Cobaan

Sosok itu mengeluarkan sebuah pisau pendek dari jubahnya, pisau pendek yang tampaknya tumpul itu terlihat sangat mengerikan dan menakutkan saat berada didalam genggamannya. Sebuah pisau yang jika digunakan untuk membunuh maka akan membawa penyiksaan yang pedih bersamanya.

Entah apa yang dia rencanakan dengan pisau itu, namun yang pasti itu bukan sesuatu yang baik. Li Yan yang pingsan sudah mulai mendapatkan kesadarannya, dia melihat suami dan anaknya yang tersungkur dilantai, ingin sekali dia membantunya tapi saat dia bergerak dia baru sadar bahwa dia sedang diikat. Mulutnya tidak disumpal dengan apapun jadi dia bisa bebas berbicara. "Lepaskan aku!"

"Diam! Atau kau mau benda ini mengiris lehermu?" Sosok itu mencengkram mulut Li Yan lalu mengalungkan pisaunya ke leher Li Yan dan bersiap mengiris lehernya. Sebuah ancaman yang langsung membungkam Li Yan dalam kesedihan.

Tak berdaya melindungi istrinya Feng Kun hanya bisa memohon belas kasihan, "Tolong jangan bunuh dia... bunuh saja aku... biarkan istri dan anakku pergi dari kota ini." Sambil berlutut dan menyatukan tangannya seperti berdoa dia berkata tanpa harga diri sedikitpun, dihadapan sosok kuat dan kejam seperti ini segala upaya tidak berguna, memohon belas kasihan seperti seorang budak juga ia rela agar anak dan istrinya bisa tetap hidup. Bahkan menjadi budak utuh agar anak istrinya bisa hidup juga dia tidak masalah.

"Hahahaha bagus, kalau kau bersujud dan menyembahku mungkin aku akan memikirkannya." Sosok itu tertawa keras dan memberi permintaan yang tampaknya mustahil untuk dilakukan siapapun didunia ini. Sebuah syarat yang langsung menghina harga diri seseorang hingga ke titik terendahnya, sebuah syarat yang langsung menghancurkan martabat dan kebanggaan sebagai seorang manusia.

Tapi dalam keadaan seperti ini, apa lagi yang dia mampu lakukan? Sekecil apapun harapan itu dia pasti tetap akan mengambilnya. Feng Kun yang berlutut mulai merendahkan kepalanya sampai menyentuh lantai. Berkali-kali dia bersujud hingga keningnya berwarna kemerahan, "Tuhanku yang agung, hamba yang lemah ini memohon untuk yang mulia melepaskan dia." Setiap kali dia bersujud kata-kata ini selalu terucap dari mulutnya, sudah berpuluh-puluh kali dia mengulanginya. Feng Kun sudah melepaskan harga diri dan martabatnya sebagai manusia untuk ganti nyawa anak dan istrinya.

Li Yan yang diikat tidak kuasa menahan tangis melihat suaminya sendiri, "Hentikan... hentikan... hentikan."

Feng Li di belakang lebih terpukul daripada mereka berdua, selain karena dia masih kecil juga karena dia yang paling tahu bahwa semua kejadian ini disebabkan olehnya sendiri, tak terhitung seberapa kecewanya dia pada dirinya sendiri, jangankan menangis, mengeluarkan suara saja dia sudah tidak sanggup. Semuanya senyap, hilang ditelan bumi, tanpa menyisakan sepatah kata apapun untuk dilontarkan.

Buk buk buk buk

Feng Kun terus melanjutkan penyembahannya sampai dahinya berdarah dan lantai yang terbuat dari kayu itu sudah berwarna merah darah. Tak lupa Feng Kun juga mengulangi kata-kata permohonan yang sama. Tepat saat dia mengangkat kepalanya senyum dingin terpancar dari sosok itu.

Srash!

Pisau yang masih terkalung di leher Li Yan disayatkan dengan mulus, darah segar mengalir deras dari tempat sayatan. Pisau yang digunakan sosok itu tidaklah terlalu tajam hingga butuh beberapa waktu untuk Li Yan mati sepenuhnya, "Aaahh...." Li Yan meraung kesakitan, semakin lama semakin rendah suara yang dia buat sampai dia diam sepenuhnya. Ini bukan tanda dia sudah mati tapi karena dia tidak punya tenaga untuk bicara lagi.

"KENAPA KAU MEMBUNUHNYA!!? Aku sudah melakukan apa yang kau perintahkan! KAU ********!!" Emosinya melonjak hingga puncak, jika dia tidak ditekan oleh aura lawannya mungkin dia sudah menyerang membabi-buta sekarang. Secercah harapan kecil yang dia gapai ternyata tak lebih dari sebuah kepalsuan.

