NovelToon NovelToon
SYSTEM MILIYADER

SYSTEM MILIYADER

Status: tamat
Genre:System / Sistem / Dikelilingi wanita cantik / Kelahiran kembali menjadi kuat / Kaya Raya / Tamat
Popularitas:6.6M
Nilai: 4.4
Nama Author: less22

Dilarang plagiat, eklusif hanya di Noveltoon, sudah menjadi hak cipta

Seorang pria bernama SYAFIQ, yang hanya tinggal dengan bibi dan seorang keponakan yang masih kecil berumur 3 tahun. Hari itu ia di pecat karen ahanya salah antar pesanan.

Karena ia memainkan ponselnya tanpa ia sadari ia menabrak tiang listrik dan tiba-tiba ia tersambar listrik dan mati seketika, namun ia malah mendapatkan sistem.

Syafiq di beri kesempatan kedua untuk hidup.

Syafiq mengerjakan yang sudah terprogram di system canggih itu dan ia pun mendapat hadiah dan poin sebagai balasannya.

Meskipun ia kaya, namun ia tetap rendah hati dan suka berbagi.

Dan akhirnya ia bisa membangun perusahaan teknologi tinggi yang terkenal seasia.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon less22, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

BAB 33

"Maman, eh kaka mau nana?" tanya anak mungil itu.

"Kakak pergi sebentar aja ya, Alviso di sini aja ya," ucap Syafiq dan kemudian ia keluar dari mobil dan tak lupa jika ia mengunci mobil agar Alviso nggak keluar.

Syafiq kembali berlari masuk ke dalam taman bermain itu, dan menuju tempat permainan kapal terbang dan di sana para penumpang menjerit-jerit dan tiba-tiba seorang anak terjun bebas karena tali pengamannya putus.

Para pengunjung menjerit, Syafiq segera berlari arah datangnya anak itu untuk menyambutnya.

Gedebuuukk!

Anak itu mendarat di tangan Syafiq, Syafiq dan anak itu jatuh terpental.

Para pengunjung itu mendekati Syafiq yang terbaring di tanah dan segera membantunya bangun.

"Kamu tidak apa-apakan?" tanya mereka.

"Aku sepertinya baik-baik saja, pinggangku yang sedikit encok," jawab Syafiq memegang pinggangnya.

"Syukurlah jika kamu tidak terluka, ayo saya bantu meringankan sakit pinggangmu," ucap seorang bapak-bapak.

Bapak itu membaringakan tubuh Syafiq dan membalikannya lalu menekan pinggang Syafiq.

Pletek!

"Adduuuuh!" jerit Syafiq kesakitan.

"Bagaimana, udah enakkan belum?" tanya bapak itu.

"Eh, udah baikkan, terima kasih ya Pak," ucap Syafiq menganguk-angguk.

"Ya sama-sama," angguk bapak itu.

Syafiq pun berdiri dan langsung menuju mobilnya, ia khawatir jika dengan Adik sepupunya itu.

Ding ding

Misi selesai.

Selamat Anda mendapatkan hadiah 1.000.000.000

Hadiah Anda menjadi 2.439.500.000.

Selamat Anda mendapatkan 30 poin.

Poin Anda menjadi 100 poin.

Peringatan!

Peringatan!

Ada bahaya

Sebuah mobil berwarna hitam meledak.

Dari kejauhan Syafiq melihat di mana mobil hitam dan setelah ia menyadari ternyata mobil hitam itu ada di belakang mobilnya.

"Astaga! Alvisooooo!" teriak Syafiq dan ia berlari kencang menuju mobilnya.

Duarrrr!

Letusan pertama. Syafiq segera masuk mobil dan melajukannya kedepan.

Duuaaaaaaaaaarrrr!

Letusan kedua mobil itu terbakar dengan api yang menyembur.

"Astaga! Untung selamat," ucap Syafiq berdegup kencang sambil memeluk Alviso.

