NovelToon NovelToon
GUS NACKAL VS SANTRI BARBAR

GUS NACKAL VS SANTRI BARBAR

Status: tamat
Genre:Tamat / nikahmuda / Diam-Diam Cinta / Cinta pada Pandangan Pertama / Cinta Seiring Waktu
Popularitas:857.9k
Nilai: 4.6
Nama Author: Khof

Novel ini menceritakan kisah seorang Naila Shababa, santri di pondok pesantren Darunnajah yang di cap sebagai santri bar-bar karena selalu membuat ulah.

Namun, siapa sangka nyatanya Gus An, putra dari pemilik pesantren justru diam-diam menyukai tingkah Naila yang aneh-aneh.

Simak selalu di novel yang berjudul “GUS NACKAL VS SANTRI BARBAR.” Happy reading🥰🥰...

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon Khof, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

BAB 08

“Ada apa sih Mbak...? ”

“Kamu belum tau Nai, kalau banyak pakaian dalam yang hilang...? ”

“Hah... pakaian dalam...? ”

“Iya. Nggak tau juga apa sih motivasinya ngambil pakaian dalam orang coba... mau dijual? ya nggak laku lah, mau dipakai sendiri...? hiih... menjijikkan sekali...” celoteh para santri di tengah keramaian.

“Ibuku pernah bilang, jaman dulu banyak orang yang ngambil pakaian dalam orang buat tumbal pesugihan...”

“Hah, tumbal...? serem banget deh.”

Naila mengernyitkan dahinya mencoba mengingat kejadian semalam.

“Apa ini perbuatan dua orang semalam ya...? ”

“Aku tidak perlu cerita kepada mereka. Aku akan langsung mengadukan kepada dewan keamanan dan pada Umi' saja.”

...****************...

“Hei kalian denger nggak sih, kalau hari ini akan ada ustadz baru...? ” tanya Laras kepada teman-temannya yang memang tujuannya memberitahu.

“Yah bener kamu Laras, jangan bikin berita hoax...” sanggah salah satu temannya tidak percaya. Sudah tidak aneh lagi, mereka akan sangat antusias jika ada ustadz baru. Karena sekolah mereka berbasis Pesantren, maka ruang untuk bertemu dengan lawan jenis sangat sedikit. Sekolah mereka terpisah, asramanya juga sangat tertutup. Santri-santri itu hanya mengenal para ustadz saja.

“Iya beneran. Lihat aja nanti... ”

tet... tet... bel sudah berbunyi. Pertanda jam pelajaran segera dimulai. Seluruh murid menempatkan dirinya pada kursinya masing-masing.

Syukurlah jika ustadznya baru, jadi ustadz Taufiq tidak akan menagih hutangku untuk menyetorkan hafalan... seru Naila dalam hati. Pikirannya longgar, sejenak melupakan tanggungjawabnya untuk hafalan.

“Hei,kok ustadz Taufiq yang masuk... kamu bohong ya Laras...? ”

“Beneran kok, kemarin pas di kantor Aku denger sendiri percakapan Bapak kepala sekolah dengan ustadz-ustadz.” Laras mengangkat jari telunjuk dan jari manisnya. Mengisyaratkan jika ucapannya serius.

“Assalamu'alaikum... ”

“Wa'alaikum salam ustadz... ”

“Berdiri semua. Tidak ada yang boleh duduk. Saya akan memeriksa buku catatan hafalan kalian.”

Glek... Naila menelan salivanya.

Aku tidak membawa... huhu... pasti kena hukuman lagi...

“Coba diangkat setinggi mungkin.” seluruh murid mematuhi perintah ustadz Taufiq.

“Dari sini saya bisa lihat, siapa yang membawa dan yang tidak. Naila, kamu tidak bawa lagi... ”

Aduh... Naila meringis.

“Lupa ustadz, soalnya kemarin habis kecuci dalam saku. Hehe...”

“Astaghfirullah, kenapa bisa begitu...? ”

“Sepertinya tadi saya lihat diatas lemari kamu deh Nai... ” sergah salah seorang murid yang satu kamar dengan Naila.

