Ch- 14. Situasi Yang Sulit.

Ch- 14. Situasi Yang Sulit.

Waktu berlalu dengan sangat cepat, tidak terasa sudah dua Minggu berlalu sejak Ming Xuan dan Qiao Ning kembali ke keluarga Ming, selama dua Minggu tersebut, Ming Xuan dan Qiao Ning terus meningkatkan kekuatannya untuk menghadapi bencana petir surga yang akan segera datang.

Meskipun tingkat kultivasi Ming Xuan sudah bisa dikatakan sangat tinggi untuk pemuda seusianya, bahkan kekuatannya mampu menyaingi kultivator yang berada satu ranah lebih tinggi darinya, tapi jika berhadapan dengan kekuatan petir surga, kekuatan Ming Xuan masih sangat jauh dari kata cukup.

Begitu juga dengan Qiao Ning, yang kekuatannya masih sangat jauh bila dibandingkan dengan Ming Xuan, namun Qiao Ning tentunya lebih unggul saat menghadapi bencana petir surga nantinya, karena tubuh Qiao Ning adalah tubuh yang terbuat dari kekuatan petir surga, atau tubuh yang khusus untuk menampung kekuatan petir surga.

Saat ini, kesadaran Ming Xuan sedang berada di dalam ruang jiwanya sendiri, bersama dengan Yufei dan Qing Lin An sang penjaga pedang emas, mereka bertiga sedang berdiskusi mengenai bencana petir surga, serta cara untuk mengatasi kekuatannya yang sangat luar biasa.

"Lin An, apa aku bisa menggunakan pedang emas untuk menahan kekuatan petir surga?" tanya Ming Xuan.

"Tentu saja bisa tuan, tapi pedang emas hanya bisa digunakan saat Sambaran petir surga yang ke-tujuh sampai selesai" jawab Qing Lin An.

"Tuan, untuk menghadapi sambaran yang pertama sampai ke-enam, sebaiknya tuan menggunakan pedang kayu roh dan segel petir surga yang ada di tangan tuan" ucap Yufei.

"Yang dikatakan oleh saudara Yufei memang benar, karena pada dasarnya kekuatan petir surga juga berasal dari energi kehidupan, tapi tidak terlalu besar, tentu saja pedang kayu roh bisa digunakan untuk menahan beberapa Sambaran" ujar Qing Lin An membenarkan.

"Satu hal lagi yang harus tuan ingat, saat menghadapi sambaran petir surga, sebaiknya tuan dan Qiao Ning tetap bersama, dengan begitu kalian berdua akan memiliki kekuatan yang cukup untuk menahan setiap sambarannya" ucap Yufei.

"Aku juga mengetahui hal itu, tapi masalahnya, kekuatan petir surga masih terlalu besar untuk kami berdua" ujar Ming Xuan.

"Tuan, aku sangat yakin kalau tuan akan berhasil melewati sembilan sambaran tersebut, karena hanya tuan yang memiliki takdir untuk menyelamatkan dunia ini dari kehancuran" ucap Yufei.

"Semoga saja" ujar Ming Xuan.

Bencana petir surga sendiri adalah Sambaran petir merah yang memiliki kekuatan yang sangat dahsyat, bahkan kekuatan dari satu sambaran petir surga mampu membunuh kultivator ranah Supreme Immortal dengan sangat mudah, namun jika berhasil melewatinya, maka akan mendapatkan kekuatan yang sangat luar biasa.

Bencana petir surga juga memiliki sembilan tingkatan, atau sembilan sambaran petir, yang mana di setiap sambarannya memiliki kekuatan yang berbeda-beda, semakin tinggi tingkatannya maka kekuatannya juga akan semakin dahsyat.

Selama ini hanya ada satu orang yang berhasil melewati sembilan sambaran tersebut, yang tidak lain adalah kultivator yang telah menciptakan pedang emas, yang sekarang berada dalam tubuh Ming Xuan.

Karena kekuatannya yang terlalu dahsyat, banyak kultivator yang tidak mau berurusan dengan bencana petir surga, meskipun mereka telah mengetahui apa yang akan mereka dapatkan jika berhasil.

Bahkan sang dewa iblis Yama juga tidak mau mengambil resiko untuk menahan kekuatan petir surga, terlebih lagi, kekuatan petir surga adalah salah satu kekuatan yang bisa memusnahkan bangsa iblis.

"Satu hal lagi yang ingin aku tanyakan kepada kalian berdua, apa kalian mengetahui dimana petir itu akan muncul?" tanya Ming Xuan.

"Tentu saja tuan, petir sembilan surga akan muncul di benua tengah, tepatnya di gunung Linshan" jawab Qing Lin An.

