Episode 17

Melihat masya yang tidur dengan nyenyak feri tidak tega membangunknnya. Feri menggendong masya kedalam rumah yang sudah disambut oleh mama masya didepan pintu.

"Ya ampun masya kok bisa tidur gitu", ucap mama masya lalu menunjukkan kamar masya dan feri langsung membawanya kekamarnya.

Setelah feri menidurkan masya ditempat tidurnya. Feri melihat lihat kamar masya. Banyak sekali foto2 dikamar masya. Feri tertuju pada satu foto, didalam foto itu ada masya dan dua sahabatnya itu.

Miko? ucap feri, oh ternyata mereka satu sekolah gumam feri, dia jadi lebih penasaran siapa masya sebenarnya. Feri keluar dari kamar masya menemui mama masya yang sudah menunggu diruang tamu.

"Tante suka barang barang nya" ucap feri lalu duduk disofa depan mama masya.

"Ooh jadi kamu yang bawa kemari nak" ucap mama masya lalu tersenyum. Sebenarnya bagus nak tapi itu kebanyakan yang kamu bawa, rumah kami tidak cukup sudah seperti mau buka toko aja rumah ini huft gumam mama masya dalam hatinya

"iya tante, nama ku feri tante. Apa tante juga tidak mengenal saya" ucap feri yang antusias mendengar jawaban mama masya berharap mama masya mengenal nya.

"Ya kenal kan barusan kamu udah bilang nak " ucap mama masya terseyum. Hancur sudah harapannya yang dia kira mengenal dia sebagai bos besar di perusahaan ternama. Kenapa cuma keluarga ini yang tidak kenal dia fikir ferry.

Ferry yang tadinya tersenyum sangat cerah mendengar jawaban mama masya berubah seketika seakan awan cerah itu tertutup mendung. Apa memang mereka tidak pernah nonton tv ya gumam ferry.

"Tante bisa panggil saya ferry aja" ucap feri menekuk mukanya seperti baju yang belum disetrika itu.

"Ya nak feri terima kasih banyak. Apa nak feri tadi yang jemput masya kerja? tanya mama masya yang tidak mengerti hari ini masya tidak berangkat bekerja karna ulah feri.

"Tidak tante hari ini masya tidak bekerja, saya tadi ajak dia jalan2. sebelumnya maaf tidak sempat berpamitan kepada tante" ucap feri

"gak apa apa sih nak malah tante bersyukur kamu ajak masya jalan jalan. Setelah papa masya meninggal masya hampir tidak pernah jalan - jalan menikmati masa mudanya, dia memilih bekerja membantu tante. Padahal tante sudah melarang masya tapi masya anak yang keras kepala" mama masya bercerita tentang masya membuat air mata nya menetes.

feri antusias mendengarkan cerita mama masya itu "apa papa masya sudah lama meninggal tante"ucap feri

"ya udah dua bulan lebih nak.masya anak yang baik, dia sangat pintar" ucap mama masya sedih "maaf ya nak jadi certa panjang lebar"

Setelah mereka bercakap cakap feri berpamitan pulang karna memang sudah pukul 10. "tante feri pamit dulu" ucap feri lalu beranjak dari tempat duduknya.

"Iya nak" jawab mama masya lalu mengantarkan feri keluar ke mobilnya. Mobil feri melaju meninggalkan rumah masya. Mama masya masuk kedalam rumah dan melihat masya masih tertidur pulas.

Pagi hari..............

Eemmm udah dikamar ya. Om gila itu baik juga ternyata gumam masya yang menggeliat masih belum beranjak dari tempat tidur.

Mama masya sudah berada didapur membuat kue pesanan seperti biasanya. Masya menghampiri mamanya didapur sebelum kedapur masya dikagetkan dengan begitu banyak barang dirumahnya. Melihat ruang tamu juga semua perabot diganti dengan yang lebih baru. Masya lari kedapur menemui mamanya

"sayang udah bangun ya, kenapa lari2 sih" tanya mama masya. Masya juga masih bingung didapur perabot juga sudah diganti dengan yang lebih bagus .

"Apa mama beli semua barang2 ini?" tanya masya. Sambil menunggu jawaban dari mamanya dia berjalan membuat susu dan roti seperti biasa untuk sarapan pagi. Mama masya tersenyum mendengar pertanyaan anaknya itu.

"Oh jadi kamu lari gara - gara perabotan ini" ucap mama masya.

"iya lah ma , dapet uang dari mana ? kan semunya pasti mahal, kita mana ada uang sebanyak itu". Ucap masya memanyunkan bibirnya yang seksi itu.

"Ini semua nak feri yang belikan sayang, dia baik kan." ucap mama memuji ferry.