"Kenapa aku harus menuruti makhluk hina seperti dirimu?" Nadanya yang rendah semakin menambah kengerian dan kekejamannya. Dalam kalimatnya sangat jelas bahwa dia menghina lemahnya Feng Kun.

"Kenapa langit harus sekejam ini pada keluargaku? sudah tak ada lagi tujuan dalam hidupku, bunuh saja aku."

Kematian istrinya telah memadamkan semangat terakhirnya, suara yang pasrah tanpa harapan memohon untuk mengakhiri penderitaannya ini. Jika dia ingin menyalahkan seseorang atas kejadian ini, dia hanya bisa menyalahkan dirinya yang lemah. Dia mengemban "dosa besar" yang berimbas pada kematian keluarganya.

"Tenang saja, tunggu wanita ini mati, kau akan mati setelahnya." Sosok ini melihat keluarga Feng Kun seperti sapi yang hendak disembelih. Tak berharga, tidak punya hak untuk memberontak atau menolak, hanya bisa menunggu ajal menjemput.

Feng Li yang melihat saat-saat terakhir ibunya semakin terpukul, bagaimana tidak, bisa dibilang Feng Li adalah pembunuh ibunya dan mungkin ayahnya juga. Feng Li yang terpukul ditenangkan oleh ayahnya, "Jangan merasa bersalah, kau tidak ada sangkut-pautnya dengan kematian kami. Ini semua terjadi karena ayahmu terlalu lemah. Kau sama sekali tidak bersalah, Feng Li."

Feng Li yang tak berdaya melompat menuju ayahnya dan memeluknya, tangisan yang dia tidak keluarkan sejak tadi mengalir bagai air bah. Pelukan ini bisa saja adalah pelukan terakhir mereka.

Li Yan menutup matanya tanpa tenaga tanda bahwa hidupnya sudah berakhir. "Sekarang giliranmu." Seperti penjagal yang menetapkan targetnya dia menatap dua orang yang sedang dalam pelukan. "Bunuh saja aku tapi jangan kau bunuh anak ini." Permintaan terakhir yang tulus keluar dari mulutnya, dia harap hati pembunuhnya akan tergerak dan rela melepaskan anaknya.

"Mana bisa semudah itu. Asal anakmu bersedia menonton kematianmu tanpa berkedip sedikitpun maka dia bisa pergi." Sosok itu melakukan ini bukan karena untuk membebaskan Feng Li tapi untuk membuatnya lebih menderita lagi. Dia diberi perintah untuk membuat Feng Li mendapat siksaan yang lebih dari kematian. Dan jelas kematian jauh lebih baik daripada siksaan mental seperti ini.

"Tidak apa-apa, rasa sakit kami hanyalah sebentar, jika dibandingkan denganmu ini tidaklah layak untuk disebutkan sama sekali." Feng Kun tentunya tak ingin melihat anak semata wayangnya mati, meski pedih dan menyakitkan Feng Li harus menjalani hidup tanpanya, pasti ada jalan untuk balas dendam saat masih hidup, itulah yang dipercaya oleh Feng Kun, namun dia tidak pernah tahu kapan Feng Li akan sembuh dari traumanya ini. Ada juga kemungkinan kalau Feng Li tidak akan pulih dari traumanya, tapi sebagai orang tua mana mungkin dia akan membiarkan anaknya mati begitu saja.

"Kalau kau berkedip sekali saja aku akan membunuhmu!" Sosok itu mengacungkan pisaunya pada Feng Li, Feng Li yang masih ingin hidup diam tak menjawab namun diam ini diartikan sebagai "ya."

"Jadilah kuat, kuat hingga kau bisa

menghancurkan langit yang sangat kejam itu nanti Feng Li!!" Feng Kun memandang anaknya untuk terakhir kali. Senyum hangat terpancar dari wajahnya dan untuk terakhir kalinya ia berkata, "Selamat tinggal, anakku."

Srash!

