ALA2. Adik-adik perempuan

[Bang, aku udah sampai di tujuan. Tapi aku langsung ke rumah sakit, aku tadi sampai minta pertolongan pramugari karena luka operasi aku sakit betul.]

Chandra mendapat pesan yang membuat kakinya begitu gatal untuk mendatangi keberadaan ibunya Dayyan tersebut. Ia langsung berniat untuk membalas pesan tersebut, karena rasa kantuknya tiba-tiba hilang kala mendapat pesan yang mengkhawatirkan tersebut.

[Kau tak apa? Abang ke sana kah?] Balas Chandra cepat.

[Tak usah, Bang. Aku cuma cek up aja, terus ini lagi urus administrasi dan lanjut pulang.] Pesan singkat itu cukup membuat tenang Chandra.

[Terus kabarin Abang ya? Abang khawatir di sini.] Chandra menatap langit-langit kamarnya, kemudian ia menoleh ke arah bayi yang terlelap di sampingnya.

[Siap, Bang.] Hanya balasan itu yang Chandra dapat.

Chandra langsung memiringkan tubuhnya, untuk memeluk bayi yang dihangatkan dengan kain yang cukup tebal tersebut.

"Anak Ayah, cepat besar. Terus ayo kita pulang, kita ceritakan sejarah kehadiran Dayyan dengan kejujuran." Ia mencium pipi bayi laki-laki tersebut.

Bayi tersebut bergerak, ia merasa terganggu dengan tindakan Chandra. Chandra tidak menyangka, di usianya yang menginjak dua puluh dua tahun, ia sudah dihadiahkan masalah yang besar.

Ia jadi teringat akan adik-adik perempuannya. Tanggung jawabnya tidak akan habis, untuk menjadi wali dari Caera, Candani dan Chalinda jika orang tuanya sudah meninggal. Ia masih sedikit tenang sekarang, karena mereka masih dalam dinding pesantren dan perhatian penuh dari orang tuanya.

Tiga anak perempuan tersebut, hanya adik perempuan kandung yang satu ayah dan satu ibu dengannya. Ia pun merasa sedikit tenang juga, karena kedua kakak perempuannya sudah dipinang dan sudah hidup dengan pasangan hidup mereka masing-masing.

Mikheyla, anak satu dan dan lain ibu, merupakan anak di luar pernikahan dari ayahnya. Ia sudah tahu fakta itu, ia pun merasa sedikit tenang karena ia tidak harus menjaga kakaknya karena kakaknya sudah bersuami. Ia pun merasa tidak memiliki hak lebih untuk kakak perempuan lain nasab dengannya tersebut.

Lalu, Jasmine. Kakak perempuan dari ayah sambungnya yang sudah meninggal dan perempuan di masa lalu ayah sambungnya, diasuh oleh ibunya dan ayah kandungnya. Pembaca perlu membaca novel Canda Pagi Dinanti dan Retak Mimpi, untuk memahami silsilah keluarga yang tidak dijelaskan secara gamblang di sini.

Jasmine pun sudah menikah, tapi ia masih dalam penjagaan ayah kandungnya karena keduanya belum bisa mandiri dan mampu mengurus usaha warisan yang akan dilimpahkan pada mereka. Chandra pun merasa sedikit tenang, karena kakak perempuannya itu masih dalam pengawasan orang tuanya dan jelas ia tidak memiliki tanggung jawab karena Jasmine sudah berumah tangga.

Namun, bukan berarti ia tidak akan mengulurkan tangannya jika kakak-kakaknya perlu bantuannya.

Kemudian, ada lagi anak laki-laki yang merupakan adiknya. Ia satu ayah dengannya, hanya saja fakta bahwa adik laki-lakinya lahir di luar pernikahan membuatnya sadar bahwa dirinya adalah anak laki-laki satu-satunya yang ikut dengan nasab ayahnya.

Zio lahir kala ibu kandung Chandra dan ayah kandung Chandra berpisah. Kemudian, ayah kandung Chandra menikah kembali dengan ibu kandung Zio. Tetapi, keadaan ibu kandung Zio sudah mengandung Zio saat menikah dengan ayah kandung Chandra.

Secara hukum, Zio jelas memiliki hak yang setara dengannya karena ia adalah keturunan biologis dari ayah kandung Chandra. Hanya saja, secara agama tentu Zio tidak mendapatkan hak apapun dari ayah kandung Chandra karena Zio ikut nasab ibu kandungnya karena kehadirannya yang di luar pernikahan.

