NovelToon NovelToon
Miss Rusuh

Miss Rusuh

Status: tamat
Genre:Romantis / Tamat
Popularitas:11.6M
Nilai: 4.9
Nama Author: ThaRoe

Firda Angelina adalah seorang mahasiswi cantik dan dia adalah sahabat dekat Alma.

Begitu mengetahui sifat teman istrinya timbul keinginan Daniel untuk menjodohkannya dengan salah satu anak buahnya.

Apakah Firda mau dijodohkan atau tidak?
Mengingat Yugho yang berparas tampan tetapi ternyata hanyalah seorang Bodyguard?

Kita tunggu jawabannya dibawah ini.😊

Cerita ini mengambil dari sekuel Kisah Cinta Daniel dan Alma.

Dan sudah mendapat ijin dari Author Erka

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon ThaRoe, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

Apapun Yang Terjadi Aku Tetap Bersamanya.

Mama Erlin memberikan air kepada Firda dan menepuk-nepuk pelan punggungnya.

"Hati-hati dong sayang cepat diminum air nya. Mama menyodorkan gelas berisi air putih kepada Firda.Dan Firda meminumnya sampai habis".

"Waduh ada yang ngomongin kamu itu Fir" ujar Suzil.

"Maklumlah kak namanya juga artis, gak enak kalo gak digosipin" balas Firda.

"Woooooo...." teriak suzil sambil mengacak-acak rambut Firda.

"Lalu bagaimana kelanjutan teman kamu Zil?" Tanya mamanya.

"Dia stress mom, cowoknya gak bertanggung jawab, padahal mereka pacaran dari SMP loh ma"

"Ya ampun kasian sekali teman kamu Zil, nah bisa buat pelajaran untuk kamu Zil jangan lama-lama kalau pacaran jika sudah cocok langsung nikah aja. Mama gak mau loh anak mama sampai begitu.

"Rugi jadi wanita cuma dipacarin tapi tidak dinikahin.Firda dengerin kalau mama bicara.Jangan sampai anak-anak mama mengalami nasib seperti teman kakakmu.Siapa namanya Zil?"

"Firnie mom, mereka pacaran sudah 13 tahun loh mah record banget kan kalau begitu" ujar Suzil.

"Ya ampun dari umur berapa mereka pacarannya"

"Semenjak SD kalau tidak salah"

"Mungkin cowoknya gak suka sama Firnie kak, makanya gak dinikahin" ujar Firda.

"Memang cowoknya yang kurang ajar dan lebih kurang ajar lagi pacar barunya itu Fir" terang suzil.

"Jangan salahin pacar barunya kak dia kan gak tau apa-apa lagipula kalau cowok gak cinta sama kita ngapain juga kita ngejar-ngejar itu cowok kak.Tetap aja Firnie yang salah kenapa sih gak cari cowok lain aja.Memangnya gak laku ya si Firnie itu kak".

"Kamu gak boleh bilang begitu Firda, jika kamu diposisi Firnie bagaimana?kalian sudah pacaran 13 tahun dah seharusnya sudah menikah tapi tiba-tiba calon suami kamu ditikung orang lain, apa yang akan kamu lakukan?" Tanya Suzil kepada adiknya.

"Ya berarti mereka bukan jodohnya kak, kalau memang sudah jodoh gak harus menunggu waktu lama untuk menikah. Kalau aku jadi Firnie ya udah aku putusin cari lagi cowok lain. Kan masih banyak cowok diluaran sana kak. Bilangin teman kakak suruh cari cowok lain biarkan cowoknya bahagia dengan pacarnya yang baru jangan ganggu mereka lagi".

"Dasar egois kamu Fir, kakak pengen banget ketemu si pelakor itu. Duuh kayanya pengen kakak remek-remek aja itu cewek. Awas aja jangan sampai kakak ketemu mereka, akan kakak maki-maki itu ceweknya dan akan kakak permalukan mereka didepan umum. Huh...kakak benci dengan orang-orang seperti itu." Ujar suzil dengan marah.

