Soang Peking?

Apartemen yang disewa Hyde

JJ menyalakan semua kamera CCTV yang sudah dipasang oleh Shohei namun dirinya melihat ada satu yang terpasang tidak pas.

"Shohei, ini tidak kelihatan apapun" ucap JJ saat menunjukkan salah satu kamera yang tidak menyala. "Kamu bisa balik lagi kesana?"

"WHAAAATTTT?" Shohei yang sedang minum, langsung tersedak. "Kenapa tidak kamu saja, tuyul !"

"Hei, yang pasang tadi siapa coba?" balas JJ kalem.

Hyde yang melihat keributan antara dua anak buahnya, menatap Shohei dengan tatapan memohon. "Nih, bawa pan ( roti )buat mengalihkan perhatian para soang." Hyde memberikan satu kantong berisikan roti jepang itu.

"Hyde-chan... You can't be serious..." Wajah Shohei tampak memelas.

"Memang mukaku sedang bercanda?! Ayo sana!"

"Tega kalian... Akan aku balas di Dojo!" sungut Shohei sambil mengambil kantong berisikan pan. Pria itu pun menuju rumah tempat Michael Ferrara tinggal.

Hyde dan JJ melihat bagaimana Shohei mengendap-endap kembali ke tembok rumah itu. "Tapi apa memang rusak kah CCTV yang di kamar Michael?" tanya Hyde.

"Tampaknya memang rusak, boss. Kita nanti tidak mendapatkan apa-apa dari kamar Michael sebab semua data tampaknya ada di kamar dia."

Hyde dan JJ melihat Shohei sudah memanjat tembok rumah.

"Damn it! Kutu busuk ! Semua perkutuan !" omel Shohei. "Sudah kamu off kan JJ?"

"Sudah. Kecuali soang..."

"Brengseeekkk!" umpat Shohei membuat Hyde dan JJ tertawa.

"Shohei kamu kirim lagi ke rumah itu?" tanya Vicenzo dari earpiece nya.

"Kamera yang di kamar Michael rusak jadi harus diganti" jawab Hyde.

"Hati-hati dengan soang" sambung Shaun sambil tertawa kecil.

"Shut up Domba !" balas Shohei. Pria itu berhasil masuk ke halaman belakang dan tidak melihat para soang. Secepat kilat Shohei berlari dan masuk ke dalam rumah.

"Wuuuiiiihhhh selamat..." ucap JJ takjub.

"Hebat..." gumam Hyde.

"Lha para soang kemana?" tanya Vicenzo sambil tetap mengawasi layar tv.

"Tidur kekenyangan!" balas Shohei judes membuat Vicenzo terbahak.

Shohei pun bergegas masuk ke dalam kamar Michael Ferrara lalu mengganti CCTV yang dipasangnya dengan yang baru. "Bagaimana? Sudah bisa?" tanya Shohei ke JJ.

"Sudah. Dan sekarang, kamu segera pergi ! Soang-soang itu nampak berjalan-jalan didekat kolam samping.

"Damn it !" umpat Shohei sambil bergegas keluar. Shohei menggeser pelan pintu belakang rumah dan dirinya berjalan keluar dengan menutup kembali pintunya.

"Hati-hati Shohei ..." ucap Hyde.

Shohei berjalan pelan-pelan tapi tiba-tiba...

HONK! HONK ! HONK !

Shohei melotot. "Kampreeett!" teriaknya sambil berlari menuju tembok tempat talinya berada. Namun Shohei kalah cepat hingga salah satu soang berhasil menyosor betis pria itu saat sedang berusaha naik ke tembok. Seekor soang terbang untuk menyosor kaki Shohei. "Addduuuhhh!" teriak nya.

"Kamu tidak apa-apa Shohei?" Hyde dan JJ tidak menyangka akhirnya soang itu berhasil menyosor asisten Hyde tersebut.

"Boleh kah aku tembak ?! Aku buat Peking bumbu merah ala Hongkong !" teriak Shohei yang sudah duduk diatas tembok sambil menodongkan pistol ke arah soang yang ribut.

"Jangan! Lempar saja pan kamu." Hyde takut mereka ketahuan jika ada soang yang mati.

"Keadaan aman Shohei. Tampaknya karena ini liburan, jadi banyak rumah kosong." JJ memeriksa jalan sekitar.

Shohei yang sedang melepaskan tali tambang pun segera berlari menuju apartemen karena dirinya merasa sakit di area betis kanan nya. Meskipun sudah mengenakan celana jeans, tetap saja sosoran soang itu membuatnya senut-senut.

Hyde dan JJ menoleh saat Shohei datang dengan muka merah padam akibat marah.

"Besok aku sembelih mereka semua !" ucap Shohei kesal.

