Ujian

Hari ini adalah hari pertama dilaksanakannya ujian sekolah. Aku harus datang ke sekolah lebih awal, agar bisa mengulang kembali contoh soal2 yang tadi malam kupelajari.

Seperti biasa, setelah sarapan & berpamitan pada ibu., aku berangkat ke sekolah dengan berjalan kaki.. Sampai di depan Purawisa**, aku mendengar suara orang memanggilku.. ya suara yang sangat familiar. Seketika aku menengadahkan wajah, benar saja aku melihat si tukang ojek pribadi..., meski jarang2 kami bisa bertemu & berboncengan karena jadwal kuliahnya yang memang tidak sama dengan jadwal sekolah anak SMA.

Dimas, sahabatku yang sangat supel & humoris, dia sudah ada di hadapanku dengan sepeda motor maticnya.

"Heh Non, jangan bengong..!! Ayo naik...!!" Katanya sambil mengumbar senyum. Seperti biasa, aku langsung naik ke motornya, tentu saja tetap menjaga jarak dengannya, tasku selalu kutaruh di depan, sengaja untuk memberikan sekat saat duduk berboncengan..., xxxiixi.

"Al..., hari ini kamu ujian ya...?"

"Iya Dim.., doakan aku bisa menjawab semua soal ya...!!"

"So pasti Beb..., yang pinter sekolahnya ya anak manis.." Ucapnya sambil tertawa lepas...

Dia terbiasa memanggil aku sesuka hatinya.. Kadang aku dipanggil adik kecil karena badanku yang tidak terlalu tinggi, & tubuhku yg terbilang imut, kadang dia memanggilku beb..., seperti yang diucapkannya saat ini, kadang juga Ay..

Terkadang ingin kupukul dia dengan tas, ketika memanggilku dengan panggilan sayang... Hahhhh.., kalau orang lain denger pasti mereka mengira kami sepasang kekasih.... Ohhhh...no..... 😱

Di rumah, ketika adzan berkumandang dia selalu menghampiriku untuk pergi ke masjid melaksanakan sholat berjamaah, pulangnyapun Dimas selalu menungguku di luar masjid, meski kadang aku sengaja berlama2 di dalam masjid.... Tapi dia tetap setia menunggu sampai aku keluar.

Disepanjang perjalanan pulang dari Masjid.., kami selalu mengobrol dan bercanda.. Entah mengobrolkan sekolah, teman ataupun film yang kami suka.

Ibunya sangat baik pada keluargaku. Ayahnya seorang pejabat di kota kami, namun beliau, istri serta anak2nya sangat rendah hati, tak pernah menampakan kekayaannya. Aku salut dengan sahabatku ini.., namun tak pernah sedikitpun dibenak & dipikiranku untuk memiliki rasa lebih dari sekedar pertemanan/ persahabatan terhadapnya.

Tak terasa kami sudah sampai di depan gerbang sekolah, aku mengucapkan terimakasih pada sahabatku itu & dibalasnya dengan senyuman serta kerlingan mata.

Aku segera berjalan menaiki tangga, & melangkahkan kaki menuju kelas. Di depan kelas aku berpapasan dengan Angga.. Dia menatapku, namun seketika aku menundukkan wajah dan berjalan menuju mejaku.

Segera aku membuka tas & mengambil buku yang akan kupelajari. Rupanya semua sahabatku juga sudah datang.., mereka menyapa.., kemudian melakukan hal yang sama denganku.

Ujian kali ini aku harus bisa mendapat nilai yang memuaskan... Bismillah...

Ujianpun dimulai, guru pengawas memasuki kelas. Seketika suasana di kelas hening, wajah-wajah tegang terlihat ketika aku memandang sekeliling ruangan.

Aku buka lembar demi lembar kertas ujian & membaca soal2 yang tertera.., seketika mataku berbinar, aku yakin bisa mengerjakannya, karena sesuai dengan yang ku pelajari beberapa hari ini bersama para sahabat.

Ada kegelisahan yang terlihat dari wajah sebagian temanku di kelas itu. Mereka memberi kode ke arahku, seakan memohon bantuan untuk berbagi jawaban.. Sebenarnya aku ingin membantu mereka, tapi guru pengawas sangat ketat menjaga kami.