Satu lagi beban yang dipikul Chandra. Adik perempuannya yang merupakan satu ibu dan lain ayah dengannya, adalah tanggung jawabnya juga menurutnya. Ibu kandungnya menikah lagi dengan ayahnya Jasmine, saat ibu kandungnya berpisah dengan ayah kandungnya. Dari pernikahan ibu kandungnya tersebut, terlahir adik perempuan yang lahir satu kandung dengannya yang bernama Ceysa.

Bahunya harus kuat, hatinya harus tegar dan fisiknya harus selalu sehat, agar ia mampu mengurus adik-adiknya dengan baik. Ia tidak mau adik-adik salah jalan, apalagi mendapat nasib buruk dari sejarah kisah kelam ayahnya.

Chandra tahu segalanya, ia menambah was-was dan penuh kehati-hatian setelah tahu cerita dari mulut ayahnya tersebut. Ayahnya pun memohon padanya, agar ia tidak membencinya. Ayahnya pun meminta dengan sangat, agar dirinya mampu menjaga adik-adiknya, karena khawatir mendapat karma dari perbuatan-perbuatan ayahnya.

Namun, ayahnya bahkan tidak tahu jika kejadian besar sudah terjadi.

Chandra sengaja menyembunyikan kebenaran itu, karena khawatir disalahkan oleh ayahnya dan membuat ayahnya semakin merasa bersalah karena perbuatannya dahulu. Ia hanya tidak mau, sesuatu yang lebih buruk menyerang jantung ayahnya andaikan mendengar kabar yang tidak pernah diharapkan ayahnya.

Sayangnya, karena ia terfokus pada adik-adiknya saja. Ia bahkan tidak memikirkan kebahagiaannya, ia pun tidak mengutamakan dirinya.

Tuntutan Izza dan rengekan Izza, yang memintanya segera menikahinya, dihiraukannya begitu saja. Bukan tanpa alasan, karena ia merasa bahwa hal itu belum begitu penting menurutnya. Apalagi, ditambah ada seorang bayi yang ia bingung untuk mengatasinya nanti. Belum lagi jika Izza mengetahui fakta itu, Chandra akan bingung untuk membuat Izza agar tetap percaya padanya.

Ia tidak akan meminta Izza, untuk menganggap anak tersebut sebagai anaknya kelak. Tapi, ia hanya ingin Izza mengerti akan dirinya saat nanti.

Tok, tok, tok….

Pintu kamar Chandra diketuk beberapa kali. Chandra langsung menenangkan bayi yang nampak terkejut dalam tidurnya tersebut, kemudian ia bertanya dari tempatnya tentang siapa yang mengetuk kamarnya.

"Ada bang Keith, Bang," jawab mbak Yani yang mengetuk pintu kamar tersebut.

"Iya, sebentar." Chandra bangun dan menempatkan beberapa bantal untuk menjaga keberadaan bayi laki-laki tersebut.

Kemudian ia beranjak dan membuka pintu. "Jagain dulu sebentar, Mbak. Tak apa Mbak masuk aja." Chandra membuka pintu kamarnya tersebut lebar.

"Ya, Bang. Bang Keith ada di ruang tamu, Bang." Mbak Yani menunjuk ke arah keberadaan Keith.

Chandra mengangguk, kemudian masuk kembali ke dalam kamarnya untuk mengambil kaosnya yang tergeletak di atas tempat tidur. Ia mengenakannya cepat, lalu keluar dari kamar dan membiarkan mbak Yani untuk masuk dan menjaga bayi laki-laki tersebut sementara waktu.

"Maaf ganggu, Bang. Udah tidur kah?" Keith langsung tersenyum dan berjabat tangan.

Ia jauh lebih tua dari Chandra, tapi rasa hormatnya tidak turun sedikitpun pada pewaris terbesar dari bosnya tersebut. Ia bahkan bisa memposisikan dirinya, bahwa dirinya lebih rendah dari Chandra.

"Belum, Bang." Chandra pun menghormati Keith sebagaimana ia menghormati orang yang lebih tua darinya.

Ia tidak bersombong diri karena kedudukannya.

"Abang barangkali mau pulang, Dayyan ikut Saya aja sama Shauwi sementara. Atau, Abang udah siap bawa Dayyan pulang?" Keith tahu segalanya yang terjadi di sini.