"Ngotot banget sih kakak belain Firnie, kalau cowoknya sudah gak cinta jangan dipaksa dong kan kasihan dia. Lagipula sudah lama Firnie diputusin sama cowoknya cuma dianya gak terima masih aja nyamper-nyamperin cowoknya. Harusnya kakak nasehatin Firnie stop ngejar-ngejar mas Yu..upss" buru - buru Firda menutup mulutnya.

"Mas siapa Fir?" Tanya suzil penasaran.

"Maksud aku Firnie berhenti ngejar - ngejar mas nya, karena masnya sudah cinta mati sama cewek lain dan biarkan masnya bahagia bersama kekasihnya. Gitu loh maksud aku kak".

"Memang cewek-cewek sekarang pada mau enaknya aja, giliran cowok sudah sukses dideketin seperti lalat. Mereka gak tau kalau kita yang mengantar kesuksesan mereka dengan segala doa dan air mata. Tapi begitu sukses kita ditinggalkan dan memilih wanita lain, benar-benar harus dibakar wanita-wanita parasit seperti itu.Sepertinya memang cowoknya Firnie itu bukan cowok baik-baik, itu tanggapan mamah Zil".

"Mama tidak boleh bicara seperti itu kan mama tidak tau persoalannya. Yang jelas cowoknya belum tentu bersalah dengerin juga dong versi cowoknya jangan karena kalian kenal Firnie langsung ngebela Firnie padahal belum tentu omongan Firnie itu benar dan belum tentu Firnie itu sebaik dugaan kalian.

"Mama gak bisa cuma lihat dari satu sudut pandang saja, liat juga dong dari sudut cowoknya.Enak aja main nyalahin cowoknya. Aku sih gak setuju dengan pendapat mama dan kaka" Firda berkata dengan kesal.

"Betul kata Firda mah belum tentu mantannya Firnie bersalah kita harus dengar semua dari kedua belah pihak baru kita dapat cerita yang sesungguhnya.Itu menurut papa loh ma". Dan mama pun nampak manggut-manggut saja. Dan mama langsung melihat wajah kesal Firda.

"Heyyy..kenapa kamu marah sayang, ngebet banget belain cowoknya Firnie. Memang kamu pacarnya?" Tanya mama Erlin.

"Bu..bukan mah bukan begitu maksud aku".

"Awas aja anak mama ada yang jadi pelakor, mama gundulin rambutnya dan tak ada ampun lagi untuknya"

"Hah!! Mama serius?"

"Iyalah serius Fir, mama tidak suka dengan wanita yang suka ngerebut kekasih orang"

"Iya Fir kamu jadi wanita juga jangan jadi wanita gampangan, kamu harus punya harga diri supaya kamu dihargai oleh pasangan kamu" nasehat suzil kepada adiknya.

"Seandainya aku yang jadi pelakor gimana tanggapan kalian?"

"Mama Botakin kepala kamu dan mama kirim kamu ke Jerman. Kamu harus ngurus oma kamu disana dan mama pindahin kuliah kamu" ujar mana tegas.

"Kakak tidak akan mau melihat kamu lagi Fir. Akan kakak buat hidup kamu menyesal selamanya".

"Huhhh...andai kalian tau kalau akulah wanita itu apa kalian benar-benar akan menghukumku?" keluh Firda dalam hati.

"Mom, jika aku suka sama cowok dan kami saling mencintai tapi cowok itu punya mantan dan dia menyebutku pelakor apa yang harus aku lakukan?" Tanya Firda.

"Cari cowok lain Fir, masih banyak cowok diluaran sana" jawab mama.

"Tapi aku cinta sama dia mom dan kami saling mencintai"

"Suruh dia selesaikan dulu urusan dengan mantannya baru pacaran sama kamu tapi ingat bukan kamu kan yang bikin hubungan mereka putus?"