"Di bufet kecil itu ada semua obat-obatan. Ambil saja salep untuk memar betismu" cengir JJ durjana. "Akhirnya dapat juga gambar Shohei dikejar dan disosor soang."

"JJ ! AWAS KAU !!!"

***

Restauran Italia milik Benigno Moretti

"Jadi dua orang itu Polizia Italia?" tanya Benigno sambil melihat interaksi Michael Ferrara dengan dua orang yang dibilang oleh Vicenzo adalah polisi Italia.

"Iya Nonno. Makanya aku bingung kenapa Michael Ferrara kabur ke Tokyo?"

"Karena Jepang tidak ada perjanjian ekstradisi dengan Italia. Setahu opa sih begitu" jawab Benigno. "Selama kamu tinggal disini mematuhi peraturan negara Jepang, membayar pajak dan tidak melakukan tindakan kejahatan serius, kamu tidak bakalan di deportasi."

"Apakah itu pengalaman Nonno selama tinggal disini?" tanya Vicenzo.

"Nonno tinggal disini sudah tiga puluh tahun jadi sudah paham kehidupan disini, Enzo."

"Kalau Nonno jadi aku, apa yang akan Nonno lakukan?" Vicenzo menatap Benigno serius.

"Boy, Nonno sudah lama tidak ikutan macam Padremu atau Oom kamu tapi jika kamu bertanya seperti itu, kamu kejar dua orang Polizia itu dan kamu cari tahu alasan di balik semuanya ! Kalau perlu, celucuti semua masa lalu, keluarga dan kamu ancam dia di Empang milik Luke. Setidaknya kamu akan lebih puas jika kamu sudah maju selangkah dari mereka."

"Maksud Nonno?"

"Cari tahu detail soal mereka berdua, kalau sudah tahu, hubungi anak buahmu di Turin, Fai quello che devi fare, do what you have to do ( lakukan apa yang harus kamu lakukan )!" seringai Benigno yang membuat Vicenzo teringat Oomnya Alessandro dan sepupunya Asher kalau sudah menyeringai jahat.

"Sebelum kamu maju perang, cari tahu kelemahan musuh kamu. Oke, mungkin kamu sudah mendapatkan Michael Ferrara tapi kamu tidak tahu sebelumnya kalau dua Polizia Italia itu terlibat kalau Hyde tidak mencari tahu. Enzo, Nonno memang sudah lama tidak terjun dunia Oom Ale dan Oom Raffa mu tapi Nonno jauh lebih berpengalaman..." Benigno merangkul Vicenzo. "Nonno setuju kalau kamu melakukan vendetta karena bisa saja Dante dan Sergio tewas saat itu bukan?"

Vicenzo mengangguk. "Nonno tidak tahu bagaimana perasaan aku melihat Padre dan Uncle Sergio terbaring di ruang ICU, Madre yang tidak pernah menangis... Setiap hari menangisi Padre. Bagaimana Padre dan Uncle Sergio harus berjuang lagi untuk bisa berjalan, butuh waktu lama kembali sehat seperti biasanya... Akulah saksinya Nonno !"

"Mio nipote ( cucu lelakiku ), bersabar lah. Pelan-pelan... Apalagi jika memang berhubungan dengan Kartel Brazil. Kalian berhadapan dengan kelompok yang dikenal tidak takut membunuh meskipun bukan di negaranya sendiri."

Vicenzo mengangguk.

"Jika kamu membutuhkan nasehat dari pria Italia tua ini, datanglah kemari Enzo. Karena Nonno tahu, Opamu pasti lebih memilih lempar ke Empang piranha, tanya belakangan..."

Vicenzo terbahak. "Nonnoooo..."

"Bukankah Asher begitu? Nonno mendapatkan cerita dari Tante Sakuramu kalau cucuku satu itu sangat suka berkelahi di sekolah .. Ampun deh ..." keluh Benigno.

"Well, Asher mengikuti jejak Oom Ale dan Tante Sakura bukan? Panasan."

"Zo, dua Polizia itu pergi. Kita ikuti siapa? Ferrara atau dua Polizia itu?" tanya Shaun membuat Vicenzo kembali fokus.

"Dua Polizia itu! Kita bawa ke Okutama ! Hyde..."

"Anak buahku akan aku suruh siap-siap!" jawab Hyde.

Vicenzo memeluk Benigno. "Grazie, Nonno."

"Anytime Enzo. Stai attento ( berhati-hatilah )" ucap Benigno.

"Always Nonno. Always..." Vicenzo pun bergegas keluar dari ruang kerja Benigno.

