Bab 1

Tawuran kembali terjadi malam ini di jalan kota yang sangat licin, karena tadi sempat terguyur hujan. Kali ini geng Kenamaan negeri ikut terlibat dalam tawuran tersebut.

Yah, the devil nama geng nya, bukan sekedar geng motor biasa tapi gengster yang sangat ditakuti, disegani bahkan dipuja karena memiliki anggota yang begitu berpengaruh dengan kemampuan yang luar biasa.

The devil memiliki makna sang iblis kegelapan dan terdalam dalam dunia bawah. The devil sebenarnya hanya memiliki 5 anggota inti namun jika dihitung keseluruhan The devil memiliki anggota hampir mencapai 200 orang.

Dengan leader yang paling ditakuti dan disegani karena terkenal dengan Kebingasanya dan kekejamannya yang tak segan membunuh siapa saja yang mengusik kehidupannya dan kehidupan keluarganya beserta kehidupan geng nya.

Sosok pria tampan dengan tubuh setinggi 185 cm, kulit putih bersih, alis tebal, rahang tegas, hidung mancung, bibir merah muda, mata elang dengan manik mata berwarna grey, dan rambut berwarna hitam pekat.

Tampan? Bukan kata itu yang tepat untuk orang yang dijuluki dengan FLOWER OF DEVIL. Perfect.

Yah, Ellison King ALVANZO adalah sosok pria yang nyaris sempurna, parasnya bak seorang dewa, siapa saja yang Melihatnya pasti akan jatuh cinta. Belum lagi kemampuannya bertarung dan memiliki otak encer. Ah siapa wanita yang tidak meleleh melihatnya.

Kembali kepertempuran malam ini.

Ellison maju barisan paling depan untuk membantai musuh musuhnya. Dengan pistol kesayangan dia berhasil menghilang kan nyawa musuhnya satu persatu.

Ditengah pertempuran, tiba tiba sirine polisi pun terdengar dari jauh. Ellison dapat melihat beberapa mobil polisi yang berjalan mendekati.

"SEMUA NAIK KE MOTOR"teriak Ellison memberi perintah.Kali ini dia tidak mau berurusan dengan polisi yang menurutnya sangat menyebalkan.

Seluruh anggota the devil pergi meninggalkan tempat sebelum polisi akhinya datang.

___________-----______-----__________________

Musik berdentum begitu keras dengan lampu berwarna-warni yang menyapu seluruh ruangan. Disinilah mereka, anggota inti the devil berada. Disebuah tempat hiburan malam yang sangat ramai pengunjungnya.

Setelah tawuran tadi, mereka butuh waktu untuk memulihkan tenaga dan juga menghibur pikiran. Bukan untuk menyewa jalang yang ada disana, mereka hanya menikmati sedikit vodka.

"Jadi menurut kalian apa kita perlu menambahkan satu botol lagi"ucap ARION OCEAN , atau biasa dipanggil Sean. Dia adalah anggota inti the devil yang paling ramah diantara kelimanya. Dia juga dikenal dengan kemampuan bertarung dengan belati tajam nan berbahayanya.

"Iya, gue juga mau minum secangkir lagi"balas DION DEVANDO. Dia adalah anggota inti the devil yang mahir bertarung dengan samurai tajamnya.

Sedangkan Geovano dan Giovaro hanya mengganguk menyetujui perkataan DION.

GEOVANO LEONARDO dan GIOVARO LEONARDO adalah kembaran, mereka  berdua mempunyai kemampuan berbeda siGio mempunyai kemampuan hackers yang luar biasa yang tak tertandingi.

Lalu yang terakhir adalah siGeo, dia adalah bisa menguasai bela diri tingkat tinggi dan juga dikenal dengan cowok terdingin setelah Ellison.

Mereka berempat menikmati alunan musik sambil menikmati tubuh wanita seksi yang sedang memperlihatkan bentuk tubuhnya. Tapi tidak dengan Ellison, dia sibuk dengan lamunanya.

"Ada apa..... Ada masalah?? " Tanya Sean penasaran.

"lo lagi mikir Vale ya?" tebak Dion. Dia merasakan aura Ellison begitu berbeda setelah kejadian di acara pertunangan. Tawuran yang tak pernah dia peduli sama sekali, malam ini dia langsung turun tangan sendiri hingga banyak musuh yang kalah telak.

