Ancaman Tari

Terlalu lama Tari berpikir hingga langit berwarna kuning kejingga-jinggaan itu berubah menjadi gelap.

"Hiks ... pak Tama jadi suami tega banget sih, istri belum pulang jam segini gak dicariin. Huaaaa. Ayah ... Tari sebel sama pak Tama. Dasar suami durhaka, Tari kutuk jadi batu tau rasa!" umpat Tari sambil terisak.

"Eh, tapi nanti kalau Pak Tama jadi batu, aku jadi janda dong? Huaaa ... gak mau jadi janda."

Tari tak peduli dengan pengunjung pantai yang masih berada di sana walau malam sudah menyapa.

"Udah ah aku balik aja ke hotel. Bodo amat sama penculik, kalau dia ada tinggal teriak aja."

Tari beranjak dari duduknya, ia berjalan dengan langkah gontai. Tubuh Tari terasa lemas karna perutnya yang hanya diisi dengan sarapan pagi.

Brak!

Tari membanting tas selempang yang ia kenakan ke lantai begitu ia masuk ke dalam kamar hotelnya.

"Pak Tama tega banget sih! Istri belum balik jam segini gak dicariin. Hiks ... tega bener." Protes Tari di hadapan Tama yang sedang asik menikmati secangkir kopi sambil duduk santai di atas sofa.

Tama menatap ke arah Tari, diletakkannya gelas berisi kopi itu ke atas meja yang berada di samping single sofanya.

Ia berjalan mendekat ke hadapan Tari. Membuat jarak keduanya begitu dekat. Bahkan,Tari dapat merasakan hembusan napas beraroma mint setiap helaan napas yang Tama hembuskan.

"Sudah kukatakan dari awal, jangan berharap lebih dari pernikahan ini! Jadi untuk apa aku perduli terhadapmu?" ucap Tama penuh penekanan dengan tatapan begitu tajam.

Tari yang kecewa mendengar perkataan Tama, membalas tatapan tajam suaminya dengan mata berkaca.

"Aku yakin, suatu hari nanti Pak Tama akan sayang, bahkan cinta sama Tari!"

Setelah mengucapkan itu, Tari mencium bibir Tama. Hanya sekedar menempelkan bibir, karna keduanya terdiam.

Tubuh Tama membeku, namun ketika ia sadar. Dirinya langsung mendorong tubuh Tari dengan spontan hingga punggung Tari mencium lantai.

"Aw! aduh-duh p-pinggangku." Tari mengusap pinggangnya yang terasa sakit.

"Hei suami galak! Bantuin dong, angkat ala bridal style kek. Bantuin apa gitu. Ini malah langsung rebahan di kasur!" teriak Tari.

"Memang suami yang tak berprikesuamian, eh ... berprikeistrian, eh ber-- ihh tau ah gelap." Tari merutuki suaminya yang tampak acuh terhadap dirinya.

Tari menghentak-hentakkan kakinya karena merasa kesal, ia memilih langsung memasuki kamar mandi untuk membersihkan diri.

"Ck, dasar bocah!" decak Tama sambil meraba bibirnya.

Kedua insan itu tengah tertidur dan bergelung dengan mimpinya masing-masing. Damainya malam begitu terasa ketika kedua orang itu memejamkan mata.

***

Pagi ini Tari terus merecoki Tama dengan permintaan sederhananya. Yaitu, ingin ditemani membeli oleh-oleh.

"Pak mau ya, please ...." Tari mengatupkan kedua tangan di depan dada.

"Sekali saya bilang tidak, ya tidak!" Tolak Tama dengan suara lantang. Pasalnya Tari terus mengganggunya dengan pertanyaan yang sama dari mereka bangun tidur.

"Kalau pak Tama gak mau, Tari akan--" ucap Tari gantung, seraya menatap bawah perut Tama.

"Jangan gila kamu!"

"Ih apaan sih Pak. Emangnya aku mau ngapain?" tanya Tari, bersedekap dada.

Tama membalik badannya. Ia sudah kepalang malu karna berpikir yang tidak-tidak.

