SETELAH MENIKAH

Tok tok tok....

"Kenapa?" tanya Alea dengan membuka pintu kamarnya.

"Nih, jangan boros boros Lo." kata Regantara dengan memberikan kartu debitnya pada Alea.

"Oke, makasih." jawab Alea yang langsung menutup pintunya membuat Regantara hanya berdecak kesal saja kemudian pergi.

Pagi ini keduanya akan berangkat sekolah seperti sebelumnya. Mereka akan menjalani hari-hari biasanya layaknya tidak pernah terjadi apapun di antara mereka. Alea sudah berlari kecil menuruni tangga dan memanggil Regantara tapi pria itu sudah berangkat lebih dulu alhasil Alea pun memesan taksi untuk ke sekolahnya.

Ia hanya menghela nafasnya saja karena sudah tahu jika ia akan kembali di hukum oleh Regantara. Ia tahu niat terselebung yang ada di pikiran pria itu.

benar saja sampai di sekolah, gerbang sudah di tutup dan ia tidak ada pilihan lain selain memanjat dinding belakang sekolah. tidak seperti biasanya ia justru berjalan dengan santainya seperti tidak terjadi apa-apa hingga ia tiba-tiba saja merasa merinding dan mengedarkan pandangannya. Dilihatnya Regantara tengah menatapnya dengan datar dari kejauhan tapi Alea akhirnya memilih berlari langsung ke kelasnya.

"Heh mau kemana Lo?" kata Regantara dengan menghalangi Alea.

"Udah lah jangan basa basi. Apa hukuman gue." kata Alea.

"Lo bersihin semua sampah yang ada di sekolah ini sampai bersih baru Lo bisa masuk kelas." kata Regantara kemudian berlalu pergi .

"Nyinyinyinyi....ngeselin banget tuh orang." kata Alea dengan sinisnya kemudian meletakkan tasnya dan mulai membersihkan sampah sampah yang ada di sekolah tersebut.

Bel istirahat pun berbunyi, banyak siswa yang berkerumun di halaman sekolah membuat Alea dan Lila pun juga ikut penasaran sehingga bertanya pada beberapa siswa yang akan kesana.

"Ada apa sih kok rame banget?" tanya Alea.

"Siswa pertukaran sekolah tuh dari SMA Bina Bangsa, cantik banget." jawabnya yang membuat Alea dan Lila saling tatap saja.

Di lihatnya Regantara dan beberapa guru juga menghampiri kerumunan itu dan entah apa yang di bicarakan tapi akhirnya mereka melihat paras cantik gadis yang menjadi pertukaran siswa tersebut. Terlihat sekali gadis yang berjalan di samping Regantara itu cukup akrab dengan Regantara.

"Ohh ternyata itu...tapi menurut gue cantikan Lo Al." kata Lila dengan membandingkan keduanya.

"Ya kan mata elo sama mata mereka beda. mata Lo salah kali." ujar Alea dengan mencubit pipi Lila dengan kesalnya.

"Udah ah ayo ke kantin." kata Lila

Memang jika di bandingkan dengan Alea, masih jelas cantik Alea. yang membuat berbeda karena gadis itu terlihat sangat memperhatikan penampilannya dan selalu menggunakan riasan yang tidak terlalu mencolok berbeda dengan Alea yang hanya akan memakai baju yang di rasa membuatnya nyaman saja. Jika saja Alea juga kerap kali memperhatikan penampilannya pastinya banyak siswa laki-laki yang akan tergila-gila dengannya

Di sisi lain, Regantara yang cukup terkejut melihat kedatangan kekasihnya yang ternyata sebagai pertukaran siswa, kini tengah mengajak kekasihnya itu ke belakang sekolah karena ia tidak mau jika ada siswa lain yang tahu hubungan mereka terutama Alea yang sekarang sudah menjadi istrinya.

"Kenapa ngga bilang?" kata Regantara.

"Surprise....kamu kaget ya??" tanya Lolly dengan tersenyum senang.

"Biasa aja." jawab Regantara.

"Kebiasaan banget sih. Pura-pura seneng kek apa kek gitu." ujar Lolly dengan mengerucutkan bibirnya.