Ia mempertaruhkan kedudukannya sebagai orang kepercayaan Givan, ayahnya Chandra. Semata-mata, hanya untuk menghargai keputusan anak itupun menyembunyikan Dayyan sampai Chandra memiliki kesiapan sendiri.

"Kalau aku pulang, aku harus bilang apa, Bang? Aku aja ketar-ketir, takut ketahuan bohong kalau aku sebenarnya udah wisuda." Chandra melirik Keith, kemudian ia mengusap wajahnya sendiri.

"Cepat atau lambat, orang rumah akan tau semua yang Abang sembunyikan. Tapi kan, ini udah mendekati lebaran, Abang yakin tak pulang?" Keith menepuk pundak Chandra pelan.

Chandra menopang dagunya dengan siku bertumpu pada pahanya. Ia terlihat amat frustasi, dengan beban pikirannya yang banyak.

Apa ia yakin mengorbankan hari lebarannya tanpa kedua orang tuanya dan suasana hangat keluarga besarnya?

...****************...

Terpopuler

Comments

Sunmei

Sunmei

2like hadir
mampir iya k

2023-01-14

0

khair

khair

warisan tak dapat... tapi boleh dapat harta wasiat.. harta pesanan buat orang diluar daftar waris

2022-12-12

4

khair

khair

chala kali ?? kok chalinda... apa chalinda anaknya vin? bukannya itu bukan dalam wali Chandra ya

