Pulih Cepat

Setelah 1 jam berlalu warti pun kini sudah selesai membersihkan tubuhnya dan saat di dapur ia tersenyum melihat makanan sudah tersaji di atas meja “terimakasih banyak” kata warti lalu tidak pakai lama ia langsung melahap makanan lezat itu “nona kenapa anda butuh tanah, bukannya ada sabun?” Tanya SP penasaran.

“anjing itu sifatnya najis, bulunya, air liurnya dan semuanya. Karena itu dalam agama ku jika kita bersentuhan dengan anjing harus membersihkan tubuh kita dan salah satunya dengan tanah karena sifat tanah itu baik jadi bisa membunuh bakteri yang tidak bisa terbunuh oleh sabun” jelas warti lalu kembali melahap nasi dan ayam gorengnya.

“tapi SP dari ini aku bisa menyimpulkan, bahwa tubuhku kebal virus karena obat itu. Berarti obat itu efeknya tidak hanya di dunia pararel aja..” kata warti.

“nona benar, tapi anda jangan senang karena semakin telihat tubuh anda berevolusi. Anda harus semakin hati hati karena orang awam tidak akan menyukai hal itu” ujar SP.

“kau benar, kita lihat luka ini akan sembuh cepat atau tidak?” kata warti yang membuat SP menganggukan kepalanya “aku ingin bertanya, apa menurutmu kita perlu beli cctv?” Tanya warti yang membuat SP menatapnya “nona takut kemalingan?” Tanya balik SP yang membuat warti langsung menampol kepalanya dengan sendok “is bukan gitu, aku takut aja ada penguntit” jawab warti, ia takut ada bahaya di rumahnya ini. Entah mengapa firasatnya selalu mengatakan hal itu?

“akan aku buatkan..” kata SP.

“eh..” warti tentu terkejut mendengarnya “nona tenang saja, sekarang anda tidur lah. Istirahat!” pinta SP meminta supaya tuannya ini tetap tenang, karena SP tahu apa yang harus ia lakukan.

Malam semakin larut, kini warti sudah tertidur pulas. Sehingga SP meninggalkannya, ia menciptakan drone kecil di belakang rumah “keliling dan cari apa ada penguntit” setelah menerima perintah drone itu pun langsung terbang melaksanakan tugasnya. 30 menit menunggu akhirnya SP sudah mendapat informasi “tidak ada, tapi nona pasti takut karena dia orang baru dan punya mobil pula. Meski ini perumahan yang cukup ramai tapi tidak jauh dari jalan raya, lebih baik aku harus membuatkan nya” setelah berpikir panjang SP pun mengubah drone itu menjadi sebuah alat perekam yang terpasang di gerbang, belakang rumah juga samping rumah. Jika di dalam SP sendiri lah yang akan menjadi pengawasnya.

“selesai pasti gak aka nada maling masuk” setelah puas membuat pengamanan rumah tuannya ini SP kembali masuk kedalam rumah lalu setelah jadi ponsel kembali SP pun bisa beristirahat juga dengan tenang hanya saja ia tidak akan pernah bermimpi karena ia sejatinya hanyalah sebuah sistem yang di beri kecerdasan buatan.

3 hari berlalu, warti benar benar di buat terkejut dengan pulihnya luka yang lengannya derita “beneran udah kering loh, tapi Cuma membekas aja ini” kata warti kepada SP yang juga melihat lengannya sudah sehat pulih sepenuhnya “itu artinya tubuh anda menerima obat itu dengan baik karena itu ia menjadi sistem yang membuat tubuh anda kebal. Artinya obat itu manjur..” kata SP menjelaskan secara singkat yang membuat warti tersenyum lalu menganggukan kepalanya “tapi nasib bapak itu gimana ya?” tiba tiba warti kepikiran dengan sang bapak yang tergigit anjing gila juga.

