Bertemu Lagi

Tiga hari dalam seminggu, tepatnya Jum'at sampai hari Minggu, Kamilia akan datang ke kediaman muridnya yaitu Feli untuk menjadi guru ngaji gadis remaja itu.

Terhitung sudah hampir satu semester Kamilia menjadi guru ngaji di sana. Perubahan signifikan terlihat dari muridnya itu, selain sudah mulai lancar membaca Al-Qur'an Feli juga mantap untuk berhijab. Hal itu tentu disambut bahagia oleh oma dan opanya, kedua orang tuanya yang berada di luar negeri pun tak kalah bahagia, mereka bahkan berjanji akan secepatnya pulang ke tanah air untuk menghadiri acara tasyakur yang sengaja dibuat oleh omanya Feli sebagai bentuk syukur atas perubahan cucu kesayangannya itu.

"Akhirnya anak itu berubah juga" gumam Cakra yang saat ini tengah duduk di balkon kamarnya, dia memerhatikan sang keponakan yang sedang mondar mandir di teras rumah menunggu kedatangan guru ngajinya.

Hari ini dia sengaja mengosongkan jadwalnya selepas shalat Jumat dan segera pulang ke rumah hanya untuk menghilangkan kepenasarannya tentang sosok guru ngaji Feli. Biasanya meskipun di akhir pekan Cakra masih saja disibukkan dengan urusan pekerjaan dan urusan lainnya dengan teman dan kekasihnya.

Karena penasaran dengan perubahan signifikan keponakannya, dia pun penasaran dengan guru ngaji Feli yang bisa membuat keponakan manjanya itu kini lebih mandiri dan terlihat dewasa. Dari cerita mamanya tergambar jika sang guru ngaji begitu istimewa dan hebat, dan hal itu berhasil menumbuhkan rasa penasaran di hati Cakra.

Cakra beranjak dari duduknya, dia mengamati dengan seksama saat sebuah mobil milik keluarganya memasuki pekarangan rumah. Cakra yakin jika di dalam mobil itu pasti ada guru ngaji Feli yang baru dijemput oleh sopir keluarga mereka.

Tampak seorang gadis berkerudung biru keluar dari dalam mobil dan langsung disambut oleh Feli dengan antusias. Karena posisi Cakra berada di lantai dua, dia jadi tidak terlalu jelas melihat wajah sang guru ngaji tersebut. Melihat dari penampilannya uang biasa, gamis longgar dan kerudung lebar, membuat dia hanya mengerdikan bahunya berusaha acuh.

Cakra berniat kembali ke dalam kamarnya, namun langkahnya terhenti ketika melihat siapa yang keluar dari balik kemudi mobil yang membawa guri ngaji Feli tadi. Dia adalah Cipta, sahabat sekaligus asisten pribadinya di kantor. Cakra heran, kenapa bisa Cipta yang menjemput guru ngajinya Feli, apakah sahabatnya itu sudah sering menjemput guru ngajinya Feli atau hanya baru kali ini?

Entahlah Cakra sempat penasaran namun kembali dia acuhkan ketika mendengar notifikasi panggilan masuk di ponselnya.

"Ya, halo ..."

"Sayang, nanti malam jadi kan?" terdengar suara manja dari seberang telepon milik Cakra.

☘️☘️☘️

"Silakan masuk Bu Guru, sekarang kita mengajinya di tempat baru, Opa sudah menyiapkan satu ruangan khusus untuk aku belajar ngaji, semoga bu guru suka suasana barunya" sebuah gazebo di taman belakang rumah mewah itu di sulap menjadi tempat untuk Feli belajar mengaji. Tempat yang sejak awal memang sudah terlihat estetik dan nyaman, kini lebih nyaman dan estetik setelah didesain ulang dengan nuansa religi yang sangat kental terasa.

"Masya Allah, indah sekali ini, Fel" Kamilia mengusap kaligrafi yang di tempel di salah satu sisi ruangan itu, dengan bingkai yang tak kalah indah membuat Kamilia tidak tahan untuk tidak menyentuhnya.

"Bagus gak Bu Guru?" tanya Feli antusias bertanya saat melihat binar mata kagum Kamilia,

"Sangat Fel, kaligrafi ini sangat bagus." ujar Kamilia dengan fokus masih pada kaligrafi yang sedang dikaguminya tersebut.

"Mami yang kirim kaligrafinya Bu, katanya hadiah karena Feli sudah lancar baca Al-Qur'annya, mami bilang dia pesan khusus dari Madinah" jelas Feli mengusir kepenasaran Kamilia yang masih anteng mengamati setiap keindahan ukiran huruf dalam kaligrafi itu.

