Skandal Part 4

Sebenarnya dalam hati kecil aku, aku ingin memaafkan dia. Tapi dia harus menerima pelajaran dari apa yang sudah dia lakukan kepadaku, karena ini bukan pertama kalinya dia melakukan hal ini. Sudah dua kali dia melakukannya, karena menyakiti bukan DejaVu, tapi sudah kebiasaan.

Penyakit hati..

Sementara itu di kantor lagi rame-rame nya gosip tentang pernikahan manajer kita Reza, apa iya,? dia tidak pernah mengatakan hal itu kepadaku.. Dan aku ga akan percaya kalo bukan dia yang mengatakannya langsung kepadaku. Tapi kenapa ko sakit ya,?? o

Oooo Tuhan dadaku terasa nyesek, walaupun itu cuma sekedar gosip, dan akhirnya di jam istirahat orang yang lagi tranding topic di kantor datang menghampiriku. Dia tersenyum manis melihatku..

"Tidak makan,?" tanya nya kepadaku sambil terus memandangi wajahku

"Lagi ga mood makan," jawab ku sambil memandangi wajahnya, ku balikkan badanku dan menyimpan bolpointku "Aku dengar kabar" Reza mandangiku, tanganku digenggam erat olehnya "Apa benar kamu akan nikah,?" tanyaku pelan, Reza melepaskan tanganku, dia berbalik dan raut wajahnya pun sedikit berubah "kenapa,?" tanyaku menimpali

"Aku tidak mau bahas ini dikantor," dia beranjak dan meninggalkanku "Nanti aku antar kamu pulang" dan Reza pun akhirnya meninggalkanku.

Berarti benar apa yang dikatakan orang orang itu, Tuhan aku harus kehilangan orang yang baru dekat sama aku. Disaat aku mulai membuka hati, di saat yang sama juga aku harus menerima kenyataan dan sakit hati. Aku beranjak dari tempat dudukku dan pergi ke balkon, disini pertama kalinya aku dekat dengan dia, Reza. Dia yang menghiburku untuk pertam kali, di saat aku lagi membutuhkan orang yang benar-benar memperhatikanku.

Tak terasa air mataku pun mengalir deras, kenapa aku tidak bisa menerima kenyataan ini. Padahal aku sama Reza tidak ada hubungan apapun, tapi aku merasakan rasa sakit yang sangat dalam. Mungkin aku terlalu egois dengan perasaan yang aku miliki terhadapnya.

"Apa kamu menangis,?" tiba tiba suara itu terdengar dibelakangku, suara yang sama yang aku dengar saat aku menangis dulu. Aku berbalik dan dengan cepat menyeka air mataku

"Engga, ngapain nangis," jawabku sambil memaksakan diri untuk tersenyum ke arahnya. "Ngapain kamu kesini,?" tanyaku kepadanya

"Aku lihat tadi kamu ga ada di mejamu, dan aku tahu kamu pasti menghilang dan pergi ke balkon." Reza menghampiriku dan memelukku "Maafkan aku" dia berbisik di telingaku suaranya terdengar sengau, tanpa ku sadari aku meneteskan air mataku, dada ini terasa sangat sesak.

"Kenapa semua ini harus terjadi kepadaku,?" Reza terus memelukku, dia terus meminta maaf kepadaku.

Hari ini kita berdua Izin pulang cepat, kita berdua pergi ke puncak, aku mengajak Reza ke tempat yang sama waktu aku ditinggalin Langit waktu itu, dan sekarang aku yang meminta Reza untuk berteriak. Kita berdua harus melupakan semuanya, menganggap kita tidak mempunyai hubungan apapun karena memang sebenarnya kita tidak pernah ada komitmen apapun.

"Maafkan aku buat semuanya, aku terlalu berani.." ujar Reza tiba tiba, "Padahal aku tau aku akan begitu sangat menyakitimu, tapi perasaan ini lebih besar dari segala egoku, aku tidak bisa membohongi diriku sendiri kalo aku begitu sangat menyangi mu Bunga" aku terdiam menunduk mendengar apa yang Reza katakan kepadaku. "Setelah menikah nanti aku akan pergi dari Bandung," aku memandanginya.

"Apa harus kamu meninggalkan Bandung,?" tanyaku kepadanya, Reza mengangguk pelan, sambil tertunduk dia melepaskan cincin yang dia pake dijari manisnya

"Simpan ini buat aku," ujarnya "Aku harap ini bisa mengobati semuanya, bisa menjadi kenangan yang terindah buat kamu, aku tidak akan melupakan kamu, hal sekecil apapun akan selalu aku ingat," dia tetap memelukku erat.