“sudah meninggal nona” tentu warti langsung terperanjat mendengar jawaban SP barusan “ya kau serius?” Tanya warti tidak percaya, lalu tiba tiba muncul di hadapan mereka sebuah gambar berita hari ini yang membuat warti tercengang membacanya.

“kasihan sekali bapak itu, emang rabies seganas itu ya?” Tanya warti lagi.

“rabies itu virus yang mematikan nona, gejalannya kalo pada manusia yang terinfeksi akan takut air, angin dan suara. Air liur akan bertambah banyak dan kental dan mereka tidak akan bisa menelan air karena tenggorokannya akan seperti terbakar jadi sangat perih. Karena itu jika vaksin terlambat di suntikan akan membuat tubuh korban semakin menderita dan hal fatalnya mereka akan mati” jelas SP panjang lebar kali tinggi yang membuat warti mengerti “berarti harus hati hati, lain kali kita kalo ketemu hewan yang terinfeksi virus rabies kita bunuh aja” kata warti, yang mendapat anggukan kepala SP.

“udah 3 hari nih kita libur, aku gabut Cuma di rumah aja. Gimana kalo kita selesaikan misi 5? Apa misinya?” Tanya warti tampak antusias yang membuat SP sedikit terkejut “nona tumben semangat banget?” Tanya balik SP yang membuat warti tersenyum “iya aku penasaran, dapat hadiahnya berapa?” kata warti yang membuat SP tersenyum “anda selalu tergiur sama hadiahnya hmm dasar wanita emang mata duitan” SP langsung tersentak kaget saat mendengar perkataannya sendiri, ia keceplosan yang saat SP melihat wajah warti sudah membara.

“eh iya nona maaf Cuma bercanda tadi..” SP terbang saat ia di kejar oleh warti yang sudah memegang teplon andalannya “dasar gak tahu diri, aku ini tuan mu. Sini kau atau aku malas menyelesaikan misi” ancam warti yang membuat SP langsung kicep, ia terpaksa langsung menghampiri tuannya itu. Alhasil SP pun langsung di tampol dengan teplon “nona ampun aku bisa rusak kalo di aniaya terus” pinta SP supaya warti berhenti memukulinya.

“oh jadi kau bersikap lemah, oke!” kata warti ia langsung berdiri dan pergi meninggalkan SP yang terkapar di lantai ruang tamu itu “hadiahnya 500 jt nona” seketika warti langsung berhenti melangkah lalu ia tersenyum kecil sebelum berbalik arah lalu berlari menghampiri ponsel ajaibnya itu “serius 500 jt?” Tanya warti tampak senang “iya nona..” sahut SP yang membuat warti langsung meraih tubuhnya lalu di peluknya.

“hehehe maaf ya tadi kelepasan, ya udah yuk pergi kita ambil misi ini?” kata warti saat selesai berpelukan “nona bersemangat sekali tapi itu bagus, tunggu sebentar..” setelah mengatakan itu SP yang sudah berdiri langsung keluar sebuah gambar istana kerajaan yang sangat megah lagi indah “kita jadi tamu undangan gitu di istana? Tapi aku gak bisa dansa?” SP mode julidnya langsung On saat mendengar ocehan sang tuan yang tidak bervaedah itu “nona kenapa anda selalu membayangkan hal indah, di misi gak ada hal indah kecuali yang berbahaya itu saja!” jelas SP setengah menahan kesal yang membuat warti tertawa kecil karena ekspresi wajah SP sangat lucu saat cemberut.

Ya sebenarnya Warti bercanda, ia hanya ingin melihat apakah SP mau meladeni nya atau tidak. Ternyata seperti biasa saat Warti bersikap kikuk Sistem Pemandu nya yang berbentuk Ponsel ajaib nya ini akan sangat kesal namun yang paling lucu adalah saat SP tidak berani melawannya.