"Bukanlah mom...mereka sudah punya masalah sendiri sebelum kenal aku"

"Fir, kenapa kisah kamu mirip seperti Firnie? Apa kamu si pelakor itu?" Tanya suzil penasaran.

"Bukan kak....bukaaannn, tadi aku bicara andaikan aku seperti itu bagaimana tanggapan kalian. Lagipula aku gak kenal Firnie kak.

"Sudah...sudah...jangan bicarain cowok terus ini sudah malam sebaiknya kalian tidur" ujar papa Steve kepada anak-anaknya.

"Okey ladies kita lanjutkan lagi besok pembicaraan ini...sekarang kalian bocan dulu. Muaachh....mama Erlin mencium pipi anak-anaknya satu persatu.

"Malam mom" ucap Suzil dan Firda bersamaan. Dan mereka pun masuk ke kamar masing-masing.

Firda melihat ponselnya ada banyak panggilan tak terjawab.

"Mas Yugho, Angga, Alma...hehehe love you all"

"Bahaya nih kakak gue, semoga gue gak salah ngomong kalau didepan dia. Tampang kakak jadi julid banget tadi. Kayanya gue mesti back street sama mamas gue. Gue harus mastiin Firnie sudah tidak mengejar mamas lagi.

"Maaf masku sayang..kita main belakang dulu supaya aman.Aku baru tau ternyata aku punya mama segila itu mas.Aku gak mau dikirim ke kampung papa apalagi sampai aku tidak bisa bertemu kamu mas. Huffft....semua diluar dugaan ku dan benar kata Alma cowok ganteng tidak mungkin tidak punya pacar dan mas Yugho punya mantan yang sangat menakutkan".

"Semangat Firda kita main halus dulu sekarang supaya posisi mas Yu aman. Begitu semua selesai baru mas Yu aku bawa kerumah. Tuhan...tolong bantu kami jangan mempersulit hubunganku dengannya. Walau apapun yang terjadi aku akan selalu bersama mas ku".

************

Sepertinya Firda backstreet dulu sama mamasnya.

gak apa-apa ya gaess yang penting bisa ketemu mas Yugho😅

Santuy dulu mainnya kata Firda biar gak ke gap mamanya sambil nunggu Firnie calm down.

Maaf kalau ada typo genkzzz

Love u all🤗

1
Mini Amora
klo di novelnya kak erka kan yaaa
Mitha udah nikah sama Jordan...
Mini Amora
dan inilah keperkasaan mas yugho yg sesungguhnya 😍
Mini Amora
dan angga ditinggal lagi🤣🤣🤣
Fian Tefbana
Ini awal mula di cerita Daniel dan Alma Kak!
Arik Purwaningsih
Firda emang gesrek
Arik Purwaningsih
hadir ya kak,,, akhirnya ketemu juga ini novelnya
Trisni Trisni
seru bacanya
Ainadara
novel yg bagus
Kartini Davi
mp mas Yugo dan mbak Firda....
Rizka Dwi Anggraeni
mampir lg
Khayla Salwa
Luar biasa
Istrinya Suga
ini awal mula nya di cerita apa ya,aku lupa huhu
aku pernah baca ini dulu
dian novita
Luar biasa
Farida Wati
lanjut dong KK ceritanya kangen nih
Luar biasa
YA&NO
𝑎𝑑𝑢ℎℎℎ 𝑏𝑎𝑐𝑎 𝑦𝑔 𝑖𝑛𝑖 𝑚𝑒𝑟𝑖𝑛𝑑𝑖𝑛𝑔 sendiri🤭
Maryani Yani
semua visual cocokk
Iza Marisya
meleleh ak thor liat mas yu nya🤭
💜🌷halunya jimin n suga🌷💜
iya ya bnyak typo kan mitha n jordan dah nikah... tapi disini kataya lom pegangan tangan... trs suruh bunting dulu......
💜🌷halunya jimin n suga🌷💜
hadir thor.....
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!