"Maaf ya friends, aku tidak bisa membantu kalian.." Bisikku dalam hati.

Ujian hari pertama telah usai.., aku & semua sahabat berkumpul di kantin sebelum pulang ke rumah. Kami membicarakan soal ujian tadi, ada rasa bangga dalam diri kami karena apa yang diujikan sesuai dengan apa yang dipelajari...

Beberapa hari kami terus saja fokus mengerjakan soal2 ujian. Di hari terakhir kami semakin lega.., karena semua yang diujikan dapat dengan mudah kami kerjakan.

"Hari terahir ujian Sob..., yukksss kita nge mall....!!" Ajak Aldi dengan penuh semangat.

"Oke sapa takut, kebetulan aku baru punya uang nich.., tapi nggak banyak...., lumayanlah bisa buat beli ice cream....., hhhheheee..." Jawabku dengan nada bercanda.

"Tumben-tumbenan Al kamu punya uang..?" Ledek Dara diikuti tawa sahabat yang lain.

"Yaiyalah.., sekarang aku punya kerjaan tambahan nich.." Jawabku dengan mantap, membuat semua sahabatku penasaran.

"Emang apa Al..? Kamu nggak aneh2 kan Say...?" Tanya Vita dengan menatapku intens.

"Wkkkkk...., maksudmu aneh-aneh tuch apa sich Vit???" Aku tertawa sambil menggeleng-gelengkan kepala.

"Alhamdulillah aku ada tambahan uang dari Bu Nina. Aku diminta beliau menjadi asisten, mengajar les anak2 SD dan SMP.." Jawabku dengan masih menahan tawa...

"Owalaahh.., kirain Al.., Al... Okey.., seperti biasa Alya sama aku aja naik motornya.." Ucap Vita.

"Baiklahhh... Yukkksss.., berangkatttttt..!!" Kata Aldi.

Kami menikmati perjalanan menuju ke Maliobor* Mall.. Suasana di sana sangat ramai. Setelah menaruh motor di parkiran, kami langsung menaiki escalaktor, menuju lantai atas, tepatnya di area permainan.

Lama kami bermain game...., kami tertawa, bergurau.., menikmati kebersamaan. Aku lebih suka rasa ini.., rasa bahagia tanpa adanya ikatan melebihi persahabatan, karena kami bisa tertawa lepas, bebas tanpa adanya saling cemburu atau mengekang.

"Sob..., aku belikan ice cream dulu ya.." kata Aldi tiba2.., ia menyudahi permainannya.

"Aldi..., aku ikut ya..?" Kataku sambil berjalan mendekat ke arah Aldi. Ia menganggukan kepalanya & tersenyum..

Kami berjalan ke lantai bawah untuk membeli ice cream, diselingi dengan obrolan dan candaan.

"Ehh......, Al...., setelah ujian...., kamu mau jadian ya sama Angga?" Tanya Aldi dengan nada meledek.

"Sepertinya....., enggak dech Di, takut sama mak rempong...., Sinta.." Jawabku sambil terkekek.

"Mmmmm..., kalau beneran jadian sama Angga, aku malah gak tenang Di.. Fansnya banyak bangettzz.., cew-cew abg.. Beberapa kali mereka datang ke warung menanyakan hubungan kami. Kan sebel aku jadinya. Nggak bisa konsentrasi melayani pembeli. Huffttt..."

"Gila.., bener2 gila ya tuch si Angga, daya tariknya sangat kuat..." Aldi menggeleng-gelengkan kepalanya.

"Al....., kamu juga naksirkan sama Angga?"

"Dulu sich iya.., tapi hanya sebatas naksir & belum 100% menjadi cinta.., hhhhaha..." Jawabku masih dengan bercanda.

"Dah dech Al, besok kamu tak kenalin aja sama sepupuku..., gantheng.., tajir.., intelek..., religius.."

"Terus apa lagi...?? Paling cuma sama seperti kamu Di.. Pinter sih pinter, tapi usilnya bikin ngelus dada..., hhhhahaha..." Tawa kami semakin pecah.

Aldi memesan 7 cup ice cream untuk kami. Sebenarnya aku yang akan membayarnya, tapi Aldi menolak. Aku membawakan 4 cupnya. Sesampai di lantai atas, kami menikmati ice cream sambil bersenda gurau.