"Syukur kamu baik-baik saja Alviso," ucap Syafiq mengelus kepala adiknya itu merasa lega.

Mereka keluar dari mobilnya dan melihat mobil terbakar itu, dan penyebabnya adalah karena seseorang membuang sebuah puntung rokok dan menyangkut di pintu pengisian bahan bakar, karena mengakibatkan panas berlanjutan dan bahan bakar itu merespon dari panasnya dan terjadilah ledakan.

"Syukurlah tidak ada korban jiwa," ucap Syafiq kembali mengendong adiknya masuk mobil dan kembali kerumah.

Sesampainya di rumah ternyata Bibi sudah di rumah duduk di teras menunggu kepulangan Syafiq dan Alviso.

"Bibi sudah selesai belajarnya?" tanya Syafiq ketika ia sudah keluar dari mobilnya.

"Baru pulang, dia kelupaan jadi ngajarnya sampe 1 jam setengah," ucap Bibi tersenyum.

"Sering-sering aja begitu," ucap Syafiq.

"Besok Bibi di beri jadwal pagi 3 jam dan sore 3 jam, katanya biar nggak terlalu capek duduk di mobil," jelas Bibi.

"Oh ya, sepertinya dia sangat perhatian," ucap Syafiq tertawa.

"Kamu mulai deh," ucap Bibi manyun. "Ayo cepat masuk rumah," ajak Bibi.

Syafiq membawa Alviso masuk rumah. "Bi aku ke kamar dulu ya," ucap Syafiq.

"Ya."

Syafiq melangkahkann kakinya masuk kamar.

Trriring!

Tririrng!

Triring!

Ponsel Syafiq berbunyi dan ia segera mengangkatnya.

"Halo," jawab Syafiq.

"Kamu di mana Syafiq?" tanya Yedi.

"Di rumah, ada apa?" Syafiq balik bertanya.

"Pamanku kecelakaan sekarang sedang di rumah sakit," ujar Yedi memberi tahu.

"Rumah sakit mana? Share lokasinya, aku kesana sekarang," ucap Syafiq cepat

BERSAMBUNG

JANGAN LUPA LIKE VOTE KOMEN DAN HADIAH

TERIMA KASIH

1
Nana Maulana
lanjut tapi misinya terlalu cepat
Nana Maulana
saya suka karyamu thor
less22: terima kasih❤️❤️
total 1 replies
Apud Tahu
mantap sekali 👍👍
Apud Tahu
mantap.
eza
emang gitu sistem kuliah dek, bisa cuti, terus tar mengulang
Harman Loke
nex
Harman Loke
lanjuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuttttttt
Harman Loke
mestinya pencurinya di tangkap
Harman Loke
lanjuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuttttttt
Harman Loke
kuaaaaaaaaaaaaaaaaatkaaaaaaaannn teruuuuuuuuuuuuuusssssss tekaaaaaaadmuuuuuuuuuu Syafiq
Harman Loke
seeeeemaaaaaaaaaangaaaaaaaaattt
Harman Loke
mantaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaappppp Syafiq kamu berhasil menjalankan tugas dari sistem
Harman Loke
siksaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa teruuuuuuuuuuuuuuuuuuuuusssssss jangan beri ampun
Harman Loke
fokuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuusssss teruuuuuuuuuuuuuuuuuuuuusssssss Syafiq untuk menyembuhkannya
Harman Loke
fokuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuusssss teruuuuuuusssssss Syafiq
Harman Loke
seeeeemaaaaaaaaaangaaaaaaaaattt
Harman Loke
kuaaaaaaaaaaaaaaaaatkaaaaaaaannn teruuuuuuuuuuuuuusssssss tekadmu Syafiq
Harman Loke
beli oleh oleh
Harman Loke
mantaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaappppp Syafiq berhasil menyelamatkan orang yang mau bunuh diri
Harman Loke
fokuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuuusssss
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!