Renata Hermawan berasal dari keluarga yang sederhana. Dia termasuk siswa yang berprestasi disemua bidang, tak heran jika Rena begitu sapaannya menjadi sangat terkenal satu sekolah, baik di jenjang SD, SMP, SMA hingga Perkuliahan.
Dirinya tinggal di sebuah Panti Asuhan ketika usianya masih 7 tahun. Dirinya harus tinggal di panti tersebut karena kedua orangtuanya sudah meninggal dunia yang Karena kejadian tersebut memberikan rasa trauma phobia terhadap ketinggian.
Hingga saatnya dia bertemu dengan Nathan Raharja seorang CEO muda berusia 32 tahun yang sudah terbilang sukses di usia muda.
Nathan memiliki seorang sepupu yang berprofesi sebagai dokter namun sayang karena permasalahan di masa lalu hingga sampai saat ini mereka masih berselisih paham hingga terbentuknya jurang diantara mereka berdua.
Akankah Nathan mendapatkan cintanya?
Akankah Rena bisa mendapatkan kebahagiaannya?
Akankah hubungan diantara saudara sepupu bisa pulih seperti dulu lagi?
Yuk simak karyaku kakak.
Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Nathasya90, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri
Sekertaris Galakku Komentar