NovelToon NovelToon
Pelabuhan Hati Sang Duda Keren

Pelabuhan Hati Sang Duda Keren

Status: tamat
Genre:Romantis / Tamat / nikahmuda / Duda
Popularitas:22M
Nilai: 4.9
Nama Author: naya siswanto

kisah dari seorang gadis yatim piatu bernama rere yang bekerja menjadi babysitter anak dari seorang ceo duda,kaya dan tampan. karena ada masalah yang menimpa rere,terpaksa ceo itu harus menikahi rere.

ada orang yang ingin membunuh rere.sang ceo berusaha menyelidiki masalah yang menimpa rere.

mampukah sang ceo mengungkap siapa dalang yang ingin membunuh rere?
apakah motif di balik masalah itu?

Ini novel pertamaku, mohon dukunganya ya.

Karya ini diterbitkan atas izin NovelToon naya siswanto, isi konten hanyalah pandangan pribadi pembuatnya, tidak mewakili NovelToon sendiri

eps 26

"do,aku langsung ke kantor setelah ini,kamu mau kemana"

"aku mau lihat jebakan tikusku lang,apakah sudah ada yang masuk atau belum",jawab edo.

rere mengerutkan keningnya tidak mengerti.

elang menggenggam tangan rere lalu masuk ke mobil.

~

elang menggandeng rere masuk ke dalam kantor.semua mata melihat ke arah mereka dengan berbagai pertanyaan.

"siapa gadis itu"

"gadis kampung,beraninya dia merebut pujaan hatiku"

"wah tuan bersama siapa tu,cantik banget,cocok dengan tuan yang sangat tampan"

begitulah kira-kira ocehan para karyawan.

elang masuk ke dalam lift khusus dirinya dan memencet tombol lantai tempat ruangannya berada.

pintu lift terbuka,elang membawa rere ke ruanganya.

"re,tunggu di sini sebentar dan jangan kemana-mana.aku meeting sebentar di lantai bawah,jika kamu lelah istirahatlah di ruangan itu",tunjuk elang ke salah satu pintu yang ada di ruangannya.

rere menganggukkan kepalanya.elang mengecup kening rere,membuat rere terkejut.

"kamu harus mulai terbiasa re",kata elang sambil tersenyum.

dia mengambil berkas-berkas di mejanya.

tok..tok...tok..

"masuk"

"maaf tuan, perwakilan dari sanjaya grup sudah menunggu di ruang meeting",kata sekertaris elang.

"baiklah neti,terima kasih"

"oya neti kamu tidak usah ikut ke ruang meeting,kamu tolong temani mommynya revan di sini",kata elang

"baik tuan",jawab sekertaris elang yang bernama neti.

"sayang aku tinggal sebentar,kalo kamu lapar kamu bisa ajak neti ke kantin",kata elang sambil keluar dari ruanganya.

"duduk sini mbak neti",ajak rere.

"terima kasih nona",kata neti sambil duduk di sofa.

"panggil rere aja mbak"

"tapi nona nanti tuan marah"

"tuan biar jadi urusan saya"

"baik re"

rere dan neti ngobrol di ruangan elang.mereka terlihat mulai akrab.

jam menunjukan pukul satu siang.

"re kita ke bawah yuk,makan di kantin",ajak neti.

"tapi mbak,rere malu"

"emmmmm kalo gitu mbak telpon orang kantin aja deh,biar mereka antar kemari.bagaimana?

"boleh tu mbak,rere mau pesan bakso sama jus jeruk aja mbak"

"oke,mbak pesankan dulu ya"

neti menelpon pemilik kantin yang ada di kantor itu untuk memesan makanan.tidak lama makanan pun datang.neti dan rere pun makan dengan lahap.selesai makan neti membereskan peralatan makan mereka.

"re,mbak antar piring kotor ini ya setelah itu mbak mau balik kerja lagi.maaf ya mbak gak bisa temenin kamu"

"gak apa-apa mbak,lagian rere juga ngantuk.mau istirahat dulu"

"ya udah mbak keluar ya re"

"makasih mbak udah temenin rere ngobrol"

"sama-sama re,jangan lupa sering-sering chat mbak ya"

"oke mbak"

neti keluar dari ruangan itu sambil membawa piring kotor.sedangkan rere masuk ke ruangan yang di tunjuk oleh elang tadi.

di sana ada kasur berukuran jumbo dan sebuah lemari yang berisikan baju elang.

rere merebahkan tubuhnya,karena perutnya sudah kenyang dia pun mengantuk dan akhirnya tertidur.

elang baru siap meeting dan langsung menuju ruangannya.

dia melihat neti duduk di tempatnya

"neti,rere mana"

"nona rere sedang istirahat di ruang pribadi tuan"

"baiklah,lanjutkan pekerjaanmu"

elang masuk ke dalam ruangannya dan meletakkan laptop di mejanya.lalu di melangkah ke kamar tempat rere sedang beristirahat.elang membuka pintu kamar itu dan melihat rere sedang tertidur.

"cantik sekali kalo dia sedang tidur begini",gumam elang.

elang melihat jam di tangannya,sudah jam empat sore.

"re,bangun re.ayo kita pulang"

"emmm...",rere menggeliat lalu tidur lagi.

"bangun atau aku cium",ancam elang

rere langsung membuka matanya.

"sudah siap meetingnya?"

"kamu bertanya pada siapa",tanya elang pura-pura bodoh.

"padamu sayang,calon suamiku,calon imamku,duda mesumku",kata rere jengkel.

"hai...kenapa kamu tiba-tiba jadi nakal begini",kata elang sambil menggelitik perut rere

rere tertawa karena geli...

nafasnya tersengal-sengal.elang mendekatkan wajahnya kewajah rere.

rere memalingkan wajahnya ke arah lain.

"ayo kita pulang",ajak elang.

rere turun dari kasurnya lalu mengikuti langkah elang keluar dari ruangannya.

dia melewati meja neti,

"mbak,rere pulang dulu ya"

neti tidak menjawab,dia hanya menganggukkan kepalanya.

1
asya yussi
Luar biasa
Fajar Ayu Kurniawati
.
Anonymous
keren
Chris Antono
Luar biasa
Reni 123
kayak nya Rere anak dokter Irfan dech
Haikal Dwi
Lumayan
Haikal Dwi
Biasa
Anonymous
Luar biasa
Tita Sibungsu Baping
dihhhhhhhh dia gk tau siapa mertua satria..sekali Gibbs sama Edo habis sampai keakar"nya
Dwi Wardani
😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭😭
Nurhayati Nia
ma othor aku singgah di karyamu
naya siswanto: terima kasih sudah mampir😊🙏
total 1 replies
Anak Lanang
walapun hy dunia halu...plg sebel deh klo istri hanya manggil nama suami g sopan
Anak Lanang
rere ga sopan panggil suami
Dewi Widowati
Menyenangkan dan lucu
Rusdian Anwar
ceritànyà bàgus sekali
Tati Arianti
Luar biasa
Mimi Sanah
hahahaha 😀😀
Mimi sanah
hahahaha
Evi Andriani
mantapppp dan ceritanya nyantai.
naya siswanto: terima kasih🙏
total 1 replies
Windha Winda
oow.. berati rima anak.x om irfan dong. .. pasti lbih seru lgi.. semangat authorrrt
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!