2022-12-12

2

lihat semua
Episodes
1 ALA1. Gau Rezky Dayyan
2 ALA2. Adik-adik perempuan
3 ALA3. Pulang kampung
4 ALA4. Kamar hotel
5 ALA5. Kumpul keluarga
6 ALA6. Keramaian keluarga
7 ALA7. Ego Chandra
8 ALA8. Kepergok ayah
9 ALA9. Sejarah Dayyan
10 ALA10. Perubahan Hadi
11 ALA11. Sudut pandang Hadi
12 ALA12. Kepolosan Hadi
13 ALA13. Kembalinya Hadi yang dulu
14 ALA14. Kehangatan Ceysa dan Hadi
15 ALA15. Rencana pemberangkatan
16 ALA16. Perwalian
17 ALA17. Kemesraan Chandra dan Izza
18 ALA18. Obrolan perjalanan
19 ALA19. Beban tiga kilo Hadi
20 ALA20. Mencari saran
21 ALA21. Mempersiapkan perjalanan pulang
22 ALA22. Kepanikan Kal
23 ALA23. Cerita singkat
24 ALA24. Tangis kejar
25 ALA26. Memojokkan Hadi
26 ALA27. Memojokkan Ceysa
27 ALA28. Membuka logika Ceysa
28 ALA29. Rencana pernikahan
29 ALA29. Mahar untuk Ceysa
30 ALA30. Kedukaan
31 ALA31. Butuh tempat curhat
32 ALA32. Pandangan masa depan
33 ALA33. Ingin dimengerti
34 ALA34. Firasat lain
35 ALA35. Tuduhan
36 ALA36. Genderang perang
37 ALA37. Keputusan yang terburu-buru
38 ALA38. Perencanaan pernikahan yang matang
39 ALA39. Obrolan di meja makan
40 ALA40. Persiapan pernikahan Chandra dan Izza
41 ALA41. Akad nikah KUA
42 ALA42. Emosi Zuhdi
43 ALA43. Ancaman Chandra
44 ALA44. Membeli produk dewasa
45 ALA45. Butuh arahan
46 ALA46. Kabar membawa emosi
47 ALA47. Persiapan musyawarah
48 ALA48. Fakta terungkap
49 ALA49. Permohonan maaf
50 ALA50. Mencurahkan dari hati ke hati
51 ALA51. Surat perjanjian
52 ALA52. Footstep belakang
53 ALA53. Nasehat untuk pengantin baru
54 ALA54. Sungkan
55 ALA55. Bukan maag
56 ALA56. Amarah tercurahkan
57 ALA57. Kebersamaan di teras
58 ALA58. Dalam misi
59 ALA59. Tukang bakso
60 ALA60. Ketukan pintu
61 ALA61. Mencari cara
62 ALA62. Diserahkan pada om Vendra
63 ALA63. Nikmati prosesnya
64 ALA64. Tidur siang bersama
65 ALA65. Masakan Key
66 ALA66. Tahun duka
67 ALA67. Ipar iri
68 ALA68. Belajar mandiri
69 ALA69. Paket sembako
70 ALA70. Cek inti
71 ALA71. Didikan dan pola asuh
72 ALA72. Hilang minat
73 ALA73. Chandra nyaman
74 ALA74. Tiup balon
75 ALA75. Perubahan Chandra
76 ALA76. Surat penjemputan
77 ALA77. Menunggu pemeriksaan
78 ALA78. Kedai kopi
79 ALA79. Kedai kopi 2
80 ALA80. Vano pamit
81 ALA81. Ledakan
82 ALA82. Mendapat tindakan
83 ALA83. Garis polisi
84 ALA84. Tidak mengerti situasi
85 ALA85. Tidur bersama Zio
86 ALA86. Kasus komplit
87 ALA87. Ingin tahu keinginan Izza
88 ALA88. Hadi dan Ceysa datang
89 ALA89. Saran utama
90 ALA90. Ujian pernikahan
91 ALA91. Ruang kerja ayah
92 ALA92. Melunjak
93 ALA93. Menitipkan ke paman Izza
94 ALA94. Pulang ke orang tua
95 ALA95. Sarapan bersama biyung
96 ALA96. Tamu mencari ayah
97 ALA97. Mengantar ke rumah sakit
98 ALA98. Menghibur Bunga
99 ALA99. Bunga disuapin
100 ALA100. Effort
101 ALA101. Kemiripan kasus