***

Yuhuuuu Up Siang Yaaaaaa

Thank you for reading and support author

Don't forget to like vote and gift

Tararengkyu ❤️🙂❤️

Terpopuler

Comments

wonder mom

wonder mom

spt.nya ferara salah cari musuh dwh. 7th gen main manis. elegant. tp ttp mematikan. matilah dgn elegant sebelum mati memalukan

2023-07-18

1

🍭ͪ ͩ🍃⃝⃟𝟰ˢ🫦ꍏꋪꀤ_💜❄

🍭ͪ ͩ🍃⃝⃟𝟰ˢ🫦ꍏꋪꀤ_💜❄

aib baru nih🤣🤣🤣🤣🤣
saatnya interogasi

2023-07-17

1

Ratna Florenzi

Ratna Florenzi

bakalan jadi aib seumur hidup nih buat sohei...kaya aib pak Bima yg jejeritan di hutan sandy 🤣🤣🤣

2023-07-17

1

lihat semua
Episodes
1 Vicenzo Bianchi Mancini ( Revisi )
2 Hyde Takara Bianchi
3 Vicenzo dan Hyde
4 Yukihiro Takara Bianchi ( Revisi )
5 Mengawasi
6 Shohei Manyun
7 Sayang Sekali ( Revisi )
8 Soang Peking?
9 Ke Okutama ( Revisi )
10 Piranha Aku Belum Makan
11 Dendam Lama Belum Usai
12 Sidang Skripsi Dulu ! ( Revisi )
13 Kulkas Delapan Pintu
14 Sidang Skripsi ( Revisi )
15 Ghost 25 Tahun Lalu
16 Nyunyun dan Dendeng ( Revisi )
17 Keberangkatan ke Turin ( Revisi )
18 Ke Pelabuhan
19 Dendam Kesumat ( Revisi )
20 Bad Feeling ( Revisi )
21 Savrinadeya ( Revisi )
22 Be Strong Savrinadeya ( Revisi )
23 Rencana Bayu dan Luke ( Revisi )
24 Membuka Satu Persatu ( Revisi )
25 Menangkap Fazzio Gennaro
26 Mau Pilih Yang Mana?
27 They Messed Up With The Wrong Family ( Revisi )
28 Bring It On !
29 May The Force Be With You
30 Hasil Karya Raihanun
31 Mafia and Yakuza Brothers
32 Beristirahat Sejenak ( Revisi )
33 Kita Turun Gunung? ( Revisi )
34 Rencana Kefka ( Revisi )
35 Arsyanendra Diculik ( Revisi )
36 Biarkan Mereka Gegeran
37 Domba dan Badut ( Revisi )
38 Bersiap ke Brazil
39 Tiba Di Rio de Janeiro ( Revisi )
40 Bertemu Dengan Benicio ( Revisi )
41 Iris Oliviera ( Revisi )
42 Tertunda
43 Mengawasi
44 Haki
45 Part One
46 Part Two
47 Part Three ( Revisi )
48 Plot Mengejutkan
49 Kembali ke Turin ( Revisi )
50 Ambush ! ( Revisi )
51 Dendeng aka Den Den Mushi ( Revisi )
52 Raiden Javier Sky Park ( Revisi )
53 Den Den Mushi Part 1
54 Den Den Mushi Part 2
55 High Alert Klan Pratomo
56 Teori Hyde dan Vicenzo
57 Radhi Blair
58 Siapa Yang Tahu?
59 The Culprit
60 Alert di Jakarta dan Brussels
61 Romeo Akihiro
62 Hoshi Paramudya Quinn Reeves
63 Benar-benar Deh !
64 Ke Laboratorium
65 Rencana Iris
66 Giordano Smith dan Jang Geun-moon
67 CIA v Klan Pratomo
68 Disana dan Disini
69 Iris Kecelakaan
70 Selesai, Aku Akan Ke Rio de Janeiro
71 Menyerbu !
72 Kenapa Diborong Semua?
73 Kana Kitajima
74 Lebih Tua
75 Ternyata Dia Bar-bar Juga
76 Domba dan Badut... Lagiii
77 Pantas
78 Syarat Pulang
79 Kana dan Ippei
80 Jomblo Bukan Berarti Belok
81 Markipul
82 Permintaan Shohei
83 Sean dan Dante Pening
84 Kita Berkencan?
85 Edisi Khusus Antonio Bianchi dan Savrinadeya McCloud
86 Kencan Perdana Hyde dan Kana
87 Antara Kana dan Iris
88 Tenang, Aku Bawa Cadangan
89 Bertemu dengan Kefka
90 Berat Tapi Memang Lebih Baik Begitu
91 Empat Bersaudara
92 Kejutan
93 Rahasia Masayuki Al Jordan
94 Mochiron !
95 Ke Helsinki Finlandia
96 Apa Lagi Ini?
97 Mulai Terkuak
98 Melindungi Pemilik Darah Langka
99 Mencari Ayah Si Kembar
100 Ayah Si Kembar
101 Di Oslo Norwegia
102 Hanya Penyumbang Kecebong
103 Mereka Tidak Punya Hak Lagi!
104 Double A
105 Engagement
106 Usai Perkelahian
107 Tawaran ke Swiss
108 Lamaran Kaku
109 Aku Pusing
110 Wedding Day of Mafia n Yakuza ( END )
Episodes