Mampus... ngapain sih pake bilang begitu segala... Naila mengepalkan tangannya. Andai disitu tidak ada ustadz, pasti temannya itu sudah Dia tonjok habis.

“Kamu bohong lagi Naila...? ” bentak ustadz Taufiq dengan nada tinggi.

“Hehe... maaf ustadz... ”

“Maju sekarang juga...!!! ”

Tuh kan kena lagi...

“Sudah, ada lagi yang tidak membawa...? ”

“Tidak ada ustadz... ” jawab seluruh isi ruangan dengan kompak.

“Naila, hari ini kamu bebas dari hukuman saya... ”

Huft... Alhamdulilah... Naila menghembuskan nafas lega.

“Tapi... ” ustadz sengaja menggantungkan ucapannya agar semua muridnya penasaran.

“Apa ustadz...? ” Naila tidak sabaran, harus menyela ucapan ustadz Taufiq.

“Beliau yang akan menghukummu... ” seorang laki-laki mengenakan peci hitam dan baju batik memasuki ruangan. Membuat seluruh isinya melongo terpana.

“Gus An...”

“Yang mau ngajar kita Gus tampan...? ”

“Tuh kan beneran. Aku nggak bohong.” Bela Laras karena tadi teman-temannya banyak yang menuduh Dia membuat berita hoax.

“Baik, untuk pelajaran saya hari ini dan seterusnya saya serahkan kepada Gus An. Saya hanya mengajar mata pelajaran fiqih saja. Terimakasih.” ustadz Taufiq mengucapkan salam. Berpamitan untuk undur diri.

“Asyik... diajar Gus An... ”

“Assalamu'alaikum... ”

“Wa'alaikum salam Gus... ”

1
Zia Lutfi
🤣🤣
Rahmi Ami
Luar biasa
Wartini
komplet, semua ada,agamis, tegas, lucu, slengean
Anonymous
Nyesekkkkk bget ya dadaku 😭😭😭😭
chacha
tertampar saya 🙁
chacha
Luar biasa
Melki
akhirnya.....
Rahma Lia
Lumayan
🏠⃟𝐵𝑎𝑖𝑄𝒉𝑜𝑖𝑟𝑢ⷦ𝑙ⷩ
di tgu thor
Endang Sarwosih
biar tau rasa dasar BOCIL BAR BAR aq jadi julid kalau begini
Endang Sarwosih
biar tau rasa aq kok sebel sama Naila kok susah di atur tuh anak bikin aq sewot aja
Endang Sarwosih
wooo.....DASAR PENJUAL RUJAK KURANG AJAR
Endang Sarwosih
yang paling aq nggak suka baca novel ini kalau Naila lagi molor rasanya pingin ambil air se ember mau tak gebyurin ke dia sebel banget aq udah thor jangan di kasih path lagi tidur bikin aq jadi netizen yang julit
Endang Sarwosih
mosok udah santri senior belum bisa baca kitab kuning,makanya Nai kalau belajar itu yang sungguh sungguh,bukan karena istri Gus An,walau bukan istri Gus An santri senior harus nya sudah pinter
Endang Sarwosih
aq selalu setia,tapi juga sekali kali jadi netizen yang Julid, nach kalau Naila udah ngak lebay aq jadi pengikut setia thor🤭🙏
Endang Sarwosih
thor ini Fatma yang ke berapa dulu Fatma kan sudah keluar dari pondok waktu memfitnah Naila,kok sekarang datang lagi,author lupa nama gimana mungkin Bella
Yulia Yulia
lanjut
Yulia Yulia
seru
Endang Sarwosih
kenapa Naila dikit dikit sakit masalah cemburu aja limbung sakit padahal santri bar bar kok lebay Naila nya
Endang Sarwosih
tu si lebay Naila gara gara marah sama Gus An katanya tidak di anggap trus nggak makan,kan salah sendiri udah ketahuan punya penyakit lambung sok sok an nggak makan akhirnya tumbang juga kan Nai
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!