Soal kata putus yang beberapa waktu lalu sempat Regantara katakan pada Lolly, itu semuanya tidak benar dan mereka tidak pernah putus sama sekali. tentang perjodohan memang Lolly tahu tapi tentang pernikahan Regantara dengan Alea gadis itu tidak tahu. Lolly hanya tau jika Regantara belum menikah sama sekali padahal nyatanya sebaliknya.

"Yaudah tapi untuk sementara waktu kita ngga boleh terlalu Deket kaya gini, maksudnya ya ngga usah nunjukin kalau kita ada hubungan." kata Regantara.

"Kenapa? kamu ada cewe lain di sekolah ini?" tanya Lolly dengan menatap Regantara curiga.

"Enggak. aku ngga mau ada gosip yahh enggak enggak tentang kita. jadi bersikap kaya temen biasa aja ya, aku mohon." kata Regantara yang membuat Lolly hanya menghela nafasnya saja kemudian mengangguk.

"Lah kalian berdua ngapain disini?" tanya Iyan yang memergoki mereka berdua.

"Nganterin dia buat keliling sekolah. Ayok." kata Regantara dengan menarik tangan Lolly pergi karena ia tidak mau ada kecurigaan padanya.

"Aneh banget sih." kata Iyan.

Sepulang sekolah Alea langsung melemparkan tubuhnya di ranjang empuknya. Ia masih memakai seragam lengkap dan tidak langsung mandi. beberapa saat kemudian ia langsung melepaskan semua bajunya dan hanya menyisakan tangtop dan celana pendeknya saja. Ia berjalan menuju dapur dan membuat makanan karena perutnya terasa lapar.

Dari dalam terdengar suara mobil Regantara yang datang tapi ia tidak dengar karena menggunakan earphone dengan volume tinggi.

"Cewe gila!!! bisa-bisanya dia pakai baju kaya gitu!!" kata Regantara dengan memalingkan wajahnya.

Kebetulan sekali Alea sudah selesai membuat makanannya dan membawanya ke ruang tamu sambil menonton tv. Tak sengaja matanya melihat Regantara yang akan masuk ke kamarnya tapi seperti biasanya Alea hanya akan cuek saja dan fokus dengan makanannya.

Sekarang Alea sudah tidak peduli lagi walaupun ia hanya menggunakan tangtop saja saat di depan Regantara. Pikirnya mereka sudah suami istri jadi tidak masalah tapi tetap saja ia tetap tidak akan menyerahkan mahkotanya begitu saja pada Regantara walaupun sudah menikah.

"Bisa ngga sih Lo pakai baju yang layak." kata Regantara dengan nada kesalnya.

"Ya ini baju gue pas di rumah. Kenapa? Lo ngga suka?" tanya Alea.

"Nggak. Pakai baju yang tertutup kek." kata Regantara.

"Gerah." kata Alea yang membuat Regantara menghidupkan AC nya.

"Tetep masih gerah, mendingan kalau Lo ngga suka liat gue kaya gini, Lo aja yang pergi, ngapain juga ngeliatin gue. Kurang kerjaan banget." kata Alea yang membuat Regantara berdecak kesal.

"Terserah Lo." seru Regantara dengan berlalu pergi.

"Hihhh aneh." gerutu Alea .

"Heh ambilin berkas gue di map kuning." teriak Regantara dari dalam mobil.

Alea yang kesal pun tetap mengambilkannya. Ia keluar dengan wajah di tekuknya. memang ia tidak suka jika ada orang lain yang menggangu waktu makannya bahkan orang tuanya saja tidak berani mengganggu Alea ketika sedang makan.

Alea melemparkan map itu dari kejauhan hingga sampai ke dalam mobil sehingga membuat isinya berantakan.

"Gila Lo ya!!!! Ini berkas penting, kalau rusak Lo mau tanggung jawab!!" kata Regantara dengan kesalnya.

"Bodo, ngga ada urusannya sama gue." ujar Alea dengan pergi.

"Cewe gila...gue yakin ini papa pasti ada masalah sama penglihatannya." kata Regantara kemudian pergi dengan mobilnya ke perusahaan.

Alea yang sudah tidak mood pun akhirnya membereskan makanannya dan ia simpan di kulkas untuk ia makan besok. pantang bagi Alea untuk membuang makanan yang masih layak untuk di makan. kemudian ia pun kembali menuju kamarnya dan menuju balkonnya untuk bersantai dan menggambar.

