"Yogya ... kurang jelaskah, Cantik?" tanya Faaz sekali lagi sembari berlagak menyingkirkan noda di wajah Ganeeta demi bisa mengusapnya.
Faaz berpikir, dengan cara itu Ganeeta akan salah tingkah dan sejenak emosinya akan reda. Namun, alih-alih reda, wanita itu justru menepis kasar tangan Faaz saat it...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 153 Episodes
Kupinang Dengan Istighfar
BAB 26 - Tak Ternilai
Comments
Neulis Saja
oh baru tahu kalau faaz tadinya mau ke shanum yg tak perlu berjuang utk meluruskan akhlaknya yg amburadul sementara membayar mahal dgn ganetha yg akhlaknya bikin istighfar melulu saking kelakuannya di luar nalar org2 yg tinggal di pesantren, walau yg membayar mahal itu papi ganetta dgn ganetha sendiri tapi kalau dilihat dari perjuangan faaz utk meluruskan akhlaknya hrs berusaha dgn seluruh kemampuan faaz
2024-11-11
2
Neng Ima Adhikari
lemot paaz,, istrimu kurang vitamin sepertinya... jadinya agak lo la.... harus diperjelas biar paham.... emang ya pesona nya Aneet dari dulu itu emang lain... sampai paaz aja bisa langsung jatuh hati... tanpa harus menunggu lama...
tapi yasudah harus Terima dan banyak istighfar....
2024-11-11
6
Herni Haryani
bukannya masalah terlalu sulit menerka ucapanmu mas.faaz masalahnya anet sekarang agak sadar otaknya ngk mau spekulasi sendiri karen terlalu sering melakukan kesalahan atas terkaan dirinya sendiri terhadap mas.faaz efeknya membuat anet amat malu akibat tingkahnya mas.
2024-11-10
5