"Alhamdulillah, keren sekali Fel. Baiklah kalau begitu, sekarang ayo kita mulai ngajinya."

Durasi waktu sembilan puluh menit yang digunakan Kamilia dan Feli untuk mengaji, sesuai dengan kesepakatan yang dibuat dulu di awal sebelum mereka memulai belajar mengaji. Bukan tanpa alasan Kamilia membatasi waktunya, dia akan datang ba'da Ashar ke rumah Feli, dan selesai qabla maghrib, walau bagaimana pun kota ini terbilang baru bagi Kamilia, dia tidak cukup berani untuk masih berada di luar rumah jika malam hari kecuali jika itu urusan pekerjaan sekolah.

Namun bukan Feli namanya jika tidak berhasil membuat Kamilia kewalahan, gadis remaja itu selalu berhasil membuat Kamilia akhirnya melaksanakan shalat maghrib bersamanya, selain banyak pertanyaan tentang pengetahuan agama yang dilontarkan gadis itu pada sang guru dia juga meminta agar bisa dibimbing langsung shalat dan berjamaah dengan gurunya itu. Alhasil selama enam bulan ini Kamilia selalu pulang selepas maghrib bahkan selepas Isya.

Seperti malam ini, Feli meminta Kamilia untuk makan malam bersama, Kamilia pun menolak karena tidak enak hati, tetapi dengan sedikit paksaan dari omanya Feli Kamilia pun akhirnya luluh, dan menerima ajakan keluarga itu untuk makan malam bersama.

Seluruh anggota keluarga hadir di waktu makan malam itu, termasuk Cakra yang selama ini tidak pernah bertemu dengan Kamilia, malam ini turut makan malam di rumah.

Tidak ada yang istimewa dari acara makan malam ini, setelah Kamilia dikenalkan oleh Omanya Feli pada putra bungsunya itu, semuanya berjalan seperti biasa. Suara Feli dan Omanya sesekali mengisi keheningan, di sambut seperlunya oleh Kamilia yang tak jarang dilibatkan dalam obrolan mereka, dia sangat senang karena Kamilia bersedia Kamilia bersedia makan malam bersama mereka.

Waktu pun berlalu seperti seharusnya. Hari-hari Kamilia hanya seputar sekolah dan rumah Feli. Sebentar lagi di sekolah akan dilaksanakan perpisahan kelas dua belas, Kamilia yang didaulat menjadi salah satu panitia mulai sibuk membimbing anak-anak OSIS menyiapkan acara untuk kakak kelas mereka.

Minggu ini Kamilia meminta izin tidak bisa datang ke rumah Feli untuk mengajar ngaji, dia harus mempersiapkan acara perpisahan di sekolah yang akan dilaksanakan akhir pekan agar tidak mengganggu waktu efektif belajar.

"Maaf Mbak, saya tidak sengaja" Kamilia membungkukkan kepalanya saat tidak sengaja troli yang didorongnya menyenggol troli yang didorong wanita lain. Saat ini dia tengah berada di sebuah mall untuk berbelanja keperluan kegiatan sekolah dengan rekannya.

"Oh tidak apa-apa" ucap wanita berambut panjang itu datar, dia kembali fokus pada ponselnya yang masih menempel di telinganya.

"Sayang, aku udah selesai, buruan dateng ya" ucap perempuan itu dengan suara manjanya saat berbicara di telepon, sangat berbeda dengan ketika berbicara tadi pada Kamilia.

Kamilia pun kembali dengan kegiatannya, setelah berburu kebutuhan kegiatan sekolah dia pun kemudian mengantri di kasir untuk membayar.

"Bu Kam, ini ketinggalan" seorang perempuan dengan pakaian formal mendekat ke arah Kamilia yang sedang mengantri, dia memasukan barang yang tadi dibawanya ke dalam troli yang di dorong Kamilia.

"Sudah semuanya ya?" tanya Kamilia kembali memastikan belanjaannya,

"Sepertinya sudah, Bu" sahut wanita yang bersamanya, dia bernama Sarah, rekan sejawat Kamilia di sekolah tempatnya mengajar. Keduanya sama-sama pendatang di kota itu, tidak hanya di sekolah mereka sering bersama tapi juga di luar sekolah karena rumah kontrakan mereka yang juga berdekatan.

"Sayang, kamu lama banget sih" di saat bersamaan tepat di samping Kamilia seorang pemuda dengan stelan jas lengkap tengah berdiri dan disambut dengan gelayut manja gadis yang tadi sempat beradu troli dengan Kamilia.

Mengetahui siapa pemuda itu Kamilia lantas memalingkan wajahnya, walau pun baru satu kali bertemu tapi Kamilia masih ingat jika laki-laki yang sedang berdiri di sampingnya itu adalah omm nya Feli, muridnya.

