ep 14

tok tok...

" permisi..."

laras menuju keluar dan melihat bapak bapak yang berdiri di depan pintu

" ehh bapak masuk pak..."laras mempersilahkan bapak itu untuk masuk

" makasih neng tapi di luar saja"

mereka pun duduk di kursi panjang

" neng selama ini neng kemana...bapak tak pernah dapat kabar??"

" maaf pak saya tinggal di rumah mendiang nenek saya...dan saya pulang kesini juga cuma mampir ,ada kerjaan di sini, tapi nanti malam saya sudah akan kembali ke kota xx..lagi pak"laras memperjelas

" neng selama neng gak ada ...ada lelaki yang setiap hari kesini dan dia selalu membawa bunga mawar, dan menanamnya disini...dia nampak bersedih dan selalu duduk disini

dengan wajah sedihnya" bapak memandang wajah laras dengan penuh selidik

" pak dia adalah mantan tunangan saya ...jika dia kesini tolong bapak bilang padanya untuk tidak lagi menanam bunga2 itu...membuat saya muak"

dion yang tengah menguping

pembicaraan mereka pun keluar dari persembunyiannya...

"ehemmmm" dion menghampiri mereka

bapak itu memandang heran dion karna selama ini laras tak pernah mengajak lelaki masuk kedalam rumah

" oh iya pak kenalin ini dion dia adalah...."

" calon suami laras...!!" dion menyela perkataan laras

dan laras memandang tajam dion

"oh maaf tuan saya tetangga neng laras.." bapak itu menjabat tangan dion dan tersenyum

bapak itu pun pamit dan kembali ke rumahnya.

laras dan dion kembali masuk namun tak lama kemudian dion menerima telpon bahwa dia harus menetap di sini hingga 1 atau 2 bulan untuk mengurus kafe barunya

"sayang sepertinya kita harus menetap disini beberapa bulan lagi..."

mata laras terbelalak mendengar dion memutuskan bahwa mereka harus tinggal disini

" kenapa harus disini ...aku mau pulang" laras memalingkan wajah dengan muka yang di tekuk

"kalo kamu mau disini ya udah aku pulang sendiri" laras berdiri dan beranjak masuk ke kamar

dion mengacak rambut dia tak tau harus memilih disini atau bagaimana

dion mencari cara supaya dia bisa balik secepatnya ke kota xx..

dan akhirnya dion menghubungi asistennya dan menyuruhnya menghendel masalah kafe barunya...

"sayang buka pintunya...iya kita nanti malam pulang" dion mengetuk pintu kamar laras

" beneran ya ...janji" laras keluar dengan wajah sok imutnya

" iya janji" dion mengusap pipi laras dengan lembut

laras sungguh bahagia karna selama ini laras selalu di caci di maki dan mendapat perlakuan kasar dari sebastian namun bersama dengan dion rahardian laras merasakan dirinya bagai ratu dan selalu di prioritaskan, selalu di nomor satukan dan selalu di manjakan

" tapi sebelum kita berangkat nanti kita nikah di penghulu dulu nanti resepsi kita di kota xx.."

laras terkejut mendengar semua itu dan membuat laras syok

" apa gak kecepetan dion" laras mencoba meyakinkan dion

dion menggeleng kepala..

dan mereka pun bergegas pulang ke hotel

sesampainya di hotel dion menyiapkan diri dan memberi gaun pengantin kepada laras

" kamu serius sekarang mau nikahin aku" laras meyakinkan dion dan dirinya sendiri

dion mengangguk dan mereka menuju rumah oak penghulu yang sudah di siapkan oleh asisten dion dari sejam yang lalu..

acara pernikahan mereka pun berlangsung sederhana hanya di hadiri beberapa saksi dan karyawan kafe dion...

dion mencium kening laras di depan semua yang hadir di sana

laras meneteskan air mata bahagia juga kesedihan

dia bahagia bahwa sekarang dia memiliki lelaki yang cintanya tulus padanya

namun juga sedih saat pernikahan yang dia impikan keluarganya tak ada di sisinya

" jangan menangis sayang...sekarang tak kan ku biarkan kamu meneteskan air mata berharga mu itu!!" dion menyeka air mata laras dan memeluknya dengan rasa cinta kasih

acara sudah usai dan mereka kembali ke hotel

mereka membersihkan diri dan berganti pakaian

" sayang...aku mau" dion memeluk laras dari belakang

" ihhh dion lepasin ...kamu liat tu udah jam segini kita harus cepet ke bandara keburu telat" laras melepas pelukan dion dengan jantungnya yang berdetak kencang

mereka pun mengemasi pakaian mereka dan menuju bandara...

sekarang status laras bukan sebagai laras abimanyu namun laras rahardian

dia seketika berubah menjadi nyonya rahardian

laras kembali dengan membawa gelar rahardian....

Terpopuler

Comments

vita

vita

kenapa gak balik sama tian si kasian tian semua org boleh dong berubha
dan d beri kesempatan ke2 😭😭

2020-03-28

3

Widya

Widya

aah....laraaaaas..kok mau"x lngsung dinikahin..hmm..jd ksel deech

2020-01-07

4

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!