Bab 18

Ardi dilema antara istri dan kekasihnya.Kalau boleh serakah ingin rasanya dua - duanya ia miliki.Ardi mengacak rambutnya frustasi.Terlihat benar beban di pundaknya.

Andai disuruh memilih ia sendiri juga ragu,mereka berdua mempunyai posisi masing - masing di hatinya.Cinta untuk istrinya sangatlah besar,tapi cinta untuk Bella juga tidak sedikit.Ada hati yang akan terluka jika memilih salah satu.Ardi bener - bener buntu.

Lamunannya buyar saat mendengar dering ponsel yang berada di saku celananya.Tanganya merogoh dan melihat nama yang tertera di layar." Mei "Ada apa gerangan sang adik menelponnya."Bathin Ardi.

"Assalamualaikum, mas."Ujar mei.

"Waalaikumsalam,ada apa Mei.Tumben telpon mas."tanya Ardi.

"Ini mama mau bicara mas."Mei menyerahkan ponsel ke telinga mamanya.

"Assalamualaikum,ma.Mama apa kabar."basa basi Ardi.

"Waalaikumsalam.Alhamdulillah sehat"Jawab sang mama.

"Kata Mei barusan,mama mau ngomong sesuatu.Mau ngomong apa ma?tanya Ardi saking penasaran.

"Gimana keadaan rumah tanggamu sekarang."tanya mama.

"Semuanya baik ,ma."jawab Ardi berbohong.

"Yakin semua baik - baik saja,nak?"Ujar mama mengorek kejujuran putra sulungnya.

"Mama tidak percaya sama Ardi?"sungut Ardi.

"Bukan begitu maksud mama,nak.Mama cuma tidak mau rumah tangga yang sudah kamu bangun selama belasan tahun kandas hanya gara - gara perempuan lain."Suara mama terdengar bergetar.

"Pokoknya mama tidak perlu risau."

"Kamu sudah memutuskan hubungan dengan perempuan itu?tanya ibu kembali.

"Ooh itu,tentu saja sudah ma.Aku sadar aku salah."Ujar Ardi masih saja berbohong kepada mamanya.

"Syukur kalau gitu,mama pegang kata - katamu.Jika kamu ketahuan berbohong mama orang pertama yang menyuruh Ima pergi meninggalkan dirimu."ancam sang mama.

"Iya,ma.Ardi janji ."

"Ya sudah mama cuma pengen tau saja.Salam untuk Ima."seketika sambungan telpon terputus.

Rasanya kepala Ardi mau pecah.Sebegitu sayangnya mama terhadap menantunya.

Ponsel kembali berdering senyum terkembang saat matanya melihat nama yang tertera dilayar ponselnya.

"Hallo,sayang."Ujar Ardi memanggil orang yang menelponnya.

"Di,maksud kamu tadi apa?Kenapa kamu bawa istrimu menemui aku?"terdengar suara perempuan di sebrang sana.

"Kamu tenang dulu,sayang.Nanti aku jelaskan!"rayu Ardi pada perempuan itu.

"Aku maunya sekarang.Kalau nggak kita putus."ancam perempuan itu.

"Jangan dong sayang,aku tidak mau kita putus.Aku cinta sama kamu."gombal Ardi.

"Cepat jelasin."teriak perempuan itu.

"Iya...iya ,Sayang.Akan aku jelaskan.Sebenarnya aku terpaksa mempertemukan dirimu dengan istriku, tapi ia terus mendesakku.Mau tidak mau aku menuruti kemauannya."Ujar Ardi.

"Kamu bener - bener cinta sama dia?"

"Ya nggak lah,aku itu cuma cinta sama kamu,sayang."rayu Ardi yang berusaha meyakinkan kekasihnya.

"Kalau gitu kenapa tidak kamu ceraikan saja.Setelah itu kita menikah."Ujar perempuan itu dengan ide gilanya.

"Belum saatnya,sayang.Ada sesuatu yang harus aku tuntaskan.Kamu bersabar ya,sayang."

"Aku sudah cukup sabar,Di.Aku sudah bosan ngumpet - ngumpet kaya gini.Aku butuh kepastian."

"Tunggu sebentar lagi."seringai Ardi.

Ternyata apa sepasang telinga yang ikut mendengarkan apa yang mereka bicarakan,walau suara disebrang tidak bisa didengarnya.Dipastikan ia mengetahui siapa gerangan lawan bicara laki - laki itu.

"Baik,mas.Akan aku ikuti permainanmu.Sampai kapan kamu sanggup bersandiwara didepanku."Bathin sosok perempuan yang tak lain adalah Ina istrinya Ardi sendiri.

"

Terpopuler

Comments

Yani Cuhayanih

Yani Cuhayanih

Beneran gituh juga suami ku katanya udah putus...tp mata2 ku kasih info blm putus...wislah nanti aku kasih kejutan..

2024-10-06

1

Nnek Titin

Nnek Titin

ini author kereeen bgt udah bisa ngaduk ngaduk emosi pembaca....terus enak nya si Ardi itu d apain yaa Thor si tukang selingkuh Ama selingkuhan nya d bikin melarat apa cacat yaa

2024-01-04

1

Nnek Titin

Nnek Titin

baca sedikit itu kaya makan pedes LG seru huhah gada minum jadi gimana tuuh rasanya thooorr

2024-01-04

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!