Ya Tuhan apakah dia benar benar akan meninggalkanku selamanya,? tidak akan ada Reza yang akan menghiburku, harus bagaimana aku,? serasa kehilangan sebelah tanganku. Tiba-tiba hujan turun deras sekali, Reza membawa ku ke dalam mobilnya. Kita berbincang lama sekali, berbicara dari hati ke hati, dan selalu berjanji untuk tidak akan melupakan satu sama lain. Reza memutarkan lagu untukku..

Waktu yang salah

Fiersa Besari

Jangan tanyakan perasaan ku

Jika maupun tak bisa beralih

Dari masa lalu yang menghantuimu

Karena sungguh ini tidak adil

Bukan maksudku ku menyakitimu

Namun tak mudah tuk' melupakan

Cerita panjang yang pernah aku lalui

Tolong yakinkan saja raguku

pergi saja engkau pergi dariku

Biar ku bunuh perasaan untukmu

Meski berat melangkah

Hatiku hanya tak siap terluka

Beri kisah kita sedikit waktu

Semesta mengirim dirimu untukku

Kita adalah rasa yang tepat di waktu yang salah

.......

........

........

Sepenggal lagu yang lirik nya kena banget ke hati aku, tapi sudahlah ini memang jalan kita, kita berdua ditakdirkan untuk tidak bersatu, mungkin di lain saat ataupun dilain waktu kita bertemu dengan keadaan yang berbeda.

Karena sudah larut malam aku mengajak Reza pulang, walaupun sebenarnya aku juga masih ingin berlama-lama dengannya, akhirnya kita sampai di rumah, seperti biasa dia hanya mengantar ku nyampe depan rumah. Terima kasih buat semuanya. kisah kita yang singkat hanya akan kita kubur dalam dalam hati kita dan perasaan kita.

Aku masuk ke dalam rumah perasaan ku campur aduk, antara senang dan sedih, tapi...... Lihat siapa yang datang lagi ke rumah aku, ngapain lagi sich,? Alma lagi, lagi dan lagi dia datang ke rumahku, dan mungkin kali ini akua memang harus menghadapinya. Aku duduk di hadapannya, dia melihat ke arahku matanya tampak sembab, tetapi tidak bisa mengurangi rasa benciku kepadanya. Dan aku juga tidak mau memulai pembicaraan.

"Gue kesini buat minta maaf sama Lo," akhirnya Alma mengutarakan apa yang ingin dia katakan kepadaku, setelah terdiam cukup lama.

"Maaf,?" tanyaku kepadanya. Alma mengangguk pelan, sepertinya dia tidak berani melihat ke arahku. "Maaf, ya bukannya aku ga mau maafin kamu, untuk saat ini aku lagi butuh sendiri, ga mau diganggu, dan kamu tau itu,?" aku memandanginya dan beranjak pergi dari tempat dudukku. "Coba kamu pergi ke rumah sakit, rawat cowok mu baik baik tidak usah datang kesini, tidak usah nginjekin kaki kamu ke rumah aku lagi, karena itu ga penting." aku masuk ke dalam rumah dan membiarkan Alma sendirian di depan rumah. Aku lihat dia masih menunduk tak dia angkat kepalanya, terdengar suara dia sedang menangis menyesali semua perbuatannya.

Tak lama mamahku keluar dan menghibur dia, kurang baik apalagi sich keluarga aku,? anaknya udah disakitin tetap aja dibantuin.

Tak apalah aku disebut ratu tega juga, karena memang aku setega itu, mereka sendiri yang membuat aku menjadi jahat, mereka juga yang memancing kemarahanku.