"Apa? Kenapa bisa muncul di sana?" tanya Ming Xuan penasaran.

"Ada dua tempat yang memiliki kekuatan petir di benua ini, yang pertama adalah puncak gunung Linshan, yang kedua adalah danau es yang ada di benua selatan, tapi petir surga tidak mungkin muncul di benua selatan, karena kekuatan petir di danau es tersebut tidak alami" jawab Yufei.

"Tidak alami? Maksudmu?" tanya Ming Xuan bingung.

"Kekuatan petir yang ada di danau es berasal dari mutiara petir yang berada di dasar danau. Selain itu, mutiara petir tersebut juga dijaga oleh seekor naga, jadi sangat tidak mungkin petir surga akan muncul di sana" jawab Yufei.

"Baiklah, kalau begitu aku akan kembali ke benua tengah sekarang juga, karena petir surga akan muncul tidak lama lagi" ucap Ming Xuan, kemudian menghilang dari hadapan mereka berdua.

Tidak lama kemudian, Ming Xuan yang sedang berkultivasi di kamarnya langsung mengakhiri kultivasinya. Setelah itu, Ming Xuan langsung bergegas menuju ke tempat Qiao Ning untuk menemuinya, karena sekarang mereka harus segera kembali ke benua tengah.

Setelah berada di ruangan tersebut, Ming Xuan cukup terkejut saat melihat kakek dan kedua pamannya juga berada di sana, Ming Xuan bahkan cukup kaget saat melihat Qiao Ning yang ternyata telah menyelesaikan kultivasinya.

"Xuan'er, kebetulan sekali kau datang ke sini, padahal kami ingin pergi ke kediamanmu, karena ada yang ingin kami bicarakan" ucap Ming Xingsheng.

"Kebetulan sekali, karena aku juga ingin menyampaikan sesuatu kepada kalian" ujar Ming Xuan, kemudian duduk di salah satu kursi yang ada disana.

"Jadi, apa yang ingin kakek bicarakan denganku?" tanya Ming Xuan.

"Sebenarnya kami telah merencanakan ini sejak awal, tapi kami baru saja selesai membicarakannya" jawab Ming Shilin.

"Memangnya apa yang kalian rencanakan?" Ming Xuan nampak sangat penasaran.

"Kami merencakan pernikahanmu dengan Ning'er" jawab Ming Xingsheng.

"Apa?!" ujar Ming Xuan kaget.

"Benar sekali, kami sudah membicarakan ini dengan Ning'er, tapi dia ingin mendengar pendapatmu lebih dulu" ucap Ming Xingsheng.

Ming Xuan menghela nafas panjang sambil memijat dahinya, entah kenapa kepalanya tiba-tiba terasa pusing saat mendengar perkataan kakeknya, Ming Xuan bahkan tidak pernah menyangka bahwa yang akan mereka sampaikan adalah masalah pernikahan.

"Xuan'er, paman juga ingin mendengar pendapatmu" ucap Ming Shing.

Ming Xuan diam untuk sejenak, ia kemudian memandang Qiao Ning yang sejak tadi hanya diam dan tertunduk malu, meskipun belum terlalu lama bersama Qiao Ning dan tidak mempunyai pengalaman tentang jatuh cinta, tapi Ming Xuan juga tidak memungkiri bahwa sebenarnya dia mulai menyukai gadis tersebut.

"Ini benar-benar situasi yang sulit" batin Ming Xuan.

"Maaf tapi aku rasa ini terlalu cepat, bukannya aku menolak rencana kalian ataupun tidak menyukai Qiao Ning, tapi untuk saat ini aku benar-benar tidak memikirkan tentang pernikahan, karena masih ada tugas berat yang harus aku lakukan" ucap Ming Xuan memberikan pendapatnya.

"Terlebih lagi, aku dan Qiao Ning harus menghadapi bencana petir surga yang akan segera datang, belum lagi masalah Yama yang telah bangkit dan terakhir, aku masih harus..."

"Tidak apa-apa, aku sudah mengerti sekarang!" ujar Qiao Ning, kemudian memaksakan dirinya untuk tersenyum.

"Xuan'er, kakek benar-benar kecewa denganmu, bagaimana bisa kau berbicara seperti itu dihadapan seorang gadis yang menyukaimu!" Ming Xuan berbicara dengan nada keras.

"Aku tidak bermaksud seperti itu, tapi aku benar-benar belum siap untuk pernikahan, karena aku masih ingin meyakinkan diriku sendiri, apakah yang aku rasakan ini benar-benar suka pada Qiao Ning atau hanya sekedar mengagumi" ucap Ming Xuan

"Memangnya apa yang sekarang kau rasakan?" tanya Ming Shilin.

