NovelToon NovelToon
Balas Dendam Sang Mafia (Mencintaimu Atau Membunuhmu)

Balas Dendam Sang Mafia (Mencintaimu Atau Membunuhmu)

Status: tamat
Genre:Tamat / Mafia / Balas Dendam / Gotcha ! Hati Boss Mafia / Konflik Rumah Tangga-Pembalasan dendam / Konflik Rumah Tangga-Pernikahan Angst / Mengubah Takdir / Anak Lelaki/Pria Miskin / Dendam Kesumat
Popularitas:17.6M
Nilai: 4.9
Nama Author: DF_14

Reyhan Giovano, seorang mafia tampan, pria yang berusia 29 tahun itu memiliki dendam yang sangat besar kepada seseorang yang sudah memfitnahnya menjadi tersangka pembunuhan.

Di hari yang bahagia untuknya, saat dia akan melamar kekasihnya, dia malah mendapati calon mertuanya mati mengenaskan, membuat hidupnya malah berakhir tragis harus mendekam di balik jeruji besi selama 7 tahun, sehingga kekasihnya begitu sangat membenci Reyhan. Dan dia juga harus kehilangan adik yang sangat dia sayangi.

Karena itu Reyhan tidak akan tinggal diam, setelah dia keluar dari penjara dia akan membuat perhitungan kepada orang-orang yang terlibat pembunuhan terhadap calon mertuanya, dengan memanfaatkan seorang putri dari salah satu musuhnya.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon DF_14, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Adik Meninggal

Tak satu orang pun yang mempercayai Reyhan saat itu, bahkan sekarang ini dirinya sudah mendekam di balik jeruji besi, Reyhan terus saja berteriak sambil mengguncang-mengguncang jeruji besi penjara, "Pak, saya berani bersumpah saya tidak membunuh Pak. Tolong keluarkan saya pak, adik saya sedang di rumah sendirian, dia gampang sakit, tolong saya pak. " Reyhan berteriak begitu sambil terisak.

"Izinkan saya bertemu adik saya pak."

"Aku mohon tolong izinkan saya bertemu adik saya untuk memastikan dia baik-baik saja pak."

Percuma saja berteriak tidak ada yang mendengarkannya. Selama ini Reyhan tinggal barang adiknya yang berusia 10 tahun karena 2 tahun yang lalu orang tuanya meninggal karena kecelakaan.

...... FLASHBACK ON... ...

Reyhan menatap dalam cermin, hari ini dia berpakaian begitu sangat rapi dengan memakai kemeja warna abu. Dia sudah tidak sabar untuk melamar sang kekasih, Klara bagiinya seperti sebuah cahaya yang datang menyinari di saat dia merasa terpuruk.

"Mau kemana kak?" tanya Dinda, sang adik, dia sedang sibuk belajar.

"Kakak mau melamar kak Klara, ayo ikut hanya sebentar kok Dek." Reyhan memang ingin sekali Dinda ikut dengannya.

"Hmm... gak bisa aku sedang belajar, kakak aja sendirian." Dinda mengatakan itu sambil mengerjakan tugas.

"Ayolah hanya sebentar!" Reyhan keukeuh ingin memperkenalkan Dinda pada ayahnya Klara.

"Gak bisa kak, PR aku banyak banget." Dinda mengatakan itu dengan menatap tajam pada kakaknya yang terus saja memaksa agar Dinda ikut dengannya.

"Bagaimana obatnya sudah dimakan?" Reyhan begitu sangat perhatian pada adiknya.

"Udah kak, udah cepat pergi. Kasihan pasti Kak Klara nunggu!"

"Hmm ya sudah, kakak ke rumah kak Klara ya sebentar, jaga dirimu baik-baik ya Dek." Akhirnya Reyhan mengalah untuk tidak mengajak Dinda ikut, lagian rumah Klara jaraknya tidak begitu jauh hanya butuh waktu 15 menit nyampe kesana.

Dinda memang sudah terbiasa ditinggal sendiri karena Reyhan harus bekerja untuk membiayai sekolahnya dan untuk makan sehari-hari.

..... FLASHBACK OF.....

"Pak, saya mohon tolong lihat kondisi Dinda Pak, dia menderita penyakit jantung pak, saya takut dia terkejut mendengar kabar tentang saya, saya mohon!" Reyhan tidak berhenti untuk menyerah, dia tidak tenang sebelum mendengar Dinda baik-baik saja.

Akhirnya dari pihak polisi bersedia untuk mengecek keadaan sang adik, dan berniat untuk sementara Dinda akan di kirim ke panti asuhan karena Reyhan sama sekali tidak memiliki keluarga, memiliki bibi pun entah dimana dan tidak ada kabar.