"Gue ngerasa aneh liat tuh cewek," kata Ellison sebelum meneguk habis vodka di tangannya."tiba-tiba dia ketakutan liat gue,"tambahnya.

"bagus dong! Dengan begitu dia enggak nempel lagi sama lo, secara tuh cewek terus berbuat seenaknya. Bahkan dia sudah di juluki Queen bully mengalahkan geng Alexi dan antek-anteknya," ujar Dion menambahkan.

"gue juga ngerasa aneh juga, tiba-tiba dia benci sama lo bos. Enggak semudah itu benci sama orang yang kita suka kecuali suatu kejadian buat dia trauma sama lo," Gio memberi pendapat apa yang ia pikirkan tentang perubahan Valerie.

"kita liat saja besok, apakah kelakuannya masih sama dengan kelakuannya dulu. Kalo iya, gue yakin dia sedang narik perhatian lo, bos," kata Dion.

"kita liat saja permainan gadis itu" seringai licik terpancar di mulut Ellison memandang jauh kedepan.

Geo mengerak gelas ditangan sembari tersenyum licik sangat mengerti saat sahabatnya sudah memasang wajah seringai. "kenapa lo terima perjodohan itu, Ell? " tanya Geo serius.

Ellison hanya mengedikkan bahunya tak acuh lalu menjawab, "mungkin permintaan daddy"

"gue percaya lo bisa nolak itu, Ell. Secara lo sering ngelawan om Richard. Atau jangan-jangan lo sedang rencanain sesuatu ya? " tebak Gio.

"maybe, "

"parah lo Ell, bagaimanapun Vale kakak kembar gadis lo? masa iya lo tega main-main sama tuh cewek, " kata Dion.

"hanya kakak kembar kan? bukan gadis gue. Lagian sudah dari kecil gue gak suka sama sikap dia, wajar sih karena dia dari kecil sudah mengenal dunia mafia kayak gue. Entah kenapa gue pengen main-main sama tuh cewek," ujar Ellison.

Episodes
1 prolog
2 Bab 1
3 Bab 2
4 Bab 3
5 Bab 4
6 Bab 5
7 Bab 6
8 Bab 7
9 Bab 8
10 Bab 9
11 Bab 10
12 Bab 11
13 Bab 12
14 Bab 13
15 Bab 14
16 Bab 15
17 Bab 16
18 Bab 17
19 Bab 18
20 Bab 19
21 Bab 20
22 Bab 21
23 Bab 22
24 Bab 23
25 Bab 24
26 Bab 25
27 Bab 26
28 Bab 27
29 Bab 28
30 Bab 29
31 Bab 30
32 Bab 31
33 Bab 32
34 Bab 33
35 Bab 34
36 Bab 35
37 Bab 36
38 Bab 37
39 Bab 38
40 Bab 39
41 Bab 40
42 Bab 41
43 Bab 42
44 Bab 43 ketemu teman lama
45 Bab 44 Yang patuh ya!
46 Bab 45
47 Bab 46
48 Bab 47
49 Bab 48
50 Bab 49
51 Bab 50
52 Bab 51
53 Bab 52
54 Bab 53
55 Bab 54
56 Bab 55 Upaya menyelamatkannya
57 Bab 56
58 Bab 57
59 Bab 58
60 Bab 59
61 Bab 60
62 Bab 61
63 Bab 62 Amarah seorang Queen
64 Bab 63
65 Ba 64 Kisah persahabatan Queen 1
66 Bab 65 kisah persahabatan Queen 2
67 Bab 66 Musuh mengintai
68 Bab 67
69 Bab 68 Manjanya sang ketua kejam
70 Bab 69 Jauhi dia!
71 Bab 70 Seseorang baru datang
72 Bab 71 kecemburuan Ellison
73 Bab 72 Seekor kecoak bagi Ellison
74 Bab 73Mendapat bodyguard baru
75 Bab 74 Ellison tertembak
76 Bab 75 kepekaan sahabat Ellison.
77 Bab 76 Ellison menjadi manja
78 Bab 77 Queen dalam bahaya
79 Bab 78 Salah cari lawan
80 Bab 79 Kembali bersama
81 Bab 80 Ellison mulai bucin
82 Bab 81
83 82 kekejaman seorang Ellison
84 84 Hadiah kepala untuk Camra.
85 Bab keberhasilan Queen
86 Teror
87 Berita hilangnya Ayah Mario
88 Terlambat
89 Berhasil?
90 Harapan satu-satunya
91 Rencana Ellison
92 Persetujuan Queen yang tak terduga
93 Rhea kembali
94 Fitting baju
95 Kakak laki-laki Queen
96 Queen ngambek
97 kejadian di pagi hari
98 Kedatangan kakek Queen
99 mengganggu kejiwaan Queen
100 Ketakutan telah terjadi
101 Bangkitnya monster
102 Bangun dari koma
103 Gengsi mau peluk
104 kado pernikahan
105 Berasa bulan madu
106 Queen malu di jebol
107 Kebenaran yang pahit.
108 Kekhawatiran seorang istri
109 Keputusan Queen
110 Amukan suami Queen
111 Teman tidur baru
112 pertengkaran hebat
113 Pembunuh yang sebenarnya
114 kembali bertemu
115 memilih berdamai
Episodes

