Mereka pun akhirnya keluar dari ruang baca Putra Mahkota dengan posisi Jian An masih setia memeluk Gege nya sambil tersenyum bahagia.
Semua orang yang melihat itu pun terbengong dengan apa yang mereka lihat begitu pula dengan Qian He dan Yu Mei yang tak pernah melihat Jian An bersikap seperti itu.
Bahkan bukan hanya mereka saja para Penjaga Bayangan milik Putra Mahkota pun tercengang karena Tuan mereka adalah orang yang sangat dingin dan anti wanita, tapi kini ia dengan pasrah nya di peluk adik nya, sungguh seperti nya Putra Mahkota sangat menyayangi adik nya tersebut.
Ya memang Putra Mahkota terkenal akan berwajah dingin dan datarnya, sangat anti wanita tentu saja selain ibu dan adik kandungnya.
Namun jika kalau dengan ibunya ia sering bersentuhan tapi jika dengan adik nya ia tak pernah kenapa jawabannya karena dulu Jian An sangat pemalu dan penakut sehingga tak pernah berani menyentuh atau pula menatap mata Gege nya sendiri.
"Ayo, kita jalan - jalan di sekitar istana dulu baru nanti jika aku sudah bosan kita keluar dari istana"ucap Jian An kepada Gege nya dengan posisi Jian An kini hanya memeluk lengan Gege nya, karena pegal juga jika terus memeluk Gege nya itu dari samping.
"Baiklah terserah dengan mu saja, asal kau bahagia"ucap Putra Mahkota sambil tersenyum.
"Ya sudah ayo"ucap Jian An membalas senyum putra mahkota dan langsung menarik tangan Gege nya untuk mengikutinya.
'*E*h, tunggu kata - kata terakhir Gege tampan ku kok kayak judul lagu ya 'asal kau bahagia ' , 'batinya yang saat itu mengingat lagu yang pernah ia nyanyi kan sambil berteriak melepas kan kekesalannya dan beban karena mantan pacar bod*h nya. yang lebih memilih Pela*ur itu dari pada dirinya yang telah lama mencintainya dan bersamanya, alhasil hidup mantan nya itu hancur dan meminta kembali kepadanya.
Hello!!!, Lo pikir Safa atau Jian An mau sama bekas orang, lagian juga ia tau kalau mantan pacarnya itu pernah berhubungan tubuh dengan Pela*ur itu, jadi Jian An gak mau ya sama orang yang udah gak perj*ka lagi, ingat Jian An GAK MAU SAMA ORANG YANG GAK LAGI PERJ*KA.
Mereka terus menelusuri lorong - lorong istana di ikuti oleh pandangan melongo dan tak percaya oleh para Pelayan dan Pengawal yang lewat dan tak sengaja melihatnya.
Sepanjang jalan Jian An terus tersenyum manis, dengan berjalan riang sambil memeluk tangan Gege nya, sedangkan Putra Mahkota ia berjalan dengan berwibawa tak lupa wajah datar dan dingin nya.
Sedangkan di aula pertemuan kaisar, Permaisuri, para Menteri, Pejabat, Jendral, Selir Li Yuyu, dan Putri Li Bo Doh yang mengandeng tangan tunangan nya yaitu Menteri Tang Chen Chun baru saja keluar dari aula pertemuan, jika kalian tanya kenapa Jian An sama Putra Mahkota tak ikut menghadiri acara pertemuan itu.
.............
Alasan Putra Mahkota ia harus menyelesaikan pekerjaan nya yang sudah menumpuk di dalam ruang bacanya toh lagi pula cuma bahas tentang acara pertunangan Putri Li Bo Doh dan Mentri Tang Chen Chun, ok alasan ini bisa di terima oleh Kaisar Li Hong Wei.
Alasan dari Jian An cukup mudah yaitu adalah ia lagi malas untuk menghadiri pertemuan itu lagi pula untuk apa ia menghadiri pertemuan itu yang cuma bahas acara pertunangan dari Putri Li Bo Doh, lebih baik iya rebahan dan ngemil di kamarnya, dan sesekali refresing ke luar Istana melihat cogan yang tentu saja alasan terakhir tak ia ucapkan ke pada ayahnya.
toh ia juga lebih suka terima beres, dia kan orang ter simpel di dunia ini, dan ter malas, sungguh ia tak mau susah - susah membahas sesuatu yang tak penting menurutnya,ok jawaban itu cukup membuat Kaisar Li Hong Wei terperangah, tapi ia tetap mengijinkannya untuk ikut dalam acara pertemuan itu.
.............
Back to story.
Jian An dan Putra Mahkota Li Xu Kai tak sengaja bertemu dengan rombongan Kaisar yang baru saja keluar dari aula pertemuan.
Seperti yang lainnya rombongan kaisar pun terkejut dengan posisi Jian An dan Putra Mahkota sekarang ini di mana Jian An saat ini sedang memeluk lengan berotot Putra Mahkota dengan erat seperti tak mau kehilangan, sedangkan putra mahkota terkesan biasa saja dengan menampilkan wajah datar.