Terpopuler

Comments

Awel Al-Lukman Al-Hakim

Awel Al-Lukman Al-Hakim

kejam...... anak2 tidak boleh membaca neh

2020-06-27

1

Septianus Ginting

Septianus Ginting

serem bnget cerita nya

2020-03-15

1

lihat semua
Episodes
1 Prolog
2 Shin
3 Hong Wei
4 Melarikan Diri
5 Melarikan Diri II
6 Segel
7 Nine Purgatory Body
8 Melewati Pegunungan
9 Menuju Kota Yan
10 Jawaban
11 Senior Misterius
12 Identitas
13 Kota Yan
14 Masa Lalu Feng Li
15 Masa Lalu Feng Li II
16 Cobaan
17 Keluarga
18 Tragedi
19 Lelang
20 Taktik
21 Berpisah
22 Satu Gerakan
23 Tekad
24 Guru dan Murid
25 Hari Pertama
26 Surga dan Neraka
27 Latihan Keras
28 Pemahaman
29 Kontradiksi
30 Kekuatan Eksternal
31 Konsep Bela Diri
32 Kompetisi Harga Diri
33 Kompetisi Iblis
34 Lima Bulan
35 Melawan Feng Li
36 Kompetisi Perburuan
37 Kawanan Silver Wolf
38 Kemenangan Sulit
39 Kuda Hitam
40 Taruhan
41 Kejutan
42 Melawan Zhi Shi
43 Benda Milikku
44 Hercules
45 Dingin
46 Memilih Senjata
47 Jalan Pintas
48 Ujian Para Sage
49 Yongheng Zhi Zun
50 Informasi
51 Kembali
52 Pergi Lagi
53 Ujian Great Sage
54 Perjalanan
55 Lembah Iblis
56 Focussed Pressure Blood Palm
57 Konspirasi
58 Kesimpulan yang Mengerikan
59 Wibawa Sage
60 Melawan Grand Sage
61 Tugas
62 Terobosan
63 Rapat
64 Keberangkatan
65 Dendam Lama
66 Kota Black Water
67 Zhu Long
68 Teman Lama
69 kedahsyatan Purgatory
70 Membodohi Surga
71 Floating Staff Control
72 Scarlet Land Forest
73 Blazing Tail Salamander
74 Pertarungan Keras
75 Keluarga
76 Dark Blood Guardian
77 Rencana dimulai
78 Musuh Bersama
79 Panen Raya
80 Lantai Tiga Paviliun Mental
81 Hambatan Pertama
82 Istirahat
83 Hambatan Kedua
84 Alasan
85 Isi Ulang
86 Hambatan Keempat ??
87 Ambisi Terbesar
88 Bencana
89 Kekuatan Seorang Master
90 Kerugian
91 Sekte Burning Heaven
92 Ujian Mental
93 Manfaat Besar
94 Skill Tower
95 Flame Emperor VS Iblis
96 Putus Asa
97 Dewi Yang Turun Dari Langit
98 Medan Perang Shen
99 Awal Dari Segalanya
100 Purgatory
101 Isabella
102 Pertemuan Singkat & Perpisahan Abadi
103 Fakta Mengejutkan
104 Terbang Bebas Ke Angkasa Tak Terbatas
105 Dari Sarang Di Atas Tanah
106 Dou Huang
107 Latihan Yang Dijanjikan
108 Bencana Border Forest
109 Korban Pertama
110 Pertempuran Hidup Dan Mati
111 Deadline
112 Dua Tahun
113 Tahap Surgawi
114 Benar Dan Salah
115 Wan Lin
116 Klan Hong Yang Menyedihkan
117 Kembali Ke Kota Yan
118 Kebenaran
119 Awal Dari Pertempuran
120 Feng Li dan Dou Huang
121 Shin dan Yun Xiao
122 Kekuatan Feng Li
123 Kekalahan???
124 Blood Demon Tribe
125 Shin Vs Yun Xiao
126 Melawan Ahli Grandmaster
127 Feng Li
128 Perubahan
129 Violet Moon Fairy (1)
130 Violet Moon Fairy (2)
131 S1: The Beginning END- Epilogue
132 Apakah Aku Berhak?
133 Tiga Serangan
134 Kekuatan Jade Sword
135 Jade Sword River
136 Ultimate Jade Sword
137 Permainan Pikiran
138 Hasil dan Keputusan
139 Surat Perintah Tertinggi
140 Azure Sky Life Pill
141 Awal dari yang Ditakdirkan
142 Krisis Evil Region
143 Old Tu
144 Kehancuran Pasti
145 Angin Takdir (1)
146 Angin Takdir (2)
147 Angin Takdir (3)
148 Menuju Dinasti Qin!
149 Taiyang
150 Kultivasi
151 Battle Will
152 Pengejaran (1)
153 Pengejaran (2)
154 Pengejaran (3)
155 Pengejaran (4)
156 Pengejaran (5)
157 Perangkap
158 Perangkap (2)
159 Perangkap (3)
160 Pertempuran
161 Target Utama
162 1 Vs 6
163 Pertarungan Sengit
164 END OF THE HERO
Episodes