"Entahlah paman, aku juga tidak mengerti, tapi saat aku bersama Qiao Ning, aku benar-benar merasa nyaman dan tenang, aku juga merasa sangat marah saat dia terluka, aku bahkan merasa takut kehilangannya" jawab Ming Xuan.

"Qiao Ning, aku benar-benar minta maaf karena masih belum bisa menikah denganmu, tapi bukan berarti aku menolak, mungkin sebaiknya kita lebih mendekatkan diri satu sama lain sebagai sepasang kekasih" ucap Ming Xuan.

"Tidak perlu minta maaf, karena aku juga belum siap untuk menikah" jawab Qiao Ning.

Setelah itu, Ming Xuan langsung meminta izin kepada keluarganya untuk kembali ke benua tengah bersama Qiao Ning, karena mereka berdua harus menghadapi bencana petir surga yang akan segera datang, jika mereka terlambat, maka semuanya akan sia-sia dan tidak akan ada lagi yang bisa menghentikan Yama.

...ΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩ...

Terpopuler

Comments

Nanik S

Nanik S

Mereka berdua memang sangat Aneh dan lucu juga

2025-04-11

0

y@y@

y@y@

⭐👍🏿👍👍🏿⭐

2024-12-02

0

lihat semua
Episodes
1 Ch- 01. Kembali Ke Benua Timur.
2 Ch- 02. Perayaan Kecil Keluarga Ming.
3 Ch- 03. Kembali Ke Sekte Merpati Emas.
4 Ch- 04. Hadapi Aku!
5 Ch- 05. Informasi Racun.
6 Ch- 06. Tiba Di Kota Zhimo.
7 Ch- 07. Orang-Orang Bodoh!
8 Ch- 08. Sebuah Tantangan!
9 Ch- 09. Menyelesaikan Dendam 1.
10 Ch- 10. Menyelesaikan Dendam 2.
11 Ch- 11. Menghentikan Kehancuran.
12 Ch- 12. Kematian Hui Feng.
13 Ch- 13. Membantu Tang Wu.
14 Ch- 14. Situasi Yang Sulit.
15 Ch- 15. Bencana Petir Surga 1.
16 Ch-16. Bencana Petir Surga 2.
17 Ch- 17. Bencana Petir Surga Berakhir.
18 Ch- 18. Berkah Setelah Bencana?
19 Ch- 19. Sumpah Ming Xuan!
20 Ch- 20. Kau Adalah Saudaraku!
21 Ch- 21. Bertemunya Tiga Bawahan.
22 Ch- 22. Rival Abadi.
23 Ch- 23. Menuju Kekaisaran Xian.
24 Ch- 24. Menyerang Ibukota Kekaisaran Xian.
25 Ch- 25. Dewa Kematian Yang Baik?
26 Ch- 26. Jurus Seribu Pedang.
27 Ch- 27. Menguasai Jurus Seribu Pedang!
28 Ch- 28. Persiapan Pesta Keluarga Ming.
29 Ch- 29. Persiapan Perayaan.
30 Ch- 30. Rahasia Besar Ming Mei (Chao Xiang).
31 Ch- 31. Chao Xiang.
32 Ch- 32. Kesedihan Dan Kebahagiaan.
33 Ch- 33. Pengganggu!
34 Ch- 34. Masalah Kota Yanliang 1.
35 Ch- 35. Masalah Kota Yanliang 2.
36 Ch- 36. Masalah Kota Yanliang 3.
37 Ch- 37. Rumah Yun Chen.
