adel yang kesal melihatnya, mengalihkan perhatian dengan berjalan sedikit menjauh. Adel duduk di bawah pohon yang rindang dengan indahnya pemandangan langit malam.

“Indahnya…” suara lembut Adit sedikit mengagetkan Adel dari belakang.

Adel yang mendengarnya langsung menoleh me sumber suara.

"Adit?"

Terpopuler

Comments

Bagus Effendik

Bagus Effendik

boom like ya

2021-02-10

0

Esti. W

Esti. W

jadi pingin kemping hihii

2020-10-31

1

ayyona

ayyona

nitip jempol duyu 😍😘

2020-10-15

1

lihat semua
Episodes
1 Hari Pertama
2 Bekas Luka!
3 Hukuman dan Balas Dendam
4 Rasa Penasaran
5 Masa Lalu
6 Masuk Rumah Sakit
7 Sahabat Karib
8 Ternyata Dia
9 Perasaan yang Kacau Balau
10 Menaruh Harapan dan Kecewa
11 Putra
12 Membohongi Diri Sendiri
13 Demam
14 Menyebalkan..
15 Alice!
16 Hutang Maaf!
17 Si Dingin dari Kutub Selatan
18 Camping!
19 Camping 2
20 Serigala!
21 Jurang!
22 Racun!!
23 Berbisik Geli
24 Pesta Ulang Tahun
25 CPR!
26 Kenapa ada sama Kamu!
27 FLASHBACK
28 Pertemuan Pertama
29 FLASHBACK OFF
30 Cita-Cita
31 Kembali
32 Momen
33 Kelulusan
34 Selamat Tinggal
35 Secepatnya Pergi
36 7 Tahun Kemudian
37 Pertemuan Kembali
38 Blacklist
39 5 Menit Sebelum Kejadian
40 Kejadian 2 tahun lalu
41 Kecelakaan Pesawat
42 Flashback On
43 Flashback Off
44 Kevin!
45 Pacar Baru
46 Salah Paham!
47 Udah cukup lo yang dilupain
48 Obat
49 Rumah Sakit
50 Pesta
51 Preman
52 Teror
53 Cowok Gila
54 Dia Emang gak Inget
55 Perpustakaan
56 Dasar Bodoh
57 Kesempatan
58 Hasil Uji
59 Teman-teman
60 Dev, ikut gue!
61 Satu Atap
62 Pengkhianat
63 Tuan, sekarang kamu adalah milikku
64 Terbongkar!
65 Nisa!!
66 Terekspos
67 Aku Sayang Kamu
68 Salah Mencintai Seseorang
69 Pembatalan Pertunangan
70 Kecelakaan
71 Sepupu
72 Tunangan Baru
73 Hal Luar Biasa
74 Sadar
75 Berhasil
76 Panas
77 Kabar Duka
78 Merebut Kembali
79 Pesta Pertunangan
80 Nggak ada Yang Jomblo
81 Kanker
82 Suruhan
83 Berkas
84 Pelatuk
85 Bye, by
86 Hari Pernikahan
87 I Love You
88 Rencana
89 Pameran
90 Tenang
91 Hadiah
92 Rencana Baru
93 Bulan Madu
94 6 tahun berlalu
95 Berangkat Sekolah
96 Diculik
97 Kecelakaan
98 Menaiki Jurang
99 ~End~
Episodes

Updated 99 Episodes

1
Hari Pertama
2
Bekas Luka!
3
Hukuman dan Balas Dendam
4
Rasa Penasaran
5
Masa Lalu
6
Masuk Rumah Sakit
7
Sahabat Karib
8
Ternyata Dia
9
Perasaan yang Kacau Balau
10
Menaruh Harapan dan Kecewa
11
Putra
12
Membohongi Diri Sendiri
13
Demam
14
Menyebalkan..
15
Alice!
16
Hutang Maaf!
17
Si Dingin dari Kutub Selatan
18
Camping!
19
Camping 2
20
Serigala!
21
Jurang!
22
Racun!!
23
Berbisik Geli
24
Pesta Ulang Tahun
25
CPR!
26
Kenapa ada sama Kamu!
27
FLASHBACK
28
Pertemuan Pertama
29
FLASHBACK OFF
30
Cita-Cita
31
Kembali
32
Momen
33
Kelulusan
34
Selamat Tinggal
35
Secepatnya Pergi
36
7 Tahun Kemudian
37
Pertemuan Kembali
38
Blacklist
39
5 Menit Sebelum Kejadian
40
Kejadian 2 tahun lalu
41
Kecelakaan Pesawat
42
Flashback On
43
Flashback Off
44
Kevin!
45
Pacar Baru
46
Salah Paham!
47
Udah cukup lo yang dilupain
48
Obat
49
Rumah Sakit
50
Pesta
51
Preman
52
Teror
53
Cowok Gila
54
Dia Emang gak Inget
55
Perpustakaan
56
Dasar Bodoh
57
Kesempatan
58
Hasil Uji
59
Teman-teman
60
Dev, ikut gue!
61
Satu Atap
62
Pengkhianat
63
Tuan, sekarang kamu adalah milikku
64
Terbongkar!
65
Nisa!!
66
Terekspos
67
Aku Sayang Kamu
68
Salah Mencintai Seseorang
69
Pembatalan Pertunangan
70
Kecelakaan
71
Sepupu
72
Tunangan Baru
73
Hal Luar Biasa
74
Sadar
75
Berhasil
76
Panas
77
Kabar Duka
78
Merebut Kembali
79
Pesta Pertunangan
80
Nggak ada Yang Jomblo
81
Kanker
82
Suruhan
83
Berkas
84
Pelatuk
85
Bye, by
86
Hari Pernikahan
87
I Love You
88
Rencana
89
Pameran
90
Tenang
91
Hadiah
92
Rencana Baru
93
Bulan Madu
94
6 tahun berlalu
95
Berangkat Sekolah
96
Diculik
97
Kecelakaan
98
Menaiki Jurang
99
~End~

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!