Updated 164 Episodes

1
Prolog
2
Shin
3
Hong Wei
4
Melarikan Diri
5
Melarikan Diri II
6
Segel
7
Nine Purgatory Body
8
Melewati Pegunungan
9
Menuju Kota Yan
10
Jawaban
11
Senior Misterius
12
Identitas
13
Kota Yan
14
Masa Lalu Feng Li
15
Masa Lalu Feng Li II
16
Cobaan
17
Keluarga
18
Tragedi
19
Lelang
20
Taktik
21
Berpisah
22
Satu Gerakan
23
Tekad
24
Guru dan Murid
25
Hari Pertama
26
Surga dan Neraka
27
Latihan Keras
28
Pemahaman
29
Kontradiksi
30
Kekuatan Eksternal
31
Konsep Bela Diri
32
Kompetisi Harga Diri
33
Kompetisi Iblis
34
Lima Bulan
35
Melawan Feng Li
36
Kompetisi Perburuan
37
Kawanan Silver Wolf
38
Kemenangan Sulit
39
Kuda Hitam
40
Taruhan
41
Kejutan
42
Melawan Zhi Shi
43
Benda Milikku
44
Hercules
45
Dingin
46
Memilih Senjata
47
Jalan Pintas
48
Ujian Para Sage
49
Yongheng Zhi Zun
50
Informasi
51
Kembali
52
Pergi Lagi
53
Ujian Great Sage
54
Perjalanan
55
Lembah Iblis
56
Focussed Pressure Blood Palm
57
Konspirasi
58
Kesimpulan yang Mengerikan
59
Wibawa Sage
60
Melawan Grand Sage
61
Tugas
62
Terobosan
63
Rapat
64
Keberangkatan
65
Dendam Lama
66
Kota Black Water
67
Zhu Long
68
Teman Lama
69
kedahsyatan Purgatory
70
Membodohi Surga
71
Floating Staff Control
72
Scarlet Land Forest
73
Blazing Tail Salamander
74
Pertarungan Keras
75
Keluarga
76
Dark Blood Guardian
77
Rencana dimulai
78
Musuh Bersama
79
Panen Raya
80
Lantai Tiga Paviliun Mental
81
Hambatan Pertama
82
Istirahat
83
Hambatan Kedua
84
Alasan
85
Isi Ulang
86
Hambatan Keempat ??
87
Ambisi Terbesar
88
Bencana
89
Kekuatan Seorang Master
90
Kerugian
91
Sekte Burning Heaven
92
Ujian Mental
93
Manfaat Besar
94
Skill Tower
95
Flame Emperor VS Iblis
96
Putus Asa
97
Dewi Yang Turun Dari Langit
98
Medan Perang Shen
99
Awal Dari Segalanya
100
Purgatory
101
Isabella
102
Pertemuan Singkat & Perpisahan Abadi
103
Fakta Mengejutkan
104
Terbang Bebas Ke Angkasa Tak Terbatas
105
Dari Sarang Di Atas Tanah
106
Dou Huang
107
Latihan Yang Dijanjikan
108
Bencana Border Forest
109
Korban Pertama
110
Pertempuran Hidup Dan Mati
111
Deadline
112
Dua Tahun
113
Tahap Surgawi
114
Benar Dan Salah
115
Wan Lin
116
Klan Hong Yang Menyedihkan
117
Kembali Ke Kota Yan
118
Kebenaran
119
Awal Dari Pertempuran
120
Feng Li dan Dou Huang
121
Shin dan Yun Xiao
122
Kekuatan Feng Li
123
Kekalahan???
124
Blood Demon Tribe
125
Shin Vs Yun Xiao
126
Melawan Ahli Grandmaster
127
Feng Li
128
Perubahan
129
Violet Moon Fairy (1)
130
Violet Moon Fairy (2)
131
S1: The Beginning END- Epilogue
132
Apakah Aku Berhak?
133
Tiga Serangan
134
Kekuatan Jade Sword
135
Jade Sword River
136
Ultimate Jade Sword
137
Permainan Pikiran
138
Hasil dan Keputusan
139
Surat Perintah Tertinggi
140
Azure Sky Life Pill
141
Awal dari yang Ditakdirkan
142
Krisis Evil Region
143
Old Tu
144
Kehancuran Pasti
145
Angin Takdir (1)
146
Angin Takdir (2)
147
Angin Takdir (3)
148
Menuju Dinasti Qin!
149
Taiyang
150
Kultivasi
151
Battle Will
152
Pengejaran (1)
153
Pengejaran (2)
154
Pengejaran (3)
155
Pengejaran (4)
156
Pengejaran (5)
157
Perangkap
158
Perangkap (2)
159
Perangkap (3)
160
Pertempuran
161
Target Utama
162
1 Vs 6
163
Pertarungan Sengit
164
END OF THE HERO

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!