102 ALA102. Tidak mengerti aku
103 ALA103. Uang GO-FOOD
104 ALA104. Seorang Bunga
105 ALA105. Diantar
106 ALA106. Vonis dokter
107 ALA107. Endoskopi
108 ALA108. Mengambil hasil
109 ALA109. Prosedur tindakan
110 ALA110. Membicarakan dengan orang tua
111 ALA111. Yang akan dirasakan Izza
112 ALA112. Penghalang di jalan
113 ALA113. Membahas Bunga
114 ALA114. Membahas Bunga 2
115 ALA115. Gambaran dan risiko
116 ALA116. Izza drop
117 ALA117. Ruang ICU
118 ALA118. Membicarakan Bunga
119 ALA119. Curhatan Hadi
120 ALA120. Ungkapan terdalam
121 ALA121. Hukuman Vano
122 ALA122. Sharing
123 ALA123. Ilmu untuk nanti
124 ALA124. Masalah Hadi terselesaikan
125 ALA125. Bertamu ke pakwa
126 ALA126. Sharing segala hal
127 ALA127. Bernapas pun kaya
128 ALA128. Gantian curhat
129 ALA129. Dicecar ayah
130 ALA130. Mencoba menyampaikan
131 ALA131. Perjalanan ke rumah sakit
132 ALA132. Mempersiapkan tindakan
133 ALA133. Butuh penjelasan
134 ALA134. Senyum berdarah
135 ALA135. Tuduhan sadis
136 ALA136. Harta sedekah
137 ALA137. Paman berjaya
138 ALA138. Gurauan ekstrim
139 ALA139. Nasehat paman muda
140 ALA140. Tawaran turun ranjang
141 ALA141. Pendengar pertama
142 ALA142. Dituduh menyembunyikan
143 ALA143. Makan bakso bersama
144 ALA144. Pembahasan serius bercanda
145 ALA145. KTP cerai mati
146 ALA146. Pengakuan Kaf
147 ALA147. Pemain rahasia
148 ALA148. Jadwal malam minggu
149 ALA149. Kamar papa Ghifar
150 ALA150. Harapan orang tua
151 ALA151. Ibu sambung seperti teman
152 ALA152. Lebah klenceng
153 ALA153. Nasi kapau
154 ALA154. Tan Malaka
155 ALA155. Ajakan keluar
156 ALA156. Influencer marketing
157 ALA157-158. Terkuak (Jessie Fransisca Ratag)
158 ALA159-160. Otak mesum
159 ALA161. Anak mahal biyung
160 ALA162. Malam minggu bertiga
161 ALA163. Mainan Bunga
162 ALA164. Rumah Dayana
163 ALA165. Speak manhwa
164 ALA166. Obrolan di tempat futsal
165 ALA167. Ngemie bersama
166 ALA168. Pandangan Bunga
167 ALA169. Tertoel
168 ALA170. Hermawan
169 ALA171. Asal usul Hema
170 ALA172. Herbal
171 ALA173. Bunga ingin keadilan
172 ALA174. Aduan Cani
173 ALA175. Minum bersama
174 ALA176. Bersalin
175 ALA177. Kekhawatiran Chandra
176 ALA178. Salah tujuan
177 ALA179. Memastikan Bunga
178 ALA180. Terlihat tetap baik
179 ALA181. Insecure
180 ALA182. Menemui pakwa
181 ALA183. Emosi naik
182 ALA184. Kedatangan tamu di teras
183 ALA185. Menjemput Cani
184 ALA186. Ruang kerja ayah
185 ALA187. Coffee shop
186 ALA188. Sosok Hema
187 ALA189. Datang ke Bunga
188 ALA190. Kamar Bunga
189 ALA191. Fase kehidupan
190 ALA192. Perlu meyakinkan
191 ALA193. Pusar bertahta permata
192 ALA194. Mengadu
193 ALA195. Genjer
194 ALA196. Kekhawatiran ayah
195 ALA197. Pensiunan iblis
196 ALA198. Keluarga om Vendra
197 ALA199. Adik-adik perempuan
198 ALA200-201. Kerumitan permasalahan masing-masing