"Mau ke mana lagi kita..?" Tanya Rudi setelah menghabiskan ice creamnya.

"Aku mau mampir.., makan lumpia samijaya depan hotel.." Ucap Dara mantap.

"Aku juga pingiiinnn..." Sahutku.

"Sip..., kali ini aku yang traktir, okay.."

"Asikkk..., maacihhh Dara..." Kata Ale & Vita hampir bersamaan.

Jam 5 sore, kami pulang ke rumah masing2.., dengan perasaan yang teramat bahagia tentunya.

Sahabat.., kebersamaan kita hari ini, tak akan pernah hilang dari ingatan....😊😍

💖💖💖💖

Happy reading... 😍😍

Mohon maaf jika ada kesalahan dalam penulisan kata ataupun kalimat... 🙏🙏

Terpopuler

Comments

Firman Firman

Firman Firman

lnjut

2024-07-29

1

Alanna Th

Alanna Th

wkt aq kuliah d yogya, blm ada mall malioboro, thor. thn 1979

2024-05-27

0

Sis Fauzi

Sis Fauzi

lima likes dan koment 👍👍👍👍👍 buat kamu Thor ❤️ feedback DIBALIK EMOTICON CINTA dan RICH PRANAJA PEWARIS TIRTANALA 🙏❤️

2021-04-03

1

lihat semua
Episodes
1 Alya
2 Kamu Sakit Apa???
3 Dia benar-benar berangkat
4 Pov.Vita
5 Ultah Angga
6 Ancaman Sinta
7 Putus
8 Ujian
9 Hasil Ujian
10 Gadis itu bernama Ratna
11 Sebuah Keputusan
12 Lelaki berkaca mata
13 Dugaan Yang Benar
14 Tuan Muda
15 Berkumpul di Rumah Besar
16 Ujian Akhir Sekolah
17 Selamat Jalan Sahabat
18 Alya Saat Ini
19 Jawaban Keraguan Hati
20 Melepasmu
21 Kabar Dari Sahabat
22 Malam Reoni
23 Pria Nekat
24 Bertemu Ibu
25 Bawalah Ia Kembali
26 Sehari Bersama Sahabat
27 Di Rumah Besar Lagi
28 Surprise Untuk Alya
29 Suara hati seorang gadis
30 Curhatan Alya
31 Kebersamaan
32 Kebersamaan part 2
33 Untuk Yang Terakhir Kali
34 Turis Korea
35 Ke Rumah Oppa
36 Aku Mencintaimu
37 Sepasang Kekasih Yang Bercengkrama
38 Makan Siang Untuk Alya
39 Dosen Kharismatik
40 Aku Tunggu Di Malioboro
41 Please Jangan Ucapkan Lagi
42 Pertemuan dengan Calon Mertua
43 Suasana Hangat di Warung Kopi Merapi
44 Sebuah Pengakuan
45 Syal Untuk Oppa
46 Lamaran
47 Undangan Pernikahan Untuk Sahabat
48 Ternyata Dia....???
49 Dua Pria Perfect
50 Menu special
51 Jujurlah Alya....!!!
52 Firasat Dua Pria
53 Semoga Bukan Dia...
54 [POV. AUTHOR] Siapa Gadis Itu.....??
55 [POV.AUTHOR] Langit pun Berduka...
56 [POV.AUTHOR] Tangisan di Bawah Hujan...