Updated 110 Episodes

1
Vicenzo Bianchi Mancini ( Revisi )
2
Hyde Takara Bianchi
3
Vicenzo dan Hyde
4
Yukihiro Takara Bianchi ( Revisi )
5
Mengawasi
6
Shohei Manyun
7
Sayang Sekali ( Revisi )
8
Soang Peking?
9
Ke Okutama ( Revisi )
10
Piranha Aku Belum Makan
11
Dendam Lama Belum Usai
12
Sidang Skripsi Dulu ! ( Revisi )
13
Kulkas Delapan Pintu
14
Sidang Skripsi ( Revisi )
15
Ghost 25 Tahun Lalu
16
Nyunyun dan Dendeng ( Revisi )
17
Keberangkatan ke Turin ( Revisi )
18
Ke Pelabuhan
19
Dendam Kesumat ( Revisi )
20
Bad Feeling ( Revisi )
21
Savrinadeya ( Revisi )
22
Be Strong Savrinadeya ( Revisi )
23
Rencana Bayu dan Luke ( Revisi )
24
Membuka Satu Persatu ( Revisi )
25
Menangkap Fazzio Gennaro
26
Mau Pilih Yang Mana?
27
They Messed Up With The Wrong Family ( Revisi )
28
Bring It On !
29
May The Force Be With You
30
Hasil Karya Raihanun
31
Mafia and Yakuza Brothers
32
Beristirahat Sejenak ( Revisi )
33
Kita Turun Gunung? ( Revisi )
34
Rencana Kefka ( Revisi )
35
Arsyanendra Diculik ( Revisi )
36
Biarkan Mereka Gegeran
37
Domba dan Badut ( Revisi )
38
Bersiap ke Brazil
39
Tiba Di Rio de Janeiro ( Revisi )
40
Bertemu Dengan Benicio ( Revisi )
41
Iris Oliviera ( Revisi )
42
Tertunda
43
Mengawasi
44
Haki
45
Part One
46
Part Two
47
Part Three ( Revisi )
48
Plot Mengejutkan
49
Kembali ke Turin ( Revisi )
50
Ambush ! ( Revisi )
51
Dendeng aka Den Den Mushi ( Revisi )
52
Raiden Javier Sky Park ( Revisi )
53
Den Den Mushi Part 1
54
Den Den Mushi Part 2
55
High Alert Klan Pratomo
56
Teori Hyde dan Vicenzo
57
Radhi Blair
58
Siapa Yang Tahu?
59
The Culprit
60
Alert di Jakarta dan Brussels
61
Romeo Akihiro
62
Hoshi Paramudya Quinn Reeves
63
Benar-benar Deh !
64
Ke Laboratorium
65
Rencana Iris
66
Giordano Smith dan Jang Geun-moon
67
CIA v Klan Pratomo
68
Disana dan Disini
69
Iris Kecelakaan
70
Selesai, Aku Akan Ke Rio de Janeiro
71
Menyerbu !
72
Kenapa Diborong Semua?
73
Kana Kitajima
74
Lebih Tua
75
Ternyata Dia Bar-bar Juga
76
Domba dan Badut... Lagiii
77
Pantas
78
Syarat Pulang
79
Kana dan Ippei
80
Jomblo Bukan Berarti Belok
81
Markipul
82
Permintaan Shohei
83
Sean dan Dante Pening
84
Kita Berkencan?
85
Edisi Khusus Antonio Bianchi dan Savrinadeya McCloud
86
Kencan Perdana Hyde dan Kana
87
Antara Kana dan Iris
88
Tenang, Aku Bawa Cadangan
89
Bertemu dengan Kefka
90
Berat Tapi Memang Lebih Baik Begitu
91
Empat Bersaudara
92
Kejutan
93
Rahasia Masayuki Al Jordan
94
Mochiron !
95
Ke Helsinki Finlandia
96
Apa Lagi Ini?
97
Mulai Terkuak
98
Melindungi Pemilik Darah Langka
99
Mencari Ayah Si Kembar
100
Ayah Si Kembar
101
Di Oslo Norwegia
102
Hanya Penyumbang Kecebong
103
Mereka Tidak Punya Hak Lagi!
104
Double A
105
Engagement
106
Usai Perkelahian
107
Tawaran ke Swiss
108
Lamaran Kaku
109
Aku Pusing
110
Wedding Day of Mafia n Yakuza ( END )

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!