199 ALA202. Santainya mama Aca
200 ALA203. Nasehat mama Aca
201 ALA204. Nahda
202 ALA205. Iming-iming
203 ALA206. Ide bocil
204 ALA207. Baku mulut
205 ALA208. Bersiap perjalanan
206 ALA209. Anak-anak om Vendra
207 ALA210. Irlandia-Belanda
208 ALA211. Cek in
209 ALA212. Bakso jumbo beranak
210 ALA213. Pendengar
211 ALA214. Pendapat dan saran
212 ALA215. Kacungnya ayah
213 ALA216. Mencari kesepakatan
214 ALA217. Wawasan dan pengetahuan
215 ALA218-219. Kabar dari biyung
216 ALA220. Kepanikan bercampur
217 ALA221. Kejadian yang terulang
218 ALA222. Menagih janji
219 ALA223. KK KTP
220 ALA224. Sedikit kebersamaan
221 ALA225. Kedai Melayu
222 ALA226. Acara mendadak
223 ALA227. Latihan
224 ALA228. Tanda tangan Nahda
225 ALA229. Pulang ke rumah mertua
226 ALA230. Rahim anget
227 ALA231. Tuduhan ayah
228 ALA232. Ikan besar
229 ALA233. Hadi berubah
230 ALA234. Mampir ke minimarket
231 ALA235. Mulai menyentuh
232 ALA236. Menunggu sarapan
233 ALA237. Jujur ke ibu mertua
234 ALA238. Anget-anget sedap
235 ALA239. Mobil datang
236 ALA240. Tips dari ayah
237 ALA241. Biyung ngambek
238 ALA242. Membedakan perasaan
239 ALA243. Mogok kuliah
240 ALA244. Trik Jessie
241 ALA245. Beli sayur
242 ALA246. Arahan bisnis
243 ALA247. Menjemput tante Ria
244 ALA248. Interaksi bersama
245 ALA249. Arahan untuk menantu ayah
246 ALA250. Teguran dan ancaman
247 ALA251. Kisah pak Darmaji
248 ALA252. Kelemahan Chandra
249 ALA253. Dijenguk
250 ALA254. Speak ratu dan selir
251 ALA255. Menjemput istri
252 ALA256. Amplop
253 ALA257. Teguran mertua lagi
254 ALA258. Iri hati Nahda
255 ALA259. Ketakutan Nahda
256 ALA260. Pangling
257 ALA261. Ngopi sejenak
258 ALA262. Pesan Jessie
259 ALA263. Perasaan Hema
260 ALA264. Nahda berubah genre
261 ALA265. Rencana LDR
262 ALA266. Praktek dokter kandungan
263 ALA267. Fantasi gila
264 ALA268. Mengulik informasi dari toko sebelah
265 ALA269. Cici-cici centil
266 ALA270. Alamat ulakan
267 ALA271. Kedatangan terkasih
268 ALA272. Amanat ayah
269 ALA273. Kerinduan
270 ALA274. Toko sembako
271 ALA275. Telur dadar
272 ALA276. Rental mobil
273 ALA277. Melancarkan aksi
274 ALA278. Aksi Nahda
275 ALA279. Full servis
276 ALA280. Dokumen suprise
277 ALA281. Perjalanan pulang
278 ALA282. Kelamaan tidur
279 ALA283. Ayah kerasukan
280 ALA284. Kasih sayang ayah
281 ALA285. Kefrontalan Nahda
282 ALA286. Sarapan dan makan siang
283 ALA287. Kedekatan khusus
284 ALA288. Ingin berkunjung
285 ALA289-290. Kesibukan lapangan
286 ALA291-292. Alasan mogok kuliah
287 ALA293. Kerumitan pekerjaan
288 ALA294. Rumah makan biasa
289 ALA295. Dilarang main grup
290 ALA296. Mengapeli Ra
291 ALA297. Mengurus Hema
292 ALA298. Anak laki-laki ayah (tamat)
293 PROMOSI!
294 KARYA BARU NIH BANG BENGKEL
295 KARYA BARU NIH DEK CANI KESAYANGAN KAKEK ADI
296 KARYA BARU DI NOVELTOON
Episodes