57 [POV.AUTHOR] Seperti Menatap Wajahmu....
58 [POV.AUTHOR] Doa di Sepertiga Malam...
59 [POV.AUTHOR] Ucapan Mama Shela
60 [POV.AUTHOR] Maafkan Aku dengan Keputusan Ini....
61 [POV.AUTHOR] PERNIKAHAN
62 [POV.AUTHOR] Nyaman Dipelukmu...
63 [POV.AUTHOR] Selalu Merasa Disayang
64 [POV.AUTHOR] Pacaran Setelah Menikah
65 [POV.AUTHOR] Negeri di Atas Awan
66 [POV.AUTHOR] I Will Always Love You
67 [POV.AUTHOR] Senja di Puncak Becici
68 [POV.AUTHOR] Aku Milikmu...
69 [POV.AUTHOR] Bunga Amarilis
70 [POV.AUTHOR] Glass Boat
71 [POV.AUTHOR] Serpihan Hati Untuk Abi
72 [POV.AUTHOR] Malaikat Kecil
73 [POV.AUTHOR] Welcome Tuan Muda
74 [POV.AUTHOR] Menangisi Kenyataan
75 [POV.AUTHOR] Tentang Sahabat
76 [POV.AUTHOR] Rumah Annelies
77 [POV.AUTHOR] Bang Jago Ala Mama Shela
78 [POV.AUTHOR] Nobar Romantis
79 [POV.AUTHOR] Acara 7 Bulanan
80 [POV.AUTHOR] Bertemu Dia...
81 [POV.AUTHOR] Tentang Masa Lalu..
82 [POV.AUTHOR] Bercengkrama...
83 [POV.AUTHOR] Pria Bermasker....
84 [POV.AUTOR] Alyra Annasya
85 [POV.AUTHOR] Cinta Menguatkanku...
86 [POV.AUTHOR] Ke Rumah Abimana...
87 [POV.AUTHOR] Cukup Mendengar Suaramu...
88 [POV.AUTHOR] Kekuatan Doa dan Cinta..
89 [POV.AUTHOR] Hatiku Meyakini ....
90 [POV.AUTHOR] Ingatanku Kembali ....
91 [POV.AUTHOR] Tunggu Aku Pulang ...
92 Kumpulan Puisi Para Author [ Bukan Episode ]
93 [POV.AUTHOR] Kembali Pulang ....
94 [POV.AUTHOR] Welcome Abimana
95 [POV.AUTHOR] Kenyataan Pahit ....
96 [POV.AUTHOR] Gadis Konyol
97 [POV.AUTHOR] Saling berkeluh kesah
98 [POV.AUTHOR] Sebuah Rencana
99 [POV.AUTHOR] Awal Kekaguman
100 [POV.AUTHOR] Melihatnya
101 [POV.AUTHOR] Kelahiran Baby Alyra
102 [POV.AUTHOR] Pertemuan
103 [POV.AUTHOR] Pertemuan 2
104 [POV.AUTHOR] Pertemuan Alya Dengan Abimana
105 [POV.AUTHOR] Keputusan Alya
106 [POV.AUTHOR] Sarapan Pagi Bersama
107 [POV.AUTHOR] Candaan Sahabat
108 [POV.AUTHOR] Menikmati Suasana Malam
109 [POV.AUTHOR] Akhir Kisah Cinta
110 [POV.AUTHOR] Aqiqah Baby Alyra (END)
111 Lagu Tentang YOGYAKARTA
112 Pengumuman Sekuel CGB "ALYA"
113 ICPA & MJB GANTI COVER
114 Karya Baru
115 Karya Baru Lagi Say
116 Imam Pengganti Untuk Chayra
117 Rilis Kisah DERANA
118 Muridku, Imamku
Episodes

