...||Kini sahabat masa kecil ku datang dengan membawa sebuah kenangan masa lalu||...
Adinda terbangun pukul 06:10 dan langsung mandi. Setelah mandi ia pergi ke bawah untuk sarapan. Setelah selesai sarapan Adinda pergi berangkat ke sekolah. Sampai nya di sekolah masih sepi. Karena masih terlalu pagi.
Entah kenapa dia ingin datang pagi hari ini. Adinda pun memasang earphone nya. Dia mendengarkan lagu ke sukaan nya sambil membaca novel yang belum selesai di baca nya. Saat sedang asik membaca Salsa pun datang dengan teriak-teriak tidak jelas. Yang membuat Adinda sebal dengan Salsa yang begitu berisik.
"Halo fans" kata Salsa lalu menuju bangku nya.
"Berisik!" kata Adinda masih fokus dengan novel nya.
"Din lo tau gak?" tanya Slasa.
"Gak" jawab Adinda ketus.
"Yaelah. Kata nya ada anak baru" kata Salsa heboh.
"Terus?" tanya Adinda dengan menaikan sebelah alis nya.
"Kalau cowok pengen gue jadiin pacar" kata Salsa membayang kan sambil senyum-senyum sendiri.
Adinda pun menggeleng-gelengkan kepala nya melihat tingkah Salsa. Bel masuk pun berbunyi yang mengharus kan semua murid masuk ke dalam kelas untuk memulai les pertama. Guru pun masuk dengan seorang cewek.
"Pagi anak-anak" sapa pak botak.
"Pagi pak" jawab semua siswa yang ada di kelas.
"Hari ini kita kedatangan teman baru. Ayo silahkan perkenal kan nama kamu" suruh pak botak ke cewek itu.
"Hai nama gue Aurel Anatasya gue pindahan dari jerman. Senang bisa berteman dengan kalian" kata Aurel ramah.
Adinda pun terkejut dengan cewek yang ada di depan sana. Adinda melamun memikirkan apa benar dia sahabat masa kecil nya yang pergi ke jerman. Rasa nya seperti mimpi jika dia benar bertemu lagi dengan sahabat masa kecil nya.
"Aurel kamu boleh duduk di sebelah Adinda" kata pak botak menyuruh.
Aurel pun berjalan kemeja Adinda dan duduk di sebelah nya. Adinda benar-benar penasaran dengan Aurel. Dia bingung antara ingin bertanya dan tidak. Akhirnya dia memutuskan bertanya karena sangat penasaran.
"Lo dulu punya sahabat masa kecil yang bernama Adinda?" tanya Adinda hati-hati.
"Gue punya. Tapi sudah lama gak berhubungan dengan nya" kata Aurel dengan tatapan kerinduan.
"Apakah ini?" tanya Adinda sambil menunjukan foto masa kecil nya.
"Dari mana lo dapat foto itu?" tanya Aurel bingung.
"Ini gue rel Adinda putri" kata Adinda menatap Aurel dengan kerinduan.
Aurel menutup mulut dengan tangan nya karena tidak menyangka bisa langsung berjumpa dengan Adinda secepat ini. Adinda dan Aurel pun saling berpelukan melepaskan semua rindu yang selama ini mereka pendam. Sekarang rindu yang selama ini mereka pendam sudah terbalas kan.
"Gue gak nyangka bisa ketemu lo lagi din dan satu sekolah sama lo" kata Aurel lalu melepas pelukan nya.
"Adinda. Aurel. Jangan berisik selagi saya sedang menerangkan. Kalau kalian ingin bicara silah kan keluar" kata pak botak memarahi mereka berdua.
"Maaf pak" kata Aurel meminta maaf.
Adinda dan Aurel pun mendengarkan pak botak yang sedang menjelaskan semua materi yang dia ajar kan. Bel istirahat pun berbunyi...
"Hai Aurel nama gue Salsabila pranata panggil aja Salsa. Gue teman nya Adinda" kata Salsa ramah.
"Gue aurel" balas Aurel sambil senyum.
"Kantin yuk din, rel" ajak Salsa.
TBC~~
buat kalian selalu jaga kesehatan yah. Dan berdoa minta perlindungan sama tuhan kalian. Salam dari author:)
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 39 Episodes
Comments
Ayunina Sharlyn
mampir ya ke novel ku 💖😍
1. Hati Putih Melati
2. The Hendrick's Family - live your life
3. Yuana, Stay with Me...
makasih 💖☺🙏
2020-06-22
1