Saat sedang fokus, tiba-tiba saja ada panggilan dari sahabatnya Lila. Ia segera mengangkatnya dan terkejut ketika mendengar apa yang di katakan Lila. Buru-buru ia langsung bergegas memberesi apapun itu yang berhubungan dengan Regantara agar Lila tidak curiga.

"Ngapain mama kasih tahu Lila segala sih." ucap Alea dengan gugupnya.

"Huffttt...." ucapnya dengan mengedarkan pandangannya lagi apakah masih ada sesuatu yang berkaitan dengan Regantara atau tidak.

"Foto!!!" serunya kemudian langsung berlari mengambil kursi dan naik ke atasnya untuk mengambil foto yang berukuran lumayan besar itu. Ia meletakkannya di kamar Regantara kemudian menguncinya dan menghela nafasnya dengan lega.

Terpopuler

Comments

Elizabeth Zulfa

Elizabeth Zulfa

laaaahhh... nma pacarnya kok ganti... diawal Livy skrng lolly??

2024-01-29

1

Risma Farna

Risma Farna

ini yg baru ya??? kn dah disuruh putus ma Livy pas dikasi kabar ttg perjodohan ma bpknya... Rey minta balikan tpi Livynya ninggalin gitu aja... sorry klu salah ingat

2023-12-03

1

Rita Riau

Rita Riau

nama nya Loly livy ya Thor 🤔

2023-12-03

0

lihat semua
Episodes
1 MENDISIPLINKAN
2 PERJODOHAN
3 SEHARIAN NGGAK DI HUKUM? YA NGGAK MUNGKIN.
4 REY? REGANTARA???
5 TEPAT WAKTU
6 PERJANJIAN PERNIKAHAN
7 SETELAH MENIKAH
8 KEDATANGAN LILA
9 GOSIP BARU
10 TIDUR SERANJANG
11 DI HUKUM
12 DEMAM
13 PINGSAN
14 JEJAK ALAM
15 DI RAWAT
16 GARIS DUA
17 KEDATANGAN LOLLY
18 STRES
19 HARUS DI JAGA
20 LOLLY TAHU
21 KEDATANGAN MERTUA
22 LELAH DENGAN SEMUANYA.
23 SEMUA ADA BATAS KESABARANNYA
24 CALIFORNIA
25 MENDADAK BULAN MADU.
26 BERBAIKAN
27 SAMPAI DI RUMAH
28 KARENA LO ORANG PERTAMA BUAT GUE
29 POSESIF
30 MANGGIS
31 BAGAI CANDU
32 MENDADAK POSESIF
33 TURNAMEN SEPAK BOLA
34 CEMBURU
35 IKUT KE KANTOR
36 RINDU
37 JADI PENGUNTIT
38 TERBUKA
39 MARAH
40 KEJUTAN ULANG TAHUN
41 TUDUHAN
42 POMPA ASI
43 PENCURI
44 KONDISI MEREKA
45 PERMASALAHAN KANTOR
46 INSIDEN PENCULIKAN
47 ALEA DI SEKAP
48 OPERASI
49 PULANG
50 AURA BARU
51 WELCOME BABY MEYLIN
52 TERUNGKAP
53 SEDIKIT MASALAH
54 PERAN YANG SANGAT MENYENANGKAN
55 HARI KELULUSAN
56 KE KAMPUS
57 MENJADI PERWAKILAN DARI MAHASISWA BARU
58 FOTO DAN IMUNISASI
59 KEJUTAN ULANG TAHUN REGANTARA
60 MERASA ANEH
61 KECELAKAAN
62 MENINGGALKANNYA
63 PEMAKAMAN DAN KESEDIHAN
64 MEMPERKENALKAN MEYMEY
65 KEBAHAGIAAN
66 MENDAPAT KESEMPATAN
67 TIDAK PUNYA AYAH
68 ENISA LAY
69 FESTIVAL KAMPUS
70 SIAPA DIA???
71 KECURIGAAN ALEA
72 RASA PENASARAN
73 PERTEMUAN DENGAN MEYMEY DAN MEGI
74 PERTEMUAN DENGAN MEYMEY DAN MEGI 2
75 PRESENTASI DAN GUEST
76 COKLAT MANIS SEPERTI KASIH SAYANG PAPA
77 BERMAIN
78 MENYATAKAN PERASAAN????
79 LAMPU HIJAU
80 BELUM TERPIKIRKAN
81 PERDEBATAN
82 TINGKAH KEDUA BOCAH NAKAL
83 TERKEJUT
84 DI TOLAK?
85 SALAH PAHAM
86 MEMUTUSKAN UNTUK PERCAYA
87 MOMENT YANG DI TUNGGU
88 WISUDA DAN ULANG TAHUN
89 TAMAN BERMAIN
90 PERASAAN YANG SESUNGGUHNYA
91 MELAMAR?
92 FINALLY END
Episodes