38 Ch- 38. Menghadapi Monster Laut (Babak II).
39 Ch- 39. Kematian Monster Laut.
40 Ch- 40. Meninggalkan Kota Yanliang.
41 Ch- 41. Tiba Di Benua Utara.
42 Ch- 42. Menyapa Dengan Ramah?
43 Ch- 43. Berita Besar!
44 Pengumuman!
45 Ch- 44. Kekhawatiran Chao Hao.
46 Ch- 45. Kehebohan Di Ibukota Kekaisaran.
47 Ch- 46 Klan Darah Iblis.
48 Ch- 47. Pembantaian Klan Darah Iblis (Bagian 1).
49 Ch- 48. Pembantaian Klan Darah Iblis (Bagian 2).
50 Ch- 49. Pembantaian Klan Darah Iblis (End).
51 Ch- 50. Rencana Untuk Menyamar.
52 Ch- 51. Kembalinya Sang Jendral Naga (Bagian 1).
53 Ch- 52. Kembalinya Sang Jendral Naga (Bagian 2).
54 Ch- 53. Kembalinya Sang Jendral Naga (Bagian 3).
55 Ch- 54. Kembalinya Sang Jendral Naga (Bagian 4).
56 Ch- 55. Chao Chun Zhe.
57 Ch- 56. Maafkan Kakek.
58 Ch- 57. Dewa Yang Keji.
59 Ch- 58. Kekuatan Mutlak!
60 Ch- 59. Profound God.
61 Ch- 60. Permintaan Shuo Xue.
62 Ch- 61. Iblis Kembar (Zhang Lun & Zhang Lie).
63 Ch- 62. Kelicikan Kaisar Lang.
64 Ch- 63. Maaf, Aku Tidak Tertarik!
65 Ch- 64. Ibukota Kekaisaran Lang.
66 Ch- 65. Bertemu Iblis Kembar.
67 Ch- 66. Ming Xuan Vs Iblis Kembar.
68 Ch- 67. Pilihan Yang Bagus!
69 Ch- 68. Pembicaraan Di Hutan.
70 Ch- 69. Menyerang Ibukota Kekaisaran Lang.
71 Ch- 70. Pertarungan Di Istana Kekaisaran.
72 Ch- 71. Misteri Kekaisaran Lang (Bagian 1).
73 Ch- 72. Misteri Kekaisaran Lang (Bagian 2).
74 Ch- 73. Misteri Kekaisaran Lang (Bagian 3).
75 Ch- 74. Misteri Kekaisaran Lang (Bagian 4).
76 Ch- 75. Ras Iblis Abadi.
77 Ch- 76. Dia Adalah Raja?
78 Ch- 77. Persiapan Sebelum Perang.
79 Ch- 78. Lupakan Saja, Aku Tidak Peduli!
80 Ch- 79. Mencari Kristal 9 Surgawi.
81 Ch- 80. Kemarahan Yufei.
82 Ch- 81. Gunung Hangshan (Bagian 1).
83 Ch- 82. Gunung Hangshan (Bagian 2).
84 Ch- 83. Gunung Hangshan (Bagian 3).
85 Ch- 84. Gunung Hangshan (Bagian 4).
86 Ch- 85. Gunung Hangshan (Bagian 5).
87 Ch- 86. Gunung Hangshan (Bagian 6).
88 Ch- 87. Kristal 9 Surgawi Yang Ke Dua.
89 Ch- 88. Melakukan Penyerapan.
90 Ch- 89. Apa Yang Terjadi?
91 Ch- 90. Serangan Sekte Harimau Hitam.
92 Ch- 91. Rencana Balas Dendam.
93 Ch- 92. Air Mata Darah Ming Xuan.
94 Ch- 93. Restu Sang Ibu.
95 Ch- 94. Keinginan Ming Mei.
96 Ch- 95. Saudara Kembar Ming Xuan?
97 Ch- 96. Pertanyaan Yang Sulit.
98 Ch- 97. Melamar?
Episodes