Terpopuler

Comments

Arkan Nuril

Arkan Nuril

baca novel ini untuk yg ke dua kalinya...

2024-11-03

1

lihat semua
Episodes
1 Lima Tahun Lagi
2 Menjadi Guru Privat
3 Bertemu Lagi
4 Kehilangan
5 Dia Kembali
6 Ada Yang Klik
7 Tiba-Tiba Dilamar
8 Pupus Sudah
9 Direktur El-Malik Hospital
10 Resmi Dilamar
11 Dijemput
12 Berdamai Dengan Takdir
13 Kehangatan Keluarga
14 Enam Bulan Lagi
15 Terlambat
16 You Are Mine
17 Pertemuan
18 Kisah Kita Selesai
19 Posesif
20 Salah Faham
21 Harapan Sahabat
22 Foto
23 Saling Mengenal
24 Tamu Tak Diduga
25 Ikhlaskan
26 Menuju Sah
27 Kebahagiaan VS Kesedihan
28 Sedikit Lega
29 Merasa Sangat Beruntung
30 Dia Belum Selesai
31 Kedatangan Tamu
32 Bertemu Mantan
33 Menandai Kepemilikkan
34 Bersama Feli
35 Tujuan Hidup Baru
36 Bertemu
37 Bertatap Muka
38 Yang Disesali ...
39 Kekhawatiran Cakra
40 Bersamamu Aku Tenang
41 Cemburu
42 Kesalahfahaman yang Selalu Dibenarkan
43 Ketegasan Cakra
44 Penyesalan
45 Pingsan
46 Kehadiran Orang Baru
47 Rasa yang Salah
48 Syukuran Empat Bulanan
49 Tujuh Bulanan
50 Tujuh Bulanan (2)
51 Hari yang Indah
52 Rahasia Kamilia
53 Teror
54 Peringatan
55 Sumber Bahagia yang Sederhana
56 Selangkah Lebih Maju
57 Ada yang Belum Move On Juga
58 Menghadiri Undangan
59 Seikhlas Awan Mencintai Hujan
60 Aku Merindukan Panggilan Itu
61 Pertunangan
62 Melebur Rasa
63 Kecemasan Kamilia
64 Diagnosa Dokter
65 Cakra Sadar
66 Positif
67 Vonis
68 PoV Cakra
69 Nasihat Sahabat
70 Menenangkan Diri
71 Penyesalan Kamilia
72 Melewati Masa Kritis
73 Telah Kembali
74 Teman Curhat
75 Kita Bikin Romantis
76 Welcome Baby Boy
77 Rahasia
78 Menjenguk Baby Boy
79 Aqiqah Baby Rayyan
80 Hati Oh Hati
81 Kambuh
82 Vonis Akhir
83 Buku Harian
84 Curahan Hati
85 Datang dan Pergi
86 Tak Lagi Sakit (1)
87 Tak Lagi Sakit (2)
88 Tak Lagi Sakit (3)
89 Pulang
90 Kabar Jerman
91 Hidup Baru
92 Keraguan
93 Penyambutan Calon CEO
94 Dilema
95 Tamu
96 Menghindar
97 Kebersamaan dengan Sahabat (1)
98 Kebersamaan dengan Sahabat (2)
99 Kekhawatiran Para Sahabat
100 Keputusan (1)
101 Support Keluarga
102 Kuliah 1 SKS
103 Misi Pertama
104 Bagian Dari Proses
105 Penjajakan
106 Step By Step
107 Support Calon Adik Ipar
108 Omm Baik Datang Lagi
109 Pernyataan Calon Mertua
110 Beri Aku Kesempatan
111 Tiba-Tiba Dilamar
112 Siapa Dia?
113 Dia Datang
114 Tidak Menerima Penolakan
115 Rinduku Untukmu
116 Bersama Tapi Tak Bersua
117 Surat Biru Muda
118 Aku Datang
119 Mengejar Cinta
120 Jawaban
121 Menuju Halal
122 Mengunjungi Makam Cakra
123 H-1
124 Akad
125 Kita Bikin Romantis
126 Resepsi
127 Gasskeun ...!
128 Hidup Baru, Lembaran Baru.
129 Proyek Baru
130 Video Call
131 Begadang sampai Pagi
132 Keharuan di Resepsi
133 Long Distance Marriage
134 Telat Dua Minggu
135 Diary oh Diary ...
136 Harus Pergi
137 Kedatangan Tamu
138 Berita Online
139 Musibah
140 Tindakan
141 Aa Pulang
142 Dalang Kejahatan
143 Resign
144 Pasca Resign
145 Menuju Keluarga Besar
146 Terima Kasih dan Sampai Jumpa
147 Kisah Mommy Tiara dan Daddy Arzan
148 Novel Baru
Episodes