Terpopuler

Comments

🤍

🤍

Mampir akak dan membawa boom like

2021-07-22

1

Pendek🎭pesek

Pendek🎭pesek

mampir disini udah aku kasih like rate

2020-11-11

1

Heera Ya

Heera Ya

uda aku boomlike sampe sini ya kak

sukses selalu utk karyanya

2020-10-29

1

lihat semua
Episodes
1 Narasi
2 Pertemuan
3 Pertemuan Part 1
4 Pertemuan Part 2
5 Pertemuan Part 3
6 Skandal
7 Skandal Part 1
8 Skandal Part 2
9 Skandal Part 3
10 Skandal Part 4
11 Perpisahan
12 Perpisahan Part 1
13 Part2
14 Part3
15 Penyesalan
16 Part1
17 Part2
18 Kenyataan
19 Kenyataan Part 2
20 Part2
21 Terbongkarnya Kebohongan
22 Terbongkarnya kebohongan Part 2
23 Terbongkarnya kebohongan Part 3
24 Hukuman
25 Semangat Baru
26 Cinta Lama
27 Cinta Lama Part 1
28 Cinta Lama Part 2
29 Dilema
30 Dilema Part 1
31 Pernikahan
32 Pernikahan Part 1
33 Pernikahan Part 2
34 Godaan
35 Rahasia
36 Rahasia Part 1
37 Rahasia Part 2
38 Rahasia Part 3
39 Rahasia Part 4
40 Langit,Bulan dan Ibu
41 Pengadilan
42 Pengadilan Part 1
43 Pengadilan Part 2
44 Reza
45 Reza part 2
46 Reza Part 3
47 Aku Bunga
48 Aku dan kawan baru
49 Mulai dari Nol
50 Mulai dari Nol part 2
51 Kantor baru
52 Kantor baru Part 2
53 Kantor Baru Part 3
54 Kedatangan Bos
55 Kedatangan Bos Part2
56 Kedatangan Bos part 3
57 Pulang
58 Pulang Part 2
59 Pulang Part 3
60 Introfeksi diri
61 Isu keluarga
62 Isu keluarga Part 2
63 Isu keluarga Part 3
64 Kunjungan ke rumah Mertua
65 Jejak
66 Jejak Part 2
67 Jejak Part 3
68 Bu suci
69 Bu Suci Part 2
70 Terbuka
71 Terbuka Part 2
72 Penjelasan
73 Wanita hebat
74 Pengumuman
75 S2 IYMA
76 S2 IYMA 2
77 S2 IYMA 3
78 S2 IYMA 4
79 S2 IYMA 5
80 S2 IYMA 6
81 S2 IYMA 7
82 S2 IYMA 8
83 S2 IYMA 9
84 S2 IYMA 10
85 S2 IYMA 11
86 S2 IYMA 12
87 S2 IYMA 13
88 S2 IYMA 14
89 S2 IYMA 15
90 S2 IYMA 16
91 S2 IYMA 17
92 S2 IYMA 18
93 S2 IYMA 19
94 S2 IYMA 20
95 S2 IYMA 21
96 S2 IYMA 22
97 S2 IYMA 23
98 Pengumuman
Episodes

Updated 98 Episodes

1
Narasi
2
Pertemuan
3
Pertemuan Part 1
4
Pertemuan Part 2
5
Pertemuan Part 3
6
Skandal
7
Skandal Part 1
8
Skandal Part 2
9
Skandal Part 3
10
Skandal Part 4
11
Perpisahan
12
Perpisahan Part 1
13
Part2
14
Part3
15
Penyesalan
16
Part1
17
Part2
18
Kenyataan
19
Kenyataan Part 2
20
Part2
21
Terbongkarnya Kebohongan
22
Terbongkarnya kebohongan Part 2
23
Terbongkarnya kebohongan Part 3
24
Hukuman
25
Semangat Baru
26
Cinta Lama
27
Cinta Lama Part 1
28
Cinta Lama Part 2
29
Dilema
30
Dilema Part 1
31
Pernikahan
32
Pernikahan Part 1
33
Pernikahan Part 2
34
Godaan
35
Rahasia
36
Rahasia Part 1
37
Rahasia Part 2
38
Rahasia Part 3
39
Rahasia Part 4
40
Langit,Bulan dan Ibu
41
Pengadilan
42
Pengadilan Part 1
43
Pengadilan Part 2
44
Reza
45
Reza part 2
46
Reza Part 3
47
Aku Bunga
48
Aku dan kawan baru
49
Mulai dari Nol
50
Mulai dari Nol part 2
51
Kantor baru
52
Kantor baru Part 2
53
Kantor Baru Part 3
54
Kedatangan Bos
55
Kedatangan Bos Part2
56
Kedatangan Bos part 3
57
Pulang
58
Pulang Part 2
59
Pulang Part 3
60
Introfeksi diri
61
Isu keluarga
62
Isu keluarga Part 2
63
Isu keluarga Part 3
64
Kunjungan ke rumah Mertua
65
Jejak
66
Jejak Part 2
67
Jejak Part 3
68
Bu suci
69
Bu Suci Part 2
70
Terbuka
71
Terbuka Part 2
72
Penjelasan
73
Wanita hebat
74
Pengumuman
75
S2 IYMA
76
S2 IYMA 2
77
S2 IYMA 3
78
S2 IYMA 4
79
S2 IYMA 5
80
S2 IYMA 6
81
S2 IYMA 7
82
S2 IYMA 8
83
S2 IYMA 9
84
S2 IYMA 10
85
S2 IYMA 11
86
S2 IYMA 12
87
S2 IYMA 13
88
S2 IYMA 14
89
S2 IYMA 15
90
S2 IYMA 16
91
S2 IYMA 17
92
S2 IYMA 18
93
S2 IYMA 19
94
S2 IYMA 20
95
S2 IYMA 21
96
S2 IYMA 22
97
S2 IYMA 23
98
Pengumuman

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!