Updated 296 Episodes

1
ALA1. Gau Rezky Dayyan
2
ALA2. Adik-adik perempuan
3
ALA3. Pulang kampung
4
ALA4. Kamar hotel
5
ALA5. Kumpul keluarga
6
ALA6. Keramaian keluarga
7
ALA7. Ego Chandra
8
ALA8. Kepergok ayah
9
ALA9. Sejarah Dayyan
10
ALA10. Perubahan Hadi
11
ALA11. Sudut pandang Hadi
12
ALA12. Kepolosan Hadi
13
ALA13. Kembalinya Hadi yang dulu
14
ALA14. Kehangatan Ceysa dan Hadi
15
ALA15. Rencana pemberangkatan
16
ALA16. Perwalian
17
ALA17. Kemesraan Chandra dan Izza
18
ALA18. Obrolan perjalanan
19
ALA19. Beban tiga kilo Hadi
20
ALA20. Mencari saran
21
ALA21. Mempersiapkan perjalanan pulang
22
ALA22. Kepanikan Kal
23
ALA23. Cerita singkat
24
ALA24. Tangis kejar
25
ALA26. Memojokkan Hadi
26
ALA27. Memojokkan Ceysa
27
ALA28. Membuka logika Ceysa
28
ALA29. Rencana pernikahan
29
ALA29. Mahar untuk Ceysa
30
ALA30. Kedukaan
31
ALA31. Butuh tempat curhat
32
ALA32. Pandangan masa depan
33
ALA33. Ingin dimengerti
34
ALA34. Firasat lain
35
ALA35. Tuduhan
36
ALA36. Genderang perang
37
ALA37. Keputusan yang terburu-buru
38
ALA38. Perencanaan pernikahan yang matang
39
ALA39. Obrolan di meja makan
40
ALA40. Persiapan pernikahan Chandra dan Izza
41
ALA41. Akad nikah KUA
42
ALA42. Emosi Zuhdi
43
ALA43. Ancaman Chandra
44
ALA44. Membeli produk dewasa
45
ALA45. Butuh arahan
46
ALA46. Kabar membawa emosi
47
ALA47. Persiapan musyawarah
48
ALA48. Fakta terungkap
49
ALA49. Permohonan maaf
50
ALA50. Mencurahkan dari hati ke hati
51
ALA51. Surat perjanjian
52
ALA52. Footstep belakang
53
ALA53. Nasehat untuk pengantin baru
54
ALA54. Sungkan
55
ALA55. Bukan maag
56
ALA56. Amarah tercurahkan
57
ALA57. Kebersamaan di teras
58
ALA58. Dalam misi
59
ALA59. Tukang bakso
60
ALA60. Ketukan pintu
61
ALA61. Mencari cara
62
ALA62. Diserahkan pada om Vendra
63
ALA63. Nikmati prosesnya
64
ALA64. Tidur siang bersama
65
ALA65. Masakan Key
66
ALA66. Tahun duka
67
ALA67. Ipar iri
68
ALA68. Belajar mandiri
69
ALA69. Paket sembako
70
ALA70. Cek inti
71
ALA71. Didikan dan pola asuh
72
ALA72. Hilang minat
73
ALA73. Chandra nyaman
74
ALA74. Tiup balon
75
ALA75. Perubahan Chandra
76
ALA76. Surat penjemputan
77
ALA77. Menunggu pemeriksaan
78
ALA78. Kedai kopi
79
ALA79. Kedai kopi 2
80
ALA80. Vano pamit
81
ALA81. Ledakan
82
ALA82. Mendapat tindakan
83
ALA83. Garis polisi
84
ALA84. Tidak mengerti situasi
85
ALA85. Tidur bersama Zio
86
ALA86. Kasus komplit
87
ALA87. Ingin tahu keinginan Izza
88
ALA88. Hadi dan Ceysa datang
89
ALA89. Saran utama
90
ALA90. Ujian pernikahan
91
ALA91. Ruang kerja ayah
92
ALA92. Melunjak
93
ALA93. Menitipkan ke paman Izza
94
ALA94. Pulang ke orang tua
95
ALA95. Sarapan bersama biyung
96
ALA96. Tamu mencari ayah
97
ALA97. Mengantar ke rumah sakit
98
ALA98. Menghibur Bunga
99
ALA99. Bunga disuapin
100
ALA100. Effort
101
ALA101. Kemiripan kasus
102
ALA102. Tidak mengerti aku
103
ALA103. Uang GO-FOOD
104
ALA104. Seorang Bunga
105
ALA105. Diantar
106
ALA106. Vonis dokter
107
ALA107. Endoskopi
108
ALA108. Mengambil hasil
109
ALA109. Prosedur tindakan
110
ALA110. Membicarakan dengan orang tua
111
ALA111. Yang akan dirasakan Izza
112
ALA112. Penghalang di jalan
113
ALA113. Membahas Bunga
114
ALA114. Membahas Bunga 2
115
ALA115. Gambaran dan risiko
116
ALA116. Izza drop
117
ALA117. Ruang ICU
118
ALA118. Membicarakan Bunga
119
ALA119. Curhatan Hadi
120
ALA120. Ungkapan terdalam
121
ALA121. Hukuman Vano
122
ALA122. Sharing
123
ALA123. Ilmu untuk nanti
124
ALA124. Masalah Hadi terselesaikan
125
ALA125. Bertamu ke pakwa
126
ALA126. Sharing segala hal
127
ALA127. Bernapas pun kaya
128
ALA128. Gantian curhat
129
ALA129. Dicecar ayah
130
ALA130. Mencoba menyampaikan
131
ALA131. Perjalanan ke rumah sakit
132
ALA132. Mempersiapkan tindakan
133
ALA133. Butuh penjelasan
134
ALA134. Senyum berdarah
135
ALA135. Tuduhan sadis
136
ALA136. Harta sedekah
137
ALA137. Paman berjaya
138
ALA138. Gurauan ekstrim
139
ALA139. Nasehat paman muda
140
ALA140. Tawaran turun ranjang
141
ALA141. Pendengar pertama
142
ALA142. Dituduh menyembunyikan
143
ALA143. Makan bakso bersama
144
ALA144. Pembahasan serius bercanda
145
ALA145. KTP cerai mati
146
ALA146. Pengakuan Kaf
147
ALA147. Pemain rahasia
148
ALA148. Jadwal malam minggu
149
ALA149. Kamar papa Ghifar
150
ALA150. Harapan orang tua