"Salam kepada yang mulia kaisar dan permaisuri semoga di beri umur panjang"ucap Jian An dan Putra Mahkota sambil membungkuk hormat, saat ini Jian An melepas pelukan nya dari lengan Gege nya, namun setelah memberikan salam ia langsung menggenggam tangan Gege nya lagi dan hal itu membuat putra mahkota pasrah dengan perilaku baru adiknya.
Saat Jian An dan Putra Mahkota melihat para rombongan kais6ar keluar dari aula pertemuan Jian An langsung menarik tangan Putra Mahkota ke arah rombongan Kaisar.
Jian An yang sekarang ini menggenggam tangan Gege nya itu, langsung memeluk posesif Gege nya melihat tatapan genit dari para Putri Mentri atau pula Penjabat yang memang ikut dalam acara tersebut, tindakan nya itu pun di lihat oleh semua yang ada di sana.
Sekali lagi mereka di buat terperanga oleh tindakan Jian An.
Putri Li Bo Doh yang melihat itu hendak menjelek - jelek kan Putri Li Jian An.
"Putri Mahkota Li Jian An, sungguh tak pantas jika seorang perempuan memeluk laki - laki di depan orang banyak" ucapnya sambil menatap sinis Jian An.
Jian An jangan tanya ia kesal, sungguh kesal, hei tak lihat lah dulu diri mu sendiri yang sekarang sedang memeluk lengan laki - laki yang belum sah menjadi suami mu itu ka*pret.
"Oh, ya lalu bagaimana dengan diri mu yang memeluk lengan seorang laki - laki yang belum menjadi suami mu di depan umum putri, sedangkan aku wajar dia yang ku peluk adalah Gege ku, Gege kandungku jadi menurutku itu wajar"ucap Jian An tak kalah sinis dari Putri Li Bo Doh.
Wajah Putri Li Bo Doh sekarang menggelap, dan di tambah lagi bisik - bisik setan yang sedang menggosipkan dirinya.
'Benar kata Putri Jian An, yang di peluknya kan Gege nya bukan laki - laki lain tak seperti Putri Li Bo Doh yang memeluk seseorang yang belum menjadi suami nya'
'Ya benar, yang tak sopan itu Putri Li Bo Doh'
'Sungguh tak tau malu memeluk lengan laki - laki di depan umum*'
Begitulah sekiranya ucapan pedas dari para orang - orang di sana untuk Putri Li Bo Doh, wajah Putri Li Bo Doh semakin menggelap kini berubah merah antara marah dan malu.
"Setidaknya aku akan menikah sebentar lagi, sedangkan kau bahkan tak memiliki calon" ucap putr6i Li Bo Doh.
"Hahaha, calon ya sayangnya aku belum memikirkan untuk menikah, tak seperti mu yang sudah tak sabaran"ucap Putri Jian An sambil tertawa.
"Lagi pula calon suami mu itu bekas tunangan ku, bekas aja di banggain"ucap lagi Jian An.
Kini bukan hanya wajah Putri Li Bo Doh yang mengelap tapi juga Mentri Tang Chan Chun.
"Putri hamba tau jika Putri sangat mencintai hamba tapi tolong jangan mengungkit soal pertunangan kita lagi putri"ucap Mentri Tang Chan Chun sopan sambil menekan amarahnya, ya memang sebelum itu Mentri Tang Chan Chun menjadi tunangan Putri Li Bo Doh ia adalah tunangan dari Jian An namun pertunangan itu di batalkan oleh Mentri Tang Chan Chun yang merasa tak puas dengan Jian An, yang di rumorkan buruk rupa dan tak berbakat itu.
"Benar Putri jangan kamu ungkit lagi tentang pertunangan itu" ucap Putri Li Bo Doh berpura - pura sedih untuk mendapatkan perhatian dari orang - orang.
"Cih, untuk apa aku pungut bekas lagian ya....." ucap Jian An berhenti ia kemudian mendekat kearah Putri Li Bo Doh dan membisikan sesuatu yang hanya bisa di dengar oleh mereka berdua.
"Aku tak mau sama laki - laki yang udah gak perj*ka lagi, kalian berdua menurutku itu cocok yang satu sudah tak perja*a yang satunya lagi udah gak pr*wan" ucap Jian An yang seketika membuat tubuh Putri Li Bo Doh kaku, bagaiman ia bisa tau???, itulah yang ada di kepalanya saat ini.
Jian An pun berjalan menjauh dari Putri Li Bo Doh, menuju Gege nya dan memeluk kembali lengan Gege nya sambil berkata.
"terkejut heh" ucap Jian An sambil menyeringai.
.............
***Segini aja dulu😄
Maaf kalau gak bagus buat part yang ini, Author sebenarnya gak mau up tapi Author kasian sama para pembaca yang udah menungu cerita Author😊☺️
Jangan lupa like, vote, komen, dan share ya
bay👋👋👋👋👋👋***
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 114 Episodes
Comments
Fatimah Al Aina
ukuy ....mantap ,kena mental gak tuh wkwkwk
2022-05-24
1
Qhakimvv
eh eh eh eh bukan judul nya asalkan kau bahagia kah?
2021-11-11
2
anggrek violet
terkejut heh,,,,dkira Jian an masih mau sma bekasnya sendiri,,,,,BLUM HEH
2021-07-26
2