"Pertanyaan macam apa itu?"
"Jawab saja, Net, masih mau 'kan?" Sekali lagi Faaz bertanya, dia berusaha memastikan dan setakut itu bahwa sang istri akan berkata tidak.
Tak segera menjawab, Ganeeta justru menarik napas dalam-dalam sebelum kemudian dia embuskan perlahan.
"Mas ...."
"Iya, Sayang?"
"Sebe...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 153 Episodes
Kupinang Dengan Istighfar
BAB 100 - Mas Bukan Pendosa ~ Ganeeta
Comments
Sinta Ariemartha
hooo....o....o.... solehot OHH solehot...tepat ganeta dengan si solehot kemarin...ayo Faaz jujur sejujur-jujurnya lebih baik ganeta tau dari mulutmu sendiri drpd dari orang lain opo meneh Seko Fandi manusia ogoh-ogoh itu....Tenang Faaz penduduk bumi mendukungmu kalau solehot macem2 siap2 aja dikarungin buang ke laut🤣🤣🤭🤭
2024-12-14
20
rania rayyana
Memang tidak dianjurkan membuka aib masa lalu ke pasangan, tapi kalau Anet tau cerita itu dari oranglain.. takutnya jadi boomerang atau malah dilebih²kan, jadi lebih baik Anet tau dari Mas Faaz sendiri.
sbenarnya udah yakin kalau Anet pasti nerima masa lalu Mas Faaz, soalnya itu masa lalu, beda cerita kalau itu kejadiannya sekarang. Lagian Anet juga punya masalalu kelam meskipun ga pernah sampai HS. keturunan Megantara biasanya jarang mempermasalahkan masa lalu seseorang.
yg penting dia udah berubah jadi lebih baik.
Tapi yg di takutkan, alasan kenapa si Kartika ini muncul lagi setelah sekian lama. Iya kemungkinan karena ulah Fandy, tapi kayaknya pasti ada tujuan lain juga dari Kartika, pasti mau merusak hubungan Anet dan Mas Faaz 😔
Yakin sih Mas Faaz sama Anet ga bakalan terpisahkan, tapi tau sendirilah gimana gilanya pelakor.
2024-12-14
10
Hesty Mamiena Hg
Tidak diperkenankan membuka aib pd pasangan? Klo ingin jujur sm pasangan kan lebih baik Mak.. daripada tau kebenarannya dari orang lain, kebenaran yg menyakitkan sehingga pupus rasa percaya terhadap pasangan bukankah lebih parah? 😣
2024-12-14
6