Updated 98 Episodes

1
Ch- 01. Kembali Ke Benua Timur.
2
Ch- 02. Perayaan Kecil Keluarga Ming.
3
Ch- 03. Kembali Ke Sekte Merpati Emas.
4
Ch- 04. Hadapi Aku!
5
Ch- 05. Informasi Racun.
6
Ch- 06. Tiba Di Kota Zhimo.
7
Ch- 07. Orang-Orang Bodoh!
8
Ch- 08. Sebuah Tantangan!
9
Ch- 09. Menyelesaikan Dendam 1.
10
Ch- 10. Menyelesaikan Dendam 2.
11
Ch- 11. Menghentikan Kehancuran.
12
Ch- 12. Kematian Hui Feng.
13
Ch- 13. Membantu Tang Wu.
14
Ch- 14. Situasi Yang Sulit.
15
Ch- 15. Bencana Petir Surga 1.
16
Ch-16. Bencana Petir Surga 2.
17
Ch- 17. Bencana Petir Surga Berakhir.
18
Ch- 18. Berkah Setelah Bencana?
19
Ch- 19. Sumpah Ming Xuan!
20
Ch- 20. Kau Adalah Saudaraku!
21
Ch- 21. Bertemunya Tiga Bawahan.
22
Ch- 22. Rival Abadi.
23
Ch- 23. Menuju Kekaisaran Xian.
24
Ch- 24. Menyerang Ibukota Kekaisaran Xian.
25
Ch- 25. Dewa Kematian Yang Baik?
26
Ch- 26. Jurus Seribu Pedang.
27
Ch- 27. Menguasai Jurus Seribu Pedang!
28
Ch- 28. Persiapan Pesta Keluarga Ming.
29
Ch- 29. Persiapan Perayaan.
30
Ch- 30. Rahasia Besar Ming Mei (Chao Xiang).
31
Ch- 31. Chao Xiang.
32
Ch- 32. Kesedihan Dan Kebahagiaan.
33
Ch- 33. Pengganggu!
34
Ch- 34. Masalah Kota Yanliang 1.
35
Ch- 35. Masalah Kota Yanliang 2.
36
Ch- 36. Masalah Kota Yanliang 3.
37
Ch- 37. Rumah Yun Chen.
38
Ch- 38. Menghadapi Monster Laut (Babak II).
39
Ch- 39. Kematian Monster Laut.
40
Ch- 40. Meninggalkan Kota Yanliang.
41
Ch- 41. Tiba Di Benua Utara.
42
Ch- 42. Menyapa Dengan Ramah?
43
Ch- 43. Berita Besar!
44
Pengumuman!
45
Ch- 44. Kekhawatiran Chao Hao.
46
Ch- 45. Kehebohan Di Ibukota Kekaisaran.
47
Ch- 46 Klan Darah Iblis.
48
Ch- 47. Pembantaian Klan Darah Iblis (Bagian 1).
49
Ch- 48. Pembantaian Klan Darah Iblis (Bagian 2).
50
Ch- 49. Pembantaian Klan Darah Iblis (End).
51
Ch- 50. Rencana Untuk Menyamar.
52
Ch- 51. Kembalinya Sang Jendral Naga (Bagian 1).
53
Ch- 52. Kembalinya Sang Jendral Naga (Bagian 2).
54
Ch- 53. Kembalinya Sang Jendral Naga (Bagian 3).
55
Ch- 54. Kembalinya Sang Jendral Naga (Bagian 4).
56
Ch- 55. Chao Chun Zhe.
57
Ch- 56. Maafkan Kakek.
58
Ch- 57. Dewa Yang Keji.
59
Ch- 58. Kekuatan Mutlak!
60
Ch- 59. Profound God.
61
Ch- 60. Permintaan Shuo Xue.
62
Ch- 61. Iblis Kembar (Zhang Lun & Zhang Lie).
63
Ch- 62. Kelicikan Kaisar Lang.
64
Ch- 63. Maaf, Aku Tidak Tertarik!
65
Ch- 64. Ibukota Kekaisaran Lang.
66
Ch- 65. Bertemu Iblis Kembar.
67
Ch- 66. Ming Xuan Vs Iblis Kembar.
68
Ch- 67. Pilihan Yang Bagus!
69
Ch- 68. Pembicaraan Di Hutan.
70
Ch- 69. Menyerang Ibukota Kekaisaran Lang.
71
Ch- 70. Pertarungan Di Istana Kekaisaran.
72
Ch- 71. Misteri Kekaisaran Lang (Bagian 1).
73
Ch- 72. Misteri Kekaisaran Lang (Bagian 2).
74
Ch- 73. Misteri Kekaisaran Lang (Bagian 3).
75
Ch- 74. Misteri Kekaisaran Lang (Bagian 4).
76
Ch- 75. Ras Iblis Abadi.
77
Ch- 76. Dia Adalah Raja?
78
Ch- 77. Persiapan Sebelum Perang.
79
Ch- 78. Lupakan Saja, Aku Tidak Peduli!
80
Ch- 79. Mencari Kristal 9 Surgawi.
81
Ch- 80. Kemarahan Yufei.
82
Ch- 81. Gunung Hangshan (Bagian 1).
83
Ch- 82. Gunung Hangshan (Bagian 2).
84
Ch- 83. Gunung Hangshan (Bagian 3).
85
Ch- 84. Gunung Hangshan (Bagian 4).
86
Ch- 85. Gunung Hangshan (Bagian 5).
87
Ch- 86. Gunung Hangshan (Bagian 6).
88
Ch- 87. Kristal 9 Surgawi Yang Ke Dua.
89
Ch- 88. Melakukan Penyerapan.
90
Ch- 89. Apa Yang Terjadi?
91
Ch- 90. Serangan Sekte Harimau Hitam.
92
Ch- 91. Rencana Balas Dendam.
93
Ch- 92. Air Mata Darah Ming Xuan.
94
Ch- 93. Restu Sang Ibu.
95
Ch- 94. Keinginan Ming Mei.
96
Ch- 95. Saudara Kembar Ming Xuan?
97
Ch- 96. Pertanyaan Yang Sulit.
98
Ch- 97. Melamar?

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!