151
ALA151. Ibu sambung seperti teman
152
ALA152. Lebah klenceng
153
ALA153. Nasi kapau
154
ALA154. Tan Malaka
155
ALA155. Ajakan keluar
156
ALA156. Influencer marketing
157
ALA157-158. Terkuak (Jessie Fransisca Ratag)
158
ALA159-160. Otak mesum
159
ALA161. Anak mahal biyung
160
ALA162. Malam minggu bertiga
161
ALA163. Mainan Bunga
162
ALA164. Rumah Dayana
163
ALA165. Speak manhwa
164
ALA166. Obrolan di tempat futsal
165
ALA167. Ngemie bersama
166
ALA168. Pandangan Bunga
167
ALA169. Tertoel
168
ALA170. Hermawan
169
ALA171. Asal usul Hema
170
ALA172. Herbal
171
ALA173. Bunga ingin keadilan
172
ALA174. Aduan Cani
173
ALA175. Minum bersama
174
ALA176. Bersalin
175
ALA177. Kekhawatiran Chandra
176
ALA178. Salah tujuan
177
ALA179. Memastikan Bunga
178
ALA180. Terlihat tetap baik
179
ALA181. Insecure
180
ALA182. Menemui pakwa
181
ALA183. Emosi naik
182
ALA184. Kedatangan tamu di teras
183
ALA185. Menjemput Cani
184
ALA186. Ruang kerja ayah
185
ALA187. Coffee shop
186
ALA188. Sosok Hema
187
ALA189. Datang ke Bunga
188
ALA190. Kamar Bunga
189
ALA191. Fase kehidupan
190
ALA192. Perlu meyakinkan
191
ALA193. Pusar bertahta permata
192
ALA194. Mengadu
193
ALA195. Genjer
194
ALA196. Kekhawatiran ayah
195
ALA197. Pensiunan iblis
196
ALA198. Keluarga om Vendra
197
ALA199. Adik-adik perempuan
198
ALA200-201. Kerumitan permasalahan masing-masing
199
ALA202. Santainya mama Aca
200
ALA203. Nasehat mama Aca
201
ALA204. Nahda
202
ALA205. Iming-iming
203
ALA206. Ide bocil
204
ALA207. Baku mulut
205
ALA208. Bersiap perjalanan
206
ALA209. Anak-anak om Vendra
207
ALA210. Irlandia-Belanda
208
ALA211. Cek in
209
ALA212. Bakso jumbo beranak
210
ALA213. Pendengar
211
ALA214. Pendapat dan saran
212
ALA215. Kacungnya ayah
213
ALA216. Mencari kesepakatan
214
ALA217. Wawasan dan pengetahuan
215
ALA218-219. Kabar dari biyung
216
ALA220. Kepanikan bercampur
217
ALA221. Kejadian yang terulang
218
ALA222. Menagih janji
219
ALA223. KK KTP
220
ALA224. Sedikit kebersamaan
221
ALA225. Kedai Melayu
222
ALA226. Acara mendadak
223
ALA227. Latihan
224
ALA228. Tanda tangan Nahda
225
ALA229. Pulang ke rumah mertua
226
ALA230. Rahim anget
227
ALA231. Tuduhan ayah
228
ALA232. Ikan besar
229
ALA233. Hadi berubah
230
ALA234. Mampir ke minimarket
231
ALA235. Mulai menyentuh
232
ALA236. Menunggu sarapan
233
ALA237. Jujur ke ibu mertua
234
ALA238. Anget-anget sedap
235
ALA239. Mobil datang
236
ALA240. Tips dari ayah
237
ALA241. Biyung ngambek
238
ALA242. Membedakan perasaan
239
ALA243. Mogok kuliah
240
ALA244. Trik Jessie
241
ALA245. Beli sayur
242
ALA246. Arahan bisnis
243
ALA247. Menjemput tante Ria
244
ALA248. Interaksi bersama
245
ALA249. Arahan untuk menantu ayah
246
ALA250. Teguran dan ancaman
247
ALA251. Kisah pak Darmaji
248
ALA252. Kelemahan Chandra
249
ALA253. Dijenguk
250
ALA254. Speak ratu dan selir
251
ALA255. Menjemput istri
252
ALA256. Amplop
253
ALA257. Teguran mertua lagi
254
ALA258. Iri hati Nahda
255
ALA259. Ketakutan Nahda
256
ALA260. Pangling
257
ALA261. Ngopi sejenak
258
ALA262. Pesan Jessie
259
ALA263. Perasaan Hema
260
ALA264. Nahda berubah genre
261
ALA265. Rencana LDR
262
ALA266. Praktek dokter kandungan
263
ALA267. Fantasi gila
264
ALA268. Mengulik informasi dari toko sebelah
265
ALA269. Cici-cici centil
266
ALA270. Alamat ulakan
267
ALA271. Kedatangan terkasih
268
ALA272. Amanat ayah
269
ALA273. Kerinduan
270
ALA274. Toko sembako
271
ALA275. Telur dadar
272
ALA276. Rental mobil
273
ALA277. Melancarkan aksi
274
ALA278. Aksi Nahda
275
ALA279. Full servis
276
ALA280. Dokumen suprise
277
ALA281. Perjalanan pulang
278
ALA282. Kelamaan tidur
279
ALA283. Ayah kerasukan
280
ALA284. Kasih sayang ayah
281
ALA285. Kefrontalan Nahda
282
ALA286. Sarapan dan makan siang
283
ALA287. Kedekatan khusus
284
ALA288. Ingin berkunjung
285
ALA289-290. Kesibukan lapangan
286
ALA291-292. Alasan mogok kuliah
287
ALA293. Kerumitan pekerjaan
288
ALA294. Rumah makan biasa
289
ALA295. Dilarang main grup
290
ALA296. Mengapeli Ra
291
ALA297. Mengurus Hema
292
ALA298. Anak laki-laki ayah (tamat)
293
PROMOSI!
294
KARYA BARU NIH BANG BENGKEL
295
KARYA BARU NIH DEK CANI KESAYANGAN KAKEK ADI
296
KARYA BARU DI NOVELTOON

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!