Terpopuler

Comments

Narimah Ahmad

Narimah Ahmad

💪💪💪

2023-08-29

0

lihat semua
Episodes
1 Berpamitan
2 Ponsel ajaib
3 Ponsel ajaib 2
4 Adu Bacot
5 Ide kelas atas
6 Misi selesai
7 Kembali ke realita
8 Perjalanan menuju misi
9 Pertarungan mudah
10 Ini gimana ya?
11 Tetap melawan 1
12 Tetap Melawan 2
13 bercerita
14 Perjalanan menuju misi ke 4
15 Pertarungan
16 Evolusi tubuh
17 Pulih Cepat
18 Alasan ku
19 terpesona
20 serangan dadakan
21 Penyusup
22 bercerita
23 Lest go
24 Serangan dadakan
25 misi 6 selesai
26 datang dan pergi
27 Sampai rumah
28 Masalah
29 Misi 7 siap
30 Pertarungan
31 Penjelasan
32 Misi 8
33 berhasil
34 Deg deg gan
35 penghalang
36 selesai misi
37 Berbicara serius
38 doa ku
39 Lest go
40 jubah ku
41 Menang
42 siapa?
43 Restui aku bu
44 Ini adalah kejujuran
45 Kekuatiran ku
46 telah sembuh
47 Pergi ke misi 10
48 Gerbang Raja monyet
49 Gerbang robot Banteng
50 Pertarungan sengit
51 Serangan serigala
52 Imbalan mati atau kekuatan
53 kekuatan baru
54 menang bertarung
55 Sebenarnya mereka siapa?
56 Persiapan sebelum memulai
57 Misi berubah
58 Ini lah misinya
59 Misi selesai
60 Penjelasan misi
61 Perjalanan ini
62 Aku kenapa begini
63 Gadis kecil
64 Selamat tinggal
65 Pertarungan sulit
66 Siapa yang jahat
67 Ini rencana ku
68 Ini misinya
69 Pasrah pada misi ini
70 Siapa sebenarnya kau
71 Datang kembali
Episodes

Updated 71 Episodes

1
Berpamitan
2
Ponsel ajaib
3
Ponsel ajaib 2
4
Adu Bacot
5
Ide kelas atas
6
Misi selesai
7
Kembali ke realita
8
Perjalanan menuju misi
9
Pertarungan mudah
10
Ini gimana ya?
11
Tetap melawan 1
12
Tetap Melawan 2
13
bercerita
14
Perjalanan menuju misi ke 4
15
Pertarungan
16
Evolusi tubuh
17
Pulih Cepat
18
Alasan ku
19
terpesona
20
serangan dadakan
21
Penyusup
22
bercerita
23
Lest go
24
Serangan dadakan
25
misi 6 selesai
26
datang dan pergi
27
Sampai rumah
28
Masalah
29
Misi 7 siap
30
Pertarungan
31
Penjelasan
32
Misi 8
33
berhasil
34
Deg deg gan
35
penghalang
36
selesai misi
37
Berbicara serius
38
doa ku
39
Lest go
40
jubah ku
41
Menang
42
siapa?
43
Restui aku bu
44
Ini adalah kejujuran
45
Kekuatiran ku
46
telah sembuh
47
Pergi ke misi 10
48
Gerbang Raja monyet
49
Gerbang robot Banteng
50
Pertarungan sengit
51
Serangan serigala
52
Imbalan mati atau kekuatan
53
kekuatan baru
54
menang bertarung
55
Sebenarnya mereka siapa?
56
Persiapan sebelum memulai
57
Misi berubah
58
Ini lah misinya
59
Misi selesai
60
Penjelasan misi
61
Perjalanan ini
62
Aku kenapa begini
63
Gadis kecil
64
Selamat tinggal
65
Pertarungan sulit
66
Siapa yang jahat
67
Ini rencana ku
68
Ini misinya
69
Pasrah pada misi ini
70
Siapa sebenarnya kau
71
Datang kembali

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!