Updated 115 Episodes

1
prolog
2
Bab 1
3
Bab 2
4
Bab 3
5
Bab 4
6
Bab 5
7
Bab 6
8
Bab 7
9
Bab 8
10
Bab 9
11
Bab 10
12
Bab 11
13
Bab 12
14
Bab 13
15
Bab 14
16
Bab 15
17
Bab 16
18
Bab 17
19
Bab 18
20
Bab 19
21
Bab 20
22
Bab 21
23
Bab 22
24
Bab 23
25
Bab 24
26
Bab 25
27
Bab 26
28
Bab 27
29
Bab 28
30
Bab 29
31
Bab 30
32
Bab 31
33
Bab 32
34
Bab 33
35
Bab 34
36
Bab 35
37
Bab 36
38
Bab 37
39
Bab 38
40
Bab 39
41
Bab 40
42
Bab 41
43
Bab 42
44
Bab 43 ketemu teman lama
45
Bab 44 Yang patuh ya!
46
Bab 45
47
Bab 46
48
Bab 47
49
Bab 48
50
Bab 49
51
Bab 50
52
Bab 51
53
Bab 52
54
Bab 53
55
Bab 54
56
Bab 55 Upaya menyelamatkannya
57
Bab 56
58
Bab 57
59
Bab 58
60
Bab 59
61
Bab 60
62
Bab 61
63
Bab 62 Amarah seorang Queen
64
Bab 63
65
Ba 64 Kisah persahabatan Queen 1
66
Bab 65 kisah persahabatan Queen 2
67
Bab 66 Musuh mengintai
68
Bab 67
69
Bab 68 Manjanya sang ketua kejam
70
Bab 69 Jauhi dia!
71
Bab 70 Seseorang baru datang
72
Bab 71 kecemburuan Ellison
73
Bab 72 Seekor kecoak bagi Ellison
74
Bab 73Mendapat bodyguard baru
75
Bab 74 Ellison tertembak
76
Bab 75 kepekaan sahabat Ellison.
77
Bab 76 Ellison menjadi manja
78
Bab 77 Queen dalam bahaya
79
Bab 78 Salah cari lawan
80
Bab 79 Kembali bersama
81
Bab 80 Ellison mulai bucin
82
Bab 81
83
82 kekejaman seorang Ellison
84
84 Hadiah kepala untuk Camra.
85
Bab keberhasilan Queen
86
Teror
87
Berita hilangnya Ayah Mario
88
Terlambat
89
Berhasil?
90
Harapan satu-satunya
91
Rencana Ellison
92
Persetujuan Queen yang tak terduga
93
Rhea kembali
94
Fitting baju
95
Kakak laki-laki Queen
96
Queen ngambek
97
kejadian di pagi hari
98
Kedatangan kakek Queen
99
mengganggu kejiwaan Queen
100
Ketakutan telah terjadi
101
Bangkitnya monster
102
Bangun dari koma
103
Gengsi mau peluk
104
kado pernikahan
105
Berasa bulan madu
106
Queen malu di jebol
107
Kebenaran yang pahit.
108
Kekhawatiran seorang istri
109
Keputusan Queen
110
Amukan suami Queen
111
Teman tidur baru
112
pertengkaran hebat
113
Pembunuh yang sebenarnya
114
kembali bertemu
115
memilih berdamai

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!