Namun sayangnya saat polisi mengecek Dinda ke rumah, Dinda sudah terbujur kaku, rupanya di terkejut dan terpukul saat mendengar kabar kakaknya yang telah membunuh seseorang, berita pembunuhan itu sudah menyebar luas di kalangan para tetangga. Sampai dia merasakan kesakitan sendiri melawan penyakitnya di rumah sendirian.

"Tidak! Tidak mungkin! Dinda tidak mungkin meninggal!" Reyhan begitu terasa sesak di dada, keningnya berkeringat dingin dan tubuhnya gemeteran saat mendengar berita kematian tentang adiknya.

"Dinda tidak mungkin meninggal! Kalian pasti salah!" Reyhan tidak mempercayai berita tentang Dinda. Berharap ini semua hanyalah mimpi dan Reyhan bisa secepatnya bangun dari mimpi itu.

"Dinda!"

"Dinda!"

"Dinda!"

Reyhan tak berhenti memanggil-manggil nama adiknya, hatinya terasa begitu remuk, dalam sekejap hari ini membuatnya menjadi hancur menanggung kesalahan yang sama sekali tidak dia lakukan.

Andreas, awas kau, akan ku balas atas perlakuan yang telah kamu lakukan terhadapku.

****************

Begitu juga Klara dia sangat tersiksa sekali dengan cobaan ini, dia sama sekali tidak memiliki semangat untuk hidup, dia tidak memiliki siapa-siapa lagi selain ayah dan Reyhan, dua laki-laki yang selalu membuatnya bersemangat menjalani hidupnya ini.

Sungguh dia tidak mempercayai Bagaimana bisa Reyhan membunuh ayahnya?

Kenapa Reyhan membunuh ayahnya?

Klara hanya bisa menangis sendirian, dia memukul-mukul dadanya yang terasa begitu sangat sesak.

Klara mengambil pisau dari dapur, dia bernekad unt mengakhiri hidupnya...

Klara terbangun dari pingsannya , dia keget saya mendapati dirinya berada di rumah sakit, "Kenapa aku ada disini? Kenapa aku tidak mati saja!" Klara menangis.

"Kau pikir setelah mati hidupmu akan berubah? Yang ada kau akan menyesal dan meminta untuk dihidupkan kembali!"

Klara kaget saat mendengar suara seseorang yang menimpali ucapannya, ternyata dia adalah dokter muda dan tampan, dokter itu bernama Andra Alvarez.

Semenjak itulah Klara mengenal sosok Andra, seorang Dokter yang sangat baik. Bahkan Andra selalu memberikan perhatian padanya . Apalagi Klara tidak memiliki siapa-siapa lagi sekarang. Kehadiran Andra membuatnya bisa kuat dan merasa tidak sendirian.

Berbeda dengan Reyhan, dia begitu terpuruk di balik jeruji besi itu, ditambah perlakuan teman satu sel yang terus menindasnya tiada henti. Beruntung ada seseorang yang menolongnya.

"Hei nak, jadilah pria pemberani! Aku tidak suka melihat pria lemah. Aku akan mengajarkanmu bagaimana caranya ditakuti banyak orang!" ucap pria yang menolongnya itu, dia adalah seorang bos mafia yang berhasil ditaklukan oleh Andreas.

...****************...

...Jangan lupa like, komen, vote dan beri hadiah yah kawan 🙏 😁...

...Dan terimakasih banyak buat yang sudah memberi itu semua, semakin membuat saya semangat!...

...Mohon maaf belum bisa balas komen satu persatu, tapi saya selalu baca komen dari kalinya....

...Jangan lupa simak terus ke bab-bab berikutnya!...

1
aliya
bagus..suka
Nenk Manieez
mmg sandi the best/Good/
Nenk Manieez
sandi jgn mati y thor
Nenk Manieez
ksian andra
Fitri Ar Rhachman
oh..gt toh kirain jenny langsung pergi
Fitri Ar Rhachman
jenny sama reyhan pisah ya thor
Fitri Ar Rhachman
tegang thor
Fitri Ar Rhachman
amazing lanjutkan thor
Fitri Ar Rhachman
selamatkan jenny rey
Fitri Ar Rhachman
jangan di buat mati thor sandi nya huhu...huhu...sandi
Fitri Ar Rhachman
telor ceplok mania gurih ya reyhan
Fitri Ar Rhachman
ah...so sweet thor, karya mu the best thor
Fitri Ar Rhachman
hadeuh hanas thor
Fitri Ar Rhachman
cemburu nieh panas panas dah kamu rey
Fitri Ar Rhachman
kena karma loh ga mungkin suka, di tinggal jenny bau tau rasa
Fitri Ar Rhachman
haredaung thor... suami mana suami...😛
Fitri Ar Rhachman
nah loh love love kan sama jenny
Fitri Ar Rhachman
curiga bakal ketemu sama kelara
Fitri Ar Rhachman
nah kena kan reyhan
Fitri Ar Rhachman
hayo mau lagi kan rey
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!