Updated 148 Episodes

1
Lima Tahun Lagi
2
Menjadi Guru Privat
3
Bertemu Lagi
4
Kehilangan
5
Dia Kembali
6
Ada Yang Klik
7
Tiba-Tiba Dilamar
8
Pupus Sudah
9
Direktur El-Malik Hospital
10
Resmi Dilamar
11
Dijemput
12
Berdamai Dengan Takdir
13
Kehangatan Keluarga
14
Enam Bulan Lagi
15
Terlambat
16
You Are Mine
17
Pertemuan
18
Kisah Kita Selesai
19
Posesif
20
Salah Faham
21
Harapan Sahabat
22
Foto
23
Saling Mengenal
24
Tamu Tak Diduga
25
Ikhlaskan
26
Menuju Sah
27
Kebahagiaan VS Kesedihan
28
Sedikit Lega
29
Merasa Sangat Beruntung
30
Dia Belum Selesai
31
Kedatangan Tamu
32
Bertemu Mantan
33
Menandai Kepemilikkan
34
Bersama Feli
35
Tujuan Hidup Baru
36
Bertemu
37
Bertatap Muka
38
Yang Disesali ...
39
Kekhawatiran Cakra
40
Bersamamu Aku Tenang
41
Cemburu
42
Kesalahfahaman yang Selalu Dibenarkan
43
Ketegasan Cakra
44
Penyesalan
45
Pingsan
46
Kehadiran Orang Baru
47
Rasa yang Salah
48
Syukuran Empat Bulanan
49
Tujuh Bulanan
50
Tujuh Bulanan (2)
51
Hari yang Indah
52
Rahasia Kamilia
53
Teror
54
Peringatan
55
Sumber Bahagia yang Sederhana
56
Selangkah Lebih Maju
57
Ada yang Belum Move On Juga
58
Menghadiri Undangan
59
Seikhlas Awan Mencintai Hujan
60
Aku Merindukan Panggilan Itu
61
Pertunangan
62
Melebur Rasa
63
Kecemasan Kamilia
64
Diagnosa Dokter
65
Cakra Sadar
66
Positif
67
Vonis
68
PoV Cakra
69
Nasihat Sahabat
70
Menenangkan Diri
71
Penyesalan Kamilia
72
Melewati Masa Kritis
73
Telah Kembali
74
Teman Curhat
75
Kita Bikin Romantis
76
Welcome Baby Boy
77
Rahasia
78
Menjenguk Baby Boy
79
Aqiqah Baby Rayyan
80
Hati Oh Hati
81
Kambuh
82
Vonis Akhir
83
Buku Harian
84
Curahan Hati
85
Datang dan Pergi
86
Tak Lagi Sakit (1)
87
Tak Lagi Sakit (2)
88
Tak Lagi Sakit (3)
89
Pulang
90
Kabar Jerman
91
Hidup Baru
92
Keraguan
93
Penyambutan Calon CEO
94
Dilema
95
Tamu
96
Menghindar
97
Kebersamaan dengan Sahabat (1)
98
Kebersamaan dengan Sahabat (2)
99
Kekhawatiran Para Sahabat
100
Keputusan (1)
101
Support Keluarga
102
Kuliah 1 SKS
103
Misi Pertama
104
Bagian Dari Proses
105
Penjajakan
106
Step By Step
107
Support Calon Adik Ipar
108
Omm Baik Datang Lagi
109
Pernyataan Calon Mertua
110
Beri Aku Kesempatan
111
Tiba-Tiba Dilamar
112
Siapa Dia?
113
Dia Datang
114
Tidak Menerima Penolakan
115
Rinduku Untukmu
116
Bersama Tapi Tak Bersua
117
Surat Biru Muda
118
Aku Datang
119
Mengejar Cinta
120
Jawaban
121
Menuju Halal
122
Mengunjungi Makam Cakra
123
H-1
124
Akad
125
Kita Bikin Romantis
126
Resepsi
127
Gasskeun ...!
128
Hidup Baru, Lembaran Baru.
129
Proyek Baru
130
Video Call
131
Begadang sampai Pagi
132
Keharuan di Resepsi
133
Long Distance Marriage
134
Telat Dua Minggu
135
Diary oh Diary ...
136
Harus Pergi
137
Kedatangan Tamu
138
Berita Online
139
Musibah
140
Tindakan
141
Aa Pulang
142
Dalang Kejahatan
143
Resign
144
Pasca Resign
145
Menuju Keluarga Besar
146
Terima Kasih dan Sampai Jumpa
147
Kisah Mommy Tiara dan Daddy Arzan
148
Novel Baru

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!