"Kalau Pak Tama gak mau, aku aduin ke mama Widi kalau bapak gak menerima kehadiran Tari!" Ancam Tari, karna melihat Tama yang berniat keluar dari kamar hotel.

Ternyata ancaman dari Tari berhasil. Begitu ucapan itu terlontarkan, Tama langsung berhenti dan kembali menghadap Tari.

"Kamu memang gadis licik dan tukang mengadu," desis Tama dengan menyeringai.

"Whatever! Terserah Pak Tama mau menilai Tari seperti apa. Yang penting bisa belanja oleh-oleh bareng." Tari tersenyum sumringah.

Tari tidak menghiraukan setiap kata yang menjelekkan dirinya, karna saat ini yang ia serap dari ucapan Tama adalah kesediaan suaminya dalam menemani dirinya untuk pergi membeli oleh-oleh.

`

`

`

Yang sabar yo, Tar. ini othor ada raket nyamuk, semoga bermanfaat ya.

Kalau Tama nya udah gosong, kabarin ya Tar. Othor mau rebahan dulu 🐈💨

😂😂😂

Terpopuler

Comments

Erli Ana

Erli Ana

lanjut

2023-06-03

0

Erli Ana

Erli Ana

lanjut

2023-06-03

1

k⃟K⃠ B⃟ƈ ɳυɾ 👏🥀⃞༄𝑓𝑠𝑝⍟𝓜§

k⃟K⃠ B⃟ƈ ɳυɾ 👏🥀⃞༄𝑓𝑠𝑝⍟𝓜§

awas Tama kamu nanti kehilangan tari baru tau rasa 😁😁😁😁
tari tari jual mahal dikit Napa , ini mah main nyosor ajah 🤦🤦🤦🤦

2023-04-17

0

lihat semua
Episodes
1 Suami Galak
2 Buy One Get One
3 Penculik Ganteng
4 Ancaman Tari
5 Belanja Oleh-oleh
6 Semangat Tari!!!
7 About Tama
8 Pak Dosen Tama
9 Una Sayang Mama
10 Dedek Syantik
11 Belalai Gajah?
12 Yuk Ngadon Bayi!
13 Siapa?
14 Manda
15 OTW Mall
16 I Will Get You
17 Kamu!!!
18 Kemarahan Tama
19 Istri Tak Diharapkan
20 Pandangan Pertama
21 Kecepirit
22 Segi Tiga Kuning
23 Pengumuman
24 Tama Asyem
25 Singkat, Padat, Menyayat
26 Rumah siapa?
27 Tamparan Dua Arah
28 With Fajar
29 Tari...
30 Pengumuman
31 Basah Berdua
32 Hamil
33 Tiap Malam
34 Simpanan
35 Gadis Istimewa
36 Gadis Istimewa 2
37 Kesedihan Keluarga Batara
38 Perih ...
39 Diam
40 Berubah
41 Fajar Mencari Fakta
42 Rusuh
43 Tari yang Berbeda
44 Tama vs Fajar
45 Penawaran
46 Mencoba
47 My Lion
48 Baby Gill
49 You are Mine!
50 Menjadi Wanita
51 Udang di Balik Batu
52 Sebuah Rasa
53 Ada Apa?
54 Pembuat Onar
55 Pookie
56 Tidak Sabar
57 Kecanduan
58 Marah
59 Tatapan Aneh
60 Dikejar dan Mengejar
61 Disosor
62 Jatuh Sakit
63 Istri Siaga
64 Di Kamar Mandi
65 Dibully
66 Pengakuan
67 Bahagia dan Lara
68 Kedatangan Perusuh
69 Saling Menularkan
70 Love You Too
71 Melepaskan
72 Ingin Memberi kabar
73 Berbadan Dua
74 Terjebak Dalam Cinta CEO Dingin
75 Duka Tari
76 Duka Tari 2
77 Ponsel
78 Hanya Sekadar Ibu Sambung dan Pelampiasan
79 Lelah Mengejar, Lebih Baik Berhenti
80 Benar-Benar Pergi
81 Bertemu Kembali
82 Bertemu
83 Ingin Kembali Bersama
84 I Love U, Really!
85 Sebuah Kabar
86 Kabar Tama
87 Tama dan Tari
88 Bonchap : Bayi Besar
89 Bonchap : Azka Batara
90 Terjerat Cinta Pria Nakal
91 Sebatas Status
92 My Favorit Fuckboy
93 Tergoda Pesona Istri Orang
94 Ampun Pak! a novel by Kacan
95 TERJERAT RANJANG HOT DUDA BY : mak_rohalus
96 Secret Baby a Novel by Kacan
97 Istri penebus Hutang Milik Duda Kejam
98 Belenggu Cinta Mafia Depresi (Author : AdlanAdam)
99 Menikah Dengan Hot Daddy (Author : Kacan)
100 Dosen With Benefit (d_viamy)
Episodes