Updated 92 Episodes

1
MENDISIPLINKAN
2
PERJODOHAN
3
SEHARIAN NGGAK DI HUKUM? YA NGGAK MUNGKIN.
4
REY? REGANTARA???
5
TEPAT WAKTU
6
PERJANJIAN PERNIKAHAN
7
SETELAH MENIKAH
8
KEDATANGAN LILA
9
GOSIP BARU
10
TIDUR SERANJANG
11
DI HUKUM
12
DEMAM
13
PINGSAN
14
JEJAK ALAM
15
DI RAWAT
16
GARIS DUA
17
KEDATANGAN LOLLY
18
STRES
19
HARUS DI JAGA
20
LOLLY TAHU
21
KEDATANGAN MERTUA
22
LELAH DENGAN SEMUANYA.
23
SEMUA ADA BATAS KESABARANNYA
24
CALIFORNIA
25
MENDADAK BULAN MADU.
26
BERBAIKAN
27
SAMPAI DI RUMAH
28
KARENA LO ORANG PERTAMA BUAT GUE
29
POSESIF
30
MANGGIS
31
BAGAI CANDU
32
MENDADAK POSESIF
33
TURNAMEN SEPAK BOLA
34
CEMBURU
35
IKUT KE KANTOR
36
RINDU
37
JADI PENGUNTIT
38
TERBUKA
39
MARAH
40
KEJUTAN ULANG TAHUN
41
TUDUHAN
42
POMPA ASI
43
PENCURI
44
KONDISI MEREKA
45
PERMASALAHAN KANTOR
46
INSIDEN PENCULIKAN
47
ALEA DI SEKAP
48
OPERASI
49
PULANG
50
AURA BARU
51
WELCOME BABY MEYLIN
52
TERUNGKAP
53
SEDIKIT MASALAH
54
PERAN YANG SANGAT MENYENANGKAN
55
HARI KELULUSAN
56
KE KAMPUS
57
MENJADI PERWAKILAN DARI MAHASISWA BARU
58
FOTO DAN IMUNISASI
59
KEJUTAN ULANG TAHUN REGANTARA
60
MERASA ANEH
61
KECELAKAAN
62
MENINGGALKANNYA
63
PEMAKAMAN DAN KESEDIHAN
64
MEMPERKENALKAN MEYMEY
65
KEBAHAGIAAN
66
MENDAPAT KESEMPATAN
67
TIDAK PUNYA AYAH
68
ENISA LAY
69
FESTIVAL KAMPUS
70
SIAPA DIA???
71
KECURIGAAN ALEA
72
RASA PENASARAN
73
PERTEMUAN DENGAN MEYMEY DAN MEGI
74
PERTEMUAN DENGAN MEYMEY DAN MEGI 2
75
PRESENTASI DAN GUEST
76
COKLAT MANIS SEPERTI KASIH SAYANG PAPA
77
BERMAIN
78
MENYATAKAN PERASAAN????
79
LAMPU HIJAU
80
BELUM TERPIKIRKAN
81
PERDEBATAN
82
TINGKAH KEDUA BOCAH NAKAL
83
TERKEJUT
84
DI TOLAK?
85
SALAH PAHAM
86
MEMUTUSKAN UNTUK PERCAYA
87
MOMENT YANG DI TUNGGU
88
WISUDA DAN ULANG TAHUN
89
TAMAN BERMAIN
90
PERASAAN YANG SESUNGGUHNYA
91
MELAMAR?
92
FINALLY END

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!