Oh ternyata om gila yang beli pantas saja. Ini kan butuh uang banyak, pantas saja aku tidak kepanasan semalam tidur kayaknya ada ac juga deh dikamarku gumam masya .

terimaksih kaka sudah mampir membaca novelku mohon kritik dan sarannya

Terpopuler

Comments

Rita Ratnawati

Rita Ratnawati

msh bnyk typo bertebaran Thor
tlong d perbaiki
semangat..

2020-04-01

0

Amelisa cherry Salsabila

Amelisa cherry Salsabila

untung 900 kwh watt nya jd listriknya kuat nampung haaaaaa tarikan boros

2020-02-10

5

Yulia Mutiara Putri

Yulia Mutiara Putri

lah thor....perabotan sebanyak itu gmana byar listriknya....

2020-02-02

3

lihat semua
Episodes
1 Episode 1
2 Episode 2
3 Episode 3
4 Episode 4
5 Episode 5
6 Episode 6
7 Episode 7
8 Episode 8
9 Episode 9
10 Episode 10
11 Episode 11
12 Episode 12
13 Episode 13
14 Episode 14
15 Episode 15
16 Episode 16
17 Episode 17
18 Episode 18
19 Episode 19
20 Episode 20
21 Episode 21
22 Episode 22
23 Episode 23
24 Episode 24
25 Episode 25
26 Episode 26
27 Episode 27
28 Episode 28
29 Episode 29
30 Episode 30
31 Episode 31
32 Episode 32
33 Episode 33
34 Episode 34
35 Episode 35
36 Episode 36
37 Episode 37
38 Episode 38
39 Episode 39
40 Episode 40
41 Episode 41
42 Episode 42
43 Episode 43
44 Episode 44
45 Episode 45
46 Episode 46
47 Episode 47
48 Episode 48
49 Episode 49
50 Episode 50
51 Episode 51
52 Episode 52
53 Episode 53
54 Episode 54
55 Episode 55
56 Episode 56
57 Episode 57
58 Episode 58
59 Episode 59
60 Episode 60
61 Episode 61
62 Episode 62
63 Episode 63
64 Episode 64
65 Episode 65
66 Episode 66
67 Episode 67
68 Episode 68
69 Episode 69
70 Episode 70
71 Episode 71
72 Episode 72
73 Episode 73
74 Episode 74
75 Episode 75
76 Episode 76
77 Episode 77
78 Episode 78
79 Episode 79
80 Episode 80
81 Episode 81
82 Episode 82
83 Episode 83
84 Episode 84
85 Episode 85
86 Episode 86
87 Episode 87
88 Episode 88
89 Episode 89
90 Episode 90
91 Episode 91
92 Episode 92
93 Episode 93
94 Episode 94
95 Episode 95
96 Episode 96
97 Episode 97
Episodes

Updated 97 Episodes

1
Episode 1
2
Episode 2
3
Episode 3
4
Episode 4
5
Episode 5
6
Episode 6
7
Episode 7
8
Episode 8
9
Episode 9
10
Episode 10
11
Episode 11
12
Episode 12
13
Episode 13
14
Episode 14
15
Episode 15
16
Episode 16
17
Episode 17
18
Episode 18
19
Episode 19
20
Episode 20
21
Episode 21
22
Episode 22
23
Episode 23
24
Episode 24
25
Episode 25
26
Episode 26
27
Episode 27
28
Episode 28
29
Episode 29
30
Episode 30
31
Episode 31
32
Episode 32
33
Episode 33
34
Episode 34
35
Episode 35
36
Episode 36
37
Episode 37
38
Episode 38
39
Episode 39
40
Episode 40
41
Episode 41
42
Episode 42
43
Episode 43
44
Episode 44
45
Episode 45
46
Episode 46
47
Episode 47
48
Episode 48
49
Episode 49
50
Episode 50
51
Episode 51
52
Episode 52
53
Episode 53
54
Episode 54
55
Episode 55
56
Episode 56
57
Episode 57
58
Episode 58
59
Episode 59
60
Episode 60
61
Episode 61
62
Episode 62
63
Episode 63
64
Episode 64
65
Episode 65
66
Episode 66
67
Episode 67
68
Episode 68
69
Episode 69
70
Episode 70
71
Episode 71
72
Episode 72
73
Episode 73
74
Episode 74
75
Episode 75
76
Episode 76
77
Episode 77
78
Episode 78
79
Episode 79
80
Episode 80
81
Episode 81
82
Episode 82
83
Episode 83
84
Episode 84
85
Episode 85
86
Episode 86
87
Episode 87
88
Episode 88
89
Episode 89
90
Episode 90
91
Episode 91
92
Episode 92
93
Episode 93
94
Episode 94
95
Episode 95
96
Episode 96
97
Episode 97

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!