Updated 100 Episodes

1
Suami Galak
2
Buy One Get One
3
Penculik Ganteng
4
Ancaman Tari
5
Belanja Oleh-oleh
6
Semangat Tari!!!
7
About Tama
8
Pak Dosen Tama
9
Una Sayang Mama
10
Dedek Syantik
11
Belalai Gajah?
12
Yuk Ngadon Bayi!
13
Siapa?
14
Manda
15
OTW Mall
16
I Will Get You
17
Kamu!!!
18
Kemarahan Tama
19
Istri Tak Diharapkan
20
Pandangan Pertama
21
Kecepirit
22
Segi Tiga Kuning
23
Pengumuman
24
Tama Asyem
25
Singkat, Padat, Menyayat
26
Rumah siapa?
27
Tamparan Dua Arah
28
With Fajar
29
Tari...
30
Pengumuman
31
Basah Berdua
32
Hamil
33
Tiap Malam
34
Simpanan
35
Gadis Istimewa
36
Gadis Istimewa 2
37
Kesedihan Keluarga Batara
38
Perih ...
39
Diam
40
Berubah
41
Fajar Mencari Fakta
42
Rusuh
43
Tari yang Berbeda
44
Tama vs Fajar
45
Penawaran
46
Mencoba
47
My Lion
48
Baby Gill
49
You are Mine!
50
Menjadi Wanita
51
Udang di Balik Batu
52
Sebuah Rasa
53
Ada Apa?
54
Pembuat Onar
55
Pookie
56
Tidak Sabar
57
Kecanduan
58
Marah
59
Tatapan Aneh
60
Dikejar dan Mengejar
61
Disosor
62
Jatuh Sakit
63
Istri Siaga
64
Di Kamar Mandi
65
Dibully
66
Pengakuan
67
Bahagia dan Lara
68
Kedatangan Perusuh
69
Saling Menularkan
70
Love You Too
71
Melepaskan
72
Ingin Memberi kabar
73
Berbadan Dua
74
Terjebak Dalam Cinta CEO Dingin
75
Duka Tari
76
Duka Tari 2
77
Ponsel
78
Hanya Sekadar Ibu Sambung dan Pelampiasan
79
Lelah Mengejar, Lebih Baik Berhenti
80
Benar-Benar Pergi
81
Bertemu Kembali
82
Bertemu
83
Ingin Kembali Bersama
84
I Love U, Really!
85
Sebuah Kabar
86
Kabar Tama
87
Tama dan Tari
88
Bonchap : Bayi Besar
89
Bonchap : Azka Batara
90
Terjerat Cinta Pria Nakal
91
Sebatas Status
92
My Favorit Fuckboy
93
Tergoda Pesona Istri Orang
94
Ampun Pak! a novel by Kacan
95
TERJERAT RANJANG HOT DUDA BY : mak_rohalus
96
Secret Baby a Novel by Kacan
97
Istri penebus Hutang Milik Duda Kejam
98
Belenggu Cinta Mafia Depresi (Author : AdlanAdam)
99
Menikah Dengan Hot Daddy (Author : Kacan)
100
Dosen With Benefit (d_viamy)

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!