Updated 118 Episodes

1
Alya
2
Kamu Sakit Apa???
3
Dia benar-benar berangkat
4
Pov.Vita
5
Ultah Angga
6
Ancaman Sinta
7
Putus
8
Ujian
9
Hasil Ujian
10
Gadis itu bernama Ratna
11
Sebuah Keputusan
12
Lelaki berkaca mata
13
Dugaan Yang Benar
14
Tuan Muda
15
Berkumpul di Rumah Besar
16
Ujian Akhir Sekolah
17
Selamat Jalan Sahabat
18
Alya Saat Ini
19
Jawaban Keraguan Hati
20
Melepasmu
21
Kabar Dari Sahabat
22
Malam Reoni
23
Pria Nekat
24
Bertemu Ibu
25
Bawalah Ia Kembali
26
Sehari Bersama Sahabat
27
Di Rumah Besar Lagi
28
Surprise Untuk Alya
29
Suara hati seorang gadis
30
Curhatan Alya
31
Kebersamaan
32
Kebersamaan part 2
33
Untuk Yang Terakhir Kali
34
Turis Korea
35
Ke Rumah Oppa
36
Aku Mencintaimu
37
Sepasang Kekasih Yang Bercengkrama
38
Makan Siang Untuk Alya
39
Dosen Kharismatik
40
Aku Tunggu Di Malioboro
41
Please Jangan Ucapkan Lagi
42
Pertemuan dengan Calon Mertua
43
Suasana Hangat di Warung Kopi Merapi
44
Sebuah Pengakuan
45
Syal Untuk Oppa
46
Lamaran
47
Undangan Pernikahan Untuk Sahabat
48
Ternyata Dia....???
49
Dua Pria Perfect
50
Menu special
51
Jujurlah Alya....!!!
52
Firasat Dua Pria
53
Semoga Bukan Dia...
54
[POV. AUTHOR] Siapa Gadis Itu.....??
55
[POV.AUTHOR] Langit pun Berduka...
56
[POV.AUTHOR] Tangisan di Bawah Hujan...
57
[POV.AUTHOR] Seperti Menatap Wajahmu....
58
[POV.AUTHOR] Doa di Sepertiga Malam...
59
[POV.AUTHOR] Ucapan Mama Shela
60
[POV.AUTHOR] Maafkan Aku dengan Keputusan Ini....
61
[POV.AUTHOR] PERNIKAHAN
62
[POV.AUTHOR] Nyaman Dipelukmu...
63
[POV.AUTHOR] Selalu Merasa Disayang
64
[POV.AUTHOR] Pacaran Setelah Menikah
65
[POV.AUTHOR] Negeri di Atas Awan
66
[POV.AUTHOR] I Will Always Love You
67
[POV.AUTHOR] Senja di Puncak Becici
68
[POV.AUTHOR] Aku Milikmu...
69
[POV.AUTHOR] Bunga Amarilis
70
[POV.AUTHOR] Glass Boat
71
[POV.AUTHOR] Serpihan Hati Untuk Abi
72
[POV.AUTHOR] Malaikat Kecil
73
[POV.AUTHOR] Welcome Tuan Muda
74
[POV.AUTHOR] Menangisi Kenyataan
75
[POV.AUTHOR] Tentang Sahabat
76
[POV.AUTHOR] Rumah Annelies
77
[POV.AUTHOR] Bang Jago Ala Mama Shela
78
[POV.AUTHOR] Nobar Romantis
79
[POV.AUTHOR] Acara 7 Bulanan
80
[POV.AUTHOR] Bertemu Dia...
81
[POV.AUTHOR] Tentang Masa Lalu..
82
[POV.AUTHOR] Bercengkrama...
83
[POV.AUTHOR] Pria Bermasker....
84
[POV.AUTOR] Alyra Annasya
85
[POV.AUTHOR] Cinta Menguatkanku...
86
[POV.AUTHOR] Ke Rumah Abimana...
87
[POV.AUTHOR] Cukup Mendengar Suaramu...
88
[POV.AUTHOR] Kekuatan Doa dan Cinta..
89
[POV.AUTHOR] Hatiku Meyakini ....
90
[POV.AUTHOR] Ingatanku Kembali ....
91
[POV.AUTHOR] Tunggu Aku Pulang ...
92
Kumpulan Puisi Para Author [ Bukan Episode ]
93
[POV.AUTHOR] Kembali Pulang ....
94
[POV.AUTHOR] Welcome Abimana
95
[POV.AUTHOR] Kenyataan Pahit ....
96
[POV.AUTHOR] Gadis Konyol
97
[POV.AUTHOR] Saling berkeluh kesah
98
[POV.AUTHOR] Sebuah Rencana
99
[POV.AUTHOR] Awal Kekaguman
100
[POV.AUTHOR] Melihatnya
101
[POV.AUTHOR] Kelahiran Baby Alyra
102
[POV.AUTHOR] Pertemuan
103
[POV.AUTHOR] Pertemuan 2
104
[POV.AUTHOR] Pertemuan Alya Dengan Abimana
105
[POV.AUTHOR] Keputusan Alya
106
[POV.AUTHOR] Sarapan Pagi Bersama
107
[POV.AUTHOR] Candaan Sahabat
108
[POV.AUTHOR] Menikmati Suasana Malam
109
[POV.AUTHOR] Akhir Kisah Cinta
110
[POV.AUTHOR] Aqiqah Baby Alyra (END)
111
Lagu Tentang YOGYAKARTA
112
Pengumuman Sekuel CGB "ALYA"
113
ICPA & MJB GANTI COVER
114
Karya Baru
115
Karya Baru Lagi Say
116
Imam Pengganti Untuk Chayra
117
Rilis Kisah DERANA
118
Muridku, Imamku

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!